Anda di halaman 1dari 99

RADIOLOGI :

1. Seorang laki-laki berusia 45 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi belakang rahang
bawah berlubang dan terasa sakit. Pemeriksaan intraoral gigi 47 karies perforasi pulpa,
pembengkakan di sebelah bukal warna kemerahan, palpasi keras dan sakit. Hasil
pemeriksaan radiografi periapikal terlampir.
Apakah radiodiagnosis yang paling tepat untuk kasus tersebut ?
A. Kista periapikal
B. Abses periapikal
C. Kondensing osteitis
D. Granuloma periapikal
E. Periapikal semental dysplasia

2. Seorang perempuan berusia 23 tahun datang ke RSGM dengan keluhan malu karena gigi
depan atas berubah warna. Dari anamnesis diketahui pasien jatuh dari motor satu tahun yang
lalu, tidak sakit dan tidak pernah memeriksakan giginya. Pemeriksaan intraoral gigi 11 non
vital, nyeri tekan. Hasil pemeriksaan radiografi periapikal gigi 11 dengan radiodiagnosis
granuloma periapikal. Bagaimanakah gambaran karakteristik lesi tersebut?
A. Radiolusen bulat berbatas tidak jelas pada periapikal gigi
B. Radiolusen bulat berbatas jelas pada periapikal gigi
C. Radiolusen bulat berbatas jelas terkortikasi pada periapikal gigi
D. Radiolusen bulat berbatas tulang sklerotik pada periapikal gigi
E. Radiolusen bulat berbatas jelas ireguler pada periapikal gigi

3. Seorang laki-laki berusia 21 tahun datang ke RSGM dengan keluhan rasa tidak nyaman pada
gigi geraham belakang kanan yang sudah ditambal 2 tahun lalu. Pemeriksaan intra oral gigi
47 dengan tumpatan, vitalitas (-), tes tekan (+), palpasi keras. Hasil pemeriksaan radiografi
tampak gambaran radiolusen berbatas jelas terkortikasi berukuran sekitar 1,5 cm di
periapikal gigi 47.
Apakah radiodiagnosis yang paling tepat untuk kasus tersebut ?
A. Kista periapikal
B. Abses periapikal
C. Granuloma periapikal
D. Kista lateral periodontal
E. Periapikal semental dysplasia
4. Seorang laki laki usia 22 tahun datang ke RSGM untuk memeriksakan gigi rahang atas depan
kanan yang ukurannya kecil. Gigi tersebut belum pernah tanggal semenjak anak anak. Untuk
menegakkan diagnosis, dokter gigi melakukan pemeriksaan radiografis periapikal. Hasil
pemeriksaan radiografis pada regio 13-12 dengan radiodiagnosis compound odontoma.
Bagaimanakah gambaran lesi tersebut?
A. Berbatas jelas, Radiopak pada daerah apikal berbatas langsung
dengan tulang yang normal.
B. Batas tidak jelas, radiopak pada akar disertai pelebaran PDL pada apikal.
C. Berbatas jelas dikelilingi garis radiolusen, radiopak ireguler seperti gigi kecil-kecil.
D. Berbatas jelas dikelilingi garis radiolusen, Radiopak tidak beraturan.
E. Batas jelas dikelilingi radiolusen, radiopak multiple

5. Seorang perempuan berusia 20 tahun datang ke RSGM untuk memeriksakan gigi rahang
bawah kanan paling belakang yang belum tumbuh. Untuk menegakkan diagnosis, dokter gigi
melakukan pemeriksaan radiografis panoramik. Hasil pemeriksaan radiografis pada regio 48
yang impaksi, radiologist mendiagnosis adanya complex odontoma.
Bagaimanakah gambaran lesi tersebut?
A. Berbatas jelas, radiopak pada daerah apikal berbatas langsung dengan tulang yang normal
B. Berbatas jelas dikelilingi garis radiolusen, radiopak ireguler seperti gigi kecil-kecil
C. Batas tidak jelas, radiopak pada akar disertai pelebaran periodontal ligamen pada apikal
D. Berbatas jelas dikelilingi garis radiolusen, radiopak tidak beraturan
E. Batas jelas dikelilingi radiolusen, radiopak multiple

6. Seorang perempuan berusia 24 tahun datang ke Instalasi Radiologi KG membawa rujukan


dari bagian Periodontia untuk dilakukan pemeriksaan radiografi. Pada surat rujukan, tertulis
gigi 26 dengan kedalaman poket periodontal pada sisi mesial 9 mm, sisi distal 7 mm,
kegoyangan derajat 1, gigi-gigi lain dalam batas normal.
Apakah teknik radiografi yang tepat untuk dilakukan pada pasien tersebut?
A. Oklusal Standart
B. Oklusal Oblique
C. Panoramik
D. Periapikal Parallel
E. Periapical Bisektris

7. Seorang perempuan berusia 22 tahun datang ke Instalasi Radiologi dengan membawa surat
rujukan untuk dilakukan pemeriksaan radiografi panoramik. Pada surat rujukan tertulis gigi
16 karies mencapai pulpa, perkusi (+). Pemeriksaan intra oral, tidak terdapat gigi lain yang
mengalami kelainan. Radiologist memutuskan untuk mengubah teknik radiografi yang akan
dilakukan agar sesuai dengan kebutuhannya
Apakah perubahan teknik radiografi yang tepat untuk dilakukan untuk kasus tersebut?
A. SLOB vertical
B. Periapikal
C. Oklusal
D. Bitewing
E. SLOB horizontal

8. Seorang laki-laki berusia 16 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi belakang kanan nya
tidak tumbuh. Pemeriksaan intraoral gigi 48 belum erupsi. Pemeriksaan radiografi terlihat
lesi radiolusen pada area mahkota gigi 48, dengan batas radiopak (jelas, tegas), seperti
terlampir. Apakah radiodiagnosis yang tepat pada kasus tersebut ?
A. Kista lateral periodontal
B. Odotogenik Keratocyst
C. Kista dentigerous
D. Kista Periapikal
E. Kista Radikuler

9. Seorang anak perempuan berusia 15 tahun datang bersama ibunya ke RSGM dengan keluhan
adanya benjolan pada gusi kanan belakang sejak 1 bulan yang lalu. Pemeriksaan intraoral
terlihat adaanya benjolan pada regio gingiva distal 45, dan gigi 46 yang tidak erupsi.
Pemeriksaan radiografi terlihat impaksi gigi 46, dengan lesi radiolusen berbatas radiopak
terkortikasi (jelas, tegas) di atas mahkotanya seperti radiograf terlampir.
Apakah radiodiagnosis yang tepat pada kasus tersebut?
A. Kista lateral periodontal
B. Odotogenik Keratocyst
C. Kista Erupsi
D. Kista Radikuler
E. Kista dentigerous

10. Seorang wanita berusia 25 tahun datang dengan keluhan adanya benjolan pada pipi kiri sejak
1 bulan yang lalu, tidak sakit dan menyebabkan perubahan wajah. Pemeriksaan ektraoral
terlihat pembengkakan di mandibula kiri palpasi keras, warna normal. Pemeriksaan intraoral
terlihat pembengkakan yang menyebabkan mukosa bukal terangkat, warna normal.
Pemeriksaan radiografi terlihat lesi dengan struktur internal radiolusen, berbatas jelas
terkortikasi (jelas dan tegas), menutupi mahkota gigi 38 impaksi, dan mendesak gigi 38 ke
posterior.Apakah radiodiagnosis yang tepat pada kasus tersebut ?
A. Kista Dentigerous
B. Odotogenik Keratocyst
C. Ameloblatoma
D. Simple bone kista
E. Kista Radikuler
11. Seorang anak laki-laki berusia 14 tahun diantar Ibunya datang RSGM mengeluhkan
kesusahan mengunyah makanan karena gigi geraham atas dan bawah tidak berkontak.
Pemeriksaan ekstraoral rahang bawah terlihat lebih kecil. Pemeriksaan intraoral gigi rahang
atas dan bawah tidak bisa oklusi sentrik. Dokter gigi mencurigai adanya kelainan tumbuh
kembang mandibula sehingga dirujuk untuk dilakukan pemeriksaan radiografi.
Apakah teknik radiografi yang sesuai dengan indikasi untuk kasus tersebut?
A. Radiografi Occipitomental
B. Radiografi Submentovertex
C. Radiografi Sefalometri
D. Radiografi Postero-anterior
E. Radiografi Panoramik

12. Seorang anak perempuan berusia 10 tahun ditemani ibunya datang ke RSGM mengeluhkan
gigi susu geraham bawah kanan dan kiri berlubang besar, goyang dan kadang berdarah.
Pemeriksaan intraoral gigi 75 dan 85 karies pulpa disertai luxasi derajat 2. Pasien dirujuk
untuk pemeriksaan radiografi guna mendeteksi kemungkinan adanya lesi di periapikal yang
bisa mempengaruhi pola pertumbuhan gigi.
Apakah teknik radiografi yang merupakan indikasi untuk kasus tersebut?
A. Radiografi Postero-anterior
B. Radiografi Sefalometri
C. Radiografi Panoramik
D. Radiografi Occipitomental
E. Radiografi Submentoverteks

13. Seorang laki-laki berusia 25 tahun datang ke Instalasi Radiologi Kedokteran Gigi RSGM
dengan membawa surat konsul dari Departemen Bedah Mulut, dengan diagnosis klinis
impaksi gigi 18 dan 28. Setelah dilakukan pembuatan radiografi panoramik, dilanjutkan
dengan evaluasi mutu radiograf dan terlihat ada gambaran radiolusen melintang di sepanjang
apikal akar gigi maksila seperti gambar terlampir.
Apakah penyebab dari hasil radiograf seperti pada gambaran?
A. Posisi pasien terlalu ke depan
B. Posisi pasien terlalu ke belakang
C. Posisi kepala pasien terlalu menengadah
D. Posisi kepala pasien terlalu menunduk
E. Posisi lidah pasien tidak di langit-langit

14. Seorang laki-laki berusia 25 tahun datang ke instalasi Radiologi Kedokteran Gigi RSGM
dengan membawa surat konsul dari departemen bedah mulut, dengan diagnosis klinis gigi
18,28,38, dan 48. Setelah dilakukan pembuatan radiografi panoramic, dilanjutkan dengan
evaluasi mutu radiograf dengan hasil terlampir.
A. Posisi pasien terlalu ke depan
B. Posisi pasien terlalu ke belakang
C. Posisi kepala pasien terlalu menengadah
D. Posisi kepala pasien terlalu menunduk
E. Posisi lidah pasien tidak di langit-langit

15. Seorang wanita berusia 25 tahun datang ke RSGM dengan membawa surat rujukan dari
klinik untuk dilakukan pembuatan radiografik periapikal pada gigi 14 yang akan dilakukan
perawatan endodontik. Hasil pemeriksaan radiografi tampak akar beserta salurannya
membengkok ke arah distal menyerupai kurva.
Apakah radiodiagnosis yang paling tepat untuk kasus tersebut?
A. Transposisi
B. Dilaserasi
C. Fusion
D. Agenisi
E. Mikrodonsi

16. Seorang laki-laki berusia 29 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan atas kanan
yang sudah ditambal terasa sakit. Hasil intra oral gigi 11 dengan tumpatan overhanging,
perkusi (-), pemeriksaan tekanan (-). Hasil pemeriksaan radiografis, tampak massa radiopak
berbentuk bulat, berbatas jelas dalam kamar pulpa gigi 11.
Apakah radiodiagnosis yang paling tepat untuk kasus tersebut ?
A. Dens evaginatus
B. Dens in dente
C. Pulp stone
D. Enamel pearl
E. Dens invaginatus

17. Seorang laki laki berusia 22 tahun datang ke RSGM dengan keluhan sakit pada gigi belakang
bawah kiri. Pemeriksaan intra oral terlihat karies dengan pulpa terbuka pada gigi 36, perkusi
(+), palpasi (+). Dilakukan pemeriksaan radiografis untuk penegakan diagnosis lebih lanjut.
Apakah tekni radiografik yang tepat untuk diagnosis tersebut.
A. Periapikal
B. Bitewing
C. Oklusal
D. Horizontal shifting
E. Vertikal shifting
18. Seorang laki-laki berusia 39 Tahun datang ke instalasi radiologi kedokteran gigi RSGM
dengan membawa surat konsul dari department bedah mulut dengan diagnosis klinis impaksi
gigi 18, 28, 38, 48. Apakah tekni radiografi yang sesuai untuk kasus tersebut
A. Radiografi Periapikal
B. Radiografi Oklusal
C. Radiografi Sefalometri
D. Radiografi Postero-Anterior
E. Radiografi Panoramik

19. Seorang anak perempuan berusia 6 Tahun ditemani ibunya datang ke RSGM karena ibunya
khawatir dengan kondisi anaknya yang baru terjatuh dari sepeda. Pemeriksaan ekstra oral
tampak luka pada bibir bawah, warna kemerahan, palpasi sakit. Pemeriksaan intra oral gigi
51 dan 61 goyang. Pasien dirujuk untuk pemeriksaan radiografi guna mendeteksi adanya
fraktur dan pola pertumbuhan gigi. Apakah teknik radiografi yang merupakan indikasi dari
kasus tersebut ?
A. Radiografi Postero-Anterior
B. Radiografi Sefalometri
C. Radiografi Panoramik
D. Radiografi Waters
E. Radiografi Submentoverteks

20. Sorang perempuan usia 20 Tahun datang ke RSGM, dengan keluhan gigi atas kiri sakit
berdenyut sejak 2 hari yang lalu. Pemeriksaan Intraoral gigi 24 karies mencapai
pulpa.Pemeriksaan radiografi terlihat lesi radiolusen diffuse di 1/3 apikal akar. Apakah
radiodiagnosis untuk kasus tersebut ?
A. Granuloma Periapikal
B. Kista Periapikal
C. Abses Periapikal
D. Abses Periodontal
E. Periodontitis Apikalis

21. Seorang laki-laki berusia 45 Tahun datang ke RSGM dengan membawa rujukan dari
puskesmas untuk pemeriksaan radiografi periapikal dengan diagnosis sementara absen
periapikal. Bagaimana karateristik radiografi pada kasus tersebut?
A. Radiolusen berbatas tidak jelas pada periapikal gigi
B. Radiolusen bulat berbatas jelas pada periapikal gigi
C. Radiolusen bulat berbatas jelas terkortikasi pada periapikal gigi
D. Radiolusen berbatas tulang skelorotik pada periapikal gigi
E. Radiolusen bulat berbatas jelas ireguler pada periapikal gigi
22. Seorang perempuan berusia 23 tahun datang RSGM dengan keluhan malu karena gigi depan
atas berubah warna. Dari anamnesis diketahui pasien pernah jatuh dari motor satu tahun yang
lalu, tidak pernah sakit dan tidak pernah memeriksakan giginya. Pemeriksaan intra oral gigi
11 non vital, perkusi (-), druk/tekan (+). Hasil pemeriksaan radiografi periapikal tampak
gambaran radiolusenbulat berbatas jelas dengan diameter +0,5 cm diperiapikal gigi 11.
Apakah radiodiagnosis yang paling tepat untuk kasus tersebut ?
A. Kista Periapikal
B. Abses Periapikal
C. Granuloma Periapikal
D. Periapikal Sclerosing Osteoitis
E. Periapikal Semental Dysplasia

23. Seorang laki-laki berusia 25 tahun dtang ke rsgm untuk memeriksakan gigi depan atas yang
sudah ditumpat 2 tahun yang lalu, sring terasa kemeng tapi tidak sakit. Pemeriksaan intra oral
gigi 22 vitalitas (-), druk/tekan (+), ada krepitasi. Hasil pemeriksaan radiografi tampak
gambaran radiolusen bulat berbatas jelas terkortikasi berukuran sekitar 1,5 cm di periapikal
gigi. Apakah radiodiagnosis yang tepat untuk kasus tersebut ?
A. Kista Periapikal
B. Abses Periapikal
C. Granuloma Periapikal
D. Periapikal Sclerosing Osteoitis
E. Periapikal Semental Dysplasia

24. Seorang laki-laki berusia 35 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi belakang kanan
bawah berlubang, tidak sakit. Gigi tersebut pernah ditumpat 1 tahun yang lalu tetapi 2
minggu yang lalu tumpatan lepas. Pemeriksaan intra oral gigi 46 karies perforasi pupa,
vitalitas (-). Hasil pemeriksaan radiografi tampak pelebaran periodontal membrane pada
periapikal gigi 46 dikelilingi gambaran sklerotik difus pada tulang alveolar disekitarnya.
Apakah radiodiagnosis yang paling tepat pada kasus tersebut ?
A. Kista periapikal
B. Abses periapikal
C. Granuloma periapikal
D. Periapikal sklerosing osteitis
E. Periapikal semental dysplasia

25. Seorang anak laki-laki berusia 9 tahun ditemani ibunya datang ke RSGM dengan keluhan
adanya pembengkakan kecil di gusi kanan bawah sejak dua minggu yang lalu. Pemeriksaan
intraoral terlihat pembengkakan pada gingiva sekitar periapikal gigi 85, konsistensi keras.
Hasil pemeriksaan radiografi terlihat lesi radiolusen diatas gigi 45 yang belum erupsi dan
diperiapikal gigi 85, seperti terlampir. Apakah radiodiagnosis yang paling sesuai untuk kasus
ini ?
A. Simple bone cyst
B. Kista dentigerous
C. Kista radikuler
D. Kista periapikal
E. Ameloblastoma

26. Seorang anak laki-laki berusia 9 tahun ditemani ibunya datang ke RSGM dengan keluhan
adanya pembengkakan kecil di gusi kanan bawah sejak dua minggu yang lalu. Pemeriksaan
intraoral terlihat pembengkakan pada gingiva sekitar periapikal gigi 85, konsistensi keras.
Hasil pemeriksaan radiografi terlihat lesi radiolusen diatas gigi 45 yang belum erupsi dan
diperiapikal gigi 85, seperti terlampir. Dengan Radiodiagnosis Kista Dentigerous. Apakah
radiodiagnosis banding pada kasus tersebut ?
A. Simple bone cyst
B. Kista periapikal
C. Traumatic bone cyst
D. Kista lateral Periodontal
E. Kista Residual

27. Pasien perempuan 20 tahun datang dengan keluhan gigi depan kiri atas sakit dan pernah
bengkak. Pada pemeriksaan klinis terdapat pit yang dalam pada palatal gigi 22, tidak
ditemukan adanya karies gigi. Vitalitas negative, perkusi positif. Hasil pemeriksaan
radiografis peripapikal gigi 22, pada mahkota tampak radiolusen berbentuk oval yang kedua
tepinya dibatasi garis radiopak enamel. Apakah radiodiagnis pada kasus tersebut?
A. Dens evaginatus
B. Dens invaginatus
C. Cusp of Carabelli
D. Hipoplasia enamel
E. Pulp stone

28. Seorang laki -laki usia 24 tahun datana ke RSGM dengan keluhan gigi depan yang berjejal.,
Pemeriksaan Intra oral terlihat gigi 22-23 spacing disertai penonjolan keras pada regio bukal.
Pemeriksaan radiografi terlihat lesi radiopak di antara akar gigi 22 dan 23, well-defined dan
tampak menyerupai seperti gambaran denticles yang di kelilingi pita radiolusen. Apakah
radiodiaanosis pada kasus tersebut?
A. Odontora compound
B. Odontoma complex
C. Sementoma
D. Dens bone island
E. Supernumerary teeth

29. Seorang perempuan berusia 20 tahun datang ke RSGM untuk memeriksakan gigi rahang
bawah kanan paling belakang yang belum tumbuh. Untuk menegakkan diagnosis, dokter gigi
melakukan pemeriksaan radiografis panoramik. Hasil pemeriksaan radiografis, dokter gigi
mendiagnosis adanya complex odontoma pada regio 48 yang impaksi. Bagaimanakah
gambaran lesi tersebut?
A. Berbatas jelas, Radiopak pada daerah apikal berbatas langsung dengan tulang vang
normal
B. Berbatas elas dikelilingi gars radiolusen, radiopak ireguler seperti gigi kecil-kecil
C. Batas tidak jelas, radiopak pada akar disertai pelebaran PDL pada apikal
D. Berbatas jelas dikelilingi gars radiolusen. Radiopak tidak beraturan E.
Batas jelas dikelilingi radiolusen, radiopak multiple

30. Seorang laki -laki usia 24 tahun datana ke RSGM dengan keluhan gigi depan yang berjejal.,
Pemeriksaan Intra oral terlihat gigi 22-23 spacing disertai penonjolan keras pada regio bukal.
Pemeriksaan radiografi terlihat lesi radiopak di antara akar gigi 22 dan 23, well-defined dan
tampak menyerupai seperti gambaran denticles yang di kelilingi pita radiolusen. Apakah
radiodiaanosis pada kasus tersebut?
A. Odontoma compound
B. Odontoma complex
C. Sementoma
D. Dens bone island
E. Supernumerary teeth

31. Seorang laki laki usia 22 tahun datang ke RSGM untuk memeriksakan gigi rahang atas depan
kanan yang ukurannya kecil. Gigi tersebut belum pernah tanggal semenjak anak anak. Untuk
meneqakkan diagnosis, dokter gigi melakukan pemeriksaan radiografis periapikal. Hasil
pemeriksaan radiogratis, pada regio 13-12 tampak les berbatas elas dikelilingi gas radiolusen
dengan struktur internal radiopak ireguler seperti gig kecil-kecil, seperti radiograt
Terlampir. Apakah radiodiagnosis lesi tersebut?
A. Dense bone island
B. Condensing osteitis
C. Complex odontoma
D. Compound odontoma
E. Penapical Osseous dysplasia (POD)

32. Seorang perempuan berusia 20 tahun datang ke RSGM untuk memeriksakan gigi rahang
bawah paling belakang kanan yang belum tumbuh. Untuk menegakkan diagnosis, dokter gigi
melakukan pemenksaan radiografis panoramik. Hasil pemeriksaan radiogratis, pada regio 48
tampak lesi berbatas jelas dikeillingi gars radiolusen dengan struktur intemal radiopak tidak
beraturan. Seperti pada potongan panoramik terlampir. Apakah radiodiagnosis lesi tersebut?
A. Dense bone island
B. Condensing osteitis
C. Complex odontoma
D. Compound odontoma
E. Periapical Osseous dysplasia (POD)

33. Seorang laki laki berusia 35 tahun datang ke RSGM untuk memeriksakan gigi taring, bawah
kiri yang terlihat kecil. Untuk menegakkan diagnosis, dokter gigi melakukan pemeriksaan
radiografis panoramik. Hasil pemeriksaan radiografis pada regio. 33 tampak lesi berbatas
jelas dikelilingi garis radiolusen dengan struktur internal radiopak ireguler seperti gigi kecil
kecil, seperti radiograf terlampir. Apakah radiodiaanosis lesi tersebut?
A. Dense bone island
B. Condensing osteitic
C. Complex odontoma
D. Compound odontoma
E. Periapical Osseous dysplasia (POD)

34. Seorang laki laki usia 22 tahun datang k RSGM untuk memeriksakan gigi rahang atas depan
kanan yang ukurannya kecil. Gigi tersebut belum pernah tanggal semenjak anak anak. Untuk
menegakkan diagnosis, dokter gigi melakukan pemeriksaan radiografis periapikal. Hail
pemeriksaan radiografis dokter gigi mendiagnosis adanya compound odontoma pada regio
13-12. Bagaimanakah gambaran lesi tersebut?
A. Berbatas jelas, Radiopak pada daerah apikal berbatas langsung dengan tulang yang
normal.
B. Batas tidak jelas, radiopak pada akar disertai pelebaran PDL pada apikal.
C. Berbatas jelas dikelilingi garis radiolusen, radiopak ireguler seperti gigi kecil-kecil.
D. Berbatas jelas dikelilingi garis radiolusen, Radiopak tidak beraturan.
E. Batas jelas dikelilingi radiolusen, radiopak multiple

35. Seorang perempuan berusia 38 tahun datang ke RSGM dengan Keluhan ada celah di antara
gigi depannya atasnya dan ingin melakukan perawatan orthodonti. Selanjutnya pasien dirujuk
untuk pemerksaan radiografi panoramik gun evaluasi keadaan gigi-giginya. Hasil
pemeriksaan radiografi tampak adanya gigi berlebih impaksi diantara gigi 11 dan 21. Apakah
radiodiagnosis anomali pada kasus tersebut?
A. Mesiodens
B. Peridens
C. Hipodens
D. Anodens
E. Oligodens

36. Pasien perempuan usia 20 tahun, datang ke RSGM dengan keluhan gigi graham kecil kanan
bawahnya berbetuk tidak normal. Pada pemeriksaan klinis tampak enamel mengelupas pada
gigi 45. Pada gambaran radiografis. tampak lapisan enamel sangat tipis dan ada bercak
radiolusen pada permukaan mahkota gigi tersebut disertai hilangnya bentuk cusp. Dari
anamnesa diketahui gigi 85 memillki riwayat abses apikalis kronis. Apakah radiodiagnis
pada kasus tersebut?
A. Amelogenesis impertekta
B. Dentinogenesis imperfekta
C. Dentin dysplasia
D. Hutcinson's Teeth
E. Turner's Teeth

37. Pasien wanita 23 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan bawahnya terlihat aneh.
Pada pemeriksaan klinis ditemukan gigi insisif satu rahang bawah dengan lebar mesio-distal
lebih besar dari normal, dengan gars celah dari insisal ke servikal. Jumlah gigi normal. Pada
radiograf tampak gigi insisif satu bawah memiliki 2 kamar pulpa dengan satu saluran akar.
Apakah radiodiagnis pada kasus tersebut?
A. Dens in dente
B. Fusi
C. Geminasi
D. Concrescence
E. Hypoplasia enamel

38. Seorang anak perempuan berusia 15 tahun datang bersama ibunya ke RSGM dengan
keluhan adanya benjolan pada gingiva kanan belakang sejak 1 bulan yang lalu. Pemeriksaan
intraoral terlihat adaanya benjolan pada regio. gingiva distal 45, dan gigi 46 yang tidak
erupsi. Pemeriksaan radiografi terlihat impaksi gigi 46, dimana pada bagian mahkotanya
terlihat lesi radiolusen dengan batas radiopak terkortikasi (jelas, tegas) seperti radiograf
terlampir. Apakah radiodiagnosis yang tepat pada kasus tersebut?
A. Kista lateral periodontal
B. Odotogenik Keratocyst
C. Kista Erupsi
D. Kista Radikuler
E. Kista dentigerous

39. Seorang wanita berusia 25 tahun datang dengan keluhan adanya benjolan pada pipi kiri sejak
1 bulan yang lalu, tidak sakit dan menyebabkan perubahan wajah. Pemeriksaan ektraoral
terlihat pembengkakan di mandibula kiri dari posterior ke region molar, keras, kulit
permukaan sama dengan yang lainnya. Pemeriksaan intraoral terlihat pembengkakan yang
menyebabkan mukosa bukal terangkat, dengan permukaan sama dengan yang lainnya. .
Pemeriksaan radiografi terlihat lesi besar dari posterior ke region gigi 35, dengan batas jelas
terkortikasi (jelas dan tegas), dengan struktur internal radioluseen.Apakah radiodiagnosis
yang tepat pada kasus tersebut ?
A. Kista Dentigerous
B. Kista Residual
C. Ameloblastoma
D. Simple Bone Kista
E. Kista Radikuler

40. Seorang laki-laki usia 29 Tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi 47 berlubang besar.
Sering sakit spontan dan berdenyut. Pemeriksaan klinis, gigi 47 karies, mencapai pulpa.
Pasien dilakukan pemeriksaan radiografis periapikal untuk perawatan endodontic. Hasil
pemeriksaan berebntuk bulat, berbatas jelas. Apakah radiodiagnosis pada kasus tersebut.
A. Taurodonsia
granuloma
B. Dens In dente
C. Pulp Stone
D. Enamel Pearl
E. Dens invaginatus

41. Seorang perempuan berusia 22 tahun datang ke RSGM dengan mmbawa rujukan untuk
dilakukan pemeriksaan panoramik radiograf terkait perawatan ortodonti yang akan
dilakukan. Hasil pemeriksaan radiografu terlihat gigi 38 impaksi, disertai gambaran
radiolusen menutupi mahkota gigi ipaksi dengan batas radiopak yang jelas dan tegas. Apakah
radiodiagnosis yang tepat untuk kasus tersebut?
A. Odontogenik Keratocyst
B. Kista Dentigerous
C. Kista Periapikal
D. Kista Radikuler
E. Ameloblastoma

42. Ossifying fibroma, tampak radiografi :


- Ground glass Appearance / pecahan kaca

43. Ameloblastoma, tampak radiografi :


- Unilokuler = seperti kista dentigerous=
- Multilokuler kecil = honeycomb / sarang tawon
- Multilokuler besar = soap bubble / busa sabun
DENTAL MATERIAL :

44. Seorang laki-laki usia 20 tahun datang ke RSGM ingin menambalkan gigi berlubang
menggunakan bahan yang sewarna gigi. Dokter gigi merencanakan menambal dengan bahan
GIC. Apa kandungan powder bahan tersebut?
A. fluoroaluminosilikat
B. asam poliakrilat
C. polimetilmetakrilat
D. hidroksiapatit
E. fluorapatit

45. Seorang perempuan usia 23 tahun datang ke klinik gigi ingin menambalkan gigi yang
berlubang. Pemeriksaan intraoral gigi 46 karies dentin. Dokter gigi akan menumpat
menggunakan bahan resin komposit dengan sistem Total etch. Pertanyaan Bahan apa yang
pertama kali diaplikasikan?
A. Asam poliakrilat
B. Asam phospat
C. Asam nitrat
D. Asam polikarbonat
E. Asam polialkenoat

46. Seorang anak usia 12 tahun diantar ibunya datang ke RSGM akan menambalkan giginya
yang berlubang. Pemeriksaan intraoral gigi 45 karies servikal. Dokter gigi akan menumpat
dengan GIC yang bisa melepaskan fluor. GIC tipe berapa?
A. GIC tipe I
B. GIC tipe Il
C. GIC tipe IlI
D. GIC tipe IV
E. GIC tipe IX

47. Seorang laki-laki usia 35 tahun datang ke RSGM ingin menambalkan gigi nya yang sering
kemasukkan makanan. Pemeriksaan intraoral gig 46 karies dalam, hamper mencapai pulpa.
Dokter gigi akan menumpat namun sebelumnya melakukan proteksi pulpa. Apa bahan yang
digunakan pada kasus tersebut ?
A. Calcium hydroxide
B. MTA
C. Zinc phosphate
D. Zinc polycarboxylate
E. Zinc oxide eugenol
48. Pasien datang ingin melakukan perawatan telah dilakukan obturasi, pengisian hermetis,
dokter akan melakukan perawatan pasak dengan bahan glass fiber. Apa alasan memilih
material tersebut?
A. Estetis
B. Kuat tidak mudah patah
C. Modulus elastisitas dan menyerupai dentin
D. Waktu perawatan yang singkat
E. Biokompatible

49. Seorang perempuan usia 25 tahun datang ke RSGM ingin menambalkan giginya.
Pemeriksaan intraoral gigi 21 karies di sebelah mesial tidak melibatkan insisal, Dokter gigi
akan (menumpat dengan nanohybrid. Apa kelebihan komposit tersebut ?
A. kekuatan tekan lebih tinggi
B. Tidak perlu dipoles.
dapat dipoles
C. viskositas lebih tinggi
D. Ukuran filler besar
E. Tidak menyerap air

50. Seorang pria usia 40 tahun datang ke RSGM dengan keluhan tambalannya berubah warna.
Pemeriksaan intra oral gigi 12 dan 21 warna kecoklatan. Dokter gigi akan memperbaiki
restorasi komposit tersebut. Apa Sifat yang berkaitan pada kasus tersebut?
A. penyerapan air
B. kekerasan permukaan
C. Kelarutan
D. Kompresi
E. Ukuran partikel

51. Seorang perempuan usin 20 tahan datang ke dokter gigi dengan keluhan gigi depan atas
patah. Pasien menginginkan tambalan yang halus dan tahan lama. Pemeriksaan intra oral
menunjukkan gigi 11 Fraktur disto insisal. Dokter gigi merencanakan restorasi menggunakan
resin komposit vang dapat dipoles halus Apa tipe resin komposit yang dipilih dokter gigi
pada kasus tersebut ?
A. Nanofilled composite resin
B. Microfilled composite resin
C. Macrofilled composite resin
D. Hybrid composite resin
E. Flowable composite resin
52. Seorang perempuan usia 30 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ada lubang, pada gigi
belakang kanan bawah. Hasil pemeriksaan intraoral tampak karies reversibel pada gigi 47.
Dokter gigi merencanakan tumpatan komposit. Apakah jenis komposit yang sesuai pada
kasus tersebut ?
A. Hybrid Large particle
B. Hybrid Midfiller
C. Hybrid Minifiller
D. Nanohybrid
E. Nanofiller

53. Seorang, perempuan berusia 28 tahun datang ke dokter kiri memasang mahkota jaket pada
rigi depan atas. Dokter Gigi melepas mahkota sementara yang disunakan pasien,
membersihkan Gigi dan melakukan insersi mahkota jaket. Bahan sementasi yang dipunakan
mampu melepas fluoride dan perlu dimanipulasi antara powder dan liquid. Apakah bahan
sementasi yang dimaksud ?
A. GIC tipe I
B. GIC tipe Il (Anterior)
C. GIC tipe 11 (Posterior)
D. GIC tipe Ill
E. RMGIC

54. Seorang anak laki-laki berusia 7 tahun dibawa oleh ibunya ke RSGM. bunya mengeluh
bahwa anaknya suka tidur dengan minum susu dari botol dan suka dengan makanan manis,
Ibu tersebut khawatir kalau gig anaknya akan mudah berlubang dan mengalami sakit gigi.
Pada pemeriksaan intra oral terlihat bahwa semua giqi sulung telah erupsi sempurna dan
tidak tampak adanva karies Apakah bahan yang tepat diaplikasikan oleh dokter gigi pada
kasus tersebut?
A. Fissure sealant
B. Resin komposit
C. Topikal aplikasi fluor
D. Semen ionomer kaca
E. Semen ionomer modifikasi resin

55. Seorang perempuan usia 25 tahun datang ke RSGM dengan keluhan patah pada gigi depan
atas. Hasil pemeriksaan intraoral tampak gigi 21 fraktur 2/3 insisal. Dokter gigi
merencanakan pembuatan mahkota keramik. Apakah jenis bahan sementasi yang sesuai pada
kasus tersebut?
A. Kompomer
B. Semen resin
C. Ionomer kaca
D. Semen Zink Fosfat
E Semen Polikarboksilat

56. Seorang pasien datang ke dokter gigi dengan keluhan tambalan pada gigi depan rahang atas
kanan dan kiri berubah warna setelah ditambal 2 tahun yang lalu. Pemeriksaan intraoral
didapatkan restorasi komposit pada gigi 11 dan 21 vital perkusi (-) tekan (-) palpasi (-)
dengan gambaran klinis tumpatan berubah warna. Apakah yang menjadi penyebab terjadinya
kondisi tambalan tersebut?
A. Water sorption yang tinggi/diskolorasi
B. Resin komposit undercured
C. Stress contraction
D. Karies sekunder
E. Monomer residu

57. Seorang pasien pria berumur 27 tahun dating ke praktek dokter gigi dengan keluhan gigi
belakang atas berlubang dan ingin ditambal. Setelah dilakukan pemeriksaan, terlihat gigi 24
karies. Dokter gigi memutuskan untuk melakukan penambalan dengan resin komposit.
Setelah preparasi kavitas, dokter gigi hanya mengaplikasikan bahan adhesive dan
menyinarinya. Selanjutnya resin komposit ditumpat kedalam kavitas dan dilakukan
penyinaran. System bonding/adesif apa yang digunakan oleh dokter gigi pada kasus diatas?
A. Generasi ke-4
B. Generasi ke-5
C. Generasi ke-6
D. Generasi ke-7
E. Generasi ke-8

58. Seorang perempuan berusia 25 tahun datang ke RSGM ingin menambal gigi depan atas yang
patah karena jatuh dari motor saat berangkat kerja. Pasien malu dan merasa kurang percaya
diri dan ingin giginya kembali seperti semula dengan perawatan yang selesai dalam satu
kunjungan. Pasien juga menjelaskan kalau gigi tersebut tidak sakit. Pemeriksaan intraoral
gigi 11 fraktur 1/3 insisal dan hanya megenai email. Apakah perawatan yang tepat pada
kasus tersebut?
A. Veneer
B. Jacket crown
C. Restorasi direct resin komposit
D. Restorasi direct glass ionomer cement (GIC)
E. Restorasi direct resin modified glass ionemer cement (RMGIC)
59. Seorang perempuan berusia 30 tahun ke dokter gigi dengan keluhan ingin memperbaiki gigi
depannya yang hitam. Pemeriksaan intraoral gigi 11 nekrosis pulpa. Dokter gigi melakukan
perawatan saluran akar pada gigi tersebut dengan restorasi mahkota sementara resin akrilik.
Apakah semen sementara yang merupakan kontraindikasi dari kasus tersebut?
A. Semen zinc phosphate
B. Semen zinc oxide eugenol
C. Semen zinc oxide non eugenol
D. Semen ionomer kaca
E. Semen zinc oxide poycarboxylate

60. Seorang laki- laki berusia 62 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan sulit mengunyah
karena giginya banyak yang sudah dicabut sehingga ingin dibuatkan gigi tiruan. Pemeriksaan
intraoral gigi 16, 15, 24, 25, 26, 36, 37 hilang. Dokter gigi melakukan pencetakan untuk
model kerja menggunakan material cetak sintetik berbasis polimer yang t idak menghasilkan
produk sampingan. Apakah material yang digunakan pada kasus tersebut?
A. Agar
B. Alginate C.
Polyether D.
Polysulfide
E. Polyvinylsloxane

61. Seorang laki-laki berusia 62 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan sulit mengunyah
karena giginya banyak yang sudah dicabut sehingga ingin dibuatkan gigi tiruan. Pemeriksaan
intraoral : gigi 17, 15, 24, 25, 26, 27, 37, 36, 35, 44, 45, 46, 47 hilang. Dokter gigi melakukan
pencetakan untuk pembuatan model studi menggunakan alginate dan pencetakan untuk
model kerja menggunakan polyvinylsiloxane. Apakah kesamaan antara kedua material cetak
yang digunakan?
A. Bersifat rigid
B. Bersifat elastic
C. Bersifat reversible
D. Mengeras dengan reaksi fisika
E. Mekanisme pengerasan dihasilkan secara thermal

56. Seorang dokter gigi melakukan pencetakan pada pasien dengan kasus kehilangan gigi rahang
atas dan rahang bawah posterior. Keesokan hari pada saat dokter gigi akan melakukan
pengecoran cetakan menggunakan gips didapatkan kondisi cetakan mengkerut dan tampak
terlepas dari sendok cetak. Apakah yang menjadi penyebab terjadinya kondisi hasil cetakan
pada scenario?
A. Tidak homogeny
B. Bereaksi dengan cairan disinfeksi
C. Tidak didukung oleh sendok cetak
D. Tidak disimpan pada wadah tertutup
E. Memiliki perbandingan bubuk dan cairan yang tidak sesuaI

57. Pasien perempuan berusia 37 tahun dating ke RSGM dengan keluhan gigi depan bagian atas
patah. Dokter gigi melakukan preparasi dan pencetakkan untuk membuat mahkota tiruan
dengan bahan all porcelain. Gypsum tipe berapakah yang tepat digunakan untuk mengisi
cetakan pada kasus tersebut?
A. Gypsum tipe I
B. Gypsum tipe II
C. Gypsum tipe III
D. Gypsum tipe IV
E. Gypsum tipe V

58. Seorang anak berusia 8 tahun diantar ibunya datang ke RSGM dengan keluhan gigi
berlubang gigi 74 karies enamel. Dokter gigi melakukan penambalan dengan bahan restorasi
yang melepas flour dan mengeras dengan reaksi kimia.
Bahan restorasi yang tepat untuk kasus diatas?
A. GIC tipe 2
B. GIC tipe 1
C. Kompomer
D. Resin modifikasi GIC
E. GIC tipe 3

59. Seorang anak berusia 8 tahun diantar ibunya datang ke RSGM dengan keluhan gigi
berlubang gigi 74 karies enamel. Dokter gigi melakukan penambalan dengan bahan restorasi
yang melepas flour dan mengeras cara polimerisasi. Bahan restorasi yang tepat untuk kasus
diatas?
A. GIC tipe 2
B. GIC tipe 1
C. Kompomer
D. Resin modifikasi GIC
E. GIC tipe 3

60. Seorang wanita usia 23 tahun datang ke RSGM ingin dibuatkan gigi tiruan karena kehilangan
gigi depan atas. Dokter gigi merencanakan gigi tiruan lepasan dari resin akrilik kuring panas.
Pada sat akan diinsersikan gigi tiruan tersebut menunjukkan porusitas yang merata dibagian
resin akrilik yang tebal. Apakah penyebab terjadinya kondisi pada plat resin akrilik tersebut?
A. Adonan resin akrilik terlalu kental.
B. Suhu polimerisasi terlalu tinggi.
C. Tekanan pada kuvet terlalu tinggi.
D. Proses kuring terlalu cepat.
E. Pendinginan kuvet terlalu cepat.

61. Seorang perempuan berusia 10 thn datang ke RSGM untuk memperbaiki alat orthodonti
lepasan. Pada pemeriksaan terlihat plat ortodonti lepasan yang terbuat dari resin akrilik patah
menjadi dua bagian. Pasien tersebut menginginkan agar alat ortodontinya segera diperbaiki
dan dapat digunakan. Pertanyaan Resin akrilik dengan aktivasi apakah yang dapat
digunakan?
A. Aktivasi Suhu
B. Aktivasi Panas
C. Aktivasi Sinar
D. Aktivasi Kimia
E. Aktivasi Tekanan

62. Dokter gigi melakukan pencetakan setelah dilakukan preparasi pasak menggunakan teknik
double impression. Pertanyaan apakah bahan cetak yang digunakan pertama kali?
A. Very light body
B. Light body C.
Heavy body D.
Medium body E.
Regular body

63. Dokter gigi melakukan pencetakan pada pasien, setelah dilihat hasil cetakan terlihat kasar.
Pertanyaan pa penyebab kekasaran tersebut?
A. Proses pelepasan terlalu cepat
B. Proses pelepasan terlalu lambat
C. W/P rasio terlalu rendah
D. W/P rasio terlalu tinggi
E. Hipersalivasi

64. Seorang wanita usia 50 tahun datang ke RSGM karena gigi pals rahang atasnya jatuh dan
patah saat dibersihkan. Hasil pemeriksaan menunjukkan gigitiruan sebagian lepasan dengan
basis resin akrilik patah di bagian palatinal. Dokter gigi melakukan fiksasi patahan gigitiruan
tersebut dengan wax sebelum direparasi. Apa wax yang digunakan ?
A. Inlay wax.
B. Sticky wax.
C. Utility wax.
D. Casting wax
E. Baseplate wax.

65. Pasien perempuan usia 40 tahun datang ke klinik RSGM mengeluhkan rasa tidak percaya diri
pada saat harus berbicara didepan umum. Pasien menginginkan dibuatkan gigi tiruan yang
dapat dilepas. Hasil anamnesis tidak dicurigai adanya kelainan sistemik dan diketahui pasien
tidak mempunyai gigi-gigi 3,4 dan 5. Pemeriksaan intra oral dan radiografis tidak terdapat
sisa akar. Dokter gigi akan membuatkan gigi tiruan lepasan dengan basis gigi tiruan dari
polimer yang mempunyai struktur rantai cross-linked. Apa sifat keunggulan polimer
berstrukur rantai cross linked dibandingkan dengan yang mempunyai struktur liner dan
bercabang?
A. Kekuatan tinggi
B. Kekasaran permukaan rendah
C. Kelarutan rendah
D. Penyerapan air rendah
E. Fatique tinggi

66. Seorang perempuan berusia 40 tahun datang ke RSGM karena kehilangan beberapa gigi dan
ingin dibuatkan gigi tiruan lepasan. Dokter gigi akan membuatkan cetakan rahang dengan
material alginate. Pencampuran bubuk, alginat dan air akan menghasilkan perubahan fisik.
Yaitu….
A dari sol ke gel
B. dari gel ke sol
C. dari sol ba gal dan combali be sol
D. Dari gel ke sol dan kembali ke gel

67. Seorang perempuan 45 tahun ke RSGM ingin dibuatkan gigi pals. Anamnesis diketahui gigi
geraham bawah pasien dicabut karena karies. Pemeriksaan klinis, gigi 36, dan 46 tidak ada.
Dokter gigi akan membuat gigi tiruan lepasan sebagian. Dokter gig mencetak pasien dengan
material cetak. Apakah material cetak yang digunakan dalam kasus tersebut ?
A. Polieter
B. Alginat
C. Agar-agar
D. Polisulfida
E. Silikon adisi

68. Seorang laki-laki berusia 55 tahun datang ke dokter gigi ingin memperbaiki gigi tiruannya
yang patah akibat terjatuh. Sebelum memperbaiki prostesa tersebut, dokter gigi melekatkan
kembali patahan gigi tiruan akrilik pasien menggunakan dental wax apakah?
A. Sticky Wax
B. Inlay Wax
C. Baseplate Wax
D. Boxing Wax
E. Carding Wax

69. Bahan yang …………………………………………………………………………….


- Compomer

70. Jenis wax yang digunakan untuk membuat base plate?


- Baseplate wax

IKGM :

71. Sebuah penelitian epidemiologi dilakukan untuk melihat efek dari faktor risiko merokok
dengan pendekatan longitudinal. Peneliti mengikuti ke secara prospektif timbulnya efek
akibat merokok yaitu terjadinya perubahan warna pada gingiva. Apakah desain penelitian
skenarip diatas?
A. Kohor/cohort
B. Studi Kasus
C. Experimen
D. Kasus Kontrol
E. Potong Lintang

72. Seorang dokter gigi melakukan suatu penelitian pengaruh menyirih terhadap periodontitis
pada suatu populasi. Peneliti membagi responden menjadi dua yaitu kelompok dengan
periodontitis dan kelompok tapa periodotitis. Pada semua responden di gali riwayat
menginang di masa lalu. Apakah desain yang tepat untuk penelitian tersebut ?
A. Studi Kasus
B. Cohort
C. Eksperimen
D. Kasus Kontrol
E. Potong Lintang

73. Seorang dokter gigi melakukan penelitian pada masyarakat menentukan hubungan
mengkonsumsi air sumur dengan kejadian fluorosis. Pengambilan data dengan menggunakan
kuesioner dan pemeriksaan intraoral pada satu waktu. Apakah disain studi yang paling tepat
untk kasus tersebut ?
A. Cohort
B. Case control
C. Cross sectional
D. Observasi longitudinal
E. Case study

74. Dokter gigi melakukan penelusuran ilmiah berdasarkan level of evidence tertinggi untuk
mencari tahu tindakan preventif yang paling tepat untuk gigi molar yang bar erupsi.
Didapatkan lima artikel jurnal yang memiliki desain penelitian berbeda-beda. Manakah
desain penelitian yang dipilih berdasarkan skenario di atas?
A. Case control studies
B. Case report
C. Systematic review
D. Cohort
E. Animal research

75. Seorang laki-laki usia 54 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi nya sering berdarah.
Anamnesis menunjukkan pasien menderita penyakit jantung sejak usia 50 tahun.
Permeriksaan intraoral pasien memiliki kebersihan rongga mulut yang buruk dan menderita
gingivitis. Dokter gigi merencanakan tindakan skeling. Berdasarkan kondisi pasien dokter
gigi mempertimbangkan penggunaan premedikasi antibiotik atau tidak untuk mencegah
endocarditis. Manakah "I" dalam PICO (population,intervention,comparison,outcome)
berdasarkan evidence based dentistry pada skenario diatas?
A. Penderita jantung
B. Skeling
C. Premedikasi antibiotik
D. Mencegah endokarditis
E. Gingivitis

76. Seorang ibu berkonsultasi kepada dokter gigi. Dia memiliki dua orang anak. Anak pertama
berusia 10 tahun memiliki banyak gigi berlubang sejak kecil dan anak kedua berusia 6 bulan.
Ibu tersebut bertanya pada dokter upaya gigi pencegahan gigi berlubang yang terbaik buat
anak yang kedua. Dokter gigi mempertimbangkan pemberian topical fluoride pada pasien
anak tersebut Manakah "O" dalam PIC (population,intervention,comparison,outcome)
berdasarkan evidence based dentistry pada skenario diatas?
A. Anak 10 tahun
B. Anak 6 bulan
C. Topical fluoride
D. Pasta gigi berfluoride
E. Mencegah karies

77. Seorang dokter gigi puskesmas, akan melakukan penelitian tentang hubungan antara
frekuensi sikat gigi anak Sekolah Dasar dengan kebersihan gigi mulut. Skala kedua variable
tersebut adalah numerik. Data berdistirbusi normal. Apakah uji statistik yang tepat pada
skenario di atas?
A. Chi Square test
B. Korelasi Spearman
C. Korelasi Pearson
D. Mann whitney
E. Kruskall wallis

78. Seorang dokter gigi puskesmas melakukan penelitian tentang hubungan antara frekuensi
menyikat gigi anak dengan jumlah karies. Data karies di ukur menggunakan indeks DMFT.
Apakah skala data karies pada skenario diatas ?
A. Ketegorik
B. Nominal
C. Ordinal
D. Interval
E. Rasio

79. Seorang dokter gigi melakukan penelitian tentang perbedaan pengetahuan kesehatan gigi ibu
dengan karies pada anak. Kedua variabel berskala kategorik. Pengetahuan dengan kategori
tinggi, sedang, rendah dan karies berkategori tinggi, rendah. Apakah uji statistik yang paling
sesuai untuk menguji hipotesis penelitian tersebut?
A. Chi-square
B. One Way Anova
C. Kruskal wallis
D. Indpendent t-test
E. Correlation Pearson

80. Suatu penelitian dilakukan untuk menilai penurunan skor plak antara pada kelompok yang
mengunyah buah apel dan jambu biji. Skor plak berskala data numerik. Peneliti ingin melihat
perbedaan rerata skor plak pada kedua kelompok tersebut. Apakah uji statistik yang tepat
digunakan untuk penelitian tersebut ?
A. Anova one-way
B. Paired-t test
C. Independent t test
D. Chi-square
E. Korelasi

81. Pasien datang ke dokter gigi, mengeluhkan pipinya bengkak dan menjelaskan tentang
keadaan pasiennya, dokter hanya mendengarkan dari keluhan pasien saja… ?
A. Dokter center communication
B. Ilnes center communication
C. Patient center communication
D. Emphaty center communication
E. Symptoms center communication

82. Seorang dokter gigi menolak pasien yang mengalami perdarahan gusi yang tidak terhenti
dengan alasan sedang ada wabah pandemic. Apakah pelanggaran kaidah etika yang
dilakukan dokter gigi tersebut?
A. Autonomy
B. Beneficence
C. Non-maleficence
D. Justice
E. Veracity

83. Seorang mahasiswa melakukan penelitian tentang sikat gigi. Uji statis hasil penelitian di
dapat frekuensi skalanya numeric, distribusinya normal ?
A. Korelasi sperman
B. Korelasi person
C. Chi square test
D. Man whitney
E. Kruskall walis

84. Survey pada masyarakat menunjukkan kualitas lingkungan yang buruk dan berdampak pada
kesehatan gigi dan mulut. Kepala puskesmas bersama dokter gigi berencana melakukan
pendekatan pada pihak kecematan agar mendapatkan dukungan dalam pengadaan sarana
pendukung kesehatan. Apakah strategi promosi kesehatan pada scenario diatas?
A. Advokasi
B. Lobbying
C. Dukungan social
D. Pemberdayaan masyarakat
E. Kemitraan

85. Seorang dokter gigi melakukan perhitungan tarif untuk pelayanan scalling di kliniknya.
Dokter gigi tersebut sedang menghitung biaya bahan yang terdiri dari povidone iodine,
pumice, pasta gigi dan lain-lain yang akan digunakan per pasien. Apakah jenis kategori biaya
yang dihitung dokter gigi tersebut?
A. Fixed cost
B. Variable cost
C. Semi variable cost
D. Total material cost
E. Unit cost

86. Seorang pelajar sedang melakukan perkuliahan dilantai 3 gedung kampus. Pada saat
perkuliahan, terdengar suara rebut yang berasal dari pekerjaan tukang yang sedang
merenovasi ruangan dilantai 1. Hal tersebut sangat menganggu perkuliahan sehingga
beberapa mahasiswa tampak tidak focus dalam melaksanakan perkuliahan. Apakah yang
terjadi pada proses komunikasi di atas?
A. Ketiadaan source
B. Ketiadaan channel
C. Adanya feedback
D. Adanya noise
E. Ketiadaan media

87. Seorang peniliti ingin mengetahui pengaruh merokok terhadap kejadian penyakit periodontal.
Peneliti tersebut mengumpulkan 200 orang perokok lalu melakukan pengamatan selama 5
tahun ke depan. Apakah jenis penelitian pada scenario tersebut?
A. True experimental
B. Cross sectional
C. Case control
D. Cohort
E. Quasi experimental

88. Data menunjukkan lebih dari 50% dokter gigi dalam berpraktik mengalami nyeri punggung
bagian bawah (low back pain), seringkali saat merawat pasien dokter gigi memposisikan
tubuh dalam posisi kerja yang statis terlalu lama dan tidak seimbang. Apakah yang harus
diterapkan oleh dokter gigi agar terhindar dari masalah di atas?
A. System operating stool
B. System ergonimi
C. System hazard
D. System four-handed dentistry
E. System kerja berkolaborasi

89. Seorang dokter gigi bertugas pada puskesmas sedang melakukan beberapa kegiatan.
Kegiatan tersebut meliputi proses pengambilan keputusan tentang pemilihan sasaran tujuan
strategi kebijakan kemudian penentuan bentuk program promosi kesehatan gigi pelaksanaan
program promosi kesehatan gigi dan tolak ukur penilaian keberhasilan program promosi
kesehatan gigi. Apakah fungsi manajemen yang dilakukan oleh dokter gigi tersebut?
a. Perencanaan
b. Pengorganisasian
c. Pengarahan
d. Pengkoordinasian
e. Evaluasi

90. Seorang dokter gigi melakukan praktek pribadi disebuah mall, dia sengaja mengungah foto
bersama pasien di tempat prakteknya di media social tanpa persetujuan dari pasien yang
bersangkutan. Apakah aspek bioetik yang dilanggar oleh dokter gigi tersebut pada kasus
diatas?
A. Justice
B. Veracity
C. Autonomi
D. Beneficent
E. Non maleficent

91. Seorang pasien berusia 10 tahun datang ke praktek dokter gigi bersama orang tuanya. Pasien
mengeluhkan gigi bawah belakang kanan berlubang. Hasil pemeriksaan IO gigi 46
mengalami karies dentin dan dokter menganjurkan agar gigi tersebut ditumpat. Orang tua
pasien tidak memberikan reaksi menolak sehingga dokter gigi melakukan penumpatan gigi
pasien. Apa jenis persetujuan tindakan medis pada kasus tersebut?
A. Oral consent
B. Implied consent
C. Return consent
D. Verbal consent
E. Informed consent

92. Salah satu prinsip dokter keluarga adalah memberikan pelayanan menyeluruh dengan
pendekatan pemeliharaan yaitu promotif, preventif, kuratif dan rehabilitative sesuai
kebutuhan pasien atau client. Dokter gigi keluarga lebih menekannkan pada upaya promotif
perlindungan khusus atau spesifik protection deteksi atau tindakan penanganan dini. Apakah
prinsip pelayanan dokter gigi keluarga pada kasus diatas?
A. Dokter gigi kontak pertama
B. Layanan bersifat pribadi
C. Layanan paripurna
D. Pradigma sehat
E. Pelayanan berkesinambungan

93. Pasien dilakukan irigasi dan tidak menggunakan rubber dam dan terjadi cedera dibagian
tenggorokan pasien. Apa yang terjadi pada kasus tersebut?
A. Kejadian tidak diharapkan (KTD)
B. Kejadian nyaris cedera (KNC)
C. Kejadian tidak cedera (KTC)
D. Kondisi potensi cedera (KPC)
E. Sentinel

94. Pemeriksaan pada penelitian penyakit periodontal pada remaja


A. OHI-S
B. CPITN

95. Survey kesehatan gigi dan mulut dilakukan untuk mengetahui tingkat keparahan karies gigi
dengan menggunakan indeks DMFT = T & def-t pada salah satu responden terdapat gigi 16
dengan tumpatan GIC dan karies pada tumpatan Apakah komponen indeks DMF-T/def-t
yang sesuai dengan gigi 16 ?
A. Decay
B. Filling
C. Missing

96. Seorang Pasien Datang ke IGD Rumah Sakit gigi dan mulut dalam keadaan kesakitan karena
gigi depannya patah paska kecelakaan lalu lintas. Dokter gigi jaga dengan sigap segera
merawat pasien. Apakah aspek mutu pelayanan yang dilakukan oleh dokter gigi diatas?
A. Reliability
B. Empahty
C. Tangibles
D. Assurance
E. Responsiveness

97. Seorang kepala puskesmas berencana membuat program penyuluhan kesehatan gigi dan
mulut kepada masyarakat lansia dengan melibatkan sebagian staff puskesmas. Saat ini kepala
puskesmas membagi tugas dan menjelaskan tugas para staff terkait programmnya. Apa
fungsi manajemen pada scenario diatas ?
A. Planning
B. Organizing
C. Actuating
D. Implementing
E. Controling

98. Dalam melakukan aktifitas perencanaan, manager harus dapat menafsirkan kebijakan
kebijakan pimpinan maupun pemerintahan yang akan diambil agar terjamin dalam
keselarasan dan keseragaman kegiatan serta tindakan yang dilakukan, apakah fungsi
perencanaan menurut Louis A. Allen yang sesuai dengan scenario diatas ?
A. Forcasting
B. Programming
C. Interpreting Policy
D. Establishing Objective
E. Developing Procedure

99. Apabila dalam suatu klinis jumlah kepersertaan BPJS adalah 5000 orang, dan yang
berkunjung diklinik tersebut untuk mendapatkan pelayanan gigi sebanyak 200 orang. Hal ini
dapat menggambarkan utilisasi rate untuk pelayanan gigi tersebut. Berapakah utilisasi rate
pelayanan gigi di klinik tersebut?
A. 5000/200 x 100%
B. 200/5000 x 100%
C. 200/100 x 5000
D. 100/200 x 5000
E. 200/5000

100. Dokter gigi puskesmas X membuat program pembinaan kader kesehatan gigi diwilayah
kerjanya. Saat pelaksanaan kegiatan dokter gigi, sebagai ketua mengerahkan perawat gigi
untuk melakukan penyuluhan. Sedangkan bagian rumah tangga diminta membagikan
komsumsi. Apakah tahap manajemen yang dilakukan dokter gigi sesuai dengan kasus diatas
?
A. Planning
B. Organizing
C. Actuiting
D. Controling
E. Improving

101. Dokter gigi di puskesmas membuat program sikat gigi masal diwilayah kerjanya. Saat
program ini berjalan dokter gigi tersebut memastikan bahwa aktifitas yang dilakukan sesuai
dengan yang direncanakan. Apakah tahap manajemen yang dilakukan dokter gigi sesuai
dengan kasus diatas ?
A. Planning
B. Organizing
C. Actuiting
D. Controling
E. Improving

102. Dokter gigi di puskesmas X membuat program pelatihan kader kesehatan gigi. sebelum
menyelenggarakan pelatihan, dokter gigi sebagai ketua panitia dan kepala puskesmas sebagai
steering committee membuat term of reference, sehingga jelas tujuan dan indicator capaian
yang diinginkan. Apakah tahap manajemen yang dilakukan dokter gigi sesuai dengan
scenario diatas ?
A. Planning
B. Organizing
C. Actuiting
D. Controling
E. Evaluating

103. Kepala puskesmas X ingin meningkatkan derajat kesehatan gigi dan mulut diwilayah
kerjanya dengan membuat program-program kesehatan gigi dan mulut. Perencanaan yang
dususun hendaknya memiliki target yang ditentukan secara khusus dan sempit sehingga
diharapkan memiliki kesempatanpencapaian yang lebih tinggi.
A. Specific
B. Measureble
C. Achievable
D. Realistic
E. Timely

104. Seorang dokter gigi salah mengambil bahan irigasi saluran akar dan telah digunakan ke
pasien, namun tidak tejadi cedera pada pasien. Termasuk jenis insiden manakah kasus diatas
?
A. Kejadian Tidak Diharapkan (KTD)
B. Kejadian Nyaris Cedera (KNC)
C. Kejadian Tidak Cedera (KTC)
D. Kondisi Potensi Cedera (KPC)
E. Sentinel

105. Seorrang dokter gigi sedang melakukan tindakan pencabutan gigi molar pertama, rahang
bawah. Pada saat ptoses pencabutan, sudut bibir pasien terjepit tang dan berdarah. Tiga hari
sesudah pencabutan, saat pasien kontrol, didapati ulcus traumaticus disudut bibir.
A. Kejadian Tidak Diharapkan (KTD)
B. Kejadian Nyaris Cedera (KNC)
C. Kejadian Tidak Cedera (KTC)
D. Kondisi Potensi Cedera (KPC)
E. Sentinel

106. Tentang penggunaan APD pada saat menangani pasien. Aspek mutu pada kasus diatas?
- Asurens

107. Kepala puskesmas membagi tugas dan memastikan anggotanya melakukan tugas?
- Organizing
PROSTHODONSIA

108. Seorang pasien perempuan berusia 27 tahun datang untuk membuat mahkota tiruan untuk
gigi depan atas kananya yang patah. Dua minggu lalu pasien telah dilakukan preparasi pasak
pada gigi tersebut. Pada kunjungan saat ini, dokter gigi akan melakukan pencetakan
menggunakan dua bahan. Apakah bahan cetak yang pertama kali digunakan?
A. Very light body
B. Light body C.
Heavy body D.
Medium body E.
Regular body

109. Seorang perempuan 33 tahun datang ke RSGM untuk dibuatkan gigi tiruan. Pada
pemeriksaan intraoral : missing teeth 31, 35, 36, 37, 38, 44, 46, 47, 48. Apakah klasifikasi
kennedy untuk kasus tersebut?
A. Kelas I kennedy modifikasi 2
B. Kelas II kennedy modifikasi 1
C. Kelas II kennedy modifikasi 2
D. Kelas III kennedy modifikasi 1
E. Kelas III kennedy modifikasi 2

110. Seorang laki-laki usia 70 tahun, dating ke RSGM dengan keluhan terganggu ketika
mengunyah makanan. Pemeriksaan intra oral tampak seluruh gigi sudah tidak ada. Dokter
gigi merencanakan perawatan gigi tiruan lengkap, dimana salah satu tahapannya adalah
melakukan penetapan gigit untuk menentukan relasi sentris. Apakah metode yang tepat untuk
digunakan pada kasus tersebut?
A. Willis
B. Fonetik
C. Two dot
D. Walkhoff
E. Niswonger

111. Pasien laki-laki berusia 45 tahun datang dengan keluhan giginya rusak. Pemeriksaan
klinis gigi 21 hilang, soket sudah menutup sempurna, gigi 11 fraktur 2/3 mahkota vitalitas (-)
perkusi (-), gigi 22 fraktur 1/3 mahkota vitalitas (+) perkusi (+). Dokter gigi merencanakan
pembuatan protesa fixed- fixed bridge. Apakah perawatan yang tepat untuk kasus tersebut?
A. Gigi 11 dowel crown, gigi 22 partial veneer crown
B. Gigi 11 full veneer crown, gigi 22 dowel crown
C. Gigi 11 dowel crown, gigi 22 full veneer crown
D. Gigi 11 dan 22 dowel crown
E. Gigi 11 dan 22 full veneer crown

112. Perempuan berusia 60 tahun ingin dibuatkan gigi tiruan. Pada pemerikasaan terlihat
alveolar ridge lipatan mukobukofold dangkal. Dokter gigi berencana melakukan tindakan
rahang atas dan bawah rendah perawatan preprostetik. Apakah jenis perawatan yang tepat
pada kasus tersebut?
A. Vestibuloplasti
B. Gingivoplasti
C. Frenektomi
D. Bone graft
E. Cheiloplasti

113. Seorang laki-laki usia 27 tahun dating ke RSGM dengan keluhan ingin memperbaiki gigi
depan atas. Gigi tersebut sudah tidak dapat dipertahankan, dokter gigi berencana
mencabutnya dan membuatkan gigi tiruan jembatan. Pasien tidak ingin terlihat ompong.
Apakah jenis pontik yang tepat untuk kasus tersebut?
A. Ovate
B. Modified ridge lap
C. Spheroidal
D. Conical
E. Sanitary

114. Pasien laki-laki usia 62 tahun datang ke RSGM untuk dibuatkan gigi tiruan. Pemeriksaan
intraoral gigi hilang pada 16,15,14,26,38,37,36,35,34,46,47, dan 48. Telah dilakukan
pembuatan model studi dan direncanakan untuk memasangkan pada articulator. Bagaimana
penentuan gigitan untuk panduan prosedur kasus tersebut?
A. Menggunakan bite wax
B. Menggunakan pasta ZnOE
C. Menggunakan galengan gigit dan base plate
D. Menggunakan bite registration
E. Tidak perlu penentuan gigit

115. Pasien datang dengan keluhan sulit mengunyah dan ingin dibuatkan gigi tiruan yang tidak
bias dilepas. Pemeriksaan intraoral 36 edentulous, 35 karies superfisial di bagian mesial, 37
resesi gingiva 1 mm dan mahkota klinis pendek. Apakah jenis gigi tiruan jembatan yang
tepat untuk kasus tersebut?
A. Cantilever bridge
B. Compound bridge
C. Semi fixed bridge
D. Fixed-fixed bridge
E. Spring bridge

116. Seorang laki-laki berusia 60 tahun datang ke praktek drg dengan kesulitan menelan dan
makanan sering keluar saat makan. Pemeriksaan ekstra oral ekspresi wajah terlihat tegang.
Pemeriksaan intra oral pasien menggunakan gigi tiruan lengkap. Apakah penyebab keluhan
pasien pada kasus tersebut?
A. Kesalahan penyusunan gigi artifisial posterior
B. Kesalahan pengembalian free way space (dimensi vertical)
C. Kesalahan penentuan dataran oklusal
D. Kesalahan penentuan garis camper
E. Kesalahan penentuan relasi sentrik

117. Kehilangan gigi 18, 12, 11, 21, 22, 28 termasuk klasifikasi kennedy ?
A. Klasifikasi kennedy kelas 1 modifikasi 1
B. Klasifikasi kennedy kelas 4
C. Klasifikasi kennedy kelas 1 modifikasi 2
D. Klasifikasi kennedy kelas 2
E. Klasifikasi kennedy kelas 3

118. Pasien tidak dapat menutup mulutnya…… ?


A. Otot pterygoideus medialis
B. Otot temporalis
C. Otot digastricus
D. Otot pterygoideus lateralis
E. Otot masseter

119. Seorang laki-laki berusia 45 tahun, datang ke RSGM dengan keluhansulit mengunyah
makanan, pasien ingin ddibuatkan gigi tiruan. Pemeriksaan intra oral terdapat gigi 13 12 11
21 22 23 tersisa, terdapat torus palatinus diameter 2x2 mm, dokter gigi merencanakan
pembuatan gigi tiruan sebagian kerangka logam. Apakah jenis konektor mayor yang tepat
untuk kasus tersebut?
A. Anteroposterior palatal strap
B. Plat palatal strap
C. Plat palatal penuh
D. Plat palatal U
E. Labial bar
120. Seorang perempuan 33 tahun datang ke RSGM untuk dibuatkan gigi tiruan. Pada
pemeriksaan intra oral: missing teeth 31, 35, 36, 37, 38, 44, 46, 47, 48. Apakah klasifikasi
kennedy untuk kasus tersebut?
A. Kelas I kennedy modifikasi 2
B. Kelas II kennedy modifikasi 1
C. Kelas II kennedy modifikasi 2
D. Kelas III kennedy modifikasi 1
E. Kelas III kennedy modifikasi 2

121. Pasien datang dengan keluhan ingin dibuatkan gigi tiruan. Pemeriksaan intra oral: Gigi
yang tersisa 11, 12, 13, 21, 22, 23, Torus palatinus dengan diameter 2x2 mm. Dokter gigi
merencanakan pembuatan gigi tiruan sebagian kerangka logam. Apakah jenis Konektor
mayor yang tepat untuk kasus tersebut adalah?
A. Anteroposterior palatal strap
B. Plat Palatal strap
C. Plat Palatal Penuh
D. Plat Palatal U
E. Labial Bar

122. Seorang laki-laki berusia 69 tahun datang ke RSGM mengeluhkan sulit mengunyah
makanan karena gigi-giginya banyak yang dicabut. Pemeriksaan intra oral: edentulous ridge
rahang atas. Dokter gigi akan melakukan tahapan pencetakan anatomis rahang atas untuk
pembuatan gigi tiruan lengkap. Apakah anatomical landmark yang berperan sebagai
dukungan utama pada kasus tersebut?
A. Alveolar Residual Ridge
B. Palatum Keras
C. Palatum Lunak
D. Papilla Insisivus
E. Hamular Notch

123. Seorang laki-laki berusia 68 thn, datang ke RSGM, mengeluhkan kesulitan mengunyah
makanan karena gigi-giginya banyak yang hilang. Pemeriksaan intraoral: edentulous ridge
rahang atas dan rahang bawah. Pemeriksaan radiografis tidak terdapat kelainan. Dokter gigi
akan melakukan tahapan pencetakan anatomis rahang atas untuk pembuatan gigi tiruan
lengkap. Apakah anatomical landmark yang harus diperhatikan agar tidak terasa nyeri pada
kasus tersebut ?
A. Alveolar Residual Ridge
B. Fovea Palatina
C. Palatum Lunak
D. Papilla Insisivus
E. Hamular Notch

124. Seorang laki-laki berusia 67 tahun datang ke RSGM mengeluhkan bibir bawahnya kebas
setelah memakai gigi tiruan lepasan barunya selama 1 bulan. Pemeriksaan intra
oral:edentulous ridge rahang atas dan rahang bawah; Tinggi residual ridge rahang atas sedang
dan rahang bawah sangat rendah. Dokter gigi menduga terdapat area anatomis yang tertekan
ketika pasien memakai gigi tiruannya. Apakah area anatomis yang tertekan pada kasus
tersebut ?
A. Foramen mandibularis
B. Sulkus Alveolingualis
C. Buccal Sheft
D. Mylohyoid Ridge
E. Foramen Mentalis

125. Seorang perempuan berusia 62 thn datang ke RSGM ingin dibuatkan gigi tiruan yang
bisa dilepas pasang untuk rahang atas dan rahang bawahnya. Pasien tampak mudah diajak
berkomunikasi, bermotivasi tinggi untuk dilakukan perawatan dan kooperatif. Apakah sifat
mental pasien menurut klasifikasi House
A. Philosophical mind
B. Hysterical mind
C. Exacting mind
D. Indifferent mind
E. Cooperative mind

126. Seorang laki-laki usia 45 tahun datang ke RSGM dengan keluhan sulit untuk mengunyah
makanan. Pemeriksaan intraoral: gigi 18 16 15 11 21 22 26 hilang. Dokter gigi
merencanakan pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan. Apakah klasifikasi kennedy yang
tepat untuk kehilangan gigi pada kasus tersebut ?
A. Klas Ill modifikasi 2
B. Klas Il modifikasi 2
C. Klas Il modifikasi 1
D. Klas Ill modifikasi 1
E. Klas IV modifikasi 2

127. Seorang perempuan berusia 50 thn datang ke RSGM mengeluhkan sulit mengunyah
makanan. Pemeriksaan intra oral: gigi 14,15,25,26,27,28 hilang. Dokter gigi merencanakan
pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan dan sedang menentukan lokasi penempatan direct
retainer. Apakah gigi penyanga yang tepat untuk kasus tersebut?
A. Gigi 13, 17, 23
B. Gigi 13, 18, 23
C. Gigi 13, 16, 23
D. Gigi 13, 16, 24
E. Gigi 13, 17, 24

128. Seorang perempuan berusia 35 thn datang ke RSGM ingin dibuatkan gigi pals karena
kesulitan mengunyah. Pemeriksaan intra oral: gigi hilang 36,35,46; gigi 37 dan 47 drifting ke
mesial. Dokter gigi merencanakan pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan dan selesai
melakukan penentuan garis survey. Kemudian akan memberikan penanda guiding plane
pada basis model sesuai hasil tilting. Apakah alat yang akan digunakan untuk kasus tersebut
?
A. Analyzing Rod
B. Paralleling Tool
C. Carbon Marker
D. Vertical Spindle
E. Undercut Gauge

129. Seorang perempuan berusia 45 tahun datang ke RSGM ingin dibuatkan gigi tiruan.
Pasien dicabut gigi geraham kanan bawahnya + 3 bulan yang lalu. Pemeriksaan intra oral:
perabaan pada area bekas ekstraksi gigi 47 terasa tonjolan tulang kecil, tajam dan nyeri.
Apakah tindakan pre-prostetik yang tepat untuk kasus tersebut ?
A. Bedah flap
B. Bone Graft
C.Frenektomi
D. Alveolektomi
E. Gingivektomi

130. Seorang perempuan usia 57 tahun, datang ke RSGM dengan keluhan sulit mengunyah
makanan sehingga ingin dibuatkan gigi tiruan. Pemeriksaan intra oral: terlihat alveolar ridge
lipatan mukobukalfold dangkal di rahang atas dan rahang bawah. Dokter gigi berencana
melakukan tindakan preprostetik. Apakah tindakan preprostetik yang tepat untuk kasus
tersebut ?
A. Vestibuloplasti
B. Gingivoplasti
C. Frenektomi
D. Bone graft
E. Cheiloplasti

131. Seorang perempuan berusia 56 thn datang ke RSGM ingin dibuatkan gigi tirusan
sebagian lepasan karena tidak bisa mengunyah makanan. Pemeriksaan intra oral: gigi hilang
38,37,36,35,45,46,47,48. Dokter gigi sedang membuat desain gigi tiruannya. Apakah batas
posterior konektor mayor yang tepat untuk kasus tersebut?
A. Basis melas hingga retromylohyoid
B. Basis melas hingga gigi molar kedua
C. Basis melas di posterior hingga buccal shelf
D. Basis melas di posterior hingga retromolar pad
E. Basis meluas di posterior hingga gigi molar terakhir

132. Seorang laki-laki usia 50 tahun datang k RSGM dengan keluhan sulit mengunyah
makanan. Pemeriksaan intra oral gigi hilang 15 14 24 25 38 37 36 35 34 45 46. Dokter gigi
merencanakan pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan dan sampai pada tahap desain
penentuan konfigurasi jaringan pendukung. Apakah klasifikasi kennedy untuk kehilangan
gigi pada kasus tersebut ?
A. rahang atas Klas Ill modifikasi 2; rahang bawah Klas I modifikasi 1
B. rahang atas Klas Ill modifikasi 1; rahang bawah Klas Il modifikasi 2
C. rahang atas Klas Il modifikasi 2; rahang bawah Klas I modifikasi 1
D. rahang atas Klas Ill modifikasi 1; rahang bawah Klas Il modifikasi 1
E. rahang atas Klas Il modifikasi 1; rahang bawah Klas III modifikasi 1

133. Seorang laki-laki usia 50 tahun datang ke RSGM dengan keluhan sulit mengunyah
makanan. Pemeriksaan intra oral gigi hilang 15 14 24 25 38 37 36 35 34 45 46. Dokter gigi
merencanakan pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan dan sampai pada tahap desain
penentuan konfigurasi jaringan pendukung. Apakah konfigurasi yang tepat pada kasus
tersebut?
a. Rahang atas Quadrilateral dan rahang bawah Tripodal
b. Rahang atas Tripodal dan rahang bawah Quadrilateral
c. Rahang atas Quadrilateral dan rahang bawah Bipodal
d. Rahang atas Tripodal dan rahang bawah Quadrilateral
e. Rahang atas Tripodal dan rahang bawah bipodal2

134. Seorang laki-laki usia 35 tahun datang ke RSGM dengan keluhan sulit untuk mengunyah
makanan. Pemeriksaan intraoral: gigi 16 14 25 hilang dan gigi 17 miring ke mesial. Dokter
gig merencanakan pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan dan sampai pada tahap surveying
untuk menentukan path of insersion. Apakah tindakan yang tepat untuk dilakukan pada tahap
tersebut ?
A. Blocking Out
B. Surveying pada Model
C. Menentukan Indirect non Indirect
D. Boxing pada Model
E. Tripoding pada Model
135. Seorang laki-laki usia 35 tahun datang ke RSGM dengan keluhan sulit untuk mengunyah
makanan. Pemeriksaan intraoral: gigi 16 14 25 hilang dan gigi 17 miring ke mesial. Dokter
gigi merencanakan, pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan dan sampai pada tahap surveying
pada model karena ingin mengetahui posisi awal sat tilting. Apakah tindakan yang tepat
untuk dilakukan pada tahap tersebut ?
A. Melakukan Boxing
B. Melakukan Tripoding
C. Melakukan Blocking Out
D. Menentukan guiding plane
E. Menentukan Indirect non Indirect retainer

136. Seorang perempuan berusia 15 thn datang ke RSGM mengeluhkan malu karena gigi
depan atasnya lepas saat jatuh ‡ 3 bulan yang lalu. Anamnesis: Pasien ingin dibuatkan gigi
tiruan yang tidak bisa dilepas pasang. Pemeriksaan intra oral : edentulous ridge 12; gigi-gigi
lainnya dalam kondisi baik. Pemeriksaan radiografis: tidak terdapat kelainan namun terlihat
ruang pulpa gigi 11 13 yang berukuran besar. Apakah jenis gigi tiruan jembatan yang tepat
untuk kasus tersebut ?
A. Fixed Fixed Bridge
B. Semi Fixed Bridge
C. Spring Bridge
D. Adhesive Bridge
E. Cantilever Bridge

137. Seorang perempuan berusia 33 tahun datang ke RSGM, ingin dibuatkan gigi palsu yang
tidak dapat dilepas untuk mengganti gigi depan atas yang hilang akibat kecelakaan 1 minggu
yang lalu. Pemeriksaan intra oral: gigi 21 hilang dan penutupan soket belum sempurna. Gigi
11 dan 22 memenuhi syarat untuk dijadikan gigi penyangga. Dokter gigi merencanakan
pembuatan gigi tiruan jembatan PM 3 unit. Apakah jenis pontik yang tepat untuk kasus
tersebut?
A. Ridge-lap pontic
B. Sanitary pontic
C. Ovate pontic
D. Conical pontic
E. Spheroidal pontic

138. Seorang laki-laki berusia 27 thn datang ke RSGM mengeluhkan suit mengunyah
makanan karena gigi belakang kanan bawahnya dicabut 6 bulan yang lalu. Anamnesis:
Pasien ingin dibuatkan gigi tiruan yang tidak bisa dilepas pasang. Pemeriksaan intra oral :
edentulous ridge 45; gigi 44 46 tes vitalitas (+) dengan 46 tilting ke mesial ‡ 26°; resesi
gingiva (-); supraposisi gigi antagonis (-). Pemeriksaan radiografis: tidak terdapat kelainan
pada gigi 44 46. Apakah jenis gigi tiruan dan desain pontik yang tepat untuk kasus tersebut?
A. Fixed Fixed Bridge; Pontik Sanitary
B. Semi Fixed Bridge; Pontik Sanitary
C. Spring Bridge; Pontik Modified Ridge Lap
D. Cantilever Bridge; Pontik Modified Sanitary
E. Adhesive Bridge; Pontik Modified Ridge Lap

139. Seorang laki-laki berusia 35 thn datang ke RSGM mengeluhkan sulit mengunyah
makanan karena gigi belakang bawahnya banyak yang dicabut. Anamnesis: Pasien ingin
dibuatkan gig tiruan yang tidak bisa dilepas pasang. Pemeriksaan intra oral : gigi 35 33
hilang; gigi-gigi lainnya dalam kondisi baik. Pemeriksaan radiografis: tidak terdapat
kelainan. Apakah jenis gigi tiruan jembatan yang tepat untuk kasus tersebut ?
A. 36 35 34 33 32 Complex Bridge
B. 36 35 34 33 32 Compound Bridge
C. 36 35 34 Semi Fixed Bridge; 33 32 Complex Bridge
D. 36 35 34 Compound Bridge; 33 32 Adhesive Bridge
E. 36 35 34 Fixed Fixed Bridge; 33 32 Cantilever Bridge

140. Seorang perempuan berusia 32 thn datang ke RSGM mengeluhkan malu karena gigi
depan atasnya patah sat kecelakaan 3 bulan yang lalu. Anamnesis: Pasien ingin dibuatkan
gigi tiran yang -tidak bisa dilepas pasang dan estetik yang terbaik. Pemeriksaan intra oral :
sisa akar gigi 11; gigi-gigi lainnya dalam kondisi baik. Pemeriksaan radiografis: tidak
terdapat kelainan periapikal maupun periodontal pada gigi-gigi lainnya. Dokter gigi
merencanakan tindakan pencabutan imidiat pada gigi 11.Apakah desain pintuk yang tepat
untuk kasus tersebut ?
A. Ridge Lap
B. Saddle
C. Ovate
D. Conical
E. Modified Ridge Lap

141. Seorang laki-laki berusia 45 thn datang ke RSGM mengeluhkan suit mengunyah
makanan karena gigi belakangnya ada yang hilang. Anamnesis: Pasien ingin dibuatkan gigi
tiruan yang tidak bisa dilepas pasang. Pemeriksaan intra oral : gigi 46 hilang dengan residual
ridgenya tinggi dan tajam (-shaped); gigi-gigi lainnya dalam kondisi baik. Pemeriksaan
radiografis: tidak terdapat kelainan periapikal maupun periodontal pada gigi-gigi lainnya.
Apakah desain pontik yang tepat untuk kasus tersebut ?
142. Seorang perempuan berusia 30 tahun datang ke dokter gigi, mengeluhkan gig tiruan
cekatnya patah di bagian belakang. Pemeriksaan intra oral: cantilever bridge metal ceramic
pada gigi 46,47 dengan abutment gigi 46; bagian konektor patah. Hasil pemeriksaan
radiografis: tidak terdapat resorbsi tulang alveolar pada abutment. Apakah penyebab
parahnya gigi tiruan jembatan tersebut ?
A. Pemilihan konektor yang non rigid
B. Bahan PFM terlalu membebani gigi penyangga
C. Pemilihan bahan gigi tiruan jembatan yang salah
D. Pemilihan desain gigi tiruan jembatan yang salah
E. Pemilihan bahan sementasi gigi tiruan jembatan yang salah

143. Seorang laki-laki berusia 31 thn datang ke RSGM mengeluhkan sulit mengunyah
makanan karena gigi belakang kanan bawahnya dicabut 6 bulan yang lalu. Pemeriksaan intra
oral : edentulous ridge 45; gigi-gigi lainnya dalam kondisi baik. Pemeriksaan radiografis:
tidak terdapat kelainan pada gigi 44 46. Sebelum melakukan preparasi gigi penyangga,
dokter gigi memasang metal matrix band retainer mengelilingi gigi yang terletak di sebelah
gigi penyangga utama. Apakah prinsip preparasi gigi penyangga yang dipenuhi oleh dokter
gigi dengan melakukan tindakan tersebut?
A. preservation of the periodontium
B. preservation of tooth structure
C. marginal integrity
D. resistance form
E. retention form

144. Seorang laki-laki berusia 27 thn datang ke RSGM mengeluhkan sulit mengunyah
makanan karena gigi belakang kanan bawahnya dicabut 6 bulan yang lalu. Pemeriksaan intra
oral : edentulous ridge 35; gigi-gigi lainnya dalam kondisi baik. Pemeriksaan radiografis:
tidak terdapat kelainan pada gigi 34 36. Sat melakukan preparasi gigi penyangga, dokter gigi
menempatkan akhiran servikal/finishing line pada margin suprangingiva gigi penyangga.
Apakah prinsip preparasi gigi penyangga yang dipenuhi ole dokter gigi dengan melakukan
tindakan tersebut?
A. preservation of the periodontium
B. preservation of tooth structure
C. marginal integrity
D. resistance form
E. retention form
145. Seorang laki-laki berusia 38 thn, datang ke RSGM; mengeluhkan kesulitan mengunyah
makanan karena gigi belakangnya ada yang hilang. Pemeriksaan intraoral: gigi 36 hilang,
gigi 35 karies superfisial di sisi mesial, gigi 37 resesi ginginva 1 mm dan mahkota klinisnya
pendek. Pemeriksaan radiografis tidak terdapat kelainan. Apakah jenis gigi tiruan jembatan
yang tepat untuk kasus tersebut ?
A. Fixed Fixed Bridge
B. Semi Fixed Bridge
C. Spring Bridge
D. Adhesive Bridge
E. Cantilever Bridge

146. Seorang perempuan berusia 25 tahun datang ke praktek dokter gigi, mengeluhkan malu
dengan penampilannya karena gigi depan atasnya hilang sat pasien kecelakaan 6 bulan yang
lalu. Pemeriksaan intra oral: gigi 21 hilang, gigi-gigi lainnya dalam kondisi sehat.
Pemeriksaan radiografis: tidak terlihat adanya kelainan pada jaringan penyangga. Dokter gigi
merencanakan untuk membuat gigi tiruan jembatan. Apakah desain retainer yang tepat untuk
kasus tersebut ?
A. 7/8 Crown
B. Full Veneer Crown
C. Reverse 3/4 Crown
D. 3/4 Crown
E. Proximal Half Crown

147. Seorang laki laki berusia 35 tahun datang ke RSGM mengeluhkan sulit mengunyah
makanan. Pemeriksaan intra oral: gigi 36 hilang; gigi 37,35 vital dan tidak ada kelainan.
Pemeriksaan radiografis: gigi 37,35 tidak ada kelainan: Dokter gigi melakukan tahapan
preparasi gigi 34 dan 36 yang aka menyangga gigi tiruan jembatan berbahan porcelain fused
to metal (PFM). Apakah lokasi margin akhiran preparasi yang paling ideal untuk kasus
tersebut ?
A. Supergingiva
B. Equigingiva
C. Supragingiva
D. Subgingiva
E. Semigingiva

148. Seorang laki-laki berusia 38 thn, datang ke RSGM, mengeluhkan kesulitan mengunyah
makanan karena gigi belakangnya ada yang hilang. Pemeriksaan intraoral: gigi 16 14 hilang,
gigi 17 15 13 vital dan tidak ada kelainan. Pemeriksaan radiografis tidak terdapat kelainan.
Dokter gig akan melakukan perawatan gigi tiruan jembatan. Apakah jenis abutment pada gigi
15 untuk kasus tersebut ?
A. Secondary
B. Primary
C. Intermediate
D. Telescopic
E. Distant

149. Seorang laki-laki berusia 38 thn, datang ke RSGM, mengeluhkan kesulitan mengunyah
makanan karena gigi belakangnya ada yang hilang, Pemeriksaan intraoral: gigi 16 hilang;
gigi 17, 15 vital dan tidak ada kelainan. Pemeriksaan radiografis tidak terdapat kelainan.
Dokter gigi akan melakukan tahapan preparasi gigi penyangga untuk gigi tiruan jembatan
porcelain fused to metal (PFM). Apakah jenis mata bur yang digunakan pada permukaan
bukal gigi penyangga kasus tersebut ?
A. Round-end tapered diamond bur
B. Flat-end tapered diamond bur
C. Torpedo diamond bur
D. Wheel diamond bur
E. Long thin needle diamond bur

150. Seorang laki-laki berusia 28 thn, datang ke RSGM, mengeluhkan kesulitan mengunyah
makanan karena gigi belakangnya ada yang hilang, Pemeriksaan intraoral: gigi 37 hilang,
gigi 36 vital dan tidak ada kelainan, gigi 38 mahkota klinis, pendek. Pemeriksaan radiografis
tidak terdapat kelainan. Dokter gigi akan melakukan tahapan preparasi gigi penyangga untuk
gigi tiran jembatan porcelain fused to metal (PFM) pada gigi 36 dan berbahan all-metal pada
gigi 38.Apakah jenis mata bur yang digunakan pada permukaan bukal gigi penyangga 38
untuk kasus tersebut?
A. Round-end tapered diamond bur
B. Flat-end tapered diamond bur
C. Torpedo diamond bur
D. Wheel diamond bur
E. Long thin needle diamond bur

NOTE: pemilihan mata bur preparasi untuk akhiran servikal tergantung pada jenis bahan restorasi indirek
yang akan digunakan,
All-Metal : akhiran servikal chamfer di bukal dan chamfer di lingual >) round-end tapered diamond/torpedo
diamond bur
Metal Ceramic/PFIM: akhiran servikal shoulder di bukal -> flat-end tapered diamond bur; akhiran servikal
chamfer di lingual > round-end tapered diamond/torpedo diamond bur
All-Ceramic/All-Porcelain: akhiran servikal shoulder di bukal dan palatal > flat-end tapered diamond bur

PERIODONSIA

151. Seorang wanita usia 30 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi atas dan bawah
kanan dan kiri goyang dan sakit saat mengunyah makanan. Pemeriksaan intra oral 16, 12,
11, 21, 22, 26, 46, 45, 44, 42, 41, 31, 32, 36 warna gingiva kemerahan, BOP + kedalaman
probing 6 mm, goyang derajat 2, OHI-S = 1,5. Pemeriksaan radiografis tampak kerusakan
tulang alveolar pola angular. Apa bakteri penyebab yang dominan pada kasus tersebut?
A. Eikenella corrodens
B. Prevotella intermedia
C. Fusobacterium nucleatum
D. Porphyromonas gingivalis
E. Aggregatibacter actinomycetemcomitans

152. Seorang wanita berusia 50 tahun dating ke RSGM dengan keluhan sakit pada gigi
bawah kanan saat mengunyah makanan. Anamnesis: pasien merasakan keluhan ini sejak
sebulan yang lalu, pasien pernah mencabutkan gigi bawah kanan karena lubang dan sakit
kira-kira 3 tahun yang lalu. Pemeriksaan intraoral gigi 37; kalkulus subgingiva, warna
gingiva kemerahan, BOP +, kedalaman probing 7 mm, goyang derajat 1, mesio versi, 36
edentulous. Pemeriksaan radiografis tampak kerusakan tulang pola anguler. Apa kelainan
yang terjadi pada kasus tersebut?
A. Trauma oklusi primer
B. Trauma oklusi sekunder
C. Trauma oklusi akut
D. Trauma oklusi kronis
E. Traumatic oklusi

153. Seorang wanita berusia 54 tahun dating ke RSGM dengan keluhan gusi bawah depan
sering berdarah. Anamnesis: pasien mengaku mempunyai penyakit hipertensi dan rutin
minum obat sejak 3 tahun yang lalu. Pemeriksaan intra oral 32, 31, 42, 42 warna gingiva
normal, BOP (-), poket gingiva 5 mm. pemeriksaan radiografis tidak ditemukan
kelainan.MApakah rencana perawatan fase 2 yang tepat untuk kasus tersebut?
A. Gingivektomi
B. Gingivoplasti
C. Kuretase
D. Bedah flap
E. ENAP
154. Seorang perempuan berusia 60 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan
bawahnya goyang. Anamnesis menunjukan pasien menderita diabetes millitus terkontrol.
Pemeriksaan intra oral menunjukan gigi anterior bawah goyang derajat 2 dan oral hygine
buruk. Apakah tindakan yang dapat dilakukan pada kunjungan saat itu?
A. Splinting
B. Kuretase
C. Scaling
D. Occlusal adjustment
E. Medikasi

155. Seorang laki-laki berusia 45 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi bawah kiri
goyang. Pemeriksaan intraoral gingiva gigi 34 dan 35 kemerahan, BOP (+), poket 4 mm,
goyang derajat 3, terdapat diastema diantara gigi 34 dan 35, kalkulus pada semua region.
Pemeriksaan radiografis tampak adanya resorpsi tulang arah horizontal. Apakah alat utama
untuk melakukan perawatan fase 2 pada kasus tersebut?
A. Orban knife
B. Kirkland knife
C. Gracey currete
D. Periodontal elevator
E. scalple

156. Seorang perempuan 32 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi geligi terasa kasar,
gusi sering berdarah dan bau mulut. Pada pemeriksaan intra oral tampak plak dan kalkulus
pada semua region OHIS sedang, saat dilakukan probing ditemukan poket periodontal pada
beberapa gigi anterior maksila dengan kedalaman mencapai 5 mm. hasil pemeriksaan
radiologi menunjukkan resorpsi tulang alveolar secara vertical dengan dasar poket terlekat
diapikal tulang alveolar. Pasien telah dilakukan SRP. Apakah prosedur perawatan
selanjutnya yang paling tepat untuk dilakukan?
A. ENAP
B. Gingivoplasti
C. Gingivektomi
D. Reposisional flap
E. Kuretase gingiva

157. Seorang wanita berusia 25 tahun datang ke RSGM dengan keluhan bau mulut.
Pemeriksaan klinis gigi 33 32 31 41 42 43 terdapat kalkulus supragingiva. Hasil pemeriksaan
menyimpulkan diagnosis gingivitis pada 11 12. Apa tanda klinis pada gingiva yang sesuai
dengan kasus tersebut?
A. Tidak ada stippling pada margin gingiva
B. Papilla interdental berbetuk lancip
C. Konsistensi padat dan kenyal
D. Bleding on probing
E. Warna coral pink

158. Seorang laki-laki usia 40 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan bawah
goyang. Anamnesis: pasien memiliki riwayat penyakit diabetes melitus terkontrol.
Pemeriksaan intraoral 33 32 31 warna gingiva kemerahan, BOP +, goyang derajat 2, OHI-S =
5. Pemeriksaan radiografis tampak kerusakan tulang pola horisontal. Apa diagnosis kasus
tersebut?
A. Periodontitis as a manifestation of systemic diseases
B. Necrotizing ulcerative periodontitis
C. Aggressive periodontitis
D. Chronic periodontitis E.
Periodontal abscess

159. Seorang laki-laki usia 26 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi bawah depan sakit
disertai demam sejak 2 hari yang lalu. Anamnesis: pasien sedang menghadapi ujian
kompetensi yang berkali-kali tidak lulus. Pemeriksaan intraoral regio anterior bawah: warna
gingiva kemerahan, mudah berdarah, terdapat bentukan crater pada puncak papila
interdental, OHI-S = 3. Pemeriksaan ekstraoral: limfadenopati kiri dan kanan. Pemeriksaan
radiografis tidak tampak kelainan. Apa tindakakan yang dilakukan untuk kunjungan pertama
pada kasus tersebut?
A. Debridemen, medikamentosa, kuretase
B. Debridement, scaling supragingiva, medikamentosa
C. Debridement, scaling subgingiva, medikamentosa
D. Medikamentosa, scaling subgingiva, kuretase
E. Medikamentosa, debridement, scaling subgingiva

160. Seorang perempuan berusia 38 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi berdarah
saat menyikat gigi/ Keluhan tersebut dirasakan sejak setahun yang lalu. Keadaan umum
pasien baik. Pemeriksaan intraoral 16, 26, 11, 12, 21: gingiva kemerahan, BOP +, poket pada
mesial 5mm, Pemeriksaan radiografis kerusakan tulang alveolar pola anguler. Apa jenis
poket yang terbentuk pada kasus tersebut?
A. Poket supraboni
B. Poket kompleks
C. Poket gingiva
D. Poket infraboni
E. Poket kompoun
161. Seorang Wanita berusia 25 tahun dating ke RSGM dengan keluhan gusi bawah depan ada
benjolan dan selalu berdarah saat makan. Anamnesis: pasien mengaku hamil trimester
pertama. Pemeriksaan klinis 32 33 warna gingiva kemerahan, BOP +, terdapat epulis di
antara 32 33. Apa perawatan yang sesuai pada kasus tersebut?
A. Eksisi trimester 1
B. Eksisi trimester 2
C. Eksisi trimester 3
D. Eksisi pada saat melahirkan
E. Medikamentosa

162. Seorang wanita berusia 54 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan atas
goyang. Pemeriksaan klinis 22 goyang derajad 2, resesi gingiva klas 2 klasifikasi Miller.
Bagaimana tanda klinis kasus tersebut?
A. Resesi belum mencapai mucogingival junction, pergerakan gigi arah horizontal lebih dari
1mm.
B. Resesi belum mencapai mucogingival junction, pergerakan gigi arah horizontal
kurang dari 1mm
C. Resesi telah mencapai mucogingival junction, pergerakan gigi arah horizontal lebih dari
1mm disertai arah vertical
D. Resesi telah mencapai mucogingival junction, pergerakan gigi arah vertical
E. Resesi telah mencapai mucogingival junction, pergerakan gigi arah horizontal kurang
dari 1mm

163. Seorang perempuan berusia 35 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gusi depan
bengkak dan mudah berdarah. Dari anamnesa diketahui bahwa pasien sedang hamil 6 bulan
dan keluhan timbul sejak 4 bulan yang lalu. Pereriksaan intra oral regio anterior RA dan RB :
BOP(+), eritema(+), hilangnya stipling, poket relatif 5 mm dan nilai OHI-S : 1,6 Apakah
bakteri yang dominan pada kasus tersebut ?
A. Actinobacillusactynomicetemcomitans
B. Actinomyces odontolycus
C. Porpyromonas ginggivalis
D. Prevotela Intermedia
E. Tannerella forsythia

164. Laki-/aki berusia 40 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gusi atas depan sakit dan
mudah berdarah. Dari anamnesis diketahui pasien demam sejak 3 hari yang lalu dan memiliki
kebiasaan merokok . Pemeriksaan intra oral gigi RA dan RB: poket relatif 4-5 mm, ulserasi
nekrotik pada gingiva dan OHI-S buruk disertai fetid odor. Apakah etiologi kasus tersebut ?
A. Bakteri
B.Jamur
C.Virus
D.Plak
E. Genetik

165. Seorang laki-laki berusia, 30 tahun datang dengan keluhan gigi atas kiri sering terselip
makanan. Pemeriksaan intra oral gigi 26 : BOP (+), oedem (+), poket : 6 mm dan OHIS
sedang. Pemeriksaan radiografis, 26 : terdapat resorbsi tulang vertikal sepertiga tengah pada
gigi tersebut. Apakah jenis poket yang terdapat pada kasus tersebut ?
A. Suprabony Pocket
B. Intrabony Pocket
C. Pseudo Pocket
D. Simple Pocket
E. True Pocket

166. Seorang laki-laki berusia 56 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gigi belakang
kanan bawah goyang sejak ‡ 2 tahun yang lalu. Dari anamnesa diketahui pasien memiliki
riwayat Diabetes Melitus dan pemeriksaan GDS sehari yang lalu : 400 mg/dI . Pemeriksaan
intra oral gigi 45,46,47 : oedem,/(+), poket absolut 6 mm, furcation involvement grade I1,
OHIS sedang, Apakah diagnosis dari kasus tersebut berdasarkan AAP 1999 ?
A. Periodontitis as a manifestation of systemic disease
B. Chronic periodontitis modified systemic disease
C. Necrotizing Ulcerative periodontitis
D. Agressive periodontitis

167. Seorang perempuan berusia 25 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi gigi
belakang kanan terasa berdenyut sejak 2 hari lalu. Anamnesis: Pasien merasa sakit ketika
gusinya tersebut tertusuk duri saat makan. Pemeriksaan intraoral 16: gingiva kemerahan,
BOP (+), adanya fistel pada permukaan gingiva, dan gigi vital. Pemeriksaan radiografis tidak
ditemukan kehilangan tulang. Apa diagnosis kasus tersebut?
A. Abses gingiva
B. Abses periodontal
C. Abses perikoronal
D. Gingivitis diinduksi plak
E. Periodontitis Agresif

168. Seorang Perempuan berusia 26 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi bawah depan
goyang. Anamnesis: pasien mengaku baru melahirkan satu bulan yang lalu dan bayi yang
dilahirkan prematur. Pemeriksaan klinis 33,32,31 kemerahan, BOP (+), OHIs: 4,2.
Pemeriksaan radiografis: kehilangan tulang horizontal pada gigi 33,32,31 Apakah bakteri
yang berperan pada penyakit tersebut?
A. A. actinomycetemcomitans
B. P. gingivalis
C. P. intermedia
D. F. nucleatum
E. S mutans

169. Seorang laki-laki berusia 32 tahun datang dengan keluhan gigi belakang kanan atas terasa
goyang sejak 3 hari lalu. Anamnesis:pasien merasa goyang setelah tidak sengaja tergigit
benda keras saat makan. Pemeriksaan intra oral: gigi 14 mobiliti 1°, OHlS baik. Pemeriksaa
radiografi: pelebaran ligamen pada gigi 14. Apakah diagnosis kasus tersebut?
A. Periodontal Abscesses
B. Endodontic-Periodontal Lesions
C. Primary Occlucal trauma
D. Secondary coclusal trauma
E. Gingivitis-Dental Biofilm Induced

170. Seorang perempuan usia 18 tahun datang ke RSGM mengeluhkan giginya terasa goyang
Pemeriksaan Intra Oral : gigi 11, 21, 16 dan 26 goyang derajat 1, diastema antara 11dan 12,
21 dan 22, OH baik Pemeriksaan radiografis tampak kerusakan tulang alveolar vertikal di
sekitar gigi 11, 21, 16 dan 26.Tidak ada penyakit sisterik. Apakah diagnosis yang paling tepat
untuk kasus tersebut?
A. Abses periodontal
B. Periodontitis kron is lokalisata
C. Periodontitis agresif lokalisata
D. Periodontitis Ironis generalisata
E. Periodontitis agresif generalisala

171. Seorang perempuan usta 23 tahun datang ke R$GM mengeluhkan gusi gigi depannya
membesar. Ananmensis: Pasien memiliki riwayat epilepsi dan mengkonsumsi obat untuk
mengatasi penyakitnya tersebut. Pemeriksaan intra oral: gusi gigi 13,12,11,21,32,31,41
Abrous, OHIs: 2,8. Pemeriksaan intra oral tidak ditemukan kerusakan tulang Apakah jenis
bat yang diduga diberikan pada pasien tersebut?
A. Dilantin
B. Nifedipin
C. Siklosporin
D. Eritromisin
E. Azitromicin

172. Seorang perempuan berusia 39 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi depan alas
membesar sejak 3 bulan yang lalu, Anarnnesis;: pasien memiliki riwayat transplantasi ginjal
6 bulan laly dan rutin mengkonsumal obat. imunosuprasan,. Pemerikaaan intraoral gigi 13 12
11 21 22 23 warna gingiva fibrous, kedalaman probing 5 rm, OHI-S 3,3. Pemeriksaan
radiografis tidak tampak kelainan. Apa kelainan yang berjaci pada kasus tersebut?
A. Drug induced gingival enlargement
B. Neoplastic enlargement
C. False enlargement
D. Conditioned enlargement
E. Chronic inhammalory erfargement

173. Seorang perempuan berusia 38 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi berdarah sat
menyikat gigi. Keluhan tersebut dirasakan sejak setahun yang lalu. Keadaan umum pasien
baik. Pemeriksaan intraoral gingiva kemarahan, BOP (+), poket gigi 16 7 mm, hanya
melibatkan satu sisi saja, OHIs: 2,4 Apa jenis poket yang terbentuk pada kasus tersebut?
A. Poket supraboni
B. Poket kompleks
C. Poket simpel
D. Poket infraboni
E. Poket kompoun

174. Seorang perempuan berusia 56 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi kanan
bawah sering berdarah. Pemeriksaan intraoral gingiva pada gigi 45 berwarna kemerahan,
BOP (+), kedalaman poket 4 mm. Pemeriksaan radiografis: kerusakan tulang 1/3 koronal.
Apakah rencana perawatan fase 2 yang tepat untuk kasus tersebut?
A. Gringiv
ektomi
B.Gingivoplasti
C.Kuretase
D.Bedah flep
E.Bedah mukogingiva

175. Seorang Perempuan berusia 25 tahun datang ke RSGM dengan keluhan bau mulut.
Anamnesis: pasien mengaku sedang hamil 2 bulan. Pemeriksaan klinis 32,33 warna gingiva
kemerahan, BOP + OHIs 1,6 dan tidak adanya kerusakan tulang.Apa perawatan yang aman
dan sesuai pada kasus tersebut?
A. Skeling trimester 1
B. Skeling trimester 2
C. Skeling trimester 3
D. Skeling pada saat
melahirkan E Medikarentosa
176. Seorang perempuan berusia 24 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi berdarah
saat menyikat gigi, keluhan tersebut dirasakan sejak setahun yang lalu. Keadaan umum
pasien baik. Pemeriksaan intraoral 16, 26, 11, 12, 21: gingiva kemerahan, BOP (+), poket
pada mesial 5mm, Pemeriksaan radiografis kerusakan tulang alveolar pola vertikal.Apa jenis
poket yang terbentuk pada kasus tersebut?
A. Poket supraboni
B. Poket kompleks
C. Poket gingiva
D. Poket infraboni
E. Poket kompoun

177. Seorang perempuan berusia 32 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi gigi
belakang kiri bawah terasa berdenyut sejak 1 minggu lalu.Anamnesis pasien mengkonsumsi
obat Pereda sakit, Pemeriksaan intraoral 36: gingiva kemerahan, BOP (+), poket 7mm,
adanya fistel pada permukaan gingiva yang melas, sampai batas mukogingiva, dan gigi vital.
Pemeriksaan radiografis terdapat kerusakan tulang. Apa diagnosis kasus tersebut?
A. Abses gingiva
B. Abses periodontal
C. Abes perikoronal
D. Gingivitis yang diinduksi obat-obatan
E. Periodontitis Agresif

178. Seorang wanita berusia 24 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan atas
goyang. Pereriksaan klinis gigi 12 kedalaman poket 7 mm, gingiva berkeratin 10 mm.
Berapakah lebar gingiva cekat pada kasus tersebut?
A. 17 mm
B. 10 mm
C. 7 mm
D. 3 mm
E. 2 mm

179. Seorang perempuan usia 35 tahun datang ke RSGM mengeluhkan gusi gig depannya
membesar. Ananmensis: Pasien memiliki riwayat hipertensi dan mengkonsumsi obat.
Pemeriksaan intra oral: gusi gigi 13,12,11,21,32,31,41 fibrous, OHIs: 3,4. Pemeriksaan intra
oral tidak ditemukan kerusakan tulang Apakah jenis obat yang diduga diberikan pada pasien
tersebut?
A. Dilantin B.
Nifedipin C.
Siklosporin D.
Eritromisin
E. Azitromicin

180. Jaringan yang mengalami perbaikan pasca Scalling, adalah ?


- Fibroblas

181. Terdapat poket pada sisi mesial dan bukal, tidak ada kerusakan tulang…
- Pseudo poket / poket relative

182. Seorang laki laki berusia 30 Tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi depan atas
turun. Pemeriksaan klinis gigi 11 bagian labial, probing depth 3 mm, resesi 2 mm, BOP (+).
Berapa besar Loss Attacment pada gigi 11 di kasus ?
A. 1 mm
B. 2 mm
C. 3 mm
D. 4 mm
E. 5 mm
Alasan : Nilai LOA didapat dari jarak antara CEJ ke dasar poket. Resesi + sulkus (probing
dept) = 2+3 = 5mm

IKGA

183. Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun bersama ibunya datang ke RSGM dengan
keluhan banyak gigi anaknya berlubang. Menurut keterangan ibu, terjadinya gigi berlubang
sangat cepat. Pemeriksaan intraoral gigi 53, 52, 51, 61, 62, 63, 71, 72, 73, 81, 82, 83 karies,
gigi 84 dan 74 mengalami premature loss. Apakah diagnosis untuk kasus tersebut?
A. Early childhood caries
B. Baby bottle caries
C. Nursing caries
D. Caries
E. Rampant caries

184. Seorang anak perempuan berusia 12 tahun bersama ibunya datang RSGM dengan
keluhan hampir seluruh gigi berwarna kuning kecoklatan. Gigi terkesan kotor meskipun
telah menyikat gigi dengan teratur. Riwayat medis anak sering sakit demam tinggi pada usia
1 tahun. Pemeriksaan intraoral, gigi 12, 11, 21, 22 berwarna kuning kecoklatan pada 1/3
tengah melingkar, sondasi (+), keras, licin. Apakah diagnosis kelainan dental yang terjadi
pada kasus tersebut?
A. Dentinal dysplasia
B. Vitamin D-resistant rickets
C. Amelogenesis imperfekta
D. Fluorosis
E. Dentinogenesis imperfekta

185. Seorang anak perempuan 6 tahun dengan BB 22kg datang ke RSGM diantar ibunya
dengan keluhan gigi depan bawah goyang. Pemeriksaan intraoral gigi 81 goyang derajat
2, gigi 41 preerupsi. Dokter gigi akan melakukan pencabutan pada gigi 81 menggunakan
anastesi local lidocaine 1:100.000. Berapa ml dosis maksimum yang dapat diberikan pada
pencabutan tersebut?
A. 0,5 ml
B. 1,0 ml
C. 2,5 ml
D. 1,5 ml
E. 2,0 ml

186. Seorang anak perempuan berusia 13 tahun diantar ibunya ke RSGM dengan keluhan
warna gigi terlihat keabu-abuan. Anamnesis diketahui ibu pasien mengkonsumsi obat pada
saat kehamilan trimester kedua. Apakah obat yang dapat mengakibatkan keluhan pada kasus
tersebut?
A. Simetidin
B. Tetrasiklin
C. Fenitoin
D. Acyclovir
E. Tramadol

187. Seorang anak perempuan berusia 8 tahun datang ke praktik dokter gigi bersama ibunya
ingin merawat giginya yang berlubang. Anak bersikap tidak menolak perawatan gigi sampai
perawatanselesai. Oleh karena sikapnya tersebut, maka dokter gigi memberi hadiah kepada
anak tersebut. Apakah teknik manajemen perilaku pada kasus tersebut?
A. Desensitisasi
B. Tell – Show – Do
C. Positive Reinforcement
D. Modeling
E. HOME

188. Seorang anak perempuan berusia 7 tahun 6 bulan datang diantar ibunya ke RSGM
dengan keluhan gigi geraham kanan atas berlubang besar. Intra oral gigi 54 karies mencapai
pulpa, sondase, perkusi dan tekanan negative. Diagnosis gigi 54 KMP non-vital. Dokter gigi
merencanakan perawatan pulpektomi dengan restorasi SCC.Bagaimana tahapan restorasi
SSC pada gigi 54?
A. Preparasi gigi, pilih SSC sesuai ukuran gigi, contouring, crimping, sementasi
B. Preparasi gigi, pilih SSC sesuai ukuran gigi, crimping, contouring, sementasi
C. Pilih SSC sesuai ukuran gigi, preparasi gigi, contouring, crimping, sementasi
D. Pilih SSC sesuai ukuran gigi, preparasi gigi, crimping, contouring, sementasi
E. Crimping, preparasi gigi, pilih SSC sesuai ukuran gigi, contouring, sementasi

189. Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun datang ke RSGM bersama ibunya untuk pertama
kalinya. Anak tersebut patuh terhadap instruksi dokter gigi untuk duduk dikursi gigi. Anak
memperhatikan dokter gigi dengan waspada sambil sesekali melirik orangtuanya. Kasus
diatas termasuk dalam klasifikasi skala Frankl?
A. Skala Frankl 1
B. Skala Frankl 2
C. Skala Frankl 3
D. Skala Frankl 4
E. Skala Frank 5

190. Seorang anak perempuan berusia 6 tahun datang ke RSGM diantar oleh ibunya, untuk
pemeriksaan rutin. Pemeriksaan intra oral gigi 46 erupsi sempurna dengan fisur dalam.
Dokter gigi merencanakan perawatan pit dan fissure sealant. Apakah bahan yang tepat
untuk tindakan yang akan dilakukan dokter gigi tersebut?
A. Komposit macrofil
B. Komposit nanofil
C. Unfilled resin
D. Kompomer
E. GIC

191. Seorang anak laki-laki berumur 9 tahun datang ke RSGM bersama ibunya dengan
keluhan gigi belakang kiri bawah telah dicabut, tetapi gigi penganti belum tumbuh. Intra
oral gigi 84 missing, gigi anterior rahang atas sudah erupsi, gigi anterior rahang bawah
sudah erupsi, gigi 85 pasca perawatan pulpa. Apakah perawatan space maintainer yang tepat
pada kasus tersebut?
A. Band and loop
B. Crown and loop
C. Distal shoe
D. Lingual arch
E. Tranpalatal bar

192. Seorang anak berusia 6 tahun diantar ibunya ke RSGM dengan keluhan gigi bawah
depan kiri goyang dan sakit ketika makan. Ini merupakan kunjungan pertama ke dokter gigi
dan pasien tampak cemas. Pemeriksaan intra oral, gigi 71 goyang derajat 2. Dokter gigi
merencanakan pemeriksaan lengkap, OHIS dan profilaksis untuk kunjungan pertama.
Ekstraksi gigi 71 pada kunjungan kedua. Apakah teknik manajemen perilaku yang
digunakan pada kasus diatas?
A. Distraksi
B. Modelling
C. Desensitisasi
D. Tell-show-do
E. Positive reinforcement

193. Seorang anak perempuan berusia 8 tahun diantar ibunya datang ke RSGM dengan
keluhan gigi berlubang. Pemeriksaan intraoral gigi 74 karies email. Dokter gigi melakukan
penambalan dengan bahan restorasi yang melepas fluor dan mengeras dengan reaksi kimia.
Apakah bahan restorasi yang tepat untuk kasus di atas?
A. Glass ionomer cement tipe II
B. Glass ionomer cement tipe I
C. Compomer
D. Resin Modified GI
E. Glass ionomer cement tipe III

194. Seorang anak perempuan berusia 8 tahun datang ke RSGM diantar ibunya dengan
keluhan salah satu gigi depan bawah masih belum diganti dengan gigi baru. Pemeriksaan
intraoral gigi 81 tidak ada karies, gigi 31, 32 dan 42 sudah erupsi. Pemeriksaan radiografis
menunjukkan tidak ada benih gigi 41. Apakah diagnosis untuk kasus tersebut?
A. Total anodontia
B. Anodontia (semua gigi hilang, tdk ada benih sm sekali)
C. Hypodontia (hilang kurang dr 6 gigi)
D. Oligodontia (hilang lebih dr 6 gigi)
E. False anodontia

195. seorang anak perempuan 7 tahun datang ke klinik dengan keluhan gigi depan atas patah
karena terbentur meja saat berdiri. Pemeriksaan klinis gigi 11 fraktur mahkota melibatkan
pulpa, vitalitas (+). Pemeriksaan radiologis menunjukkan ujung akar belum menutup
sempurna. Apakah rencana perawatan yang tepat untuk gigi tersebut?
A. Pulpektomi
B. Pulpotomi
C. Direct pulp capping
D. Rekonstruksi
E. Indirect pulp capping

196. Pasien datang usia 7 tahun dintar ibunya dengan keluhan gigi kiri bawah belakang
berlubang dan sakit kemasukan makanan dan punya riwayat spontan. Pemeriksaan intraoral
74 sudah mengenai pulpa. Sondasi (+), Perkusi dan Palpasi (-). Apakah Diagnosanya ?
A. Karies Email
B. Karies Dentin
C. Karies Mencapai pulpa vital
D. Karies Mencapai pulpa, non vital
E. Dentoalvolar abses kronis karena karies mencapai pulpa vital

197. Seorang anak laki-laki diantar ibunya datang ke RSGM, pernah sakit dan Tampak sakit
ada benjolan pada gusi. Pemeriksaan IO 51 Karies mencpai pulpa. Sondasi (-), perkusi (+),
palpasi (+), dan region 51 tampak bengkak. Terdapat fistula. Pemeriksaan Radiografis
radiolusensi mencapai pulpa dan periapikal gigi 51 resorpsi akar baru mencapai 1/3 apikal,
dan benih gigi 11 belum menembus tulang. Apakah diagnosis kasus tersebut ?
A. Karies Email
B. Karies Dentin
C. Karies mencapai pulpa vital
D. Karies mencapai pulpa non vital
E. Dentoalveolar abses kronis karena karies mencapai pulpa non vital

198. Anak perempuan usia 10 tahun bersama ibunya ke RSGM mengeluhkan warna kuning
kecoklatan pada hampir seluruh gigi. Gigi terkesan kotor meskipun telah menyikat gigi
dengan teratur. Pemeriksaan intra oral, gigi 11, 21 berwarna kuning di sepertiga tengah,
groove labial, ekskavasi licin, sound, ngilu, serta gigi 75 dan 85 karies dentin. Apakah
diagnosis gigi 11 dan 21 pada kasus?
A. Fluorosis
B. Dentinal displasia
C. Amelogenesis imperfekta
D. Denti nogenesis imperfekta
E. Vitamin D-resistant rickets

199. Pasien berusia 9 tahun datang bersama ibunya dengan keluhan ada ruang pada gigi I
sentral atas. Selain itu gigi 53 dan 63 goyang. Pemeriksaan radiologi menunjukkan akar gigi
53 dan 63 sudah resorbsi dan terlihat gambaran gigi 13 dan 23 di bawahnya yang akan
erupsi. Pasien berada dalam tahap tumbuh kembang apa?
A. free way space
B. lee way space
C. permanen dentition
D. Ugly duckling stage
E. Primate Space

200. Seorang anaka perempuan usia 5 tahun dianatar ayahnya kedokter gigi dengan gigi kiri
kanan dan kiri berwarna kecoklatan dan ngilu saat minum dingin. IO 55 dan 65 tampak cerut
cerut pada permukaan oklusal melibatkan bukal lingual dan cups, dentinnya licin dank eras
berwarna kecoklatan, Apakah restorasi yang tepat pada kasus diatas ?
A. RMGIC
B. GIC
C. Resin Komposit
D. SSC
E. Kompomer

201. Anak perempuan usia 8 tahun diantar ibunya, untuk kontrol rutin. Pemeriksaan intraoral
gigi 36 ada pit fissure yang dalam dan banyak debris dan plak.. Dokter gigi akan melakukan
pencegahan agak gigi tidak berlubang. Apakah perawatannya ?
A. Pit and Fisure Sealent
B. Tumpatan klas 1
C. PRR tipe A
D. PRR tipe B
E. PRR tipe C

202. Seorang anak laki-laki berusia 9 tahun diantar ibunya, keluhan gigi kanan bawah
belakang terdapat warna garis kehitaman. IO gigi 46 karies yang mencapail email dan fissure
dan sekitarnya. Dalam dan sehat serta terdapat debris. Apakah perawatan yang sesuai ?
A. Tumpatan Klas 2
B. Fisure Sealent
C. PRR tipe A
D. PRR tipe B
E. PRR tipe C

203. Seorang anak perempuan usia 8 tahun diantar ibunya ke RSGM dengan keluhan gigi
kanan bawah belakang berlubang besar, dulu pernah sakit dan minum obat penghilang rasa
sakit. Sekarang anak tidak merasa sakit. Dokter gigi mendiagnosis gigi 85 nekrosis pulpa dan
merencanakan pencabutan gigi.
A. Inflitrasi Bagian Bukal
B. Anastesi Intraligamen
C. Blok anastesi nervus Alveolaris inferior
D. Infiltrasi bagian bukal dan lingual / interdental
E. Blok anastesi nervus alveolaris inferior dan lingualis

204. Seorang anak perempuan usia 7 tahun diantar neneknya ke RSGM dengan keluhan sakit
bila menggigit makanan. IO menunjukan gigi 51 dan 61 goyang derajat 2 dan persistensi.
Dokter gigi merencanakan pencabutan gigi tersebut. Anak kooperatif dengan skala frankl 3.
Apakah teknik anastesi yang digunakan untuk kasus anak tersebut ?
A. Topikal Gel
B. Infiltrasi Bagian bukal
C. Topikal dengan kloretil
D. Topikal gel kemudian infiltrasi
E. Infiltrasi bukal dan lingual

205. Seorang anak perempuan berusia 10 tahun diantar ibunya ke RSGM dengan keluhan gigi
kanan atas belakang berlubang besar vdan tidak goyang, saat ini tidak sakit. Pemeriksaan
intra oral gigi 65 karies mencapai pulpa non vital dan gigi 25 sudah erupsi. Dokter gigi
merencanakan pencabutan gigi 65. Bagaimana tahapan pencabutannya ?
A. Berkumur dengan betadine-topikal-infiltrasi-pelepasan jaringan periodontal-pencabutan-
tampon
B. Asepsis-topikal-ilfiltrasi-pelepasan jaringan periodontal-pencabutan-tampon
C. Asepsis-infiltrasi-pelepasan jaringan periodontal –pencabutan-tampon
D. Asepsis-topikal-pelepasan jaringan periodontal –pencabutan-tampon
E. Oral profilaksis-topikal-infiltrasi-pencabutan-tampon

KONSERVASI :

206. Pasien perempuan berusia 35 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi rahang atas
kiri belakang berlubang besar. Gigi terasa sakit terutama jika dipakai mengunyah dan sakit
bertahan beberapa detik jika minum dingin. Pemeriksaan klinis menunjukkan gigi 26 karies
mencapai pulpa dengan tes vitalitas positif dan tes perkusi positif. Pemeriksaan radiografik
menunjukkan adanya pelebaran membrane periodontal. Apa diagnosis untuk gigi 26 diatas
menurut AAE?
A. Pulpitis irreversible asimtomatik; periodontitis apikalis asimtomatik
B. Pulpitis irreversible asimtomatik; periodontitis apikalis simtomatik
C. Pulpitis irreversible simtomatik; periodontitis apikalis asimtomatik
D. Pulpitis irreversible simtomatik; periodontitis apikalis simtomatik
E. Pulpa nekrosis; periodontitis apikalis simtomatik dengan condensing oesteitis
207. Seorang peremuan berusia 35 tahun datang ke RSGM ingin merawat gigi belakang
kanan bawah yang sakit. Anamnesis gigi nyeri spontan yang meningkat pada malam hari,
berlangsung lama dan menjalar sehingga menganggu tidur. Pemeriksaan klinis : gigi 46
karies dentin mengenai atap pulpa, perkusi (+), vitalitas (+). Apakah diagnosis yang tepat
pada kasus diatas?
A. Nekrosis pulpa
B. Pulpitis reversible
C. Pulpitis irreversible simptomatik
D. Pulpitis irreversible asimptomatik
E. Previously treated

208. Seorang peremuan berusia 20 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gigi depan
atas kanan terasa sakit berdenyut dan sakit jika untuk mengigit makanan. Anamnesis dua
hari yang lalu gigi tersebut mulai terasa sakit dan gigi telah dilakukan perawatan saluran
akar 6 bulan yang lalu. Pemeriksaan klinis gigi 11 terdapat tumpatan sewarna gigi pada
bagian palatal, perkusi (+), palpasi (-) dan vitalitas (-). Gambaran radiografi terdapat area
radiopak pada saluran akar dan terdapat pelebaran ligament periodontal pada 1/3 apikal.
Apakah diagnosis periapikal pada kasus diatas?

A. Periodontitis
B. Abses periapikal akut
C. Abses periapikal kronis
D. Periodontitis apikalis simtomatik
E. Periodontitis apikalis asimptomatik

209. Seorang perempuan berusia 20 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gigi depan
atas kanan sakit berdenyut dan sakit untuk mengigit makanan. Anamnesis gigi mulai terasa
sakit sejak dua hari yang lalu dan telah dilakukan perawatan saluran akar 6 bulan yang lalu.
Pemeriksaan klinis gigi 11 terdapat tumpatan sewarna gigi pada bagian palatal, perkusi (+),
palpasi (-) dan vitalitas (-). Gambaran radiografis terdapat area radiopak pada saluran akar
dan radiolusen berupa pelebaran ligament periodontal pada 1/3 apikal. Apakah diagnosis
pulpa pada kasus diatas?
A. Nekrosis pulpa
B. Previously treated
C. Previously initated therapy
D. Pulpitis irreversible simtomatik
E. Pulpitis irreversible

210. Seorang perempuan 35 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan sakit
berdenyut spontan, sampai tidak bias tidur. Pasien juga menyampaikan bahwa giginya sakit
apabila dipakai mengunya. Hasil pemeriksaan menunjukkan tes vitalita (-), tes perkusi (+),
palpasi (+), bite test (+). Hasil pemeriksaan radiografis menunjukkan radiolusen di
periapikal berbatas difus. Apakah diagnosis periapikal dari kasus tersebut?
a. Pulpitis irreversible simptomatik
b. Abses periapikal akut
c. Abses periapikal kronis
d. Periodontitis apikalis simptomatik
e. Condensing oedteitis

211. Seorang perempuan datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan sakit berdenyut
spontan, sampai tidak bias tidur. Pasien juga menyampaikan bahwa giginya sakit bila
dipakai mengunyah. Hasil pemeriksaan menunjukan: tes vitalitas (-), tes perkusi (+). Hasil
pemeriksaan radiografis menunjukkan radiolusen di periapikal berbatas difus. Apakah
rencana perawatan pada kasus diatas?
A. Pulpektomi
B. Pulpotomi
C. Endointrakanal
D. Pulp capping
E. Apikoektomi

212. Pasien perempuan berusia 35 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi rahang atas
kiri belakang berlubang besar. Terkadang sakit jika dipakai mengunyah dan sakit bertahan
beberapa detik jika minum dingin. Pemeriksaan klinis menunjukkan gigi 26 karies
mencapai pulpa dengan tes vitalitas positif dan tes perkusi positif. Pemeriksaan radiografik
menunjukkan adanya pelebaran membrane periodontal. Bagaimana cara menentukan file
awal pada preparasi stepback kasus diatas?
A. Memilih file dengan besar file no 8
B. Memilih file dengan besar file no 10
C. Memilih file dengan besar file yang sama dengan foto awal pada 1/3 apikal
D. Memilih file dengan besar file yang sama dengan foto awal pada 1/3 tengah
E. Memilih file dengan besar file yang sama dengan foto awal pada 1/3 servikal

213. Seorang anak perempuan 7 tahun datang ke klinik dengan keluhan gigi 11 patah karena
terbentur meja saat berlari. Pada pemeriksaan klinis diketahui bahwa fraktur melibatkan
pulpa. Pemeriksaan radiologis menunjukkan ujung akar belum menutup sempurna. Terdapat
rasa nyeri ketika dilakukan tes kavitas. Apakah rencana perawatan yang tepat untuk gigi
tersebut?
A. Kaping pulpa direk
B. Kaping pulpa indirek
C. Pulpotomi
D. Apeksifikasi
E. revaskularisasi

214. Seorang laki-laki berusian 25 tahun datang ke RSGM untuk merawat gigi rahang bawah
kiri belakang yang terasa ngilu jika minum dingin dan ngilu tersebut hilang jika rangsang
dingin dihilangkan. Pada pemeriksaan radiografi terlihat radiolusensi pada mahkota yang
mendekati atap kamar pulpa. Dokter gigi akan melakukan perawatan perlindungan pulpa
dan menambal kavitas pada saat itu juga. Apakah material pelindung pulpa (pulp capping)
yang digunakan pada kasus gigi 36?
A. GIC tipe 1
B. Kompomer
C. Zinc Phospat
D. Resin Komposit
E. RM GIC

215. Seorang perempuan berusia 25 tahun datang dengan keluhan linu pada gigi atas kiri
belakang disela-sela antara gigi. Hasil pemeriksaan menunjukkan karies proksimal pada
mesial gigi 26 tes vitalitas (+). Pasien ingin tambalan yang sewarna gigi. Apakah restorasi
yang tepat untuk kasus diatas?
A. Preparasi kavitas dan membuang seluruh jaringan karies
B. Restorasi kelas II resin komposit
C. Restorasi kelas II amalgam
D. Restorasi kelas II glass ionomer cement
E. Evaluasi perkembangan lesi karies

216. Seorang laki-laki berusia 34 tahun datang ke klinik gigi ingin melanjutkan perawatan
pada gigi bawah kanan yang sudah dilakukan perawatan sebelumnya. Pemeriksaan ektra oral
dan intra oral tidak ada pembengkakan, gambar radiograf terdapat gigi 46 dilakukan
pengisian yang hermetic. Kavitas yang melibatkan bagian proksimal isthmus lebih dari 1/3
jarak antar cups, sisa jaringan sebelah bukal dan lingual masih baik. Apa restorasi yang
tepat pada kasus diatas?
A. Tumpatan klas 2 amalgam
B. Full cast crown
C. Overlay
D. Onlay
E. Inlay

217. Pasien perempuan usia 25 tahun datang ke RSGM sedang dalam perawatan saluran
akar. Pasien dijadwalkan oleh dokter gigi untuk dilakukan obturasi saluran akar apabila
sudah tidak sakit. Dokter gigi berencana melakukan obturasi dengan teknik kondensasi
lateral. Instrument untuk mengkondensasi lateral bahan pengisian saluran akar kearah
lateral?
A. K-file B.
Reamer C.
Plugger D.
Spreader E.
Lentulo

218. Seorang pasien 40 tahun datang ke klinik RSGM dengan gigi depan kanan atas
berlubang dan sering terasa ngilu jika minum air dingin dan makanan manis atau asam.
Pada pemeriksaan intraoral didapatkan bahwa gigi 11 terdapat karies media pada daerah
proksimal bidang mesial, tes termal (+), mobility (–) dan tidak pernah sakit spontan. Dokter
gigi merencanakan menumpat dengan restorasi komposit. Bagaimanakah prosedur
penambalan pada gigi tersebut?
A. Preparasi – etsa – bonding – light curing – komposit – light curing – polishing – finishing
B. Preparasi – etsa – bonding – light curing – komposit – light curing – finishing – polishing
C. Preparasi – bonding – etsa – light curing – komposit – light curing – polishing – finishing
D. Preparasi – bonding – etsa – light curing – komposit – light curing – finishing – polishing
E. Preparasi – etsa – light curing – bonding – light curing – komposit – light curing –
polishing – finishing

219. Seorang perempuan berusia 19 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gigi depan
atas patahakibat terjatuh. Pasien kesakitan dan cemas. Pemeriksaan klinis gigi 11 fraktur 2/3
insisal, pulpa terbuka disertai perdarahan. Dokter gigi merencanakan perawatan pulpektomi
pada gigi tersebut, Apakah teknik anastesi pada kasus tersebut?
A. Intrapulpa technique
B. Supraperiosteal technique
C. Intraligamen technique
D. Field block technique
E. Nerve block technique

220. Seorang laki-laki berusia 30 tahun datang ke RSGM dengan keluhan permukaan atas
gigi belakang bawah berwarna kehitaman. Pemeriksaan intraoral gigi 36 terdapat pit dan
fissure yang dalam. Dokter gigi akan melakukan restorasi pada kasus tersebut. Apakah
bahan restorasi yang sesuai untuk kasus diatas?
A. Traditional composite
B. Flowable hybrid composite
C. Heterogeneous microfilled composite
D. Nanohybrid composite
E. Packable hybrid composit
221. Seorang pasien perempuan usia 24 tahun datang ke RSGM mengeluh merasa malu
karena gigi depan berlubang. Hasil pemeriksaan intraoral terdapat karies superfisial kelas IV
pada gigi 11. Apakah bahan restorasi yang sesuai untuk kasus diatas?
A. Heterogeneous microfilled composite
B. Flowable hybrid composite
C. Packable hybrid composite
D. Nanohybrid composite
E. Traditional composite

222. Seorang laki-laki umur 32 tahun datang ke RSGMP dengan keluhan sering sangkut sisa
makanan disela-sela gigi geraham bawah kanan. Pemeriksaan klinis menunjukkan pada gigi
46 terlihat karies dentin pada proksimal distal meluas ke oklusal, tes vitalitas (+). Apakah
jenis matrix yang paling tepat untuk kasus di atas?
A. Tofflemeir
B. Ivory
C. Universal
D. Sectional
E. Partial

223. Seorang perempuan 32 tahun datang ke RSGM dengan gigi depan kanan berlubang
besar, pernahsakit dan bengkak gusinya 3 bulan lalu. Pemeriksaan intra oral gigi 11 karies
mencapai pulpa non vital, tes perkusi -. Dokter gigi melakukan perawatan saluran akar dan
pengisian menggunakan kon utama dan kon aksesoris yang dipadatkan kearah lateral.
Apakah nama teknik pengisian pada kasus tersebut?
A. Thermomechanical compaction
B. Warm vertical condensation
C. Thermoplastic gutta-percha
D. Warm lateral condensation
E. Cold lateral condensation

224. Laki-laki berusia 26 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gigi depan atas
kanannya terasa ngilu ketika makan atau minum dingin dan pasien juga mengaku gigi
terasebut patah 1 tahun yang lalu. Pada pemeriksaan klinis terlihat gigi 21 patah 1/3 insisal
tanpa pulpa terbuka. Vitalitas positif perkusi dan palpasi negatif. Apakah restorasi yang tepat
pada kasus diatas?
A. Restorasi GIC
B. Restorasi RMGIC
C. Restorasi veneeer indirek
D. Restorasi resin komposit
E. Restorasi flowable komposit

225. Laki-laki berusia 26 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gigi depan atas
kanannya terasa ngilu ketika makan atau minum dingin dan pasien juga mengaku gigi
terasebut patah 1 tahun yang lalu. Pada pemeriksaan klinis terlihat gigi 21 patah 1/3 insisal
tanpa pulpa terbuka. Vitalitas positif perkusi dan palpasi negatif. Apakah material restorasi
yang tepat pada kasus tersebut?
A. Komposit nano
B. Komposit hybrid
C. Komposit microfill
D. Komposit hybrid ionomer
E. Resin modified glass ionomer

226. Pasien perempuan usia 30 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi depan atas kanan
berlubang sehingga menganggu penampilan. Pasien ingin giginya terlihat bagus dan ingin
ditambal. Pemeriksaan klinis ditemukan gigi 21 karies pada bagian distal meluas ke insisal
dengan kedalaman dentin. Pemeriksaan termis (+) palpasi perkusi (-). Apakah klasifikasi
karies pada gigi 21 menurut Mount and Hume?
A. Site 1 size 1
B. Site 1 size 2
C. Site 2 size 2
D. Site 2 size 3
E. Site 2 size 4

227. Pasien perempuan usia 27 tahun datang ke klinik gigi dengan keluhan gigi belakang
bawah kanan terasa ngilu saat makan dan minum terutama makanan atau minuman yang
panas atau dingin, dan sering terselip makanan sehingga pasien merasa tidak nyaman.
Pemeriksaan klinis ditemukan gigi 46 karies dentin yang dalam pada bagian dentin dan
meluas hingga ke oklusal. Tes thermis positif, gambaran radiograf radiolusensi pada bagian
distal mencapai dentin. Dokter gigi merencanakan akan melakukan pembuatan restorasi resin
komposit untuk gigi 46. Apakah jenis restorasi yang tepat untuk gigi 46?
A. Resin komposit sandwich
B. Resin komposit bulkfill
C. Resin komposit nanofill
D. Resin modified glass ionomer cement
E. Resin komposit microfill
228. Pasien perempuan berusia 21 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan gigi belakang
bawah kanan ngilu bila makan dan minum terutama makanan panas atau dingin, dan sering
terselip makanan sehingga pasien merasa tidak nyaman. Pemeriksaan klinis ditemukan gigi
46 karies dentin yang dalam pada bagian dentin meluas ke oklusal. Test thermis positif,
gambaran radiograf radiolusensi pada bagian distal mencapai dentin. Dokter gigi
merencanakan akan melakukan pembuatan restorasi resin komposit untuk gigi 46. Apakah
jenis matriks yang tepat untuk digunakan saat melakukan restorasi gigi 46?
A. Mylar
B. Sectional matrix
C. Tofflemire
D. Selluloid strip
E. Matrix band

229. Pasien laki-laki 40 tahun telah dilakukan perawatan saluran akar pada gigi 36 dans
truktur gigi yang tersisa sepertiga servikal, dinding bukal dan lingual tinggal 3 mm dari
servikal gigi. Pasien mempunyai gigitan dalam dan tekanan kunyah besar. Apakah restorasi
yang tepat untuk kasus ini?
A. Crown all porcelain
B. Resin komposit
C. Crown porcelain fused metal
D. Post crown core
E. Post komposit

230. Seorang perempuan usia 17 tahun datang ke RSGM dengan keluhan pada gigi depan kiri
dan kanan timbul bercak putih sejak beberapa bulan yang lalu. Pada pemeriksaan terlihat
pada gigi 11 21 ada bercak opak pada labial. Pada gigi anterior terlihat plak yang cukup
tebal. Permukaan terlihat agak kasar dan pasien sering mengudap makanan manis. Apakah
kelainan bercak pada gigi tersebut?
A. Erosi
B. Diskolorasi
C. White lesion
D. Mottled enamel
E. Email hypoplasia

231. Seorang perempuan 21 tahun datang ke RSGM datang dengan keluhan pada gigi
belakang bawah kanan tumpatannya pecah 3 hari yang lalu. Tidak ada keluhan sakit, hanya
sisa makanan yang masuk sulit dibersihkan, gigi tersebut pernah dilakukan perawatan saraf 1
tahun yang lalu. Pada pemeriksaan terlihat kavitas luas pada 36 mencapai 1/3 jarak antar
tonjol. Pada dasar kavitas terlihat gigi tersebut telah diobturasi dengan baik. Tes perkusi
negatif. Apakah jenis restorasi yang tepat pada gigi tersebut?
A. Resin komposit
B. Inlay
C. Onlay
D. Amalgam
E. GIC

232. Pasien laki-laki usia 42 tahun datang ke klinik gigi dengan keluhan gigi depan bawah kiri
ngilu bila terkena makanan dan minuman dingin. Pemeriksaan klinis terlihat karies dentin
yang dalam pada area sedikit di atas servikal gigi 31 dan ada resesi gingiva. Test thermis
positif perkusi dan palpasi (-). Apakah klasifikasi karies gigi 31?
A. Site 1 size 1
B. Site 1 size 2
site 3 size 2
C. Site 2 size 2
D. Site 3 size 3
E. Site 3 size 4

233. Pasien laki-laki usia 42 tahun datang ke klinik gigi dengan keluhan gigi depan bawah kiri
ngilu bila terkena makanan dan minuman dingin. Pemeriksaan klinis terlihat karies dntin
yang dalam pada area sedikit di atas srvikal gigi 31 dan terlihat adanya resesi gingiva. Test
thermal positif, perkusi palpasi (-). Dokter gigi akan melakukan penambalan dengan glass
ionomer cement. Bagaimanakah bentuk preparasi kavitas gigi 31 pada kasus di atas adalah?
A. Preparasi minimal dengan bevel pada cavo surface angle
B. Preparasi slot dengan bevel pada cavo surface angle
C. Preparasi tunnel tanpa bevel
D. Preparasi box dengan isthmus
E. Preparasi yang luas untuk

234. Pasien perempuan 28 tahum datang ke klinik gigi dengan keluhan gigi belakang
bawah kiri berlubang. Pemeriksaan klinis gigi 36 karies dentin. Dokter gigi akan
melakukan penambalan dengan resin komposit dengan sistem adhesi 2 komponen dan
melakukan pembilasan. Apakah jenis adhesi pada kasus di atas?
A. Generasi 4
B. Generasi 5
C. Generasi 6
D. Generai 7
E. Generasi 8

235. Pasien perempuan berusia 23 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi geraham kecil
atas kiri ngilu bila minum dingin. Pada pemeriksaan klinis tampak gigi premolar atas kiri
pada bagian servikal ada lesi berbentuk V. apakah kelainan kasus gigi premolar pada kasus
tersebut?
A. Erosi
B. Atrisi
C. Abfraksi
D. ....
E. ,,,

ORTODONSIA :

236. Paska aktivasi alat orthodontic lepas dua minggu lalu, gigi 31 dan 41 goyang dengan
mobility grade 1, perkusi (+), palpasi (+), hal ini kemungkinan terjadi karena gaya yang
berlebihan. Apakah tipe resopsi yang terjadi pada kasus di atas?
A. Frontal resorption
B. Vertical resorption
C. Internal resorption
D. Horizontal resorption
E. Undermining resorption

237. Seorang perempuan berusia 23 tahun datang ke RSGM mengeluhkan gigi-gigi depan atas
bertambah maju. Pemeriksaan ekstra oral profil cembung, bibir pecah-pecah dan inkompeten.
Pemeriksaan intra oral overjet 7 mm, overbite 5 mm, diastema dan proklinasi gigi-gigi
anterior bawah crowding ringan. Apakah etiologi pada kasus tersebut?
A. Tongue thrusting
B. Tongue biting
C. Nail biting
D. Mouth breathing
E. Lip biting

238. Seorang laki-laki berusia 13 tahun datang ke RSGM di antar ayahnya dengan keluhan
ingin merapikan gigi atas dan bawah yang saling tumpang tindih. Pemeriksaan ekstraoral
profil lurus, simetris, pemeriksaan intra oral molar mesiobucal cups molar pertama RA
terletak pada buccal groove molar pertama RB, berdasarkan anterior, nilai overjet keempat
gigi insisive negative. Apakah klasifikasi maloklusi pada kasus tersebut?
A. Klas 1 angel dengan dewey tipe 1 dan 2
B. Klas 1 angel dengan dewey tipe 1 dan 3
C. Klas 1 angel dengan dewey tipe 1 dan 4
D. Klas 2 angel dengan dewey tipe 1 dan 5
E. Klas 1 angel dengan dewey tipe 1

239. Pasien berusia 9 tahun datang bersama ibunya dengan keluhan ada ruang pada gigi I
sentral atas. Selain itu gigi 53 dan 63 goyang. Pemeriksaan radiologi menunjukkan akar gigi
53 dan 63 sudah resorbsi dan terlihat gambaran gigi 13 dan 23 dibawahnya yang akan erupsi.
Pasien berada dalam masa tumbuh kembang apa?
A. Free way space
B. Lee way space
C. Permanen dentition
D. Ugly duckling stage
E. Primate space

240. Seorang anak laki-laki berusia 12 tahun diantar ibunya ke RSGM dengan keluhan ingin
giginya dirawat karena terganggu dalam mengunyah makanan. Pemeriksaan ekstra oral profil
cembung, simetris. Pemeriksaan intra oral palatum dalam dan sempit, tonjol bukal gigi
posterior rahang atas kanan dan kiri berkontak pada sisi dalam tonjol. Bukal gigi posterior
rahang bawah. Relasi anterior edge to edge. Hasil analisis model studi pont kontraksi lebar
lengkung inter P1 dan inter M1 rahang atas sebesar 2,5 mm. Apakah rencana perawatan yang
tepat pada rahang atas pasien tersebut?
A. Activator
B. Frankle regulator III
C. Plat aktif dilengkapi auxillary
D. Plat aktif dilengkapi dengan skrup ekspansi
E. Bionator

241. Seorang anak laki-laki berusia 11 tahun datang bersama orang tuanya mengeluhkan gigi-
gigi depannya tidak dapat untuk mengigit. Pemeriksaan klinis : profil lurus, bibir
inkompeten, terdapat crossbite anterior dengan overjet -2 mm dan overbite -3 mm, free way
space 2 mm. ALD atas -3 mm dan bawah 0 mm. dokter gigi yang merawat akan membuat
piranti ortodonti lepasan untuk komponen rahang atas tersebut?
A. Labial bow, Adam’s claps continuous spring pada gigi anterior, maxillary flat bite plane
anterior, plat dasar akrilik
B. Labial bow, Adam’s claps, T spring pada gigi anterior, mandibular inclined bite
plane anterior, plat dasar akrilik
C. Labial bow, Adam’s claps, continuous spring pada gigi-gigi anterior, bite plane posterior,
plat dasar akrilik
D. Labial bow, Adam’s claps, continuous spring pada gigi-gigi anterior, maxillary inclined
bite plane, plat dasar akrilik
E. Labial bow, Adam’s claps, Finger spring pada gigi anterior, bite plane posterior,
plat dasar akrilik

242. Indeks kepala brakisefali. Tipe wajah ?


A. Euriproshop
B. Leptoproshop
C. Mesoproshop
D. Hiperproshop
E. Hipoproshop

243. Seorang dokter gigi merencanakan melalukan aktivasi sekrup ekspansi untuk melebarkan
lengkung gig dari pasien anak laki-faki berusia 15 tahun di RSGM. Apakah tindakan dokter
gigi yang sesuai untuk pasien tersebut ?
A. Melakukan aktivasi ekspansi sebesar 1 putaran penuh setiap minggu
B. Melakukan aktivasi ekspansi sebesar ¾ putaran setiap mingqu
C. Melakukan aktivasi ekspansi sebesar ½ putaran setiap mingqu
D. Melakukan aktivasi ekspansi sebesar ¼ putaran setiap
minggu E Melakukan aktivasi ekspansi sebesar 1/4 putaran
setiap hari

244. Seorang dokter gigi memberikan instruksi kepada pasiennya pada saat insersi alat
ortodonti lepasan. Apakah instruksi waktu pemakaian yang paling tepat untuk diberikan
kepada pasien?
A. Menggunakan alat lepasan minimal 6 jam setiap hari
B. Menggunakan alat lepasan minimal 8 jam setiap hari
C. Menggunakan alat lepasan pada saat di rumah
D. Menggunakan alat lepasan pada saat tidur saja
E. Menggunakan alat lepasan sepanjang hari, kecuali pada saat makan dan
dibersihkan

245. Seorang dokter gigi melakukan aktivasi labial bow untuk meretraksi gigi
anterior rahang atas, Bagaimana cara aktivasi yang benar dari komponen aktif
tersebut?
A. Mengecilkan U loop kiri dan kanan
B. Memperbesar U loop kiri dan kanan
C. Mengecilkan sudut antara kaki mesial U loop dengan busur
D. Memperbesar sudut antara kaki mesial U loop dengan busur
E. Menarik busur labial ke arah palatal menggunakan jari

246. Seorang dokter gigi sedang mendesain plat ortodonti lepasan rahang atas untuk
merawat crossbile 22 dengan malposisi palatoversi. Bagaimana desain yang sesuai
untuk kasus tersebut?
A. Z spring 22 dengan bite raiser anterior untuk membebaskan gigitan posterior
B. Koil spring 22 dengan bite raiser posterior untuk membebaskan gigitan anterior
C. Z spring 22 dengan bite raiser anterior untuk membebaskan gigitan anterior
D. Koil spring 22 dengan bite raiser posterior untuk membebaskan gigitan posterior
E. Z spring 22 dengan bite raiser posterior untuk membebaskan gigitan anterior

247. Seorang anak laki-laki berusia 13 tahun datang ke RSGM diantar ibunya dengan keluhan
terdapat celah di gigi depan atas, Pemeriksaan ekstra oral: profil cembung, simetris,
Pemeriksaan intra oral: hubungan molar netroklusi, diastema sentral antara gig 11 dan 21
sebesar 1,5 mm. Apakah etiologi maloklusi untuk pasien tersebut?
À. Mesiodens
B. Perlekatan frenulum rendah
C. Agenesi Insisif lateral
D. Kebiasaan mendorong lidah
E. Semua benar

248. Seorang dokter gigi melakukan aktivasi Z spring untuk gigi 31 yang mengalami
mesiolinguoversi. Bagaimana cara aktivasi yang benar untuk malposisi tersebut?
A Aktivasi paralel Z spring untuk mendorong 31 ke anterior secara seimbang
B Aktivasi lus bagian distal Z spring untuk mendorong bagian distal 31 ke anterior
C. Aktivasi lus bagian mesial Z spring untuk mendorong bagian mesial 31 ke anterior
D. Aktivasi lus bagian mesial Z spring untuk mendorong bagian distal 31 ke anterior
E. Aktivasi lus bagian distal 2 spring untuk mendorong bagian mesial 31 ke anterior

249. Seorang anak perempuan berusia 15 tahun datang ke RSGM dengan keluhan terdapat
celah di gigi depan atas. Pemeriksaan ekstra oral: profil cembung, simetris. Pemeriksaan intra
oral: hubungan molar netroklusi, overjet 4 mm, diastema antara gigi 11 dan 21 sebesar 2 mm.
Dokter gigi merencanakan perawatan ortodonti menggunakan alat lepasan. Apakah rencana
perawalan yang paling sesuai untuk pasien tersebut?
A. Mendorong 11 dan 21 menggunakan pegas tertutup hingga diastema pada rahang atas
menutup,
B. Menggeser gigi 11 dan 21 ke distal menggunakan koil spring hingga berkontak dengan
kaninus.
C. Mendorong 11 dan 21 ke labial menggunakan z spring untuk Menutup diastema pada
rahang atas.
D. Menggunakan plat aktif pada rahang atas dilengkapi Skrup ekspans: untuk mendapatkan
ruangan sebesar 2 mm di antara 11 dan
E. Menggunakan koil spring pada 11 dan 21 ke arah mesial dikuti retraksi gigi antenor atas
menggunakan labial bow.
250. Seorang perempuan usia 11 Tahun datang dengan kelainan maloklusi Angle Klass II
divisi I, fase gigi geligi pergantian terdapat gigi atas protusi, kurve of spee positif,
tumpeng gigi besar, jarak gigit besar, pasien ingin memakai peranti yang relatif nyaman
digunakan tanpa mengganggu pergerakan lidah dan mandibula. Rencana
A. Activator
B. Bionator
C. Twinblock
D. Frankle III
E. Herbst

251. Cross bite poste RA overjet -1, overbite 4. Alat yang digunakan…?
- Ekspansi palatal dengan plat datar RA/RB…

252. Crossbite anterior tonjol M1 RA lebih ke distal dari tonjol M1 RB, klasifikasi ?
- Klas 3

253. Persistensi gigi 41 51, gigi 11 21 erupsi partial ke palatal, kedudukan gigi 31 41
pada lengkung ideal. Kemungkinan yang akan terjadi ?
- Crosbite ante/poste

BEDAH MULUT

254. Seorang perempuan berusia 25 tahun dating ke IGD RSGM karena giginya tanggal
akibat jatuh dari sepeda 30 menit lalu. Darah keluar dari rongga mulutnya, dan gigi tersebut
disimpan dalam air mineral. Pasien tidak mengalami pingsan, muntah maupun mual.
Pemeriksaan klinis tampak soket 11 kosong, gigi 21 goyang derajat 2.Apakah tatalaksana
yang tepat pada kasus di atas untuk gigi 11 dan 21?
A. Gigi yang avulsi akan direplantasi dan gigi yang goyang displinting teknik eyelit
B. Gigi yang goyang akan displinting
C. Gigi yang goyang akan dicabut
D. Dilakukan pembuatan gigi palsu
E. Dilakukan debridement

255. Seorang berusia 55 tahun datang ke RSGM untuk mencabut giginya yang tinggal sisa
akar. Pasien rutin mengkonsumsi obat Captropil, Glibenclamide. TD 120/80 mmhg, suhu
afebris, nadi 80 x/menit, pernafasan 18 x/menit, gula darah sewaktu 100 mg/dl dan telah
mendapatkan persetujuan dari dokter spesialis penyakit dalam untuk melakukan ekstraksi
gigi. Apakah modifikasi pelaksanaan tindakan yang ideal untuk pasien tersebut?
A. Lakukan tindakan dipagi hari
B. Lakukan tindakan dengan anastesi non adrenalin
C. Menurunkan kadar gula darah
D. Pasien dalam posisi supine
E. Hentikan obat-obatan yang dikonsumsi selama 5 hari

256. Seorang anak perempuan berusia 14 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan adanya
pembengkakan dibawah lidah kadang terasa sakit kadang tidak. Setelah dilakukan
pemeriksaan klinis ditemukan adanya pembengkakan daerah sublingual dengan warna
kebiruan tegas dan konsistensi kenyal. Apakah diagnose yang paling tepat untuk kasus
diatas?
A. Sialadenitis
B. Pembengkakan
C. Obstruksi papilla
D. Sialoangektasi
E. Ranula

257. Seorang laki-laki berusia 57 tahun datang ke RSGM untuk mencabutkan gigi geraham
kiri atas yang sakit terutama saat makan. Pasien memiliki riwayat stroke 3 tahun lalu,
riwayat hipertensi dan sampai saat ini minum obat pengencer darah Plavix. Dokter gigi
memberikan obat pasca ekstraksi dengan mempertimbangkan resiko perdarahan. Apakah
analgesic yang paling aman pada kasus tersebut?
A. Asam mefenamat
B. Kalium diclofenac
C. Natrium diclofenac
D. Paracetamol
E. Ibuprofen

258. Pasien datang ke dokter gigi mengeluhkan giginya berlubang besar pada gigi 37 dan
ingin segera dicabut. Pada saat dilakukan pencabutan 1/3 apikal gigi 37 fraktur. Apakah
tindakan yang harus dilakukan dokter gigi tersebut?
A. Close method
B. Open method
C. Separasi

259. Seorang laki-laki berusia 37 tahun datang ke praktik dokter gigi dengan keluhan
adanya rasa sakit dan bengkak pada pipi rahang atas kanan. Keadaan umum pasien lemah
dan subfebris. Pemeriksaan ekstra oral terlihat adanya oedematus pada pipi kanan yang
meluas
hingga ke daerah mata, warna kemerahan, palpasi terasa keras. Pemeriksaan intra oral terlihat
gigi 15 karies mencapai pulpa. Apakah diagnosis kasus yang paling mungkin dari kasus
diatas?
A. Selulitis
B. Abses Periapikal
C. Ludwig Angina
D. Abses bukalis
E. Abses infra orbita

260. Seorang laki-laki berusia 59 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ingin mencabut
gigi belakang kanan bawah yang berlubang karena sering kemasukan makanan. Anamnesis
satu bulan yang lalu menjalani operasi jantung dan masih minum obat aspirin sebagai
pengencer darah. Pemeriksaan tanda vital dalam batas normal. IO: gigi 47 karies profunda,
tidak vital, test gigit dan perkusi tidak adarasa sakit. Berapa lama obat tersebut diberhentikan
sebelum tindakan ekstraksi?
A. 1 hari
B. 2 hari
C. 3 hari
D. 4 hari
E. 5 hari

261. Seorang laki-laki berusia 47 tahun datang ke poli beda mulut ingin dilakukan pencabutan
gigi belakang kanan bawah. Anamnesis pasien dikonsulkan untuk dilakukan odontektomi
gigi 48. Pemeriksaan klinis gigi 48 impaksi di bawah servikal. Dokter bedah mulut
melakukan incise seperti pada gambar. Apakah bentuk insisi pada kasus tersebut?
A. Elips
B. Envelope
C. Semilunar
D. Three corner
E. Four corner

262. Perempuan 39 tahun datsng ke RSGM dengan keluhan adanya pembengkakan sudut
rahang sebelah kiri. Pembengkakan dirasakan sejak 3 hari yang lalu, pemeriksaan klinis
ekstra oral pembengkakan (+) warna lebih merah dari jaringan sekitar, fluktuasi positif. Intra
oral gigi 37 karies profunda perforasi, vitalita (-) dokter gigi mendiagnosa sebagai abses sub
mandibularis. Dimanakah letak apeks dari gigi 37 tersebut?
A. Apeks gigi 37 terletak lebih inferior dari otot buccinator
B. Apeks gigi 37 terletak lebih superior dari otot buccinator
C. Apeks gigi 37 terletak lebih inferior dari otot masseter
D. Apeks gigi 37 terletak lebih superior dari otot mylohioid
E. Apeks gigi 37 terletak lebih inferior dari otot mylohioid

263. Seorang perempuan berusia 35 tahun dengan berat badan 50 Kg datang ke RSGM dengan
keluhan ingin mencabut gigi belakang kanan bawah yang terdapat sisa akar. Gigi 46
didiagnosis gangren radiks dan akan dilakukan pencabutan dengan anestesi lidocaine 2%
comp adrenalin 1 : 100.000. berapakah dosis maksimal anestesi yang dapat diberikan pada
kasus tersebut?
A. 300 mg
B. 325 mg
C. 350 mg
D. 375 mg
E. 400 mg

264. Seorang laki-laki berusia 49 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ingin mencabut gigi
belakang kanan atas. Pemeriksaan umum vital sign dalam batas normal. Pemeriksaan klinis
gigi 15 sisa akar, tes gigit dan palpasi tidak sakit. Untuk mendapatkan anestesi yang optimal,
dokter gigi melakukan deponir anestetikum di atas apeks gigi yang akan di ekstraksi tersebut
dekat saraf terminal yang besar. Apakah nama teknik anestesi pada kasus tersebut?
A. Local infiltration
B. Field block
C. Nerve block
D. Subperiosteal
E. Intra osseus

265. Seorang laki-laki berusia 31 tahun datang ke RSGM dengan keluhan bengkak pada gusi
rahang atas depan kanan. Anamnesis 2 tahun yang lalul gigi pasien terbentur dinding.
Pemeriksaan intra oral regio 11 ada pembengkakan, gigi 11 berubah warna dan tidak vital,
palpasi ada krepitasi, pemeriksaan radiografis terlihat adanya gambaran radiolusen berbatas
tegas radiopak disekitar apical gigi 11 ukuran diameter 1 cm. apakah terapi yang tepat untuk
kasus tersebut?
A. Insisi
B. Eksisi
C. Reseksi
D. Enukleasi
E. Marsupialisasi

266. Seorang perempuan berusia 30 tahun datang ke dokter gigi untuk melakukan
pencabutan gigi belakang atas kiri yang berlubang besar. Pemeriksaan intraoral terdapat
karies profunda perforasi gigi 27, palpasi, perkusi, tes gigit (bite test) tidak ada rasa sakit.
Dokter gigi memutuskan melakukan pencabutan dengan teknik anestesi lokal. Apakah
nervus yang harus teranestesi pada kasus tersebut?
A. N. alveolaris superior medius dan N. palatinus mayus
B. N. alveolaris superior anterior dan N. Nasopalatinus
C. N. alveolaris superior anterior dan N. palatinus mayus
D. N. alveolaris inferior dan N. palatinus mayus
E. N. alveolaris superior posterior dan N. palatinus mayus

267. Seorang anak perempuan berusia 8 tahun dibawa oleh orang tuanya ke RSGM dengan
keluhan benjolan di bibir bawah kanan. Satu bulan lalu OS tergigit bibirnya saat makan dan
beberapa hari kemudian timbul benjolan di daerah tersebut yang makin lama makin
membesar. Pemeriksaan klinis ditemukan benjolan kebiruan diameter 1 cm, kebiruan,
konsistensi kistik. Apakah kemungkinan diagnosis kasus di atas?
A. Ranula
B. Mucocele
C. Kista dermoid
D. Hemangioma
E. Arteri venous malformation

268. Seorang laki-laki berusia 57 tahun datang ke RSGM untuk mencabut gigi geraham kiri
atas yang sakit saat makan. Dari anamnesa didapatkan pasien pernah stroke sejak 3 tahun
yang lalu, riwayat hipertensi dan sampai saat ini masih minum obat pengencer darah yang
namanya Plavix. Didapatkan dari keluarga pasien mempunyai riwayat suka minum tuak
setiap sore di warung dekat rumahnya. Berapakah nilai INR (International Normalized ratio)
yang aman bagi pasien di atas jika akan dilakukan pencabutan gigi?
A. 5.0-4.0
B. 4.0-3.0
C. 2.0-3.0
D. 1.0-2.0
E. 0.0-1.0

269. Seorang perempuan berusia 35 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ingin mencabut
gigi belakang kanan bawah yang terdapat sisa akar. Gigi 46 didiagnosis gangren radiks dan
akan dilakukan pencabutan dengan anestesi lidocaine 2% comp adrenalin 1:100.000. tampak
gigi 38 partial erupted, dan mukosa oedema kemerahan. Berapakah jumlah adrenalin dalam 1
cc pada kasus di atas ?
A. 0.01 mg
B. 0.005 mg
C. 0.025 mg
D. 0.125 mg
E. 0.0125 mg

270. Seorang laki-laki berusia 47 tahun datang ke RSGM ingin dilakukan pencabutan sisa akar
gigi belakang kiri atas. Anamnesis pasien sudah mencabutkan giginya tapi masih tertinggal
bagian akarnya. Pemeriksaan klinis gigi 15 sisa akar di bawah servikal Pasien direncanakan
untuk dilakukan ekstraksi dengan teknik open method. Pertanyaan Apakah jenis flap yang
digunakan untuk tindakan tersebut?
A. Full-thickness mucoperiosteal flap
B. Full-thickness mucosubmucosa flap
C. Partial-thickness mucoperiosteal flap
D. Partial-thickness mucosubmucosa flap
E. Full-thickness mucosa flap

271. Seorang laki-laki berusia 60 tahun datang ke RSGM ingin dibuatkan gigi palau.
Pemeriksaan intra oral tampak edentulous ridge dan torus palatinus ukuran 4x3x2 cm. Pasien
direncanakan untuk dilakukan eksisi torus dengan anestesi lokal Apakab struktur anatomis
yang perlu diperhatikan untuk menghindari perdarahan sat tindakan tersebut?
A. Arteri infraorbita
B. Arter nasopalatunus.
C. Arteri palatinus mayus
D. Arter maksilaus interna
E. Arter nasopalatunus, minor

272. Seorang laki-laki usia 45 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi berlubang bear dan
ingin dicabut. Hasil pemeriksaan intra oral gigi 47 mekrosis pula Dokter memutuskan untuk
dilakukan pencabutan Ketika dilakukan blok anestesi. tiba-tiba pasien mengalami penurunan
kesadaran. Tensi 80/60 mmHg, frekuensi nadi 100x/permenit. Pernafasan cepat dan dangkal,
dan bibir pucat. Apakah kondisi kega»atdaruratan yang dialami pasien tersebut?
A. Sinkop
B. Gagal jantung
C. Syok bipoglikemik
D. Syok anafilaktik
E. Kejang epileptic

273. Seorang perempuan berusia, 40 tahun datang ke praktek dokter gigi untuk melakukan
pencabutan giginva, sebelumnya. ibu tersebut sudah pernah melakukan pencabutan gigi tapi
dengan dokter yang lain. Tapi setelah dokter menyuntikan obat anastesi, pasien mengeluh
pusing, dada berdebar - debar, TD 100/ 80 mmhg, frekuensi nadi 90x/ menit. Apa diagnosa
yang tepat pada pasien tersebut?
A.Sinkop
B. Hipotensi
C.Syok anafilatik
D.Syok neurogenic
E.Syok kardiogenik

274. Seorang laki-laki benusia 27 tahun tersungkur ditanah karena tertabrak, motor, kemudian
dibawa ke UGD dalam kondisi sadar. Kondisi umum baik, tingkat kesadaran normal. Hasil
pemeriksaan tanda vital dalam bats normal. Pemeriksaan ekstra oral tampak adanya luka
sobek, pada mukosa bibir bawahnya sepanjang 2 cm. pemeriksaan intra oral dalam batas
normal. Bagaimanakah urutan perawatan yang tepat pada pasien tersebut?
A. Irigasi dengan salin steril, debridement, merapikan tepi luka, suturing
B. Debridement, irigasi dengan salin steril, merapikan tepi luka, suturing
C. Debridement, merapikan tepi luka, irigasi dengan salin steril, suturing
D. Debridement, merapikan tepi luka, irigasi dengan salin steril, suturing
E. Merapikan tepi luka, debridement, irigasi dengan salin steril, suturing

275. Seorang laki-laki berusia 60 tabun datang ke RSGM ingin dilakukan Rencabutan sisa
akar giginya untuk dibuatkan gigi palsu. Dari anamnesis pasien mengkonsumsi obat
hipertensi. Pemeriksaan intra oral tampak sisa akar pada rahang atas dan bawah Pemeriksaan
klinis tensi 180/120 mmHg, Nadi 72 kali/menit, suhu afebris, Pemafasan 16 kali/menit, Gula
Darah Sewaktu 120 gr/'dl. Pasien direncanakan untuk dilakukan skstraksi giginya. Apakah
tindakan yang harus dilakukan pada saat pasien datang?
A. Ekstraksi gigi dengan anestesi dengan adrenalin
B. Ekstraksi gigi dengan anestesi tanpa adrenalin
C. Hentikan obat anti hipertensi sebelum ekstraksi gigi
D. Konsul ke dokter untuk evaluasi kondisi pasien
E. Pencetakan rahang atas, dan rahang bawah

276. Seorang laki-lali usia 60 tabun datang ke RSGM ingin dibuatkan gigi palsu, Dari
anamnesis pasien mengkonsumsi obat hipertensi. Pemeriksaan intra oral tampal, edentulous
ridge dan torus palatinus ukuran 4x4x2 cm. Pemeriksaan klinis tensi 180/120 mmHg, Nadi
72 kali/menit, suhu afebris, Pernafasan 16 kali/menit, Gula Darah Sewaktu 120 gr/dI. Dari
diskusi dengan dokter bidang ilmu prosthodonsia, direncanakan untuk dilakukan torectomy.
Apakah resiko saat operasi yang paling mungkin teriadi?
A. Bleeding tidak terkontro
B. Perforasi cavum nasal
C. Infeksi nasokomial
D. Vaso vagal reflex
E. Emfisema
277. Seorang laki -laki usia 45 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi berlubang besar
dan ingin dicabut. Hasil pemeriksaan intra oral gigi 47 pekrosis pulpa. Dokter memutuskan
untuk dilakukan pencabutan. Ketika dilakukan blok anestesi, tiba-tiba pasien mengalami
penurunan kesadaran. Tensi 80/60 mmHg, frekuensi padi 100x/menit, pernafasan cepat dan
dangkal, dan bibir pucat. pa tindakan yang harus dilakukan pertama kali untuk
menyelamatkan pasien?
A. Aminofilin, 10 mg IV
B. Hidrokortison 0,5 mg IM
C. Oksigen sungkup 5 L/ menit
D. Adrenalin 1: 10.000 sebanyak 0,3 cc IM
E. Adrenalin 1 : 1000 sebanyak 0,3-0,5 cc IM

278. Seorang perempuan berusia 37 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ingin dicabut
gigi graham pertama kanan rahang bawah karena telah berlubang besar. Pasien memiliki
riayat alergi antibiotik golongan penisilin. Setahun yang lalu selurub tubub pasien melepuh
setelah dilakukan pencabutan gigi bungs bawah. Apakah antibiotik yang dipertimbangkan
untuk diberikan pada pasien ini ?
A. Cefiksim
B. Tetrasiklin
C. Linkomisin
D. Klindamisin
E. Metronidazol

279. Seoranng perempuan berumur 52 tabun dirujuk oleh dokter spssialis THT ke Rumah
Sakit Gigi dan Mulut sehubungan dengan sinusitis yang dideritanya.dari ananmnesa pasien
tidak memiliki riwayat penyakit sistemik Pemeriksaan ekstra oral tidak ada kelainan.
Pemeriksaan intra oralcditemukan oral hygiene yang buruk, gigi 17,16,15,26, 27 gisa akar:
gigi 24 & 25 karies media.cHasil radiograf panoramik tampak gambaran berkabut pada sinus
maksilaris, sinistra, gigi 16 & 15 tampak gambaran radiolusen pada apikal berbatas jelas, gigi
26 & 27 tampak gambaran radiolusen berbatas, tidak jelas. Gigi manakah yang paling
mungkin sebagai factor penyebab sinusitis?
A. Gigi 17 &16
B. Gigi 16 & 15
C. Gigi 24 & 25
D. Gigi 25 & 26
E. Gigi 26 & 27

280. Seorang laki laki berusia 37 tahun datang ke praktik dokter gigi dengan keluhan adanva
rasa sakit dan pembengkakan pada pipi rahang atas sakit. Keadaan umum pasien lemah dan
subfebris.Pemeriksaan ekstra oral terlihat pedematous pada pipi kanan yang melas sampai ke
daerah mata, palpasi terasa keras. Pemeriksaan intra oral terlihat gigi 15 karies mencapai
pulpa, Apakah diagnosis yang paling mungkin dari kasus di atas
A. Abses periapikal akut
B. Abses periodontal akut
C. Selulitis akut
D. Ludwig Angina
E. Osteomielitis Akut

281. Seorang perempuan berusia 30 tahun datang ke RSGM dengan keluhan bengkak pada
gusi rahang bawah belakang kanan. Sejak pencabutan gigi belakang kanan bawah 1 tahun
yang lalu timbul pembengkakan dan tidal sakit. Pasien telah diberikan antibiotik tetapi
pembengkakan tidak hilang. Pemeriksaan intra oral regio 46 hilang akbat pencabutan, ada
pembengkakan dan pada palpasi ada krepitasi. Pemeriksaan radiologis terlihat adanya
gambaran radiolusen berbatas tegas radiopak disekitar regio 46. pa diagnosis yang paling
mungkin untuk kasus diatas?
A. Granuloma
B. Ameloblastoma
C. Kista Residual
D. Kista Radikular
E. Traumatic bone cyst

282. Seorang laki-laki berusia, 37 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ingin mencabutkan
gigi belakang kiri atas. Anamnesis tidak ada kontra indikasi untuk tindakan ckstraksi.
Remeriksaan klinis gigi 26 karies profunda perforasi, tes perkusi (-), tes gigit (-). Setelah
tindakan ekstraksi pada sat pasien berkumur, keluar air air dari hidung. Dokter gigi meruiuk
untuk dilakukan pemeriksaan radiografi. Hasil pemeriksaan radiografi di dapatkan gambaran
radiolusen apical gigi sampai sinus 7 mm. Dokter gigi mendiagnosis kasus tersebut sebagai
oroantral communication.
A. Lakukan suturing figure of eight
B. Lakukan suturing single interrupted
C. Pemberian sponge gelatin pada socket
D. Lakukan penutupan socket dengan flap bukal atau palatal
E. KIE pada pasien sehingga balood clot tidak lepas dari socket

283. Seorang laki-laki berusia, 15 tahun diantar keluarganya ke RSGM akibat teriatuh dari
sepeda motor. Pemeriksaan klinis menunjukkan gigi 11 luksasi deraiat 2. Hail pemeriksaan
radiografis terdapat garis fraktur 2/3 akar, schingga harus dilakukan tindakan ekstraksi pada
gigi tersebut. Apakah nama nervus yang harus dianestesi dalam perawatan kasus tersebut?
A. N. Labialis di labial.
B. Cabang n. Alveolaris superior anterior di labial dan palatal,
C. Cabang n. labial di labial dan cabang n. Nasopalatinus di palatal.
D. Cabang n. Alveolars superior media di labial dan çabang n. Nasopalatinus di palatal.
E. Cabang n. Alveolaris superior anterior di labial dan cabang n. Nasopalatinus di
palatal.

284. Seorang laki-laki berusia 50 tahun ingin mencabut gig belakang kanan bawah. Dari
anamnesis diketahui penderita menderita hipertensi terkontrol, mengkonsumsi bat penurun
tekanan darah dan pengencer darah. Hasil pemeriksaan tanda vital tekanan darah 130/90
mmHg. Pemeriksaan ekstra oral tidak ada kelainan. Pemeriksaan intra oral gigi 16 nekrosis
pulpa, perkusi (-), tekan (-). Pasien diindikasikan untuk pencabutan. apakah tindakan yang
harus dilakukan terhadap penderita tersebut?
A. Menuink pasien ke dokter gigi spesialis bedah mulut dan maksilofasial.
B. Merujuk pasien ke dokter internis untuk menghentikan sementara pemakaian obat
pengencer darah
C. Merujuk pasien ke dokter internis untuk menghentikan pemakaian sementara bat penurun
tekanan darah.
D. Melakukan pencabutan dengan anestesi yang mengandung adrenalin 1: S0.000.
E. Melakukan pencabutan dengan anestesi tapa mengandung adrenalin.

285. Seorang laki-laki benusia 35 tahun datang ke RSGM dengan keluhan bengkak pada
rahang bawah kanan dan kiri meluas sampai leher. Keadaan umum lemah, temperature 41 C,
dan takikardi, Pemeriksaan ekstra oral pembengkakan difus pada rahang bawah sampai Icher,
kemerahan, konsistensi keras, seperti papan, nyeri tekan (+). Pemeriksaan intra oral trismus,
lidah terangkat. Hasil pemeriksaan panoramik tampak gigi 38 impaksi dengan karies
mencapai pulpa. Apakah diagnosis yang paling memungkinkan untuk. kasus tersebut?
A. Cellulitis.
B. Ludwig's Angina.
C. Abses submandibula,
D. Abses submental.
E. Abses sublingual.

286. Seorang laki-laki berusia 28 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ada rasa gakit dan t
sejak 3 hari yang lalu di sekitar bekas pencabutan gigi belakang kanan bawah. Hasil pemerik
oral menunjukkan pada soket gigi 47 terdapat alveolus yang terbuka dan berisi debris,
pemeriksaan gingiva dan kebersihan mulut buruk: Pasien adalah seorang perokok. Apakah
diagnosis yang paling tepat pada kasus tersebut?
A. Osteitis.
B. Alveolitis.
C. Gingivitis.
D. Periodontitis.
E. Perikoronitis.

287. Seorang laki-laki berusia 47 tahun datang ke poli Bedah Mulut ingin dilakukan
pencabutan sisa akar gigi belakang kiri atas. Anamnesis pasien sudah mencabutkan giginva
tapi masih tertinggal bagian akamya. Pemeriksaan klinis, gigi 15 sisa akar di bawah cervikal
Pasien direncanakan untuk dilakukan ekstraksi dengan telnik open method.
Apakah jenis flap yang digunakan untuk tindakan tersebut?
A. Full-thickness mucosa flap
B. Full-thickness mucoperiosteal flap
C. Full-thickness mucosubmucosa flap
D. Partial-thickness mucoperiosteal flap
E. Partial-thickness mucosubmucosa flap

288. Tatalaksana Mucocele ?


- Eksisi

289. Gigi ektrusi, goyang derajat 2 dilakukan ?


- Reposisi dan splinting

290. Pasien dengan penyakit sistemik yang tidak terkontrol dan ingin dilakukan pencabutab
gigi, apakah tindakan yang akan dilakukan.
- Rujuk ke dokter sepsialis penyakit dalam.

291. Diabetes Melitus (DM) :


- Hiperglikemia
- Gigi mobile
- OH Baik
- Napas bau aseton
- Sering makan/minung/kencing
- Pemeriksaan Lab : GD puasa 110-12-. GD sewaktu > 200. Kadar HbA1c . 6,5

292. Hemamionga, tampak klinis :


- Merah terang keunguan
- Pada lidah dan mukosa bukal

293. Pasien dengan penyakit sistemik yang tidak terkontrol…..?


- Pasien konsul ke dokter penyakit dalam
PATOLOGI MULUT :

294. Seorang pasien perempuan berusia 45 tahun sedang melakukan prosedur pengangkatan
karsinoma sel skuamosa pada mukosa bukal. Dokter bedah onkologi ingin memastikan
apakah tumor ganas tersebut sudah terangkat seluruhnya. Apakah teknik pemeriksaan yang
paling tepat untuk kasus tersebut?
A. Biopsy insisi
B. Biopsy eksisi
C. Biopsy aspirasi
D. Biopsy brush
E. Biopsy potong beku

295. Seorang laki-laki berusia 16 tahun, dirujuk dokter gigi puskesmas ke bagian bedah
mulut RSGM dengan keluhan pembengkakan pada sudut rahang bawah kiri. Pemeriksaan
intraoral ditemukan pembengkakan pada vestibular region gigi 38, palpasi keras dan sakit.
Hasil radiografi gigi 38 terlihat radiolusen berbatas jelas, benih gigi 38 tidak tampak.
Dokter menduga sebagai kista odontogenik. Pemeriksaan HPA, terlihat lumen kistik dilapisi
epitel skuamosa berlapis tidak berkeratin, sub epitelium disusun oleh jaringan ikat
fibrokolagen. Apakah diagnosis kasus di atas?
A. Kista periodontal
B. Kista primordial
C. Kista odontogenik keratosis
D. Kista dentigerous
E. Kista radicular

296. Seorang laki-laki usia 20 tahun datang ke RSGM dengan keluhan benjolan pada rahang
regio bawah belakang kanan sejak 8 bulan lalu. Dokter gigi mendiagnosis sementara sebagai
kista dentigerus. Bagaimanakah sifat karakteristik kasus tersebut?
A. Ekspansi kista yang membesar memnyebabkan kerusakan tulang
B. Dinding kista yang tebal sehingga mudah tertinggal saat enukleasi
C. Transformasi neoplastik epitel dinding kista menjadi ameloblastoma
D. Kista tertinggal setelah enukleasi yang kemudian membentuk kista residual
E. Daya proliferasi sangat tinggi epitel dinding kista yang tertinggal membentuk kista baru.

297. Seorang pasien laki-laki usia 50 tahun datang ke RSGM dengan keluhan sariawan di
lidah yang tidak kunjung sembuh sejak 6 bulan lau. Dokter gigi mendiagnosis sementara lesi
sebagai karsinoma sel skuamosa. Pe,eriksaan sitologi dilakukan untuk skrining lesi. Apakah
alasan utama dilakukan pemeriksaan tersebut pada kasus?
A. Karena teknik sederhana
B. Karena dapat dipakai untuk deteksi dini kasus
C. Karena sifat sel tumor ganas yang mudah lepas
D. Karena unutk mendapatkan diagnosis yang cepat
E. Karena merupakan tindakan diagnosis non invasive

298. Pasien laki-laki berusia 47 tahun datang ke RSGM dengan keluhan sariawan di lidah
yang sudah berlangsung 8 bulan lalu tanpa tanda-tanda kesembuhan. Pemeriksaan intra oral
ditemukan ulserasi pada lateral lidah dengan indurasi positif. Dokter gigi ingin melakukan
pemeriksaan penunjang laboratorik sederhana yang dapat dilakukan di tempat praktek untuk
diagnosis. Pemeriksaan apakah yang dapat dilakukan?
A. Melakukan biopsi insisi
B. Melakukan biopsi eksisi
C. Melakukan pemeriksaan darah
D. Melakukan pemeriksaan sitology
E. Melakukan pemeriksaan FNAB (biopsi aspirasi)

299. Seorang laki-laki berusia 25 tahun datang ke RSGM dengan keluh adanya bercak warna
kemerahan yang kasar di pipi rahang bawah bagian dalam, berbatas jelas disertai rasa sakit
dan mengelnarkan nanah yang sudah berlagsitag 1 bulan. Pemerikstan histopatologik tarpak
gambaran epitel bertatah yang tipis disertai jaringan granulasi dengan proliferasi pembuluh
darah yang dominan serta proliterasi fibroblast dan sel-sel radang kronis terutama sel plasma,
limfosit dan beberapa PMN. Apakah diagnosa kasus di atas?
A. Granuloma Pyogenikum
B. Epulis granulomatosa
C. Epulis Angiomatosa
D. Epulis Fibromatosa
E. Epulis Fisuratum
Alasan :
gambaran epitel bertatah yang tipis disertai jaringan granulasi dengan
proliferasi pembuluh darah yang dominan serta proliferasi fibroblast
dan sel-sel tadang kronis terutama sel plasma, limosit dan beberapa

300. Seorang perempuan berusia '40 tahun datang ke RSGMP dengan keluhan adanya
benjolan karena tergigit pada bibir bawah kiri dengan warna normal, palpasi kenyal dan
mengganggu fungi pengunyahan. Untuk memastikan kelainan tersebut dokter melakukan
pemeriksaan Apa nama degenerasi yang terjadi pada kelainan tersebut?
A. Degenerasi lemak
B. Degenerasi hyalin
C. Degenerasi mukoid
D. Degenerasi albumin
E. Degenerasi miksomatik
Alasan :
Pemeriksaan histopatologi tampak jaringan ikat dengan timbunan
baham protein berwarna cosinotilik yang merupakan massa hyalin di
antara sel-sel fibroblast

301. Senderita laki-laki berusia 45 tahun datang ke RSGM dengan keluhan adanya benjolan di
langit-langit rongga mulut yang sudah berlangsung 1 tahun dan tidak terasa nyeri. Penderita
sering batuk-batuk dan megeluarkan dahak serta febris' setiap menjelang malam.Pemeriksaan
Intra oral tampak benjolan di palatum region gigi 26 yang berwarna kemerahan, palpasi
kenyal dan tidak mudah berdarah. Pemeriksaan radiologi regio 26 tidak terdapat kelainan dan
tidak ada karies. Pemeriksaan histopatologi tampak jaringan granulasi dengan gambaran tiga
zona yaitu zona nekrosis, zona epitheloid dan zona limfosit. Dijumpai sel datia langhans pada
zona epitheloid. Tergolong kelainan apakah lesi tersebut ?
A. Infeksi akut
B. Infeksi kronis
C. Infeksi kronis non spesifik
D. Infeksi kronis spesifik purulenta
E. Infeksi kronis spesifik
granulomatosa Alasan :
Penderita sering batuk-batuk dan megeluarkan dahak serta febris setiap
menjelang malam. Pemeriksaan histopatologi tampak jaringan granulasi
dengan gambaran tiga zona yaitu zona nekrosis, zona epitheloid dan
zona limfosit. Dijumpai sel datia langhans pada zona epitheloid

302. Seorang perempuan bernsia 20 tahun datang ke RSGM dengan keluhan terdapat benjolan
pada gusi rahang bawah kiri, tidak nyeri dan terasa ada batas bila diraba. Pemeriksaan intra
orál tampak benjolan lunak, permukaan halus dan berwarna kekuningan pada gingiva regio
gigi 35 36 37. Hail pemeriksan histopatologi didapatkan gambaran sel lemak berupa rongga
kosong dengan inti terdesak ketepi menyerupai bentuk cincin. Apakah nama sel dengan
gambaran histopatologik menyerupai cincin pada kasus tersebut?
A. Sel vakuola
B. Perkapuran
C. Zegel ring cell
D. Zignet ring cell
E. Kristal
kolesterol Alasan :
Zegel ring cell merupakan sel lemak berupa rongga kosong dengan inti
terdesak ketepi menyerupai bentuk cincin.

303. Seorang pasien laki-laki usia 50 tahun datang ke RSGM dengan keluhan sariawan di
lidah sejak 6 bulan yang lalu Dokter gigi mendiagnosis sementara lesi sebagai karsinoma sel
skuamosa. Pemeriksaan sitologi dilakukan untuk farining lesi.Bagaimakah gambaran sitologi
kasus di atas?
A. Ditemukan sel yang mengalami atrof
B. Ditemukan sel yang mengalami nekrosis
C. Ditemukan sel yang mengalami displasia
D. Ditemukan sel yang mengalami metaplasia
E. Ditemukan sel yang mengalami hiperplasia
Alasan :
Karsinoma sel skuamosa memiliki gambaran. Sitology adanya sel. Yang mengalami displasia
sebagai tanda perubahan sel menjadi pra ganas sampai ganas.

304. Pasien laki-laki usia 30 tahun datang ke RSGM dengan pembengkakan rahang régio
mandibula posterior kanan sejak beberapa tahun yang lalu tapa rasa sakit. Pemeriksaan intra
oral ditemukan pembengkakan region gig molar bawah kanan yang goyang derajat 2 sampai
3 tapa karies. Pemeriksaan radiologi ditemukan gambaran radiolusen multilokular regio
posterior bawah kanan. Hail pemeriksaan histopatologi ditemukan gambaran pulau-pulau
epitel odontogenik berbentuk kuboidal tersusun dalam bentuk duktus dan kelenjar. Apakah
diagnosis akhir dari kasus tersebut ?
A.Ameloblastik fibroma
BAmeloblastoma folikular
C.Ameloblastomapleksiform
D.Ameloblastik adenomatoid odontogenik tumor
EAmeloblastoma campuran pleksiform dan folikular
Alasan :
Pulau-pulau epitel odontogenik berbentuk kuboidal tersusun dalam
bentuk duktus dan kelenjar merupakan gambaran histopatologi
dari ameloblastik adenomatod odontogenic tumor.

305. Pasien perempuan umur 18 tahun datang ke RSGM dengan keluhan rasa tidak nyaman
pada regio bawah belakanq kiri, Pemeriksaan intra oral tampak OH baik. Gigi geligi
belakang bawah kiri dan kanan masih lengkap dan tak ada karies, terdapat tambalan,
amalgam yang masih baik keadaannya pada gigi molar pertama atas kiri dan kanan. Tes
dingin, pada gigi geligi belakang bawah kiri (+), perkusi (-). Tak ada pembengkakan rahanq.
Hasil pemeriksaan panoramik menunjukkan gambaran radiolusen berkabut unilokular
berbatas tegas berdiameter 2 cm di regio paradental meliputi molar perama dan kedua. Hasil
pemeriksaan histopatologi menyatakan kista dengan dining epitel gepenq berlapis berkeratin
disertai sel basal berbentuk torak, palisading dan inti hiperkromatik. Apakah diagnosis kasus
di atas?
A. Kista residual
B. Kista radikular yang nuingalami infeksi
C. Kista keratosis odontogenik tipe ortokeratin
D. Kista keratosis odontogenik tipe parakeratin
E. Transformasi neoplastik epitel dining kista meniadi
ameoblastoma Alasan :
Kista odontogenik yang dilapisi epitel berkeratin adalah kista keratosis
odontogenik dan yang inti sel bagian basal berbentuk torak, palisading
dan hiperkromatik adalah tipe parakeratin

306. Seorang laki-laki usia 20 tahun datang ke RSGM untuk memeriksakan gigi regio bawah
belakang kanan yang tidak enak saat makan. Pemeriksaan intra oral tampak OH baik. Gigi
geligi belakang bawah kiri dan kanan tidak ada karies. Tes dingin pada gigi geligi belakang
bawah kanan (+). Perkusi gigi geligi belakang bawah kanan (-). Tidak ada pembengkakan
rahang.Hasil pemeriksaan rontgen panoramik menunjukkan gambaran radiolusen unilokular
berdiameter 2 cm di regio molar ketiga yang impaksi. Pasien pernah dilakukan enukleasi di
regio yang sama setahun yang lalu. Hasil pemeriksaan panoramik menunjukkan gambaran
radiolusen unilokular di regio yang sama. Bagaimanakah, gambaran HPA kasus di atas?
A. Sel basal menjadi hiperplasia
B. Dining epitel dilapisi oleh epitel torak berlapis tak berkeratin
C. Sel basal menjadi palisading akibat adanya degenerasi sel oleh
peradangan D.. Sel basal tampak palisading dan hiperkromatik dan ada
infiltrasi sel radang pada jaringan ikat dinding kista
E. Sel basal tampak palisading dan hiperkromatik tapa infiltrasi sel
radang pada jaringan ikat dinding kista

307. Pertumbuhan tumor ganas rongga mulut berbeda dengan tumor jinak, tumor ganas
mampu menyebar ke tempat yang jauh. Bagaimanakah terjadinya metastasis pada tumor
ganas mulut?
A. Terjadi mula mula melalui pembuluh darah kemudian pembuluh limfe
B. Pada tumor ganas epitel mukosa mulut terjadi melalui pembuluh darah
C. Pada tumor ganas tulang rahang terjadi melalui pembuluh limfe ke paru-paru
D. Pada tumor ganas jaringan mesodermal mulut teriadi melalui pembuluh limfe ke kelenjar
limfe regional
E. Pada karsinoma sel skwamosa mulut terjadi melalui pembuluh limfe ke keleniar lime
servikal
308. Wanita usia 50 thn dta ke RSGM(P) dan keluhan nyeri karena luka daalm mulut tak
sembuh-sembuh seiak 1 thn yl. Status gizi baik. Pemeriksaan IO tampak ulkus, 2,5 x 2,5 cm
pd lateral Idh kiri, tepi menggulung berhdpan gigi 46 yg tepi mahkota tajam. Pemeriksaan
fisik jaringan sekitar lesi konsistensi jaringan menjadi kaku. Pemeriksaan HPA tampak sel-
sel lapisan epitel mengalami akantosis, hiperkromatik, pleomorfik, disorientasi. Apakah
diagnosis akhir kasus?
A. Eritroplakia
B. Eritroleukoplakia
C. Ulkus dekubitalis
D. Carcinoma in Situ
E. Karsinoma sel basal

309. Seorang, pasien, laki-laki usia 50 tahun datang. Ke RSGM Untuk memeriksakan gigi nya
secara rutin, Tak ada keluhan utama hanya kadang, mukosa mulut bagian pipi kanan
belakang terasa tidak enak. Dari anamnesis didapat keterangan pasien mempunyai riwayat
merokok sejak usia muda sebunakus sehari, Pada pemeriksaan intra/oral-ditemukan
gambaran putih menebal dengan area kemerahan dimukosa bukal kanan serta tampak
ulserasi, OH tampak buruk ada stain nikotin pada gigi dan banyak kalkulus, Gigi geligi
tampak tak ada karies hanya ada beberapa tambalan yang kondisinva masih baik. Hasil
pemeriksaan patologi sederhana dari lesi menyatakan adanya sel-sel dengan inti
hiperkromatik dan pleomorfik. Apakah diagnosis kasus di atas?
A. Sarkoma
B. Eritroplakia
C. Leukoplakia
D. Eritroleukoplakia
E Karsinoma sel skwamosa

310. Seorang dokter gigi melakukan biopsi eksisional untuk menegakkan diagnosis. Apakah
nama cairan fiksasi yang dapat digunakan dalam teknik tersebut?
A. Alkohol eter
B. Alkohol 70%
C. Formalin 100%
D. Alkohol absolut
E. Buffer formalin10%

BIOLOGI ORAL :
311. Seorang laki-laki berusia 25 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gigi geraham
bungsu kanan bawah tumbuh miring dan sering terasa sakit. Setelah pemeriksaan lengkap,
dokter gigi melakukan perawatan odontektomi pada gigi 48 yang impaksi. Sesudah
dilakukan suntikan blok mandibular, pasien menyatakan bahwa lidah dan dasar mulutnya
terasa ba’al. Apakah nama nervous yang memberikan sensorik umum tersebut?
A. Nervus vagus
B. Nervus buccalis
C. Nervus alveolaris inferior
D. Nervus lingualis
E. Nervus glossopharyngeal

312. Pasien laki-laki berusia 30 tahun datang ke RSGM dengan diagnosis sementara tumor
jinak tulangrahang. Apakah tanda diagnostic histopatologi kasus diatas?
A. Proliferasi sel osteoblast
B. Proliferasi sel osteoklas
C. Proliferasi sel radang kronis
D. Jaringan tulang yang nekrosis
E. Proliferasi sel osteoblast dengan inti hiperkromatik dan pleiomorfik

313. Seorang pasien datang ke dokter gigi untuk pertama kalinya, pasien ingin memeriksakan
kebersihan gigi dan mulutnya. Setelah dokter gigi selesai melakukan pemeriksaan, tiba-tiba
pasienmengeluhkan rasa gatal dan panas pada area bibir dan rongga mulut setelah tersentuh
sarung tangan dokter. Saat diperiksa kembali, pada area yang dikeluhkan tersebut muncul
kemerahan dan ada pembengkakan. Drg segera melakukan pemeriksaan vital sign TD
60/100, pernafasan biot, dan tiba-tiba pasien mulai kehilangan kesadaran. Apakah yang
terjadi pada pasien tersebut?
A. Reaksi autoimun
B. Kondisi immunodefisiensi
C. Reaksi hipersensitivitas tipe 1
D. Reaksi hipersensitivitas tipe 2
E. Reaksi hipersensitivitas tipe 3

314. Seorang laki-laki berusia 30 tahun di diagnose periodontitis. Hal ini menyebabkan
volume cairan sulkus gingivanya meningkat sehingga antibodinya spesifik yang berperan di
dalamnya juga meningkat. Apakah antibody dominan yang berperan dalam kondisi
tersebut?
A. IgA
B. IgE
C. IgM
D. IgD
E. IgG

315. Salah satu factor resiko munculnya karies akar adalah menurunnya kuantitas dan
kualitas saliva. Kapasitas buffer saliva merupakan salah satu fungsi penting yang berfungsi
untuk menetralisir asam dalam rongga mulut. Apakah komponen saliva yang memerankan
fungsi tersebut?
A. Bikarbonat
B. Laktoferin
C. Histamine
D. Lisozim
E. Mucin

316. Seorang perempuan berusia 59 Tahun datang ke RSGM ingin memeriksakan lidahnya
yang permukaan mempunyai pola seperti peta. Anamesis pola berubah – ubah, tidak sakit,
pasien takut terkena kanker. Pemeriksaan intraoral dorsum dan lateral lidah terdapat lesi
merah berbentuk pulau pulau. Depapilasi dan terdapat perubahan sensasi. Dokter gigi
mendiagnosis kasus tersebut sebagai geographic tongue atau benign migratory glosistis.
Apakah nama papilla yang terdapampak pada kasus diatas ?
A. Papilla Dircumvallate
B. Papilla Fungiformis
C. Papila Subkingulis
D. Papila filiformis
E. Papila Foliatte

317. Tentang komponen saliva untuk pasien penderita candidiasis, yaitu…..?


- Histatin

ILMU PENYAKIT MULUT :

318. Sorang laki-laki 30 tahun datang ke RSGM dengan keluhan pada lidah tampak bercak-
bercak merah yang berubah-ubah bentuk setiap hari. Pemeriksaan intraoral: bercak
kemerahan berbentuk pulau dikelilingi area putih yang meninggi, multiple pada dorsum
lidah, berdiameter +5-7 mm. Apakah diagnosis yang sesuai dengan kasus diatas?
A. Eritroplakia
B. Fissured tongue
C. Scalloped tongue
D. Erythema migrans
E. Stomatitis aftosa rekuren tipe minor

319. Seorang ibu datang ke RSGM bersama anaknya laki-laki berusia 8 tahun dengan keluhan
sariawan digusi sejak kurang lebih 2 minggu terakhir. Dua bulan terakhir, anak sedang
minum beberapa obat rutin, salah satunya rimfampisin. Pemeriksaan intraoral: ulser
berdiameter 7 mm pada retromolar pad kanan, tepi ireguler granulomatous dan meninggi.
Apakah diagnosis yang sesuai denga kasus tersebut?
A. Ulser traumatic
B. Karsinoma sel skuamosa
C. Necrotizing ulcerative stomatitis
D. Stomatitis aftosa rekuren tipe minor
E. Ulser manifestasi oral dari tuberculosis

320. Seorang perempuan peragawati berusia 20 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi
bawah depan semuanya terasa sangat sakit. Pemeriksaan intraoral, ulser ditutupi material
berwarna keabu-abuan pada region 33-34. Kegoyangan gigi tidak ada, bebas karies. Berat
badan 50 kg, tinggi badan 180 cm. Apakah yang dokter gigi dapat lakukan pada kunjungan
pertama?
A. Scalling
B. Kuretase
C. Scalling root planning
D. Debridement dan pemberian resep
E. Merujuk ke dokter spesialis penyakit dalam

321. Seorang perempuan peragawati berusia 20 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi
bawah depan semuanya terasa sangat sakit. Pemeriksaan intraoral, ulser ditutupi material
berwarna keabu-abuan pada region 33-34. Kegoyangan gigi tidak ada, bebas karies. Berat
badan 50 kg, tinggibadan 180 cm. Apakah diagnosis yang sesuai dengan kasus?
A. Gingivitis kronis
B. Periodontitis kronis
C. Necrotizing ulcerative gingivitis
D. Necrotizing ulcerative periodontitis
E. Stomatitis aftosa rekuren tipe minor

322. Seorang perempuan berusia 77 tahun datang ke RSGM dengan keluhan rasa sakit,
kering, dan terbakar pada kedua sudut mulut sejak 1 minggu lalu, terutama saat membuka
mulut dan makanmakanan pedas. Riwayat menggunakan gigi tiruan lepasan lengkap sejak 5
tahun yang lalu. Pemeriksaan klinis tampak fissure dalam pada kedua komisura bibir
memanjang sekitar 1 cm dengan daerah sekitar didapatkan deskuamasi, erosi dan
eritematus.Apakah diagnosis sementara kasus diatas?
A. Glandular cheilitis
B. Angular cheilitis
C. Allergic cheilitis
D. Acfoliative cheilitis
E. Eczematous cheilitis

323. Seorang perempuan peragawati berusia 20 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gusi
bawah depan semuanya terasa sakit. Pemeriksaan intraoral ulser ditutupi material berwarna
keabuan pada region 33-43. Kegoyangan gigi tidak ada. Bebas karies. Berat badan 50 kg.
tinggi badahn 180cm. Apakah factor predisposisi yang sesuai kasus?
A. Malnutrisi
B. DM
C. Kondisi imunosupresi
D. Hygiene mulut yang buruk
E. Konsumsi obat-obatan imunosupresi

324. Seorang anak perempuan berusia 7 tahun diantar neneknya ke RSGM dengan keluhan
nyeri padakedua sudut bibir terutama saat membuka mulut. Pada pemeriksaan klinis tampak
fisura multiple eritematus pada kedua sisi komisura bibir, dikelilingi erosi dan deskuamasi.
Riwayat sehari-hari tidak pernah makan daging, telur, sayur, kacang-kacangan dan buah-
buahan.Apakah penyakit sistemik yang mungkin diderita pasien kasus diatas?
A. Gangguan pembekuan darah
B. Imunodefisiensi primer
C. Anemia defisiensi B12
D. Penyakit rickets
E. Thalassemia

325. Seorang anak perempuan berusia 12 tahun diantar ibunya ke RSGM kedua pipi bengkak
menjalar ke leher sejak 2 hari yang lalu, nyeri meningkat saat makan dan menelan. Riwayat
demam tinggi 5 hari yang lalu, sakit kepala dan pegal-pegal seminggu setelah acara
darmawisata perpisahan sekolah. Pada pemeriksaan klinis didapatkan pembengkakan
kelenjar parotis bilateral, batas difuse, palpasi lunak, sakit, suhu meningkat, permukaan
kulit tampak normal. Apakah diagnosis dari kasus diatas?
A. Tonsilar abscess
B. Epidemic parotitis
C. Bacterial sialadenitis
D. Submandibular abscess
E. Infectious mononucleosis

326. Seorang laki-laki berusia 30 tahun datang ke dokter gigi mengeluh sariawan berjumlah
banyak dan nyeri pada pipi bagian dalam sebelah kiri sejak 2 hari yang lalu. Riwayat
demam dan nyeri hebat, pada area pipi kiri 5 hari yang lalu diikuti lentingan kecil
bergerombol pada kulit pipi dan bagian dalam rongga mulut. Lentingan dalam mulut
kemudian pecah menjadi sariawan, sedang yang pada pipi masih ada, beberapa mongering
dan menghitam, disertai rasa gatal dan terbakar. Apakah terapi yang paling sesuai untuk
kasus diatas?
A. Acyclovir
B. Ibrprofen
C. Meloxicam
D. Prednisone
E. Metronidazole

327. Seorang anak laki-laki berusia 6 tahun diantar ibunya ke dokter gigi dengan keluhan
timbul lentingan pada mulut, bibir, tangan dan kaki, terasa nyeri dan gatal sejak 3 hari yang
lalu. Riwayat demam 5 hari yang lalu. Pemeriksaan ekstraoral vesikel dan krusta multiple
berwarna kuning kecoklatan pada daerah perioral, kulit tangan dan kaki. Pemeriksaan intra
oral tampak ulser multiple mukosa labial atas-bawah, bulat, 2-4 mm, putih, dikelilingi
daerah kemerahan, batas jelas, tepi ireguler dan sakit. Apakah terapi yang paling tepat untuk
rongga mulut pada kasus di atas?
A. Pemberian antibiotika sistemik dan topical
B. Pemberian NSAID dan obat kumur antiseptic
C. Pemberian anti virus dan obat kumur analgesic
D. Pemberian antibiotika dan obat kumur antiseptic
E. Pemberian kortikosteroid dan obat kumur antiseptic

328. Seorang laki-laki berusia 32 tahun datang RSGM dengan keluhan lapisan putih
menutupilidah sejak seminggu ini. Bias dibersihkan dengan kapas, tapi terasa perih bahkan
berdarah dan keesokkan harinya lapisan putih muncul lagi. Perawakan pasien kurus, kekar,
dan bertato. Riwayat minum amoxycilin sehari dua kali selama dua hari ketika flu dua
minggu yang lalu. Apakah tindakan yang harus dilakukan pada penatalaksanaa kasus diatas?
A. Pemberian obat antiseptic untuk mengeliminasi infeksi
B. Meningkatkan status oral hygiene dengan dilakukan scalling
C. Pemeriksaan kemungkinan factor pemicu yaitu DM
D. Pemberian antijamur topical sambil menunggu hasil mikologi kultur
E. Pemeriksaan fungsi ginjal untuk memastikan pasien siap menerima pengobatan

329. Seorang anak perempuan berusia 8 tahun dibawah oleh orang tuanya ke RSGM dengan
keluhan benjolan di bibir bawah kanan. Satu bulan lalu OS tergigit bibirnya saat makan dan
beberapa hari kemudian timbul benjolan didaerah tersebut yang makin lama makin
membesar. Pemeriksaan klinis ditemukan benjolan kebiruan diameter 1 cm, kebiruan,
konsistensi kistik. Apakah kemungkinan diagnosis kasus di atas?
A. Ranulla
B. Mucocele
C. Kisat dermoid
D. Hemangioma
E. Arteri venous malformation

330. Seorang laki-laki berusia 36 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan sariawan yang
tersebar diseluruh rongga mulut. Anamnesis pasien sedang dikejar deadline pengerjaan
proyek. Dokter gigi mendiagnosa sebagai SAR herpetiform dan menginstruksikan penderita
untuk mengkonsumsi vitamin dan memberikan obat topical. Apakah sediaan yang paling
tepat untuk obat topical pada kasus diatas?
A. Salep
B. Gel
C. Kumur/gargle
D. Pasta
E. Tetes

331. Pasien mengeluhkan ada sariawan dilidah yang timbul akibat tergigit, terakhir pasien
mengalami sariawan 2 tahun yang lalu dengan penyebab yang sama. Pada gigi 46 terlihat
kondisigigi yang tajam. Apa tindakan kausatif ?
A. Pemberian obat inflamasi
B. Restorasi gigi 46
C. Dilakukan pengasahan pada gigi 46
D. Pemberian antibiotic
E. Pemberian anti jamur

332. Seorang perempuan berusia 24 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gatal-gatal dan
pembengkaan sekitar bibir setelah konsumsi obat dari dokter gigi. 2 jam sebelumnya pasien
mencabutkan gigi dan diresepkan antibiotik golongan pinisilin serta asam mefenamat.
Pemeriksaan klinis terdapat edematous pada bibir bawah, permukaan halus dan difus.
Apakah diagnosis pada kasus tersebut ?
A. Angioneurotik edema
B. Oral Lichenoid Reaction
C. Allergic Contact Stomatitis
D. Stomatitis Venenata
E. Eritema Multiforme

333. Seorang perempuan berusia 24 tahun datang ke RSGM dengan keluhan gatal-gatal dan
pembengkaan sekitar bibir setelah konsumsi obat dari dokter gigi. 2 jam sebelumnya pasien
mencabutkan gigi dan diresepkan antibiotik golongan pinisilin serta asam mefenamat.
Pemeriksaan klinis terdapat edematous pada bibir bawah, permukaan halus dan difus.
Apakah terapi yang paling sesuai untuk kasus tersebut?
A. antihistamin
B. antiseptik
C. antipiretik
D. Analgetik
E. Antijamur

334. Seorang perempuan berusia 70 tahun datang ke klinik dokter gigi dengan keluhan luka
pada mulut sejak satu bulan yang lalu. Pasien tidak mengetahui penyebab luka tersebut.
Pasien sering mengkonsumsi makanan mengandung MSG. Pada pemeriksaan intra oral
mukosa bukal kanan dan kiri dijumpai erosi meluas tertutup fibrin. Pasien didiagnosis oleh
dokter gigi menderita Oral Pemphigus Vulgaris. Pada kasus tersebut pemeriksaan penunjang
klinis yang dapat dilakukan adalah?
A. Tes Blanching
B. Tes Pathergy
C. Tes Nikolsky
D. Tes ANA
E. Tes Tusuk
Alasan : Pemeriksaan khas yang dapat dilakukan pada PV yaitu Nikolsky sign, apabila area
permukaan kulit yang normal ditekan, akan menghasilkan formasi lesi bula baru

335. Seorang laki - laki berusia 43 tahun datang ke RSGM dengan keluhan mulut terasa perih
jika makan makanan pedas dan asam sejak 1,5 bulan yang lalu, belum diobati. Pasien
mengeluhkan 2 bulan terakhir merasa tertekan karena pekerjaannya. Klinis pada mukosa
bukal bilateral dijumpai striae putih meluas (ditunjukkan pada gambar). Apa diagnosis kasus
tersebut?
A. Oral Leukoplakia
B. Oral Lichen Planus
C. Oral Lichenoid Reaction
D. Discoid Lupus Erithematosus
E. Morsicatio
Buccarum Alasan :
• Tanda Khas berupa garis putih berbentuk striae (Wickham striae)
• Predileksi lesi, terjadi pada mukosa bukal bilateral

336. Seorang perempuan berusia 55 tahun datang ke RSGM dengan keluhan mulut kering dan
terbakar, kondisi sudah berlangsung selama 1 tahun. Keluhan lain yang dirasakan yaitu mata
kering sejak 7 tahun yang lalu. Pemeriksaan inspeksi ekstra dan intra oral dijumpai
pembesaran glandula parotis bilateral. Intra oral dijumpai depapilasi menyeluruh pada lidah.
Pemeriksaan saliva selama 5 menit didapatkan 0,25 ml. Apa diagnosis pada kasus tersebut?
A. Xerostomia
B.Hyposalivasi
C. Parotitis
D. SjOgren’s Syndrome
E. Behçet’s Syndrome
Alasan
• Tanda Khas mulut kering, mata kering
• Terjadi pembesaran kelenjar saliva
• Saliva flow rate < 0,1ml/menit --> xerostomia

337. Seorang laki-laki 37 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ada bercak-bercak putih
rasa perih di hampir seluruh mulutnya sejak 1 minggu yang lalu. Pasien seorang perokok
berat, alkoholik, dan menggunakan narkoba suntik sejak 5 tahun yang lalu. Pasien
mengeluh terjadi penurunan berat badan drastis dan sering diare berulang. Pemeriksaan
intra oral: bercak putih multipel di mukosa bukal, dorsal lidah, palatum, dapat diangkat dan
meninggalkan area eritematus. Apakah kemungkinan faktor predisposisi terjadinya keluhan
di rongga mulut pada kasus?
A. Diabetes mellitus
B. Keracunan obat
C. Kelainan fungsi hati
D. Infeksi HIV
E. OH buruk
Alasan :
• usia muda
• penasun-alkoholik
• riwayat diare dan penurunan berat badan drastis
• Tidak ada tanda dan gejala yang mengarah ke Diabetes mellitus, keracunan obat, kelaian
fungsi hati, dan OH buruk
338. Seorang laki-laki 37 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ada bercak-bercak putih
rasa perih di hampir seluruh mulutnya sejak 1 minggu yang lalu. Pasien seorang perokok
berat, alkoholik, dan menggunakan narkoba suntik sejak 5 tahun yang lalu. Pasien
mengeluh terjadi penurunan berat badan drastis dan sering diare berulang. Pemeriksaan
intra oral: bercak putih multipel di mukosa bukal, dorsal lidah, palatum, dapat diangkat dan
meninggalkan area eritematus. Apakah kemungkinan diagnosis kerja sesuai kasus?
A. Acute necrotising periodontitis
B. Acute pseudomembranous candidiasis
C. Acute athropic candidiasis
D. Chemical burns
E. Chronic atrhopic
candidiasis Alasan :
• perjalananlesiakut
• bercak putih dapat diangkat meniggalkan area kemerahan
• faktor predisposisi suspek imunodefisiensi
• infeksioportunistik-terkaiteratdenganHIV-
• candidiasis

339. Seorang laki-laki 37 tahun datang ke RSGM dengan keluhan ada bercak-bercak putih
rasa perih di hampir seluruh mulutnya sejak 1 minggu yang lalu. Pasien datang diantar
pasangan homoseksualnya. Diketahui pasien perokok berat, alkoholik, dan penasun sejak 5
tahun yang lalu. Pasien mengeluh terjadi penurunan berat badan drastis dan sering diare
berulang. Pemeriksaan intra oral: bercak putih multipel di mukosa bukal, dorsal lidah,
palatum, dapat diangkat dan meninggalkan area eritematus. Apakah mikroorganisme yang
terkait dengan kondisi sistemik yang terjadi pada pasien sesuai kasus?
A. HIV
B. HSV
C. HZV
D. Coxcakie virus
E. Paramyxovirus
Alasan :
• Riwayat sistemik pasien sesuai dengan gejala
• bercak putih dapat diangkat meniggalkan area kemerahan
• faktor predisposisi (kelompok risiko HIV)
• suspekimunodefisiensi
• infeksioportunistik-terkaiteratdenganHIV

340. Seorang pasien laki-laki 27 tahun datang ke RSGM dengan keluhan adanya bercak putih
di bawah lidah yang tidak sakit dan sudah ada sejak 3 bulan yang lalu. Pasien tidak
memiliki riwayat penyakit sistemik. Pasien seorang perokok berat, 2 bungkus per hari.
Pemeriksaan intraoral: OH buruk, lesi putih bercak yang tidak dapat diangkat di mukosa
dasar mulut, berukuran 2 cm, permukaan datar, tekstur halus. VAS 0.
Apakah pemeriksaan penunjang yang dibutuhkan untuk mendapatkan diagnosis definitif
A. Fine needle aspiration biopsy
B. Pemeriksaan darah tepi
C. Brush biopsy untuk sitologi
D. Biopsi untuk histopatologi
E. PET Scan
Alasan :
• Lesi dicurigai sebagai ... pre malignan condition : non scrapable, asimptomatik, perokok,
lokasi dasar mulut.
• Diagnosis definitif: biopsi untuk pemeriksaan histopatologi

341. Seorang laki-laki 88 tahun datang ke RSGM diantar oleh anaknya, mengeluh tidak dapat
makan karena ada benjolan yang bertambah besar di lidahnya yang sudah ada sejak 5 bulan.
Pasien mempunyai banyak riwayat kondisi sistemik dan polifarmasi. Pemeriksaan intra
oral: ulser tunggal berdiameter 2cm di lateral kiri lidah, dengan tepi meninggi dan indurasi
positif. VAS: 4, mobilitas lidah terbatas. Apakah kemungkinan faktor predisposisi
terjadinya keluhan di rongga mulut pada kasus?
A. Melanoma
B. Mucoepidermoid carcinoma
C. Fibroma
D. Squamous cell carcinoma
E. Adenocarcinoma
Alasan :
• ulserkronik
• bertambah besar, indurasi positif, tepi lidah
• merupakan neoplasma tersering di rongga mulut
• usia lanjut merupakan salah satu populasi yang sering ditemukan KSS

342. Seorang pasien laki-laku 35 tahun datang ke RSGM untuk minta second opinion terkait
diagnosis kanker mulut untuk sariawan yang dideritanya sejak 1 tahun yang lalu.
Pemeriksaan klinis: ulser tunggal berdiameter 2,5 cm di lateral kiri lidah, dengan tepi
meninggi dan indurasi positif. Anda setuju dengan diagnosis yang dibuat oleh dokter
sebelumnya. Apakah yang anda tindakan yang anda pada pasien sesuai kasus?
A. Melakukan rujukan untuk biopsi histopatologi
B. Melakukan pemeriksaan radiograf panoramic
C. Melakukan scrape untuk sitologi
D. Melakukan swab untuk memeriksa jamur pada lesi
E. Memberikan edukasi untuk berhenti
merokok Alasan :
• Untuk mendapatkan diagnosis definitif KSS diperlukan biopsi histopatologi
• Tanda klinis neoplasma: ulser kronis (1 tahun), asimptomatik, lidah, indurasi positif)

343. Seorang anak laki-laki berusia 10 tahun datang ke drg diantar ibunya dengan keluhan
sariawan pada bibir bawah sejak 2 hari yang lalu akibat jatuh. Pemeriksaan ekstraoral
tampak laserasi pada bibir bawah, intraoral terdapat ulser tunggal pada mukosa bibir bawah,
dilapisi eksudat fibrin kuning keputihan dengan halo eritematous, irregular, dan sakit.
Incisal gigi 11 dan 21 fraktur dan goyang derajat 2. Apakah diagnosis pada kasus tersebut?
A. Ulkus traumatikus
B. Traumatik Keratosis
C. Stomatitis Aftosa
D. Traumatik Fibroma E. Traumatik Neuroma

344. Seorang anak laki-laki berusia 10 tahun datang ke drg diantar ibunya dengan keluhan
sariawan pada bibir bawah sejak 2 hari yang lalu akibat jatuh. Pemeriksaan ekstraoral
tampak laserasi pada bibir bawah, intraoral terdapat ulkus tunggal pada mukosa bibir
bawah, dilapisi eksudat fibrin kuning keputihan dengan halo eritematous dan sakit. Incisal
gigi 11 dan 21 fraktur dan goyang derajat 2. Apakah terapi simtomatik untuk kasus
tersebut?
A. Anti jamur
B. Anti virus
C. Antibiotik
D. Analgetik
D. Antihistamin

345. Seorang perempuan berusia 45 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan bercak putih
pada tepi lidah kiri sejak 1 bulan yang lalu. Pemeriksaaan intraoral terdapat plak putih pada
sisi lateral lidah kiri, tidak dapat dikerok dan irregular. Gigi 36 karies dalam dengan tonjol
distolingual tajam. Apakah diagnosis pada kasus tersebut?
A. Frictional Keratotic
B. Leukoplakia
C. Oral Lichen Planus
D. Hiperplastic Candidiasis
E. Leukoedema

346. Seorang perempuan berusia 38 tahun datang ke RSGM dengan keluhan lidah perih dan
terbakar, kondisi sudah berlangsung selama 3 bulan. Pemeriksaan ekstra oral konjungtiva
pucat. Intra oral depapilasi, eritem hampir menyeluruh pada lidah. Dilakukan pemeriksaan
darah lengkap dengan hasil Hb 9 g/dl. Apa diagnosis klinis pada kasus tersebut?
A. Xerostomia
B.Atropik Glositis
C. Mukositis
D. Geographic Tongue
E. Median Rhomboid
Glossitis Terkait oleh karena
Anemia
• Tanda terjadi atrofi/ depapilasi pada lidah
• Hb < 11,5 g/dl
• Konjungtiva Pucat

347. Seorang perempuan berusia 52 tahun datang ke RSGM dengan keluhan pipi kanan
bagian dalam sakit, kondisi sudah berlangsung selama 4 bulan, belum diobati. Pasien
mempunyai riwayat hipertensi dan meminum captopril selama 6 bulan. Pemeriksaan intra
oral mukosa bukal dekstra dijumpai papula putih berbentuk striae dikelilingi makula eritem.
Apa diagnosis klinis pada kasus tersebut?
A. Oral Lichen Planus
B. White Sponge Nevus
C. Oral Lichenoid Reaction
D. Linea Alba Bukalis
E. Discoid Lupus Erithematosus
ALasan :
• Lesi unilateral menyerupai OLP
• Faktor penyebab penggunaan obat anti hipertensi golongan ACE inhibitor
(captopril)

348. Seorang perempuan berusia 77 tahun datang ke RSGM dengan keluhan rasa sakit,
kering, dan terbakar pada kedua sudut mulut sejak 1 minggu lalu, terutama saat membuika
mulut dan makan makanan pedas, Riwayat menggunakan gigi tiruan lepasan lengkap sejak
5 tahun yang lalu. Pemeriksaan klinis tampak fisur dalam pada kedua komisura bibir,
memanjang sekitar 1 cm, dengan daerah sekitar didapatkan deskuamasi, erosi dan
eritematus. Apakah diagnosis sementara kasus diatas?
A. Glandular cheilitis
B. Angular cheilitis
C. Allergic cheilitis
D. Exfoliative cheilitis
E. Eczematous cheilitis

349. Seorang anak perempuan berusia 7 tahun diantar neneknya ke RSGM dengan keluhan
nyeri pada kedua sudut bibir terutama sat membuka mulut. Pada pemeriksaan klinis tampak
fisura multipel eritematus pada kedua sisi komisura bibir, dikelilingi erosi dan deskuamasi.
Riwayat
sehari-hari tidak pernah makan daging, telur, sayur, kacang-kacangan dan buah-buahan.
Apakah penyakit sistmik yang mungkin diderita pasien pada kasus diatas ?
A. Gangguan pembekuan darah
B. Imunodefisiensi primer
C. Anemia defisiensi B12
D. Penyakit Rickets
E. Thalassemia

350. Seorang laki-laki berusia 32 tahun datang ke RSGM dengan keluhan lapisan putih
menutupi lidah sejak seminggu ini. Bisa dibersihkan dengan kapas, tapi terasa perih bahkan
berdarah, dan keesokan harinya lapisan putih muncul lagi. Perawakan pasien kurus, kekar,
dan bertatto. Riwayat minum amoxycillin sehari dua kali selama dua hari ketika flu dua
minggu yang lalu. Apakah tindakan yang harus dilakukan pada penatalaksanaan kasus di
atas?
A. Pemberian bat antiseptik untuk mengeliminasi infeksi
B. Meningkatkan status oral hygiene dengan dilakukan scaling
C. Pemeriksaan kemungkinan faktor pemicu yaitu diabetes melitus
D. Pemberian antijamur topikal sambil menunggu hasil mikologi kultur
E. Pemeriksaan fungi ginjal untuk memastikan pasien siap menerima pengobatan

351. Seorang laki-laki berusia 48 tahun datang ke RSGM dengan keluhan timbul sariawan
yang sangat sakit, disertai sakit kepala yang sangat hebat. Sebelumnya penderita merasa
tidak enak badan, merang, pusing, mual dan nyeri otot (myalgia). Pemeriksaan Intra oral:
pada mukosa palatum sebelah kanan terdapat ulser multipel, diameter 1-5 mm,
bergerombol, warna kemerahan dan disertai rasa sakit.
Apakah kemungkinan diagnosis dari kasus diatas ?
A. Varicella
B. Measlees
C. Rubella
D. Shingless
E. Herpangina

352. Seorang laki-laki berusia 30 tahun datang ke dokter gigi mengeluh sariawan berjumlah
banyak dan nyeri pada pipi bagian dalam sebelah kiri sejak 2 hari yang lalu. Riwayat
demam dan nyeri hebat pada area pipi kiri 5 hari yang lalu, diikuti lentingan kecil
bergerombol pada kulit pipi dan bagian dalam rongga mulut. Lentingan dalam mulut
kemudian pecah menjadi sariawan, sedang yang pada pipi mash ada, beberapa mengering
dan menghitam, disertai rasa gatal dan terbakar. Apakah terapi yang paling sesuai untuk
kasus diatas?
A. Acyclovir
B. Ibuprofen
C. Meloxicam
D. Predisone
E. Metronidazole

353. 1 hari sebelumnya pasien mengkonsumsi obat batuk yang dibeli diwarung. Kemudian
bibir pasien muncul krusta kehitaman. Diagnosisnya?
- Erythema multiformis

354. Terdapat lesi yang berpindah-pindah dalam rongga mulut. Diagnosanya?


- Geographic tongue

355. Mukosa pasien berubah warna da nada tambalan amalgam?


- Amalgam tattoo

Anda mungkin juga menyukai