Anda di halaman 1dari 3

BUKTI FISIK MONEV BOS

Bukti Fisik yang harus


No Indikator
disiapkan

I.PERSIAPAN
Sekolah membentuk Tim BOS Sekolah yang terdiri dari Kepala Sekolah
1 (Penanggung Jawab), Bendahara , dan Anggota (1 Guru, 1 Komite dan 1 SKTim Bos Sekolah
Orang Tua siswa diluar Komite)
2 Sekolah memiliki izin operasional yang masih berlaku. Surat Izin Operasional

Sekolah telah mengisi dan melakukan pemutakhiran Dapodik sesuai


3 Dokumentasi Laman Dapodik
dengan kondisi riil di sekolah sebelum batas waktu yang ditentukan.

Sekolah menyusun RKAS dengan memasukan unsur pendanaan untuk


kegiatan sosialisasi, peningkatan kapasitas, dan pengadaan sarana
4 Dokumen RKAS
prasarana sanitasi, kebersihan, dan kesehatan dalam menunjang
pembelajaran tatap muka sesuai SKB 4 Menteri.

Penyusunan RKAS didasarkan pada kesepakatan dan keputusan bersama Berita Acara Rapat yang
5
antara tim BOS Sekolah, guru, dan Komite Sekolah. ditandatangani Peserta Rapat

Tim BOS menyusun RKAS secara manual dan menginput di aplikasi RKAS manual dan Dokumentasi
6
ARKAS. input di aplikasi ARKAS

Tim BOS menginput RKAS di Aplikasi ARKAS setelah diverifikasi dan


7 Dokumen Verval Kepala Dinas
divalidasi oleh Kepala Dinas.
Buku Rekening dan
Tim BOS menggunakan Rekening Sekolah untuk penyaluran Dana BOS
Dokumentasi pada aplikasi
8 yang didaftarkan pada aplikasi ARKAS dan menyampaikan kepada Tim
ARKAS serta aplikasi
BOS Kabupaten/Kota.
pengelolaan dana BOS
Sekolah pernah mengikuti kegiatan koordinasi, Sosialiasi atau pelatihan Surat Undangan dan
9
program pengelolaan Dana BOS. Dokumentasi Kegiatan
II.PENERIMAAN DAN PENGGUNAAN

Sekolah sudah melakukan konfirmasi penerimaan dana BOS melalui


1 Dokumentasi pada aplikasi
laman bos.kemdikbud.go.id
Rekening Koran atau Buku
2 Sekolah sudah mencairkan Dana BOS tahap I dan tahap II
Rekening
Sekolah mencairkan dana BOS dengan memperhatikan RKAS dan
3 Rekening Koran dan RKAS
prioritas kebutuhan sekolah
Sekolah mencairkan dana BOS dengan dilengkapi Surat Tugas Pencairan
4 Surat Tugas
dana BOS dari Kepala Sekolah
Sekolah merealisasikan dana BOS sesuai dengan komponen yang ada Dokumen Rekapitulasi dan
5
pada Petunjuk Teknis Penggunaan dana BOS. Bukti Kwitansi Pengeluaran
Sekolah merealisasikan Dana BOS untuk honor tidak lebih dari 50% RAB atau Rekap Pembayaran
6
jumlah keseluruhan dana BOS yang diterima. Honor
Dokumen Pembayaran dan
Pembayaran Honor dari Dana BOS diperuntukan kepada Tenaga Pendidik Daftar Tenaga Pendidik serta
7 Non ASN, tercatat di Dapodik, memiliki NUPTK dan belum mendapatkan sinkronisasi dengan dokumen
tunjangan Profesi Guru (sertifikasi). tentang informasi tenaga
pendidik

SK Penugasan dan Dokumen


Sekolah mengalokasikan dana untuk honor Tenaga Kependikan yang
8 Pembayaran serta Daftar
berstatus non ASN dan ditugaskan oleh Kepala Sekolah.
Tenaga Kependidikan

Sekolah merealisasikan sebagian anggaran Dana BOS untuk pengadaan Daftar belanjaan dan bukti
9
barang yang berkaitan dengan pencegahan penyebaran covid 19. kwitansi

III.PELAPORAN
Sekolah sudah membuat laporan penggunaan dana BOS tahap II
1 (Laporan tahap II sudah harus dibuat sejak tutup buku bulan Agustus, LPJ tahap II
walaupun belum menerima dana BOS tahap III)
Sekolah sudah membuat laporan penggunaan dana BOS tahap II
LPJ tahap III (s/d September
2 (Laporan tahap II sudah harus dibuat sejak tutup buku bulan September,
2022)
walaupun belum menerima dana BOS tahap III)
Sekolah menyusun rekapitulasi penggunaan Dana BOS berdasarkan
Rekapitulasi Penggunaan Dana
3 standar pengembangan sekolah dan komponen pembiayaan Dana BOS.
BOS

Sekolah sudah menyampaikan laporan penggunaan dana BOS tahap II


4 secara online pada laman bos.kemdikbud.go.id setelah diverifikasi dan Dokumentasi laman BOS
divalidasi oleh Kepala Dinas.
Sekolah sudah menyampaikan laporan penggunaan dana BOS tahap IiI
5 secara online pada laman bos.kemdikbud.go.id setelah diverifikasi dan Dokumentasi laman BOS
divalidasi oleh Kepala Dinas.
BKU dan pembukuan tutup
6 Sekolah menyusun buku kas umum
buku BKU tiap bulan
7 Sekolah menyusun buku pembantu kas Buku Pembantu Kas
8 Sekolah menyusun buku pembantu bank Buku Pembantu Bank
9 Sekolah menyusun buku pembantu pajak. Buku Pembantu Pajak
Sekolah mengarsipkan bukti belanja dan bukti pengeluaran penggunaan Kwitansi belanja dan Kwitansi
10
dana BOS. (Buktikan dengan ) pengeluaran
Sekolah mempublikasikan rekapitulasi penerimaan dan penggunaan
11 Dana BOS berdasarkan komponen pembiayaan kepada masyarakat Dokumentasi Informasi dana
secara terbuka. BOS di Papan Informasi Sekolah

IV.EVALUASI
Sekolah tidak melakukan transfer Dana BOS ke rekening pribadi atau
1 Rekening Koran
lainnya untuk kepentingan selain penggunaan Dana BOS.
Sekolah tidak membungakan dana BOS untuk kepentingan pribadi.
2 Rekening Koran

Rekening Koran/atau bukti


3 Sekolah tidak meminjamkan dana BOS kepada pihak lain.
lainnya
Sekolah tidak membeli perangkat lunak untuk pelaporan keuangan
4 Dana BOS atau perangkat lunak lainnya yang sejenis. Daftar belanja

Sekolah tidak menyewa aplikasi pendataan atau aplikasi penerimaan


5 Daftar pengeluaran
peserta didik baru dalam jaringan.
Sekolah tidak membiayai kegiatan dengan mekanisme iuran dari
6 Daftar pengeluaran
Dana BOS untuk kepentingan kegiatan di luar program sekolah.
Sekolah tidak membeli pakaian, seragam, atau sepatu bagi guru atau
7 Peserta Didik untuk kepentingan pribadi yang bukan inventaris Daftar belanja
sekolah dari dana BOS.

Sekolah tidak menggunakan anggaran dana BOS untuk pemeliharaan


8 Daftar pengeluaran
prasarana sekolah dengan kategori kerusakan sedang dan berat.

Sekolah tidak menggunakan anggaran dana BOS untuk membangun


9 Daftar pengeluaran
gedung atau ruangan baru.
Sekolah tidak menggunakan anggaran dana BOS untuk membeli
10 Daftar pengeluaran
instrumen investasi.

Sekolah tidak menggunakan anggaran dana BOS untuk membiayai


kegiatan pelatihan, sosialisasi, dan pendampingan terkait program Daftar pengeluaran dan surat
11
Dana BOS atau program perpajakan BOS yang diselenggarakan undangan
lembaga di luar Dinas dan/atau Kementerian.

Sekolah tidak menggunakan anggaran dana BOS untuk membiayai


Daftar pengeluaran dan surat
12 kegiatan yang telah dibiayai secara penuh dari sumber dana
undangan
Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah, atau sumber lain yang sah.

Sekolah tidak menjadi distributor atau pengecer pembelian buku


13 Informasi dari peserta didik
kepada Peserta Didik yang bersumber dari dana BOS.

Anda mungkin juga menyukai