Anda di halaman 1dari 8

INSTRUMEN SOAL KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS

Indikator Indikator Soal Jawaban Skor


Kompetensi soal
Siswa dapat menga Analisis 1.Suatu larutan jika ditetesi indikator -Diket : 4
nalisis informasi metil merah berwarna jingga, jika Indikator Perubahan Trayek
untuk memecahkan ditetesi dengan metil jingga berwarna warna pH⁻
masalah perubahan kuning. Diperoleh perkiraan rentang Metil Merah - 4,4-6,2
warna tiap indikator pH sebagai berikut: Merah Kuning
dan juga trayek pH Metil Merah- 3,1-4,4
larutan Indokator Perubaha Trayek pH⁻ Jingga Kuning
n warna Bromtimol Kuning- 6,0-7,6
Metil Merah - 4,4-6,2 Biru Biru
Merah Kuning Dengan penambahan metil merah jingga, artinya
Metil Merah- 3,1-4,4 pHberada diantara 4,4-6,2 (perpaduan warna).
Jingga Kuning Dengan penambahan metil jingga kuning,
Bromtimol Kuning- 6,0-7,6 artinyapHnya > 4,4
Biru Biru pH berada pada rentang: 4,4 < pH < 6,2
-Ditanya warna yang akan dihasilkan jika
Jelaskan kemungkinan perubahan ditambahkan bromtimol biru?....
warna yang terjadi jika larutan -Penyelesaian
ditambahkan indikator brotimol biru. maka akan ada dua kemungkinan yaitu:
a. Jika pHnya < 6 maka berwarna kuning
b. Jika pHnya 6< pH < 6,2 maka warnanya akan
hijau Jadi, dapat disimpulkkan kemungkinan
perubahanwarna yang terjadi jika larutan
tersebut ditambahkanindiator bromtimol biru
adalah berwarna kuning, karenapH di bawah 6
bromtimol biru!

Siswa dapat Interpretasi 2.Pupuk adalah salah-satu produk - Diket : 4


menginterpretasi kimia yang sangat bermanfaat Reaksi Amonia sebagai berikut:
dalam dibidang pertanian karena dapat NH3(aq)+H2O(l)⇄ NH4+(aq) + OH- (aq)
membedakan teori memenuhi dalam penggunaannya - Ditanya manakah teori yang tepat untuk persamaan
asam basa sedia pupuk harus diberikan dengan diatas atas?..
Arrhenius, takaran atau dosis yang tepat akan - Jawaban
Bronsted-Lowry, tmbuh subur, salah satu sediaan yang Menurut Arrhenius,
dan Lewis pupuk yang cukup penting afalah Asam menghasilkan ion hidrogen (H+) jika dilarutkan
pupuk Urea. Pupuk urea terbuat dari dalam air.
gas karbon dioksida (CO2) dan cairan Basa menghasilkan ion hidroksida (OH-) jika dilarutkan
amonia (NH3). Amonia yang dalam air.
dilarutkan dalam air akan Menurut Bronsted-Lowry,
membentuk persamaan reaksi Asam merupakan zat yang dapat menyumbangkan ion
sebagai berikut. H+ ke zat lainnya.
NH3(aq)+H2O(l)⇄ NH4+(aq) + OH- (aq) Basa merupakan zat yang dapat menerima ion H+ dari
Berdasarkan keterangan di atas, zat lainnya.
menurut anda, manakah yang Menurut Lewis
sesuai untuk menjelaskan teori Asam merupakan akseptor pasangan elektron
asam maupun basa dalam Basa merupakan donor pasangan elektron. Sehingga,
persamaan reaksi diatas? teori asam basa yang yang paling tepat untuk
menjelaskan sifat asam maupun basa dari persamaan
reaksi ammonia yang dilarutkan dalam air adalah teori
asam basa Bronsted-Lowry
menjelaskan teori asam maupun
basa dalam persamaan
reaksi di atas?
Siswa dapat Inference 3.Seorang siswa melakukan percobaan - Diket : 4
menyimpulkan dengan mereaksikan beberapa Volume NaOH =100 mL
ulang larutan. Dia memiliki larutan pH awal = 2
jawaban yang dengan volume 100 mL dan pH = (Ar Na = 23;Ar O = 16; Ar = 1).
diberikan atau 2. Dari percobaan tersebut,ternyata - Ditanya : Berapa jumlahNaOH padatan yang harus
dituliskan dalam siswa membutuhkan larutan dengan ditambahkan agar pH larutan berubah menjadi 4?
pH akhir dan pH = 4. Untuk membuat larutan - Penyelasaian
jumlah dengan pH tersebut dibutuhkan Keadan awal:
massa garam yang sejumlah padatan NaOH. Setelah pH = 2
terbentuk penambahan padatan NaOH,siswa [H+ ] = 10-2 M
mengukur volume larutan tersebut Jumlah mmol H+= volume × kemolaran H+
dan ternyata volumenya tidak =100 mL×10-2 M
berubah (tetap). Berapa jumlah = 1 mmol
NaOH padatan yang harus Keadaan akhir:
ditambahkan agar pH larutan pH = 4
berubah menjadi 4? (Ar Na = 23; [H+ ] = 10-4 M
Ar O = 16; Ar = 1). Jumlah mmol H+= volume × kemolaran H+
=100 mL× 10-4 M
= 0,01 mmol
Jumlah mmol H yang bereaksi = Jumlah mmol H+
+

awal – Jumlah mmol H+ akhir


=1 mmol – 0,01 mmol
= 0,99 mmol
Ion H+ bereaksi dengan NaOH berdasarkan persamaan
reaksi sebagai berikut:
H+(aq) + NaOH(aq) → Na+ (aq) + H2O (l)

Jumlah mmol NaOH = jumlah mmol H+ = 0,99 mmol


Massa NaOH = jumlah mmol NaOH×Mr NaOH
= 0,99 mmol × 40 mg mmol-1
= 39,6 mg.
Jadi, kesimpulanya untuk membuat larutan NaOH yang
semula memiliki pH = 2 menjadi pH = 4, dibutuhkan
NaOH sebanyak 39,6 mg
Siswa dapat menga Mengana 4. Bila larutan asam kuat H2SO4 - Diket: 4
nalisis lisis dengan pH=1 diencerkan 100 kali, V2 = 100 mL
informasi untuk maka pH larutan menjadi 3.Berikan V2 = 100 mL
memecahkan penjelasan analisis anda terhadap pH H2SO4 =1
masalah dalam pH H2SO4 yang diencerkan 100! - Ditanya M2 ?
soal tentang - Penyelesaian
larutan asam basa Asam kuat H2SO4 dengan pH = 1
[H+]= 10-1
[H+] = α x Ma
Ma = [H+]
α
= 10-1
2?
= 5 x 10-2 M
Dilakukan pengenceran 100 kali, misal V1 = 1 mL maka
V2 = 100 mL
Maka: M1 x V1 = M2 x V2
M2 = M1 x V1
V2
= 0,05 M x 1 mL
100 mL
= 5 x 10-4 M
pH setelah pengenceran:
[H+] = α x Ma
[H+] = 2 x 5x 10-4
= 10-3
pH = -log 10-3
=3
Pernyataan larutan asam kuat H2SO4 dengan pH= 1
diencerkan 100 kali, maka pH larutan menjadi 3 benar,
karena jumlah ion H+ dalam larutan berubah menjadi
sedikit bila larutan diencerkan.
Siswa dapat Inference 5. Ke dalam 10 mL larutan HCl 0,1 M - Diket 4
menyimpulkan ditambahkan 90 mL air, maka pH V1 = 10 mL
perubahan pH larutan tersebut akan berubah. M = 0,1 M
larutan setelah Tentukan perubahan pH larutan V2 = ( 10 mL+90 mL)
diencerkan dengan tersebut ! - Ditanya : Tentukan perubahan pH larutan tersebut ?
benar - Penyelesaian
Larutan HCl merupakan larutan asam kuat yang dapat
terionisasi sempurna dalam larutannya, sehingga
konsentrasi H+ adalah:
HCl → H+ + Cl-
0,1 M 0,1M 0,1 M
Sehingga pH larutan HCl mula-mula adalah:
pH = -log [H+]
pH = -log 0,1
pH = 1
Penambahan air pada suatu larutan disebut pengenceran
larutan. Pada sama pengenceran larutan, mol zat
sebelum diencerkan dengan mol zat setelah diencerkan,
sehingga berlaku persamaan berikut:
Mol1 = mol2
M1 x V1 = M2 x V2
0,1 M x 10 mL = M2 x (10+90) mL
1 = M2 x 100
M2 = 1 M
100
= 0,01 M
M2 = 0,01 M
Konsentrasi larutan HCl setelah diencerkan adalah 0,01
M, maka konsentrasi ion H+ juga 0,01 M. Maka, pH
larutan HCl setelah diencerkan adalah:
pH = -log [H+]
pH = -log 0,01
pH = -log 10-2
pH = 2
Jadi, pH larutan berubah dari 1 menjadi 2.
Siswa dapat Evaluasi 6. Seorang pratikan melakukan suatu Diketahui: 2
mengevaluasi atau percobaan dengan menambahkan m NH3= 3,4 gram
menentukan 5,1 gram gas NH3 (Mr = 17) Mr NH3= 17
harga derajat kemudian dilarutkan ke dalam air NH3= NH4OH
sehingga
ionisasi (α) volume larutan yang terbentuk V=2L
sebanyak 3 L dengan Kb NH4OH= Kb NH4OH= 10-5
10-5. Setelah dilakukan perhitungan Ditanya: Derajat ionisasi (α)
Maka didapatlah derajat ionisasi (α) NH4OH?
NH4OH 0,01.Buktikanlah mengapa Jawab:
didapat nilai derajat ionisasi (α) M = n = 5,1
NH4OH sebesar 0,01! v 17
3
= 0,1 M
𝛼 = √𝐾b
𝑀
10−5
=√
101

=√10-4
= 10-2
= 0,01

Anda mungkin juga menyukai