Anda di halaman 1dari 5

REMUNERASI

No.
Dokumen :
SOP No.Revisi :
Tgl Terbit : 1 Januari 2021
Halaman : 4/4
Puskesmas drg. DYAH SUHARTI
Jelakombo Pembina tk 1/IV B
Jombang NIP. 196812132005012011

1. Pengertian Remunerasi adalah Pemberian imbalan/hadiah/


penghargaan kepada seseorang atas jasa dan
kontribusinya pada sebuah organisasi
Tunjangan tetap adalah imbalan kerja berupa uang
yang bersifat tambahan pendapatan diluar gaji setiap
bulan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam
memberikan remunerasi kepada pegawai
3. Kebijakan Peraturan bupati Jombang nomor 21 tahun 2020
tentang Remunerasi Badan Layanan Umum Daerah
Pusat Kesehatan Masyarakat
4. Referensi Permenkes RI nomor 21 tahun 2016 tentang
penggunaan dana kapitasi jaminan kesehatan nasional
untuk jasa pelayanan kesehatan dan dukungan biaya
operasional pelayanan kesehatan pada fasilitas
kesehatan tingkat pertama milik pemerintah daerah
5. Alat dan Bahan Absensi Karyawan/Daftar hadir karyawan
SK Pengangkatankaryawan
Komputer/Laptop
ATK
6. Prosedur/Langkah- a. Tim remunerasi menghitung Absensi karyawan
langkah berdasarkan print out finger karyawan
b. Bendahara pengeluaran menghitung pagu anggaran
berdasarkan realisasi pendapatan sesuai perbup no
21 tahun 2020 pasal 4
c. Tim remunerasi bersama menghitung poin indeks
skor individu pemberian insentif BLUD Puskesmas
berdasarkan lampiran Perbup no 21 tahun 2020
d. Tim remunerasi menghitung total poin, total hari
masuk kerja, total masuk kerja karyawan dan
seluruh rangkaian penghitungan remunerasi
berdasarkan perbup no 21 tahun 2020
REMUNERASI
No.
Dokumen :
SOP No.Revisi :
Tgl Terbit : 1 Januari 2021
Halaman : 4/4
Puskesmas drg. DYAH SUHARTI
Jelakombo Pembina tk 1/IV B
Jombang NIP. 196812132005012011

e. Tim remunerasi menyerahkan hasil penghitungan


remunerasi kepada kepala puskesmas untuk
dikoreksi, kemudian disetujui dan ditandatangani
f. Tim remunerasi mengambil hasil penghitungan
remunerasi yang telah disetujui dan ditandatangani
oleh kepala puskesmas
g. Tim remunerasi menyiapkan surat usulan belanja,
daftar belanja yang diusulkan verikut kelengkapan
SPJ
h. Tim remunerasi menyerahkan Surat Usulan Belanja
dan daftar belanja yang diusulkan berikut
kelengkapan SPJ kepada Ka.Sub. Bagian Tata Usaha
untuk diverifikasi
i. Tim remunerasi mengambil Surat Usulan Belanja
dan daftar belanja yang diusulkan berikut
kelengkapan SPJ yang sudah diverifikasi oleh
Ka.Sub. Bagian Tata Usaha
j. Tim remunerasi menyerahkan Surat Usulan Belanja
dan daftar belanja yang diusulkan berikut
kelengkapan SPJ kepada Kepala Puskesmas untuk
disetujui dan ditandatangani
k. Tim remunerasi mengambil Surat Usulan Belanja
dan daftar belanja yang diusulkan berikut
kelengkapan SPJ yang sudah disetujui dan
ditandatangani oleh Kepala Puskesmas
l. Tim remunerasi menyerahkan berkas ke bendahara
pengeluaran
m. Bendahara pengeluaran melakukan cek ulang SPJ
sesuai dengan rencana bisnis dan anggaran TA
berjalan
n. Petugas bendahara pengeluaran melakukan transfer
dana sesuai SPJ yang telah disetujui melalui
REMUNERASI
No.
Dokumen :
SOP No.Revisi :
Tgl Terbit : 1 Januari 2021
Halaman : 4/4
Puskesmas drg. DYAH SUHARTI
Jelakombo Pembina tk 1/IV B
Jombang NIP. 196812132005012011

rekening giro a.n Bend Pengeluaran Puskesmas


kemudian melakukan transfer langsung kerekening
masing-masing penerima (karyawan) melalui internet
banking
o. Bendahara pengeluaran membuatkan billing pajak
dan membayarkan pajak
REMUNERASI
No.
Dokumen :
SOP No.Revisi :
Tgl Terbit : 1 Januari 2021
Halaman : 4/4
Puskesmas drg. DYAH SUHARTI
Jelakombo Pembina tk 1/IV B
Jombang NIP. 196812132005012011

7. Diagram alir Bendahara pengeluaran


Tim remunerasi
menghitung Absensi
menghitung pagu anggaran
karyawan berdasarkan berdasarkan realisasi
print out finger pendapatan sesuai perbup
karyawan no 21 tahun 2020 pasal 4

Tim remunerasi menghitung


total poin, total hari masuk Tim remunerasi bersama
kerja, total masuk kerja menghitung poin indeks
karyawan dan seluruh skor individu pemberian
rangkaian penghitungan insentif BLUD Puskesmas
remunerasi berdasarkan berdasarkan lampiran
perbup no 21 tahun 2020 Perbup no 21 tahun 2020

Tim remunerasi menyerahkan Tim remunerasi mengambil


hasil penghitungan remunerasi hasil penghitungan
kepada kepala puskesmas remunerasi yang telah
untuk dikoreksi, kemudian disetujui dan ditandatangani
disetujui dan ditandatangani oleh kepala puskesmas

Tim remunerasi menyerahkan Tim remunerasi menyiapkan


Surat Usulan Belanja dan surat usulan belanja, daftar
daftar belanja yang diusulkan belanja yang diusulkan
berikut kelengkapan SPJ verikut kelengkapan SPJ
kepada Ka.Sub. Bagian Tata
Usaha untuk diverifikasi

Tim remunerasi menyerahkan Tim remunerasi mengambil


Surat Usulan Belanja dan Surat Usulan Belanja dan
daftar belanja yang diusulkan daftar belanja yang diusulkan
berikut kelengkapan SPJ berikut kelengkapan SPJ yang
kepada Kepala Puskesmas sudah disetujui dan
untuk disetujui dan ditandatangani oleh Kepala
Puskesmas
ditandatangani

Bendahara pengeluaran
Tim remunerasi
melakukan cek ulang SPJ
menyerahkan berkas ke
sesuai dengan rencana bisnis
bendahara pengeluaran
dan anggaran TA berjalan

Petugas bendahara pengeluaran


melakukan transfer dana sesuai Bendahara
SPJ yang telah disetujui melalui pengeluaran
rekening giro a.n Bend membuatkan billing
Pengeluaran Puskesmas pajak dan
kemudian melakukan transfer membayarkan pajak
langsung kerekening masing-
REMUNERASI
No.
Dokumen :
SOP No.Revisi :
Tgl Terbit : 1 Januari 2021
Halaman : 4/4
Puskesmas drg. DYAH SUHARTI
Jelakombo Pembina tk 1/IV B
Jombang NIP. 196812132005012011

8. Hal hal Yang Perlu Ketelitian dan kesesuaian dalam penghitungan poin
Diperhatikan individu, pagu remunerasi serta dalam melakukan
transfer
9. Unit terkait Tata Usaha Puskesmas Jelakombo Jombang
Seluruh karyawan karyawati Puskesmas Jelakombo
10. Dokumen Terkait Dokumen Rencana Bisnis Anggaran TA 2021
Dokumen Penggunaan Anggaran TA 2021
11. Rekaman Historis Yang Isi
No Tgl diberlakukan
Perubahan dirubah Perubahan

Anda mungkin juga menyukai