Anda di halaman 1dari 18

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN

MENGOPERASIKAN MESIN HOTPRINT atau STAMPING


FOIL

LADOKUTU OFFSET
KOTA PADANG

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan


LULUS SEKOLAH

Disusun Oleh :

Nama : Hafizul Ilmi


NISN : 0046173317
Kelas : XII MM2
Program Keahlian : MULTIMEDIA

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN


NEGERI 4 PAYAKUMBUH
TP. 2022/2023
Jl. Kampung Jawa Dalam IV No.22, Kp. Jao,
Kec. Padang Barat, Kota Padang, Sumatera Barat
No HP : 0812-6774-088 Email : ladokutuctp@yahoo.com

LEMBARAN PENGESAHAN

Ladokutu Offset Padang

JUDUL

MENGOPERASIKAN MESIN HOTPRINT


atau STAMPING FOIL

Laporan Praktek Kerja Lapangan ini telah diperiksa dan disahkan oleh :

..........,............................2022
Mengetahui Pembimbing
Pimpinan kantor

ASRIZAL Fitria Ningsih

ii
PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 4 PAYAKUMBUH
Jl. Koto Kociak,Kel.Padang Sikabu, Kec Lamposi Tigo Nagori (26219) – Payakumbuh
NPSN : 69947085
NO Hp : 0813 7836 8744 Email : smkn4pyk@gmail.com

LEMBARAN PENGESAHAN SEKOLAH

Judul

MENGOPERASIKAN MESIN HOTPRINT


atau STAMPING FOIL

Laporan Praktek Kerja Industri ini telah di periksa dan disahkan oleh :

Mengetahui : Payakumbuh, 2022

Kepala SMK N 4 PAYAKUMBUH Guru Pembimbing

Drs. AIZUR HEDI, MM__ DANIEL SARAS RAHMANA,S.Pd


NIP : 19650701 199003 1 006

iii
DAFTAR ISI

Halaman Judul ........................................................................................ i


Halaman Pengesahaan industri ............................................................... ii
Halaman Pengesahan Sekolah ................................................................ iii
Daftar Isi ................................................................................................. iv
Kata Pengantar ........................................................................................ v

Bab I Pendahuluan .................................................................................. 1


A. Latar Belakang .......................................................................... 1
B. Tujuan PKL............................................................................... 1
C. Jadwal Pelaksanaan PKL .......................................................... 2
D. Sistematika Penulisan Laporan ................................................. 2

Bab II Lingkup Perusahaan ..................................................................... 4


A. Sejarah Perusahaan ............................................................... 7
B. Bidang Kerja Perusahaan ...................................................... 7
C. Struktur Organisasi Perusahaan ............................................ 9
D. Lokasi Perusahaan ................................................................ 10

Bab III Proses Produksi .......................................................................... 11


A. Teori Singkat ......................................................................... 11
B. Alat dan Bahan ...................................................................... 11
C. Gambar Kerja ........................................................................ 12
D. Proses Pengerjaan ................................................................. 12
E. Hasil Pekerjaan ..................................................................... 14

Bab IV Penutup ....................................................................................... 15


A. Kesimpulan ........................................................................... 15
B. Saran ..................................................................................... 15
C. Lampiran ............................................................................... 16

iv
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur dipanjatkan kehadirat Allah SWT karena berkat rahmat dan karunia-
Nya penulis dapat menyelesaikan laporan ini yang merupakan salah satu syarat untuk
menyelesaikan praktek kerja industri (prakerin) di SMK Negeri 4 Payakumbuh. Dari hasil
yang telah dilakukan dan dicapai selama penulis mengikuti kegiatan praktek kerja lapangan
(PKL) di Salam Project.Id selama 4 bulan dari tanggal 11 Juli 2022 sampai 11 Nnovember
2022 penulis banyak mendapatkan pengetahuan dan pengalaman berharga yang tak ternilai.
Kemudian dari hal-hal tersebut menjadi dasar dan bahan penulis dalam pembuatan laporan
ini. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih atas perhatian, bantuan,
bimbingan dan kesempatan untuk melaksanakan PKL kepada :

1. Bapak Drs. AIZUL HEDI, MM selaku Kepala Sekolah SMK Negeri 4 Payakumbuh.
2. Bapak DANIEL SARAS RAHMANA,S.Pd selaku Pembimbing di SMK Negeri 4
Payakumbuh.
3. Bapak ASRIZAL selaku Pimpinan di SALAM PROJECT.ID
4. Ayah dan ibu selaku orang tua yang telah memberi support.
5. Serta teman-teman yang saya cintai, pembaca yang budiman dan semua pihak yang
telah membantu.

Penulis mengakui bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna, dengan dasar itu
penulis memohon kritik dan saran dari semua pihak terhadap laporan ini. Semoga laporan ini
berguna bagi penulis, SMK Negeri 4 Payakumbuh, Image Printing Solutions serta
masyarakat pada umumnya.

Payakumbuh, 2022
Penulis

HAFIZUL ILMI

v
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Tujuan dari penyusunan laporan ini adalah guna mendukung pelaksanaan Praktik Kerja
Lapangan (PKL) dalam rangka “Link and Match”, yaitu ketika Sekolah Menengah Kejuruan
(SMK) sebagai sumber daya manusia Indonesia yang handal dan profesiolan. Para siswa,
guru pembimbing PKL maupun dunia usaha sebagai tempat pelaksanaan PKL di pandang
perlu mempunyai satu pedoman yang sama, yang berupa laporan kegiatan siswa praktik kerja
lapangan. Laporan ini masih bersifat langkah- langkah umun dan penerapannya masih
memerlukan penyesuaian baik dari dunia usaha maupun sekolah, mengingat beragamnya
situasi dan dunia usaha di daerah masing-masing.

Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) didasarkan pada ketentuan-ketentuan yang


tertuang dalam Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 Tentang Pendidikan Nasional, PP
Nomor 29 Tahun 1990 Tentang Pendidikan Nasional, PP No. 39 Tahun 1992 Tentang Peran
serta Masyarakat dalam Pendidikan Nasional dan Keputusan Mendikbud No. 080/U/1993
Tentang Kurikulum SMK sebagai berikut: Penyelenggaraan pendidikan dilaksanakan melalui
dua jalur yaitu Pendidikan Sekolah dan Jalur Pendidikan di Luar Sekolah.

B. Tujuan PKL
1. TUJUAN UMUM
a. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesional dengan tingkat
pengetahuan keterampilan dan etos kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan
kerja.
b. Memperkokoh Link and Match antaran sekolah dengan dunia usaha.
c. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatih tenaga yang berkualitas
profesional.
d. Memberikan pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
bahagian dari proses pendidikan.

1
2. TUJUAN KHUSUS

a. Melalui sistem ganda untuk mendapatkan tamatan yang siap kerja di berbagai
bidang pekerjaan yang membutuhkan keahlian dan keterampilan tertentu.
b. Memberikan pengalaman kerja langsung (real) untuk menanamkan (internalize)
iklim kerja positif yang berorientasi pada peduli mutu proses dan hasil kerja.
c. Untuk mendapatkan keterpaduan yang saling mengisi dan melengkapi antara
pendidikan sekolah SMK (Teknologi Industri) dengan keahlian profesi yang
diperoleh melalui Praktek Kerja Industri dan Pendidikan Sistem Ganda.
d. Memberikan penguatan pendidikan karakter berbasis masyarakat kepada peserta
didik.
e. Merupakan suatu peningkatan keterampilan dan membentuk pribadi untuk
percaya diri dan mandiri memasuki pasar kerja.

3. Jadwal Pelaksanaan PKL

Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) yang penulis lakukan yaitu di Ladokutu
Offset Padang pada tanggal 12 Juli 2022 - 12 November 2022, yang dilaksanakan setiap hari
Senin – Sabtu pukul 08.00 – 17.00 WIB.

C. Sistematika Penulisan Laporan


1. Bagian awal
a) Halaman sampul, biasa disebut sebagai cover
b) Halaman judul adalah nama yang diberikan untuk penelitian yang telah
dilakukan selama prakerin.
c) Halaman pengesahan, berisi tentang nama-nama yang bersangkutan untuk
mengesahkan laporan tersebut.
d) Kata pengantar, yang akan menjelaskan tentang:
1. Penjelasan, berisi tentang alasan memilih bidang pembahasan tersebut.
2. Pertanggung jawaban tentang cara penulisan digarap secara umum.
3. Ucapan terima kasih kepada segala pihak yang telah membantu proses
penulisan tersebut.
4. Harapan-harapan penulis tentang bermanfaatnya karangan laporan
tersebut.
2
5. Daftar isi merupakan penyajian dari sistematika penulisan laporan
untuk memudahkan pembaca mencari bab, judul bab, atau judul sub-
sub dari isi yang dibacanya.

2. Bagian inti
1) Bab I pendahuluan
a) Latar belakang
b) Tujuan PKL
c) Jadwal pelaksanaan PKL
d) Sistematika penulisan laporan

2) Bab II Lingkup perusahaan


a) Sejarah perusahaan
b) Bidang keahlian perusahaan
c) Struktur organisasi perusahaan
d) Lokasi perusahaan

3) Bab III Proses Produksi


a) Teori singkat
b) Alat dan bahan
c) Gambar kerja
d) Proses pengerjaan
e) Hasil pengerjaan

4) Bab IV Penutup
A. Kesimpulan
B. Saran

5) Daftar Pustaka

3
BAB II
LINGKUP PERUSAHAAN

A. Sejarah Perusahaan
Didirikan oleh Bapak Asrizal yang dimana Bapak Asrizal merupakan lulusan sekolah
tinggi grafika sekolah khusus di jakarta, Percetakan Ladokutu Offset Padang berdiri tahun
2003 diawali dengan buka percetakan kecil dirumah yang beralamat di jln.Belibis no
14(2003-2005). Kemudian pada tahun 2005 membuka tempat baru sampai tahun 2018, dari
tahun 2018 pindah lagi sampai tahun 2020.
Dinamakan Ladokutu karna pada tahun 1999 emang lagi boming perusahaan yang
terkenal pada saat itu adalah “Cabe Rawit” kebetulan juga Bapak juga PKL di percatakan
cabe Rawit itu,karna nama Cabe Rawit diminang adalah Ladokutu. Sehingga pada saat ini
Ladokutu offset telah banyak memperoleh barang dan jasa sehingga mampu menghasilkan
barang dan jasa yaitu:

1. Undangan
2. Spanduk
3. Plate
4. Buku/majalah
5. DLL

B. Bidang Kerja Perusahaan

Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Percetakan detude, penulis


ditempatkan. Pada bagian printing yang bertanggung jawab atas ketepatan waktu dalam
menyiapkan setting atau desain, dan bertanggung jawab atas kualitas hasil cetakan. Bagian
printing sangat berkaitan dengan bagian desain karena bagian desain akan memberikan
desainnya kepada bagian printing jika desain tersebut sudah siap untuk dicetak oleh bagian
printing.

Selain itu bagian printing juga bertanggung jawab atas kesalahan cetak atau kerusakan
dalam proses percetakan, sehingga dibagain ini harus sangat teliti untuk selalu memeriksa
berkas dan design sebelum dilakukan proses printing. Bagian printinh sangat penting dan
berpengaruh terhadap hasil akhir suatu pemesanan dari pelanggan, pelanggan yang kurang
7
puas dengan hasil cetakan akan melakukan komplain kepada bagian printing ini sehingga
bidang kerja dibagian ini dibutuh kan ketelitian, pemeriksaan ekstra dan tidak asal cetak saja.

Ketika barang sudah selesai di cetak atau sudah dilakukan proses printing, hal yang
dilakukanya kembali adalah proses finising, bagian ini juga bertanggung jawab atas proses
penyelesaian akhir atau finishing. Tahap finishing yang sering dilakukan adalah seperti
memotong rapi idcard, melipat undangan, menyusun buku, memasang cover buku, dan lain
sebagainya. Hal yang harus di perhatikan dalam tahapan ini yaitu kerapihan dan ketelitian
kita. design yang bagus, cetakan yang bagus tetapi proses finishingnya tidak maka barang
akan dihasilkan akan terlihat tidak baik.
Oleh karna itu tahapan finishing ini sangat penting dan dibutuhkan kerapihan kita
untuk menyusun dan melakukan packing sehingga menghasilkan produk yang sesuai
keinginam pelanggan dengan begitu kebutuhan pelanggan akan terpenuhi dan akan merasa
puas.

8
C. Struktur Organisasi Perusahaan

PIMPINAN
ASRIZAL

ADMINISTRASI DESAIN GRAFIS


Desvianti Rahmadani Alza Habi Mai Fauzan
Sinta Yulia Putri

ANGGOTA
1. Sania Maya Sari
2. Vito Harmanto
3. Anggi Hermawan
4. Jodi Rajasa Akbar
5. Supriadi
6. Riskullah Fadhil
7. Arianto

9
D. Lokasi Perusahaan

Ladokutu Offset Padang. Jl. Kampung Jawa Dalam IV No.22, Kp. Jao, Kec. Padang
Barat., Kota Padang, Sumatera Barat

10
BAB III
PROSES PRODUKSI

A. Teori Singkat
1. Pengertian Percetakan
Percetakan adalah sebuah proses industri untuk memproduksi secara massal
tulisan dan gambar, terutama dengan tinta di atas kertas menggunakan sebuah mesin
cetak. Dia merupakan sebuah bagian penting dalam penerbitan dan percetakan
transaksi.

2. Pengertian Mesin Hotprint atau hot stamping


Mesin Horprint atau kadang juga disebut dengan istilah hot stamping atau juga
foil ada alah suatru metode cetak yang menggunakan foil warnam dengan
menggunakan plastik polyester khusus yang dilapisi resin warna khusus, dengan
mentransferkan warna dari mesin yang memiliki suhu itnggi yang menciptakanb hasil
cetak yang mengkilap.
Untuk menciptakan hasil yang mengkilap harus menggunakan tinta emas atau
tinta sejenisnya. Untuk pembuatan tinta emas tersebut dinamakan foil. Adapun contoh
cetakan yang menggunakan mesin hoitprint ini seperti undangan, sertifikat, dll.

Cara kerja mesin hotprint atau stamping foil:


a) Pertama,tancapkan kabel power mesin press kaos
b) Klik tombol ON
c) Atur atau setting temperature,timer dan suhu yang di inginkan
d) Terakhir,tunggu mesin berbunyi sesuai dengan settingan tad

C. Fungsi Masin Press Kaos


Dengan menggunakan cetakan hotprint membuat hasil produk konsumen lebih
berkualitas dan lebih berkesan.

D. Alat dan Bahan


Mesin hotprint atau Stamping Foil

11
E. GAMBAR KERJA , PROSES PENGERJAAN & HASIL

1. Langkah pertama yaitu apabila kertasnya udah di stel dan masinya udah panas
ambil kertas yang udah di hotprit

2. Kemudian masukan kertas yang belum di hotprint ke mesin yang telah di stel dan
panas tadi

12
3. Kemudian putar kertas foil emasnya ke kertas foil yang belum di gunakan

4. Kalau udah diputar kertas foilnya lalu pegang undanganya supaya tidak bergerak

5. Kalau udah dipegeng undanganya lalu ambil besi untuk prees nya lalu prees
sampai ada bunyinya

13
6. Dari langkah-langkah tadi yang telah dilakukan dan ini hasilnya

7. Pergi main bersama anak PKL sekolah lain

14
BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan
Setelah penulis melaksanakan Praktek Kerja Industri (Prakerin) di LADO
KUTU PRINTING yang di mulai dari tanggal 12 Juli 2022 sampai tanggal 12
November 2022, maka penulis dapat mengambil kesimpulan bahwa praktek kerja
lapangan itu sangat penting bagi pelajar sekolah menengah kerujuan karena dalam
masa praktek kerja lapangan ini siswa dapat terjun langsung ke lapangan, serta
dituntut untuk bertanggungjawab atas kegiatan yang dilakukan dalam masa
prakerin.
Dan melalui prakerin ini penulis mengambil kesimpulan bahwa pengalaman
yang didapatkan d ilapangan kerja khususnya dari segi teknik pelaksanaannya lebih
praktis jika dibandingkan dengan pelajaran yang diterima di sekolah. Hal ini
disebabkan karena di lapangan kita dituntut untuk memanfaatkan waktu yang
seefisien mungkin dengan kesalahan sekecil mungkin.
Sedangkan disekolah pengalaman belajar ditujukan pada hal yang sebenarnya
dari teori berdasarkan ilmiah yang dapat dipertanggungjawabkan dan dibuktikan
secara ilmiah. Ini membuktikan bahwa pengalaman yang diperoleh penulis di
lapangan setelah dibandingkan lebih teliti di sekolah hanya saja waktu yang
diperlukan sedikit lebih lama jika dibandingkan dengan di lapangan. Walaupun
sebenarnya teori yang dipergunakan di lapangan kerja pada dasarnya mempunyai
teori yang sama dengan apa yang dipelajari di sekolah.
B. Saran
Dari hasil selama saya melakukan kegiatan praktik kerja lapangan, saya
memberikan saran agar praktik kerja lapangan dapat dilaksanakan dengan lancar dan
baik kedepannya serta saya berharap kepada para peserta praktik kerja lapangan agar
mempersiapkan diri dengan menguasai pelajaran yang akan diterapkan dalam industri
agar memudahkan dalam melakukan praktek kerja lapangan di perusahaan. Saya juga
ingin memberi saran pada pihak perusahaan agar tidak segan kepada anak PKL,
usahakan berikan tugas asalkan dengan bimbingan terlebih dahulu sebelum tugas
dilaksanakan, agar hasilnya menjadi efektif dan efesien.

15
Lampiran

1. Sedang membuat kalender

2. Sedang menglaminating

2022-11-9
Penjemputan siswa PKL yang berada di LADO KUTU OFFSET PRINTING

16

Anda mungkin juga menyukai