Anda di halaman 1dari 4

SOAL-SOAL UJIAN MATA KULIAH ORTOPSI

Jum’at, 14 Januari 2022


PETUNJUK MENJAWAB :
*) Jawaban diketik di lembar jawaban (word) dan disimpan bentuk Pdf
*) waktu mengerjakan 90 menit
*) Pengiriman jawaban ke email : arosurabaya.jawatimur1@gmail.com
*) subyek : UAS_Ortopsi1_Nama_Nim

1. Pergerakan otot bola mata pada satu mata disebut:


a. versi
b duksi
c. vergence
d. elevasi
2. Pergerakan otot bola mata pada kedua mata, KECUALI:
a. versi
b duksi
c. vergence
d. elevasi
3. Pada gangguan binokuler single vision, salah satunya adalah menekan fungsi penglihatan,
disebut:
a. diplopia

b. ambliopia

c. supresi

d. aniseikonia

4. Pada gangguan visus anisometropia lebih dari 3 dioptri akan mengakibatkan kelainan
lebih lanjut, antara lain:
a. aniseikonia

b. ametropia

c. ortoforia

d. ortopsia

1
5. Otot yang meng-inisiasi (mengawali) pergerakan disebut:
a. duksi
b. versi
c. agonist
d. antagonist
6. Hukum yang mengatur pergerakan satu otot disebut hukum:
a. hering
b. sherington
c. yoke
d. agonist-antagonist
7. Tiga komponen syarat utama agar penglihatan binokuler berfungsi baik :
a. media refraksi jernih

b. fungsi fusi di pusat otak baik

c. fungsi otot ekstra okuler normal

d. visus kedua mata dengan koreksi baik

8. Berikut ini adalah komponen penglihatan binocular, KECUALI:


a. corresponding retinal elements
b. horoptor
c. panum’s fusional space
d. convergence
9. Pada pemeriksaan Hirschberg, didapatkan bayangan sinar jatuh tepat di tengah pupil pada
kedua mata, disebut:
a. esoforia

b. heterotropia

c. heteroforia

d. ortoforia

10. Fusi motorik dapat tercapai apabila elemen berikut ini masih berfungsi baik, KECUALI:
a. alignment baik
b. retinal correspondence baik
c. otot-otot bola mata baik
d. worth four dot baik

2
11. Salah satu level penglihatan binokuler adalah:
a. supresi
b. aniseikonia
c. fusi
d. diplopia
12. Gangguan penglihatan binocular yang tersembunyi disebut:
a. heterophoria
b. heterotropia
c. ortotropia
d. ortophoria
13. Penglihatan dimana seseorang melihat sebuah obyek namun nampak seperti dua
bayangan disebut:
a. diplopia
b. confusion
c. suppression
d. amblyopia
14. Penglihatan dimana seseorang melihat dua obyek namun nampak seperti satu bayangan
disebut:
a. diplopia
b. confusion
c. suppression
d. amblyopia
15. Perbedaan refraksi antara kanan dan kiri disebut:
a. emetropia
b. aniseikonia
c. anisometropia
d. ametropia

B. Soal esai dengan jawaban singkat

1. Jelaskan tentang penglihatan binokular yang anda ketahui !

2. sebutkan manfaat penglihatan binokuler!

3. Sebutkan level penglihatan binocular yang anda ketahui!

3
4. Pmeriksaan worth four dot test bertujuan untuk apa?

5. Jelaskan apa yang dimaksud dengan hukum Hering ?

Anda mungkin juga menyukai