Anda di halaman 1dari 4

KESIMPULAN LAPORAN PENCATATAN 10 INDIKATOR PHBS DI

DALAM RUMAH TANGGA DI III DUSUN DI DESA SIUNONG UNONG


JULU TAHUN 2022

1. % Persalinan yang ditolong di Fasilitas Kesehatan desa Siunongunong Julu


terbagi atas 3 dusun, dengan jumlah KK sebanyak 174 KK.
Dusun I (Dusun Indah) = 47 KK
Dusun II (Dusun Dahlia) = 56 KK
Dusun III ( Dusun Nyaman) = 71 KK
Adapun persalinan yang ditolong oleh tenaga kesehatan di Fasilitas Kesehatan
dari bulan Januari sampai September 2022.
Dusun I jumlan persalinannya = 1 KK
Dusun II jumlan persalinannya = 5 KK
Dusun III jumlan persalinannya = 1 KK
Jumlah keseluruhan persalinan = 7 KK
Jumlah persalinan yang ditolong oleh tenaga kesehatan = 7 KK
Kesimpulan :
100% persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan di Fasilitas Kesehatan

2. % Bayi Diberi ASI Eksklusif


Dusun I : 7 KK, yang mempunyai anak balita di atas 6 bulan
Dusun II : 9 KK, yang mempunyai anak balita di atas 6 bulan
Dusun III : 14 KK, yang mempunyai anak balita di atas 6 bulan
Jumlah keseluruhan KK yang mempunyai anak Balita di atas 6 bulan seanyak 30
KK.
Jumlah KK yang memberi ASI eksklusif sebanyak 27 KK, yang terdiri dari
Dusun I = 6 KK
Dusun II = 8 KK
Dusun III = 14 KK
Kesimpulan :
Jumlah KK yang memberi ASI eksklusif 27 /30 x 100 % = 90 %
Maka, 90 % bayi diberi ASI eksklusif
3. % Runah Tangga yang menimbang Balita Setiap Bulan
Jumlah rumah tangga yang mempunyai anak balita
Dusun I : 7 KK , ( yang mempunyai 10 anak)
Dusun II : 11 KK, ( yang mempunyai 15 anak)
Dusun III : 14 KK, ( yang mempunyai 23 anak)
Jumlah keseluruhan adalah 30 KK (semua Rumah Tangga yang menimbang
Balita datang ke Posyandu).
Kesimpulan :
100% rumah tangga yang menimbang balita datang ke posyandu
4. % Rumah Tangga Yang Menggunakan Air Bersih
Jumlah Rumah Tangga yang menggunakan air bersih :
Dusun I (Dusun Indah) = 47 KK
Dusun II (Dusun Dahlia) = 56 KK
Dusun III ( Dusun Nyaman) = 71 KK
Kesimpulan :
100% rumah tangga yang menggunakan air bersih ( Sumber Air Bersih
Masyarakat berasal dari mata air gunung)

5. % Rumah Tangga Yang Cuci Tangan Dengan Air Bersih dan Sabun
Jumlah Rumah Tangga yang menggunakan air bersih dan sabun :
Dusun I (Dusun Indah) = 47 KK
Dusun II (Dusun Dahlia) = 56 KK
Dusun III ( Dusun Nyaman) = 71 KK
Kesimpulan :
100% rumah tangga yang menggunakan air bersih dan sabun ( Sumber Air
Bersih Masyarakat berasal dari mata air gunung)

6. % Rumah Tangga Yang Menggunakan Jamban Sehat

Jumlah Rumah Tangga yang menggunakan jamban sehat :


Dusun I (Dusun Indah) = 47 KK
Dusun II (Dusun Dahlia) = 56 KK
Dusun III ( Dusun Nyaman) = 71 KK
Kesimpulan :
100% rumah tangga yang menggunakan jamban sehat.

7. % Rumah Tangga Yang Memberantas Jentik Nyamuk di Rumah

Jumlah Rumah Tangga yang memberantas jentik nyamuk di rumah :


Dusun I (Dusun Indah) = 47 KK
Dusun II (Dusun Dahlia) = 56 KK
Dusun III ( Dusun Nyaman) = 71 KK
Kesimpulan :
100% rumah tangga yang memberantas jentik nyamuk di rumah.

8. % Rumah Tangga Yang Makan Sayur dan Buah Setiap Hari

Jumlah Rumah Tangga yang makan sayur dan buah setiap hari :
Dusun I (Dusun Indah) = 47 KK
Dusun II (Dusun Dahlia) = 56 KK
Dusun III ( Dusun Nyaman) = 71 KK
Kesimpulan :
100% rumah tangga yang makan Sayur dan buah setiap hari

9. % Rumah Tangga Yang Melakukan Aktivitas Fisik Setiap Hari


Jumlah Rumah Tangga yang melakukan aktivitas fisik setiap hari :
Dusun I (Dusun Indah) = 47 KK
Dusun II (Dusun Dahlia) = 56 KK
Dusun III ( Dusun Nyaman) = 71 KK
Kesimpulan :
100% rumah tangga yang melakukan aktivitas fisik setiap hari

10. % Seluruh Anggota Rumah Tangga yang tidak Merokok di dalam Rumah
Jumlah Seluruh anggota rumah tangga yang merokok di dalam rumah :
Dusun I (Dusun Indah) = 2 KK
Dusun II (Dusun Dahlia) = 2 KK
Dusun III ( Dusun Nyaman) = 2 KK
Jumlah keseluruhan = 6 KK
Kesimpulan :
Jumlah Seluruh anggota rumah tangga yang tidak merokok di dalam rumah
: 168 KK / 174 KK x 100 % = 95 %

Indikator Pemberdayaan Masyarakat


Adanya UKBM ( Usaha Kesehatan Berbasis Masyarakat ) atau kegiatan terkait
PHBS secara rutin dilaksanakan dalam jangka waktu satu tahun.
Contohnya Kegiatan Posyandu, BKB, Posbindu dan Prolanis yang melibatkan
adanya kegiatan di Indikator PHBS.
LAPORAN PENCATATAN
10 INDIKATOR PHBS DI DALAM RUMAH TANGGA
DI III DUSUN DI DESA SIUNONG UNONG JULU
TAHUN 2022

Anda mungkin juga menyukai