Anda di halaman 1dari 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

MATA PELAJARAN: BAHASA INGGRIS


KELAS /SEMESTER : X /GASAL
PEMINATAN : MIPA
PENYUSUN : SARAH DWI INDAYANTI

SMAN 1 KARANGANYAR
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
PROVINSI JAWA TENGAH
2017
RPP Bahasa Inggris Kelas X

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan: SMA Negeri 1 Karanganyar


Mata pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X /1
Materi Pokok : Expressions to show relationship between two
things, perople, or actions
Alokasi Waktu : 6 x 45 menit

A. Kompetensi Inti (KI) As a reminder
KI 1 dan KI 2
Pembelajaran Sikap Spiritual dan Sikap Sosial dilaksanakan secara tidak langsung
(indirect teaching) melalui keteladanan, terkait jujur, tanggungjawab, disiplin, dan santun
melalui proses pembelajaran Pengetahuan dan Keterampilan. Selanjutnya guru melalukan
penilaian sikap tersebut sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan berfungsi sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih lanjut

KI 3.
Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
dan metakognitif berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah

KI 4.
Mengolah, menalar, menyaji,dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta efektif dan
kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


Kompetensi Dasar Indikator
3.4 Menerapkan fungsi sosial, 3.4.1 Mengidentifikasi dan menjelaskan
struktur teks, dan unsur fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan teks interaksi kebahasaan teks interaksi transaksional
transaksional lisan dan tulis lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait
memberi dan meminta hubungan setara antara dua
informasi terkait hubungan benda/tindakan, sesuai dengan konteks
setara antara dua penggunaannya.
benda/tindakan, sesuai 3.4.2 Menjelaskan Expression to show
dengan konteks relstionship between two things, persons
penggunaannya. or actions
(Perhatikan unsur

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

Kompetensi Dasar Indikator


kebahasaan both ... and; 3.4.3 Menganalisa perbedaan fungsi sosial,
not only ... but also; struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
either ... or; neither ... nor) interaksi transaksional lisan dan tulis
yang melibatkan tindakan memberi dan
meminta informasi terkait hubungan
setara antara dua benda/tindakan, sesuai
dengan konteks penggunaannya.
4.4 Menyusun teks interaksi 4.4.1 Merancang teks interaksi transaksional
transaksional lisan dan lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
tulis yang melibatkan memberi dan meminta informasi yang
tindakan memberi dan mengandung hubungan setara antara dua
meminta informasi yang benda/tindakan, dengan memperhatikan
mengandung hubungan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
setara antara dua kebahasaan yang benar dan sesuai
benda/tindakan, dengan konteks
memperhatikan fungsi 4.4.2 Menulis teks interaksi transaksional lisan
sosial, struktur teks, dan dan tulis yang melibatkan tindakan
unsur kebahasaan yang memberi dan meminta informasi yang
benar dan sesuai konteks mengandung hubungan setara antara dua
benda/tindakan, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks
4.4.3Mempresentasikan teks interaksi
transaksional lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan memberi dan
meminta informasi yang mengandung
hubungan setara antara dua
benda/tindakan, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui collaborative learning, peserta didik terampil membedakan fungsi sosial, struktur
teks dan unsur kebahasaan, serta mahir menangkap makna dan menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi
yang mengandung hubungan setara antara dua benda/tindakan, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks dengan
memperhatikan unsur kebahasaan (both ... and; not only ... but also; either ... or;
neither ... nor)

D. Materi Pembelajaran 

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

Fungsi sosial
Saling mengetahui kesamaan hobi antara teman, guru, dan orang lain dan menyadari
bahwa Tuhan menciptakan segala sesuatu masing masing memiliki persamaan dan
perbedaan diataranya.
 Struktur teks
Pola kalimat expressions to to show relstionship between two things, persons or
actions mencakup:
- Mengungkapkan plural conjugation (subject connected by “both... and”)
- Mengungkapkan plural noun (use “both”)
- Of before us, you, them
- Mengungkapkan Of before us, you, them
- Of before us, you, them
- Mengungkapkan group two people or things (Either/or and neither/nor)
- Mengungkapkan correlarive conjunction (not only ... but also)
 Unsur kebahasaan
- Nomina singular and plural dengan atau tanpa a, an, the, this, those, my, their,
etc.
- Tense yang sesuai dengan peristiwa atau kegiatan yang digambarkan
(both ... and; not only ... but also; either ... or; neither ... nor)
- Ucapan, tekanan kata, intonasi
- Ejaan dan tanda baca
- Tulisan tangan

E. Model Pembelajaran
Diskusi, tanya jawab, project dan presentasi

F. Madia/alat/bahan/sumber
1. Media/alat : Laptop/komputer dan LCD
2. Bahan : PPt dan Buku Pendamping
3. Sumber Belajar:
 Buku Siswa Bahasa Inggris Kelas X SMA/MA
G. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan pertama (3JP)
Indikator
3.4.1 Mengidentifikasi dan menjelaskan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan teks
interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta
informasi terkait hubungan setara antara dua benda/tindakan, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
3.4.2 Menjelaskan Expression to show relstionship between two things, persons or actions
3.4.3 Menganalisa perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta
informasi terkait hubungan setara antara dua benda/tindakan, sesuai dengan konteks
penggunaannya.

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

a. Kegiatan Pendahuluan
 Menyiapkan peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran seperti berdoa,
absensi, menyiapkan buku pelajaran
 Memotivasi peserta didik secara kontekstual sesuai dengan manfaat pembelajaran
mengenai planning for tomorrow berupa “Today’s Quotation”.

CHARACTER BUILDING

 Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang terkait dengan materi yang akan


dipelajari
CRITICAL

 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai; dan
menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus.

b. Kegiatan Inti

 Bertanya dan mempertanyakan terkait teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan setara antara
dua benda/tindakan, sesuai dengan konteks penggunaannya.
 Meminta siswa untuk mengutarakan persamaan hobi maupun karakter yang terdapat
dalam dirinya maupun orang lain.
 Membahas ekpresi yang digunakan dalam interaksi transaksional lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan setara antara
dua benda/tindakan, sesuai dengan konteks penggunaannya.
 Membedakan expression to show relstionship between two things, persons or actions

CRITICAL THINKING

 Secara berkelompok, siswa diminta untuk menganalisa dan memecahkan masalah


yang diberikan oleh guru terkait dengan expression to show relstionship between two
things, persons or actions dalam bentuk soal.

COLLABORATION

 Masing- masing kelompok menyampaikan hasil diskusi terkait fungsi, struktur, dan
unsur kebahasaan

COMMUNICATION

c. Kegiatan Penutup

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

 Memberikan umpan balik terhadap proses pembelajaran: Well, class, you have
done a very good job today. Most of you are active. I hope next time, all of you
involve in the interaction. How do you feel during the lesson? Is there anyone want
to say something?

CHARACTER BUILDING

 Menyimpulkan apa yang dipelajari hari ini

LITERACY

 Menyampaikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya

2. Pertemuan kedua (3JP)


Indikator
4.4.1 Merancang teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
memberi dan meminta informasi yang mengandung hubungan setara antara dua
benda/tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
4.4.2 Menulis teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
memberi dan meminta informasi yang mengandung hubungan setara antara dua
benda/tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
4.4.3Mempresentasikan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan meminta informasi yang mengandung hubungan setara antara
dua benda/tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
a. Kegiatan Pendahuluan
 Menyiapkan peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran seperti berdoa, absensi,
menyiapkan buku pelajaran;
 Memotivasi peserta didik secara kontekstual sesuai dengan manfaat pembelajaran
mengenai planning for tomorrow berupa “Today’s Quotation”.
CHARACTER BUILDING

 Memberikan brief review tentang kegiatan pembelajaran sebelumnya.


 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai; dan
menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus

LITERACY

b. Kegiatan Inti

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

 Secara berpasangan siswa merancang teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi yang mengandung hubungan
setara antara dua benda/tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

 Siswa menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan tindakan memberi dan meminta informasi yang mengandung hubungan
setara antara dua benda/tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

COLLABORATION & CRITICAL THINKING

 Masing masing siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya dengan difasilitasi


oleh guru
CREATIVITY &
COMMUNICATION

c. Kegiatan Penutup
 Refleksi sejenak tentang apa yang sudah dipelajari dalam pertemuan ini dan
sebelumnya “Let’s share how far can you follow the lesson and how feel during the
lesson? Who can conclude what you have studied during this two meetings?”

CHARACTER BUILDING

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Teknik Penilaian:
a. Penilaian Sikap : Observasi/pengamatan
b. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis
c. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja/Praktik
2. Bentuk Penilaian:
a. Observasi : Jurnal guru
b. Tes tertulis : Uraian dan lembar kerja
c. Unjuk kerja : Praktik/Pedoman Penskoran

3. Instrumen Penilaian (terlampir)

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

I. Program Tindak Lanjut


1. Remedial
Bagi peserta didik yang mendapat nilai kurang 70 diberi remidial berupa tugas mandiri
untuk mengerjakan soal remidial yang telah disediakn oleh guru, kemudian guru
melaksanakan penilaian remidial.
2. Pengayaan
 Peserta didik yang telah mencapai KKM (70) diberi tugas untuk mengerjakan soal
pendalaman pemahaman mengenai expression to show relstionship between two
things, persons or actions

Karanganyar, 20 September 2017


Mengetahui:
Guru Pamong Mahasiswa Magang Kependidikan 3

Agus Wuryanto, S.Pd. Sarah Dwi Indayanti


NIP. K2214048

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

Lampiran 1
MATERI PEMBELAJARAN PERTEMUAN 1 DAN 2
 Fungsi sosial
Saling mengetahui kesamaan hobi antara teman, guru, dan orang lain dan menyadari
bahwa Tuhan menciptakan segala sesuatu masing masing memiliki persamaan dan
perbedaan diataranya.
 Struktur teks
Pola kalimat expressions to to show relstionship between two things, persons or
actions mencakup:
- Mengungkapkan plural conjugation (subject connected by “both... and”)
- Mengungkapkan plural noun (use “both”)
- Of before us, you, them
- Mengungkapkan Of before us, you, them
- Of before us, you, them
- Mengungkapkan group two people or things (Either/or and neither/nor)
- Mengungkapkan correlarive conjunction (not only ... but also)
 Unsur kebahasaan
- Nomina singular and plural dengan atau tanpa a, an, the, this, those, my, their,
etc.
- Tense yang sesuai dengan peristiwa atau kegiatan yang digambarkan
(both ... and; not only ... but also; either ... or; neither ... nor)
- Ucapan, tekanan kata, intonasi
- Ejaan dan tanda baca
- Tulisan tangan
1. Expressions to to show relstionship between two things, persons or actions
Both…..and
Not only….but also
Either….. or
Neither….nor (This pair makes you sound very mature!)
Whether….or

2. Subject connected by “both ... and”

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

3. Either/or and neither/nor : Can be used to group two people or things

4. Not only ... But also : Use two verbs that make chronological sense, two adjectives, or
two nouns

5. Whether ... or : Use to decide something chosen

6. Write a sentence for each number using “both ... and, either/or ... neither/nor, not
only ... But also, wheter... Or”!
 A poor diet can make you sleepy. Not enough exercise can make you sleepy.
Both and
 Weight-bearing exercise strengthens your muscles. Weight-bearing exercise
strengthens your bones.
 Kayla did not want to miss P.E. class. Shayla did not want to miss P.E. class.
 You can exercise in the morning. You can exercise in the evening.

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

LAMPIRAN 2

INSTRUMEN PENILAIAN PERTEMUAN 1 DAN 2


KISI-KISI PENILAIAN HARIAN

KD IPK Materi Indikator Bentuk


Soal Soal
3.4 Menerapkan 3.4.1 Mengidentifikasi Fungsi sosial Disajikan Tertulis
fungsi sosial, dan menjelaskan Saling beberapa
struktur teks, fungsi sosial, struktur mengetahui soal pilihan
dan unsur teks dan unsur kesamaan ganda
kebahasaan kebahasaan teks hobi antara terkait
teks interaksi interaksi teman, guru, tindakan
transaksional transaksional lisan dan orang memberi
lisan dan tulis dan tulis yang lain dan dan
yang melibatkan tindakan menyadari meminta
melibatkan memberi dan bahwa Tuhan informasi
tindakan meminta informasi menciptakan terkait
memberi dan terkait hubungan segala hubungan
meminta setara antara dua sesuatu setara
informasi benda/tindakan, masing antara dua
terkait sesuai dengan masing benda/tinda
hubungan konteks memiliki kan, sesuai
setara antara penggunaannya. persamaan dengan
dua 3.4.2 Menjelaskan dan konteks
benda/tindaka Expression to show perbedaan penggunaan
n, sesuai relstionship between diataranya. nya.
dengan two things, persons Struktur teks
konteks or actions Pola kalimat
penggunaanny 3.4.3 Menganalisa expressions
a. (Perhatikan perbedaan fungsi to show
unsur sosial, struktur teks, relstionship
kebahasaan dan unsur between two
both ... and; kebahasaan teks things,
not only ... but interaksi persons or
also; either ... transaksional lisan actions
or; neither ... dan tulis yang mencakup:
nor) melibatkan - Mengungkap
tindakan memberi kan plural
dan meminta conjugation
informasi terkait

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

KD IPK Materi Indikator Bentuk


Soal Soal
hubungan setara (subject
antara dua connected by
benda/tindakan, “both...
sesuai dengan and”)
konteks - Mengungkap
penggunaannya. kan plural
noun (use
“both”)
- Of before us,
you, them
- Mengungkap
kan Of
before us,
you, them
- Of before us,
you, them
- Mengungkap
kan group
two people
or things
(Either/or
and
neither/nor)
- Mengungkap
kan
correlarive
conjunction
(not only ...
but also)
Unsur
kebahasaan
- Nomina
singular and
plural
dengan atau
tanpa a, an,
the, this,
those, my,
their, etc.
- Tense yang
sesuai

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

KD IPK Materi Indikator Bentuk


Soal Soal
dengan
peristiwa
atau kegiatan
yang
digambarkan
(both ... and;
not only ... but
also; either ...
or; neither ...
nor)
-Ucapan,
tekanan kata,
intonasi
-Ejaan dan
tanda baca
-Tulisan tangan
4.4 Menyusun teks 4.4.1 Merancang teks Fungsi sosial Disajikan Tulisan dan
interaksi interaksi Saling sebuah tema Lisan
transaksional transaksional lisan mengetahui bebas,
lisan dan tulis dan tulis yang kesamaan peserta
yang melibatkan hobi antara didik secara
melibatkan tindakan memberi teman, guru, berpasangan
tindakan dan meminta dan orang dapat
memberi dan informasi yang lain dan membuat
meminta mengandung menyadari kemudian
informasi yang hubungan setara bahwa Tuhan mempresent
mengandung antara dua menciptakan asikan teks
hubungan benda/tindakan, segala interaksi
setara antara dengan sesuatu transaksiona
dua memperhatikan masing l lisan dan
benda/tindaka fungsi sosial, masing tulis yang
n, dengan struktur teks, dan memiliki melibatkan
memperhatika unsur kebahasaan persamaan tindakan
n fungsi sosial, yang benar dan dan tindakan
struktur teks, sesuai konteks perbedaan memberi
dan unsur 4.4.2 Menulis teks diataranya. dan
kebahasaan interaksi Struktur teks meminta
yang benar transaksional lisan Pola kalimat informasi
dan sesuai dan tulis yang expressions terkait
konteks melibatkan to show hubungan
tindakan memberi relstionship setara

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

KD IPK Materi Indikator Bentuk


Soal Soal
dan meminta between two antara dua
informasi yang things, benda/tinda
mengandung persons or kan, sesuai
hubungan setara actions dengan
antara dua mencakup: konteks
benda/tindakan, - Mengungkap penggunaan
dengan kan plural nya.
memperhatikan conjugation
fungsi sosial, (subject
struktur teks, dan connected by
unsur kebahasaan “both...
yang benar dan and”)
sesuai konteks - Mengungkap
4.4.3 Mempresentasikan kan plural
teks interaksi noun (use
transaksional lisan “both”)
dan tulis yang - Of before us,
melibatkan tindakan you, them
memberi dan - Mengungkap
meminta informasi kan Of
yang mengandung before us,
hubungan setara you, them
antara dua - Of before us,
benda/tindakan, you, them
dengan - Mengungkap
memperhatikan kan group
fungsi sosial, two people
struktur teks, dan or things
unsur kebahasaan (Either/or
yang benar dan and
sesuai konteks neither/nor)
- Mengungkap
kan
correlarive
conjunction
(not only ...
but also)
- Unsur
kebahasaan
- Nomina
singular and
plural

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

KD IPK Materi Indikator Bentuk


Soal Soal
dengan atau
tanpa a, an,
the, this,
those, my,
their, etc.
- Tense yang
sesuai
dengan
peristiwa
atau kegiatan
yang
digambarkan
(both ... and;
not only ...
but also;
either ... or;
neither ...
nor)
-Ucapan,
tekanan kata,
intonasi
-Ejaan dan
tanda baca
-Tulisan tangan
a. SOAL
 Pengetahuan
 A. Choose a, b, c, d or e for the most suitable answer.
1. Neither my father...my brother went fishing yesterday.
a. or c. and e.than
b. nor d. but
2. Andy is not only handsome ... diligent
a. and c. but also e. so
b. but d.  also

3. I like ... to sing opera, ... to spend my spare time practicing ballroom dances.
a. not only / but also b. neither / nor e. both/and
b. whether / or c. not / but
4. Use the correct form

Grecia didn’t like the movie and I didn’t like the movie

a. neither Grecia nor I like the movie

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

b. grecia didn’t like the movie and did neither i

c. neither Grecia nor I didn’t like the movie

d. either Grecia and I didn’t like the movie

e. erecia either didn’t like the movie and I didn’t

5. ... Joe ... his sisters could understand what their parents were saying when they spoke
French.
a. Whether / or c. Rather / than e. not only/but also
b. No sooner / than d. Neither / nor
6. She is neither polite ... funny.
a. or c. not e. and
b. nor d. yet
7. ... that is the case, ... I’m not surprised about what’s happening.
a. If / then c. Scarcely / when e. neither/nor
b. No sooner / than d. Whether / or

8. Have you made a decision about _______ to go to the movies _______ not?
a. if  / then c. whether / or e. neither/nor
b. either / or d. what with / and

9. This salad is _______ delicious _______ healthy.


a. Whether / or c. Scarcely / when e. so/and
b. Both / and d. Rather / than

10. Not only did the teacher get angry, ... the students to do some additional assignments.
a. he also asked c. he asked e. but did he also asked
b. but he did asked to d. but he also asked

Answers

1. B
2. C
3. B
4. A
5. D
6. B
7. A
8. C
9. B
10. D

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

 B. Try to match the green sentence halves with the purple sentence halves. Pay
attention to the correlative conjunctions to guide you.

Answers

1. D
2. A
3. H
4. C
5. G

 C. Complete using ellipsis frms!


1. In this game, you ... win ...lose. it depends on you
2. ... John ... Dina will help you with your homework. They are both busy at the
moment.
3. This is my offer. You ... take it ... leave it.
4. When I go to the restaurant, I eat ... fish ... roast chicken.
5. His father believed ... his son ... his friend. He thought that both were lying.

Answers

1. Either /or

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

2. neither/nor
3. Either/or
4. Not only/but also/both/and
5. Neither/nor

 Keterampilan
 In pair, make and present conversation that includes expression to show relstionship
between two things, persons or actions with a free topic based on your interesting!
 Soal Pengayaan
 Answer these questions using a pair of correlative conjunctions. (both ... and, not
….only, but… also, either ... or, neither ... nor). You can talk with a partner about
the possibility of the answer.
1. You like tennis. Do you like golf?
2. You don't know Jane. Do you know Jack?
3. You are studying Math. Are you studying English?
4. You need to work on the weekend. Do you need to work in the evening?
5. You don't eat fish. Do you eat beef?
Answers
1. Yes, I like not only like tennis but also golf
2. I know neither nor Jack
3. Yes, I am studying not only Math but also English
4. I need to work either on the weekend or in the evening
5. I eat neither fish nor beef

 Soal Remidial
 Choose one for the most suitable answer!

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

1. Neither Indah … her friends ate lunch here yesterday.

 nor

 or

2. It wasn’t my will, … yours.

 but also

 but

3. Whales, dolphins, and walruses are … fish … mammals.

 not … but

 not only … but also

4. Neither the woman … her daughter has a posititive attitude.

nor
 or
5.  You can either wear open-toe sandals … shoes to work at the office.

 or
 nor
6. We should either walk quickly ... take the bus
 or
 and
7. ... of Dinda’s ideas are good
 both
 both and
8. He is ... funny ... intelligent
 both/and
 not only/but also
9. If you buy now, you get ... the JuiceMaster 9000 ... a set of six juice glasses.
 not only/but also
 either/or

10. Reading ... Melville ... Orwell would be better than reading that pulp fiction you have
been buying.

 both/and
 either/or

Answers
1. nor
2. but also

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

3. not only/but also


4. nor
5. or
6. or
7. both
8. not only/but also
9. not only/but also
10. either/or

b. RUBRIK
Penilaian Pengetahuan
1) Rubrik Penilaian tes tulis
A. Score : Jumlah jawaban benar x 1
Contoh : 10 x 1 = 10
B. Score : Jumlah jawaban benar x 1
Contoh :5x1=5
C. Score : Jumlah jawaban benar x 2
Contoh : 10 x 2 = 20

 Total score maksimal : 25 X 4 = 100

Rubrik Penilaian Ketrampilan

KURANG CUKUP BAIK SANGAT BAIK


KRITERIA
(45-60) (61-75) (76-88) (89 – 100)
Tulisan Kalimat kurang Kalimat jelas Kalimat jelas Kalimat dengan struktur
bisa dipahami namun ada dengan struktur sesuai dan unsur bahasa
beberapa dan unsur bahasa yang tepat serta
unsur bahasa yang yang pengucapan lancar
yang belum sederhana
tepat
Presentasi Membaca teks, Sesekali Lancar dan kosa Lancar mencapai
kosa kata melihat teks, kata dan kalimat fungsi sosial, struktur
terbatas, dan kosa kata berkembang, lengkap dan unsur
tidak lancar terbatas tapi serta ada transisi kebahasaan sesuai
lancar

Nilai akhir

nilai pengetahua ( tertulis )+ nilai keterampilan


2
Nilai maksimal = 100

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret


RPP Bahasa Inggris Kelas X

Penilaian Sikap
Jurnal Guru

NO HARI/TGL/ NAMA PRILAKU/ BUTIR POS/NEG TINDAK


JAM KE KEJADIAN SIKAP LANJUT

Sarah Dwi Indayanti (K2214048). Magang Kependidikan 3. Universitas Sebelas Maret

Anda mungkin juga menyukai