Anda di halaman 1dari 31

Pengukuran, Zat, dan

Sifatnya K-1 membaca alat ukur berdasarkan satuan SI


Gerak Pada Benda K-2 menganalisis hasil percobaan GLB dan GLBB
Optika K-2 menentukan cacat mata berdasarkan gambar
Partikel Zat K-3 menentukan ciri partikel zat
Kalor dan Pemuaian K-3 menentukan pemuaian pada bimetal
Tata Surya K-1 menentukan akibat rotasi dan revolusi bumi
Usaha dan Energi K-1 menghitung besarnya usaha
Usaha dan Energi K-1 membandingkan energi potensial 2 buah benda
Gaya K-1 menghitung resultan gaya yang bekerja pada benda
Pesawat Sederhana K-2 menghitung besaran fisis pada pesawat sederhana
Gelombang K-1 menentukan hubungan periode, frekuensi dan cepat
rambat gelombang
Listrik Statis K-3 menghitung gaya listrik pada benda-benda
bermuatan listrik yang saling berdekatan
Tekanan K-2 menghitung tekanan hidrostatik berdasarkan
perbedaan kedalaman dari permukaan zat cair
Asam, Basa, dan Garam K-1 menentukan sifat asam dan basa
Unsur, Senyawa, dan
Campuran K-3 menjelaskan cara memisahkan campuran
berdasarkan data sifat fisika atau kimia
Gejala Alam Biotik dan
Abiotik K-1 memberikan contoh gejala alam biotik dan abiotik
dari ekosistem,
Interaksi Makhluk Hidup K-2 menjelaskan interaksi dua organisme yang hidup
bersama,
Gerak pada Tumbuhan K-1 menjelaskan macam gerak pada tumbuhan dan
penyebabnya
Interaksi Makhluk Hidup
dalam Ekosisitem K-2 memprediksikan akibat gangguan/turunnya populasi
salah satu komponen jaring-jaring makanan pada
suatu ekosistem
Penecemaran
Lingkungan K-3 menganalisis dampak pencemaran
Sistem Reproduksi pada
Manusia K-1 menjelaskan nama dan fungsi bagian alat
reproduksi manusia
Sistem Peredaran Darah
pada Manusia K-1 menentukan urutan peredaran darah pada sistem
peredaran darah
Struktur Fungsi
Tumbuhan K-2 menjelaskan struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
dikotil/monokotil
Sistem Pernafasan pada
Manusia K-1 menentukan urutan mekanisme terjadinya inspirasi
Sistem Pencernaan
Makanan pada K-1 menjelaskan struktur fungsi organ pencernaan
Manusia
Kelangsungan Hidup
Organisme K-1 menentukan cara perkembangbiakan hewan atau
tumbuhan untuk kelangsungan hidupnya
Bioteknologi K-1 menjelaskan tujuan penerapan teknologi reproduksi
modern
Fotosintesis K-1 menjelasakan tujuan tiap langkah percobaan
fotosintesis
Zat Adiktif K-2 menjelaskan efek samping penyalahgunaan
narkotika dan obat terlarang
Adaptasi pada Makhluk
Hidup K-3 menjelaskan contoh adaptasi pada tumbuhan

RANGKUMAN
IPA
1. Gejala alam : akasia hal 50 :
a. Biotik : hal hal yg berkaitan dengan makhluk hidup, misalnya : fotosintesis,
respirasi,pertumbuhan, pencernaan, dsb.
b. Abiotik : berkaitan dengan sifat fisik dan kimia di luar makhluk hidup, misalnya :
hujan, pelapukan, emosi.

Prediksi : disajikan beberapa pernyataan/gambar, siswa bisa menentukan gejala alam biotik

dan abiotik.( yang dilihat penyebabnya).

2. Zat Aditif , Adiktif dan Psikotropika.


(Akasia hal 49).Bab 8 . Saiful Karim
Prediksi : - Contoh2 zat aditif sintetis dan fungsinya -
Peranan /fungsi zat adiktif tertentu.
- Bahan kimia rumah tangga, zat aditif dlm makanan dan fungsinya
a. Bahan kimia rumah tangga :
a.Sabun : ABS dan LAS
b.Pemutih baju : natrium hipoklorit ( Na0CL)
c. Pasta gigi : natrium fluorida dan kalsium karbonat
d.Deterjen : natrium sulfat dan natrium hidroksida
b. Zat Aditif : bahan yg sengaja ditambahkan pada makanan utk meningkatkan kualitas.

Pewarna

Alami :

1. Karamel : coklat dr gula yg dipanaskan


2. Curcumin : kuning : kunyit
3. Klorofil/hijau : pandan & daun suji
4. Beta karotin : oranye : wortel
5. Karmin : merah : cabe/stroberi/tomat
6. Ungu : buah naga : bit/ubi ungu
7. Merah coklat : dan jati/gula merah/kulit bawang merah/daun jambu
biji
8. Hitam : jerami/tinta cumi.
b. Sintetis :
1. Tartrazin : kuning
2. Karmoisin/eritrosin/amarant : merah
3. Fast green FCF : hijau
4. Brilian blue : biru
5. Sunset yellow : oranye
c. Pewarna tekstil yg disalahgunakan :
1. Rhodamin B : merah
2. Methanil yellow : kuning.

Pemanis
1. Alami : Gula tebu/pasir,Gula batu,Gula
aren/kelapa, Madu
2. Sintetis : Siklamat,Sakarin, Sorbitol,
Aspartam, Acesulfan, Neotam,dulsin Pengawet:
a.Alami : Gula, Garam, Es batu, Pengeringan, Pengasapan, Penjemuran.
b.Sintetis : Natrium benzoat,Asam benzoat, Kalium propionat, Asam
propionat,Asam nitrat,Asam nitrit,Asam acetat/cuka
c. Yg disalahgunakan :
1. Formalin
2. Boraks
Penguat rasa /penyedap rasa
d.Alami : Rempah-rempah
e.Sintetis : Monosodium glutamat/MSG, Vetsin : miwon, biomiwon, sasa,
ajinomoto.
Zat Adiktif : bahan yg jika masuk dlm tubuh menyebabkan kecanduan.
Prediksi : upaya mencegah/mengatasi kecanduan zat adiktif. Dikelompokkan
mjd 3 yaitu :

a. Stimulan/perangsang : berdampak ke pusat saraf/otak /meningkatkan

Meningkatkan tekanan darah, kecepatan pernapasan, denyut jantung. Contoh


: cafein, nikotin, kokain, amfetamin, ekstasi,sabu-sabu.

b.Depresan /penenang : berdampak ke pusat saraf/otak /menurunkan

Menurunkan tekanan darah, kecepatan pernapasan, denyut jantung. Contoh


: alkohol, heroin, morfin,putaw, obat-obatan, barbiturat.

c. Halusinogen/berkhayal : LSD, ganja, kecubung.

Dampak pengguna narkoba :


a. Dampak fisik : badan/raga ( mata merah, badan kurus).
b. Dampak psikis : kejiwaan ( mudah marah, bohong, gembira berlebihan)
c. Dampak fisiologis : fungsi alat tubuh terganggu (jantung berdetak cepat, nadi lemah,
suhu tinggi).
3. Keanekargaman makhluk hidup ( Mikroskop) Akasia hal 50 Prediksi
:
solusi jika ada masalah dengan mikroskop :
a. jika kurang cahaya/intensitas cahaya : diatur diafragma/ cermin
b. jika kurang fokus / kejelasan gambar : diatur mikrometer dan makrometer
c. jika kurang jelas / perbesaran bayangan : mengganti lensa obyektif dg memutar revolver
dgn perbesaran yg sesuai.
d. kejernihan gambar : emersi oil
Tabel. 3.2. Bagian-Bagian Mikroskop dan Fungsinya
1. Lensa okuler :Lensa yang berhubungan dengan mata langsung
pengintai atau pengamat yang berfungsi untuk memperbesar
bayangan objek. Ada 3 buahlensa,yaitu dengan perbesaran5 x, 10 x,
dan 15 x.
2. Lensa objektif : Lensa yang berada di dekat objek/benda berfungsi
untukmemperbesar bayangan benda.Susunan lensa biasanya
terdiriatas 3 atau 4 buah dengan perbesaran masing-masing 4 x,10 x,
40 x dan 100 x.
3. Diafragma : Untuk mengatur intensitas cahaya yang masuk ke lensa
objektif
4. Cermin berfungsi untuk mengarahkan cahaya pada objek. Cermin
datar digunakan ketika cahaya yang dibutuhkan terpenuhi, sedangkan
cermin
cekung digunakan untuk mengumpulkan cahaya.
5. Tabung mikroskop (Tubus) :Untuk menghubungkan lensa okuler dan
lensa objektif
6. Meja sediaan (meja preparat) : Sebagai tempat meletakkan objek atau
preparat yang diamati.
7. Klip (penjepit objek) :Untuk menjepit preparat agar kedudukannya tidak
bergeser ketika sedang diamati.
8. Lengan mikroskop: Untuk pegangan pada saat memindahkan atau
membawa mikroskop
9. Pemutar halus (mikrometer) : Untuk
menggerakka(menjauhkan/mendekatkan)

lensa objektif terhadap preparat secara pelan/halus


10. Pemutar kasar (makrometer) :Untuk menggerakkan tubus ke atas dan
ke bawah secara cepat
11. Kondensor : Untuk mengumpulkan cahaya yang masuk, alat ini dapa
tdiputar an dinaikturunkan
12. Sekrup (engsel inklinasi) : Untuk mengatur sudut atau Tegaknya
mikroskop
13. Kaki mikroskop : Untuk menyangga atau menopang mikroskop
Urutan penggunaan mikroskop yang paling benar adalah....
A. 1, 2, 4, 3, 5, 6

4. Organisasi kehidupan akasia hal 52 Prediksi :


1. Fungsi bagian-bagian sel
2. Tabel Perbedaan sel tumbuhan dengan sel hewan :
3. Macam-macam jaringan epitel dan fungsinya

meristem epidermis sklerenkim parenkim

Jaringan jaringan otot polos otot jantung otot rangka/lurik


tulang pengikat pada
ligamen

Jaringan pada hewan dan manusia


1) Jaringan epitel merupakan jaringan yang melapisi
permukaan tubuh atau organ baik permukaan dalam maupun
permukaan luar.
Bentuk jaringan ini pipih, kubus, dan silinder.
2) Jaringan otot merupakan jaringan yang tersusun atas sel-sel
otot dan bersifat lentur. Terdapat tiga (3) macam jaringan otot,
yaitu: a) Otot polos terdapat pada dinding alat–alat dalam.
b) Otot lurik terdapat pada rangka.
c) Otot jantung terdapat pada dinding jantung.
3) Jaringan syaraf merupakan jaringan yang tersusun atas sel–sel
syaraf. Setiap sel syaraf terdiri dari badan sel dan serabut syaraf. 4)
Jaringan ikat merupakan jaringan yang menghubungkan bagian tubuh
dengan bagian tubuh yang lain.
5) Jaringan penyokong atau penunjang merupakan jaringan yang
terdiri dari jaringan tulang rawan dan jaringan tulang. Jaringan
penyokong berfungsi untuk memberi bentuk tubuh, melindungi tubuh
dan menguatkan tubuh.

a. Urutan organisasi kehidupan dari plg kecil : sel-jaringan-organ-sis organ-


organisme
b. Urutan organisasi kehidupan dari plg besar : organisme-sis organ-organ-jaringan-
sel
Bagian sel dan fungsinya :
1. Membran sel (K)
2. Inti sel (A) : mengatur seluruh kegiatan sel
3. Vakuola /ruang antar sel (G).
4. Retikulum endoplasma: transportasi (E).
5. Ribosom : sintesa protein (F)
6. Badan golgi :sekresi/pengeluaran protein dan lendir (M)
7. Mitokondria : penghasil energi/ respirasi/pernafasan (L).
8. Kloroplas/plastida : tempat fotosintesis (I)
9. Lisosom : pencernaan
10. Sentriol
11. Dinding sel (J) : melindungi.

Perbedaan sel tumbuhan dengan sel hewan

No Perbedaan Sel hewan Sel tumbuhan

2. Plastida - punya
3. lisosom punya -
4. sentrosom punya -
5. Dinding sel - punya
6. Ukuran vakuola dan jumlah Kecil, sedikit Besar, banyak
7. bentuk Tidak tetap tetap

5. Ciri-ciri makhluk hidup ( Akasia hal 53).


Prediksi : Soal berupa gambar, satu soal 2
gambar Ciri –ciri Makhluk hidup :
- Bergerak
- Bernafas
- Makan
- Berkembangbiak
- Peka terhadap rangsang
- Adaptasi
- Tumbuh dan berkembang
- Mengeluarkan zat sisa

6. Klasifikasi Makhluk Hidup (akasia 55) Prediksi


:
• kunci dikotomi /kunci determinasi
• Klasifikasi tumbuhan
• Klasifikasi hewan
Kunci diterminasi tumbuhan berikut ini:

1. a. Berkembangbiak dengan spora ............................2

b. berkembangbiak dengan biji .................................3

2.a. belum memilki akar ,batang dan daun sejati .........Bryopsida (lumut daun)

b. memilki akar, batang dan daun sejati ....................Adiantum sp (suplir) 3.

a. biji tidak ditutupi bakal buah .................................Pinus (Pinus merkusii)

b. biji tertutupi bakal buah .........................................4

4 . a. Berbiji tunggal ........................................................Kelapa (Cocos nucifera )

b. berbiji belah ( ganda ) ............................................5

5. a. Berdaun majemuk ..................................................Lamtoro (Leucaena leococephala).

b. berdaun tunggal .....................................................Mangga (Manggifera indica)

Kunci determinasi tanaman lamtoro (Leucaena leucocephala) adalah ....

A. 1a, 2b , 3b , 5a B. 1a, 2b , 4b , 5a C. 1b, 3b, 4a , 5a D. 1b, 3b , 4b, 5a

a. Klasifikasi hewan berdasar penutup tubuh:


a.Rambut : Mamalia
b.Bulu : Aves/unggas
c. Sisik : Pisces dan reptil
b. Klasifikasi hewan berdasar cara reproduksi
a.Ovipar : bertelur, embrio berkembang di luar tubuh induk,makanan dr
kuning telur
b.Vivipar : beranak
c. ovovivipar : bertelur dan beranak m
c. Klasifikasi hewan berdasar tempat fertilisasi ( pertemuan sperma dan ovu )
a.Fertilisasi eksternal ( fertilisasi di luar tubuh ) : pisces dan amfibi
b.Fertilisasi internal (pertemuan sperma dan ovum di dalam tubuh ) : reptil,
aves dan mamalia
d. Klasifikasi hewan berdasar suhu tubuh
a.Berdarah dingin / poikiloterm/ suhu tubuh berubah-ubah : Pisces, Amfibi
dan Reptil
b.Berdarah panas/homoioterm : Aves dan mamalia
e. Klasifikasi tumbuhan berdasar jumlah keping bijinya ( monokotil/dikotil)
f. Klasifikasi hewan berbuku-buku ( Arthropoda ) berdasar jumlah kakinya.

7. Interaksi dalam Ekosistem. ( akasia hal-56)Teguh Bab 12


Satuan makhluk hidup tunggal : individu- populasi-komunitas-ekosistem.
Lingkungan : segala sesuatu di sekitar makhluk hidup...biotik dan abiotik
Ekosistem : hubungan antara makhluk hidup dg lingkungan
Rantai makanan : peristiwa makan memakan yang dimulai dari produsen
Jaring makanan : kumpulan beberapa rantai makanan Piramida
makanan :
Prediksi :
1. Disajikan 2 jaring makanan siswa dapat memprediksi perubahan yang terjadi pada
makhluk hidup jika salah satu berkurang.
2. Gambar simbiosis, antibiosis dan predasi, netral ( pola interaksi ).
Interaksi dlm ekosistem : hubungan timbal balik antara 2 makhluk hidup
a. Netral : tidak saling mempengaruhi ( ayam dan kambing )
b. Predasi :satu memangsa yg lain ( musang dg ayam )
c. Kompetisi : bersaing dlm hal makanan, wilayah dan pasangan ( kambing dan sapi) d.
Simbiosis
a.S. Mutualisme / saling untung : hiu dan remora, Jamur dan alga membentuk
LICHENES/lumut kerak, ikan badut dgn anemon laut, semut rangrang dg
tumbuhan, anemon laut dengan ikan badut., raflesia dg lalat
b.S. Komensalisme / satu untung satu biasa saja: anggrek dan tumbuhan paku
yg menempel.
c. S. Parasitisme / satu untung satu rugi : benalu, tali putri, raflesia
e. Antibiosis : satu menghambat yg lain
8. Pencemaran lingkungan : masuknya zat/unsur atau benda asing ke dalam suatu lingkungan
yang menyebabkan perubahan/rusaknya tatanan : Polusi (akasia- hal 58 ) Prediksi :
• Solusi jika ada kasus pencemaran
• Tujuan suatu tindakan
• Polutan/penyebab polusi dan gejalanya Macam Pencemaran :
a. Pencemaran air Penyebabnya :
• Pembuangan limbah industri : diolah dulu sblm dibuang
• Pembuangan sampah domestik
• Tumpahan /bocoran minyak bumi
• Pestisida
Dampaknya :

• Blooming/eutrofikasi : tumbuh suburnya tanaman mis alga/eceng gondok


krn limbah rumah tangga ( urea/nitrogen /ABS).
• Hg/air raksa /merkuri : merusak sistem saraf ( cth. Peristiwa minamata).
• Detergen : penurunan kadar oksigen terlarut (BOD).
• Bocoran minyak
b. Pencemaran udara :

Penyebabnya :

• Asap kendaraan, asap rokok, asap pabrik


• Kebakaran hutan
• Penggunaan ac, freon, dst
• Letusan gunung berapi

Dampaknya :

a.Hujan asam : hujan yang bersifat asam karena mengandung NO2 /nitrat
dan SO2 /belerang , akibatnya logam mdh berkarat, tumbuhan mati,
bangunan lapuk, cat mdh pudar, kualitas perairan menurun.
b.Pemanasan global/global warming : CO2 dr asap pabrik , dampaknya
suhu bumi meningkat, es di kutub mencair, permukaan laut naik.
c. Bocornya lapisan ozon : CFC dr lemari pendingin, freon, parfum, AC
dampaknya kanker kulit.
c. Pencemaran tanah
9. Kependudukan hal 60.
Prediksi : Hubungan antara kepadatan populasi manusia dg kualitas lingkungan( berupa
grafik/ 2 grafik )
Jumlah penduduk sll meningkat, berdampak pada :
A. Kebutuhan pangan, air bersih, oksigen, tempat meningkat tetapi ketersediaan
menurun.
B. Kerusakan lingkungan, pencemaran, CO2 meningkat.
C. Kualitas lingkungan menurun
D. Kebutuhan oksigen naik, ketersediaan oksigen menurun
10. Sistem Pencernaan Makanan ( akasia 60).- Saiful Karim bab 3 Prediksi :
a. Penyakit pada sistem pencernaan berdasarkan ciri-ciri
- Maag : perih, kembung, mual, HCL naik/asam lambung.
- Typus : suhu tubuh tinggi, perforasi usus, bakteri Salmonella
- Konstipasi/sembelit : sulit BAB, kurang serat
- Diare : kadar air BAB tinggi, bakteri Entamoeba.
b. Peranan enzim dalam bahan makanan yang dikonsumsi
c. Uji makanan
No Bahan yang diuji Nama reagen dan Perubahan warna
warna asli
1. Karbohidrat Lugol warna coklat biru
2. Glukosa/gula Benedik (Fehling AB) warna biru Merah
bata/orange
3 Protein Biuret (CuSO4 + NaOH) warna Biru Ungu/violet
cerah
4 lemak Etanol endapan
5 Vit c Bramtimol biru cerah

d. Arti pencernaan ‘ : proses menghancurkan makanan mjd halus supaya bisa


diserap.
e. Macam pencernaan :
a.Mekanik : tanpa enzim
b.Kimiawi : dengan enzim
f. Gambar saluran pencernaan makanan, nama bagian dan fungsinya.
g. 4 kelenjar pencernaan makanan ,nama enzim dan fungsinya.
a.Mulut/kel. Ludah : amilase/ptialin : mengubah amilum mjd glukosa
b.Lambung : HPR
1. HCL/asam klorida : membunuh bibit penyakit
2. Pepsin : mengubah protein mjd pepton
3. Renin : menggumpalkan protein susu/kasein
c. Hati : empedu : mengemulsikan lemak
d.Pankreas : ATL
1. Amilase : mengubah amilum mjd glukosa
2. Tripsin : mengubah protein/pepton mjd asam amino 3.
Lipase : mengubah lemak mjd asam lemak dan gliserol
h. Defekasi : proses pengeluaran sisa pencernaan makanan mll anus brp feses.
11. SKL 32. Sistem alat gerak pada manusia ( akasia hal-67, saiful Karim Bab 2 )
Prediksi : Jenis gerak pada manusia dan organ yang berperan ( gambar).
a. Arti Rangka :
b. Fungsi rangka ( 206 tlg )
c. Pembagian tulang berdasar :
a. unsur penyusunnya ( zat kapur dan perekat/kolagen )
1. Tulang rawan : sedikit kapur banyak perekat (hidung,telinga, sendi).
2. Tulang keras : sedikit perekat banyak kapur
b. Bentuknya :
a. Tlg pipa :lengan atas, pengumpil, hasta, ruas jari tanganlg
paha, tlg kering, tlg betis,tlg ruas jari kaki
b. Tlg pipih
c. Tlg pendek :Tlg pergelangan tangan,Tlg pergelangan kaki,
Ruas tlg blkg
d. tidak beraturan : Ruas tlg blkg

c. Berdasar letaknya :
1. Tlg tengkorak - pipih
2. Tlg badan:
a. Tlg belakang : 33 ruas - pendek
i. 7 ruas tlg leher
ii. 12 ruas tlg punggung
iii. 5 ruas tlg pinggang iv. 5 ruas tlg kelangkang
v. 4 ruas tlg ekor
b. Tulang dada-pipih
i. Hulu
ii. Badan
iii. Taju pedang
c. Tulang gelang bahu-pipih
i. Selangka ii.
Belikat
d. Tulang rusuk : 12 pasang-pipih
i. Rusuk sejati : 7 ruas
ii. Rusuk palsu : 3
iii. Rusuk melayang : 2
e. Tulang gelang panggul-pipih
i. Tulang usus
ii. Tulang duduk iii.
Tulang kemaluan
3. Tlg anggota gerak
a. Tangan
i. Lengan atas-pipa
ii. Pengumpil-pipa
iii. Hasta-pipa iv. Pergelangan tangan-pendek
v. Telapak tangan-pipih
vi. Ruas jari tangan-pipa
b. Kaki
i. Paha-pipa
ii. Tempurung lutut-pipih
iii. Kering-pipa iv. Betis-pipa
v. Pergelangan kaki-pendek
vi. Telapak kaki-pipih
vii. Ruas jari kaki-pipa
d. Persendian/artikulasi : hubungan antara tulang satu dg yg lain..
a. Berdasar sifat geraknya
1. Sendi mati/ tak bs bergerak/sinartrosis : tlg tengkorak
2. Sendi kaku/gerak tp sdkt /amfiartrosis : rusuk sejati dgn tl dada
3. Sendi gerak/diartrosis
b. Berdasar arah geraknya :
1. Sendi engsel/ 1 arah : siku dan lutut
2. Sendi pelana/ 2 arah : antara ibu jari dg telapak tangan
3. Sendi peluru/ segala arah :
- lengan atas dgn gelang bahu
- tlg paha dg gelang panggul
4. Sendi putar : pd leher
e. Otot : otot polos, otot lurik dan otot
jantung

Tabel perbedaan otot polos, otot lurik dan otot jantung


N Perbeda Otot polos Otot lurik Otot jantung
an
o
Bentuk gelendong silindris Silindris, bercabang
Gambar

Jumlah 1, di tengah Banyak, di tepi Banyak,ditengah


inti/
letak
Cara Tak sadar/tak Sadar/bs diperintah Tak sadar/tak diperintah
kerja diperintah otak otak otak
Letak Pd organ dalam Melekat pd tulang jantung
dlm
tubuh
contoh Lambung, usus,hati Kaki, tangan Jantung disebut otot
istimewa

f. Cara kerja otot ( diprediksikan ) Beberapa


istilah penting :
1. Bisep : otot dgn 2 tendon
2. Trisep : otot dgn 3 tendon
3. Kontraksi : otot yg bekerja, cirinya : memendek, keras,
menggembung
4. Relaksasi : otot yg istirahat, cirinya : memanjang, lembek,
mengendur.
5. Fleksor : otot yg membengkokkan
6. Ekstensor : otot yg meluruskan
7. Supinasi : otot yg menengadahkan
8. Pronasi : otot yg menelungkupkan
9. Antagonis : otot yg kerjanya berlawanan, contoh : bisep dan trisep
10. Sinergis : otot yg bekerjasama, contoh : pronator teres dan
kuadratus saat membuka dan menutup telapak tangan.
11. Adduksi : mendekati tubuh
12. Abduksi : menjauhi tubuh
13. Depresi :menurunkan anggota tubuh
14. Elevasi :menaikkan anggota tubuh
15. Inversi :Memiringkan telapak kaki kearah dalam
16. Eversi :memiringkan telapak kaki kearah luar
12. SKL 33. Sistem pernapasan/ respirasi ( akasia hal 62– saiful k bab 4 ) Prediksi
:
• Mekanisme pernapasan
• Kapasitas paru-paru, bs berupa grafik.
Percobaan pernapasan
a. Arti pernapasan : proses pembakaran zat makanan (C6H12O6) oleh oksigen
utkmenghasilkan ENERGI dan mengeluarkan sisa brp CO2 dan H2O (uap air ).
b. Reaksi pernapasan : O2+ C6H12O6 ----- Energi + CO2 + H2O
c. Reaksi fotosintesis : CO2 + H2O --------- C6H12O6 + O2
d. Gambar saluran pernapasan :
1. Hidung
2. Laring-faring
3. Trakea
4. Bronkhus
5. Bronkhiolus
6. alveolus.
e. Proses yg tjd di organ pernapasan :
a. Hidung :
1. Disaring oleh bulu-bulu hidung
2. Disesuaikan suhunya
3. Diatur kelembapan-nya
b.Tenggorokan/trakea : ada penyaringan udara oleh silia/rambut halus
c. Paru-paru / pulmo : alveolus mrpkn tempat pertukaran o2 dan co2
f. Prediksi : Kapasitas paru-paru :...hal 67 grafik.
1. Kapasitas total paru-paru : kemampuan paru2 menampung udara
sebanyak 4,5 liter/ 4500cc
2. Kapasitas vital paru-paru : udara yg keluAR MASUK PARU-PARU
SEBANYAK 3,5 LITER/ 3500 CC
3. Udara residu : udara yg tetap tinggal di paru-paru sebanyak 1 liter
4. Udara pernapasan/tidal : udara yg keluar masuk paru-paru pd
aktifitas santai sebanyak 0,5 liter / 500 cc
5. Udara komplementer : udara yg bisa dihirup sekuat-kuatnya setelah
udara pernapasan biasa sebanyak 1,5 liter/1500 cc.
6. Udara suplementer : udara yg bisa kita hembuskan sekuat-kuatnya
sebanyak 1,5 liter/1500 cc.

g. Dua macam pernapasan :


a. pernapasan dada ( tulang rusuk )
b. pernapasan perut ( diafragma )

fase pernapasan : sekali bernafas terdiri atas 2 fase


c. inspirasi : menarik nafas
d. ekspirasi : menghembuskan nafas Mekanisme pernapasan :
a. Inspirasi pernapasan dada :
1. Rusuk kontraksi/naik
2. Rongga dada membesar
3. Tekanan udara kecil
4. Udara masuk ke paru-paru
b. ekspirasi pernapasan dada
1. Rusuk relaksasi/turun
2. Rongga dada mengecil
3. Tekanan udara besar
4. Udara keluar dr paru-paru
c. Inspirasi pernapasan perut
1. Diafragma kontraksi /mendatar
2. Rongga dada membesar
3. Tekanan udara kecil
4. Udara masuk ke paru-paru
d. ekspirasi pernapasan perut
1. Diafragma relaksasi/melengkung
2. Rongga dada mengecil
3. Tekanan udara besar
4. Udara keluar dr paru-paru
13. SKL 33. Sistem Transportasi Manusia ( akasia hal 64 – bab 5 Saiful Karim )
Prediksi :
a. Gambar proses peredaran darah besar dan kecil

b. Perbedaan pembuluh vena dan arteri (dimulai dari gbr proses peredaran darah).

c. Gambar bagian-bagian darah dan fungsinya.


a. Gambar jantung : 2 serambi/atrium dan 2 bilik/ventrikel
a. Jantung kanan : berisi co2/kotor
b. Jantung kiri : berisi o2/bersih

b. Darah :
1. Bagian yg cair : plasma darah
2. Bagian yp padat : sel darah
a. Sel darah merah
b. Sel darah putih
c. Keping darah

no Perbedaan Sel darah merah Sel darah putih Keping darah


1 Nama lain/ Eritrosit leukosit Trombosit
gambar
2 Bentuk Bulat Tdk tetap Tdk teratur
cekung/bikonkaf
3 Inti - Punya inti sel -
4 Jumlah tiap 5 jt/mm3 8.000 /mm3 300.000/mm3
mm3
5 Fungsi Mengedarkan Membunuh kuman Proses
oksigen dan sari pembekuan
mkn darah.

c. Skema Proses pembekuan darah :


Jika terluka : trombosit pecah--------------------- enzim trombokinase/tromboplastin
Protrombin –---- (vit K)---- trombin Fibrinogen-----------(ion
Ca )---------- benang fibrin ( luka menutup )
d. pembuluh darah
1. p nadi/ arteri
2. p balik / vena
3. p kapiler darah
e. Tabel perbedaan pembuluh nadi dgn p balik
No Perbedaan Pembuluh nadi Pembuluh balik
1 Nama lain arteri vena
2 Letak Jauh dr permukaan Dekat dr permukaan kulit
kulit
3 Denyut terasa tidak
4 Sifat dinding Tebal elastis Tipis tidak elastis
5 Arah aliran darah Keluar dr jantung -kiri Masuk ke jantung -kanan
6 Jumlah katup, jika 1, memancar Banyak, meleleh
terluka
7 Fungsi Mengangkut oksigen Mengangkut CO2
f. Arti dari :
a.Peredaran darah terbuka : darah beredar tidak melalui pembuluh
b.Peredaran darah tertutup : darah beredar melalui pembuluh
c. Peredaran darah tunggal : sekali beredar, darah melewati jantung sekali
d.Peredaran darah ganda : sekali beredar, darah melewati jantung 2 kali
1. Peredaran darah kecil : jantung ---. paru-paru---jantung
( bilik kanan ) (serambi kiri )
2. Peredaran darah besar :jantung---seluruh tubuh --- jantung
(bilik kiri ) (serambi kanan)
g. Prediksi : Proses peredaran darah manusia Penyakit pada sistem transportasi :
1. Anemia : kekurangan sel darah merah
2. Hemofilia : darah sukar membeku
3. Koronariasis: penyumbatan pd pembuluh
jantung
4. Varises : pelebaran pembuluh balik di
kaki
5. Ambeien : pelebaran pembuluh balik di
anus
6. Thalasemia : eritrosit bentuk bulan sabit
7. Leukemia : kanker darah putih
8. Arterio-sklerosis : penyumbatan pembuluh
nadi oleh kalsium
9. Athero-sklerosis : penyumbatan pembuluh
nadi oleh kolesterol
10. Hipertensi: tekanan darah tinggi
11. Hipotensi: tekanan darah rendah
12. Leokopeni: kekurangan sel darah
putih 14. Ekskresi pada manusia, akasia hal 69 ( Ekskresi – Sekresi –
Defekasi ). Prediksi : 1. Menyebutkan penyebab penyakit berdasarkan
ciri-cirinya
2. Gambar penampang ginjal dan fungsinya
3. Proses penyaringan darah menjadi urine ( tabel atau gambar nefron).
Pengeluaran :
a. Ekskresi : pengeluaran sisa zat metabolisme yg hrs dibuang sebab bs
menyebabkan penyakit.
b. Sekresi : pengeluaran zat bukan untuk dibuang tetapi justru dimanfaatkan,
contoh enzim dan hormon.
c. Defekasi : pengeluaran sisa pencernaan makanan brp feses melalui anus.
4 alat ekskresi pada manusia:

a.Ginjal = urine
b.Paru-paru = CO2 dan H2O
c. Kulit = keringat
d.Hati = empedu

Urutan jalannya urin dr ginjal : Ginjal – ureter – kandung kemih – uretra

Fungsi ginjal : menyaring darah mjd urine ---- korteks/ kulit, yg tersusun atas banyak nefron.

Gambar penampang membujur ginjal , nefron dan bagiannya

Prediksi : Tabel 3 proses penyaringan darah mjd urine

N0 Proses tempat Hasil


1. Filtrasi/penyaringan glomerulus Urine primer/filtrat
glomerulus
2. Reabsorbsi/penyerapan Tkp.Tubulus Kontortus Urine sekunder/f. tubulus
kembali proksimal
3 Augmentasi/penambahan Tkd. Tubulus Kontortus Urine sesungguhnya
zat sisa distal
Prediksi : Tabel parameter kandungan zat dalam urin :

No Uji Reagen Warna sebelum Warna sesudah Nama penyakit


diuji diuji
1. Ph pH meter -
2. Glukosa Benedict/ Biru jernih Merah bata Diabetes mellitus
fehling AB
3. Protein Biuret Biru Ungu/violet Albuminuria
4. Klorida AgNO3 Putih susu Endapan putih Kencing batu
Penyakit pada ekskresi :
1. nefritis : radang pada nefron krn infeksi bakteri Streptococcus.
2. gagal ginjal : kondisi ginjal tdk berfungsi
3. Diabetes mellitus : kadar gula dlm darah yg melebihi normal kekurangan hormon insulin
4. Diabetes insipidus : kekurangan hormon vasopresin/antidiuretik hormon menyebabkan
produksi urin 30x lipat urin normal.
5. Batu ginjal : terbentuknya endapan kalsium krn kurang minum atau sering
menahan kencing.

15. Reproduksi manusia, akasia hal 72.


a. Gambar organ reproduksi wanita dan fungsinya

1. Ovarium/indung telur : memproduksi ovum, hormon -


progesteron dan estrogen.
2. Oviduk/ tuba falopi/saluran telur : tempat
fertilisasi/pembuahan
3. Uterus/rahim : berkembangnya janin
4. Vagina : keluarnya janin
b. Gambar organ reproduksi pria dan fungsinya

1. Testis : menghasilkan sperma dan hormon testosteron


2. Skrotum : melindungi testis
3. Epidedimis ; mematangkan sperma dan menyimpan sperma
sementara
4. Vas deferen : menyalurkan sperma dr testis ke kantong sperma
5. Kel prostat : menghasilkan cairan asam
6. Kel cowpery : menghasilkan lendir dan cairan bersifat basa.
7. Vesikula seminalis : memberi makan pada sperma 8. Kantong
sprema : menyimpan/menampung sperma.
9. Penis : memasukkan sperma ke organ reproduksi wanita/organ
kopulasi.

Prediksi :

1. Grafik siklus menstruasi

2.Proses yang terjadi di organ reproduksi ( berupa gambar )

3.Nama penyakit pada sistem reproduksi dan akibatnya :

A. Kanker servix : HPV ( Human Papilloma Virus )


B. AIDS disebabkan oleh HIV
C. Sifilis disebabkan bakteri Treponema pallidium, dg ciri :
a. Luka pd alat kelamin, rektum, lidah dan bibir
b. Pembengkakan getah bening di paha
c. Bercak di seluruh tubuh
d. Tulang dan sendi terasa nyeri
D. Gonore (GO) : disebabkan oleh bakteri Neisseria gonorrhoeae, ciri :
a. Keluarnya nanah dari saluran kelamin
b. Sering buang air kecil
c. Terasa panas
E. Keputihan : jamur Candida albicans F. Herpes genitalis : virus Herpes simplex tipe 2
16. Jaringan Tumbuhan, akasia 75. Prediksi:
- Menentukan nama bagian jaringan pada tumbuhan dan fungsinya ( akar, batang dan daun ).
- Menjelaskan 3 faktor yang mempengaruhi naiknya air dan garam mineral oleh pemb xylem:

o Daya isap daun

o Tekanan akar

o Kapilaritas pembuluh
a. Gambar penampang akar

b. Gambar penampang daun dan bagiannya; dan fungsinya.


c. Gambar penampang batang dan bagiannya dan fungsinya

17. REPRODUKSI PADA HEWAN DAN TUMBUHAN TINGKAT RENDAH

Ada 5 cara yaitu :


1. Pembelahan
- Biner {membelah diri}
- Pembelahan ganda
2. Pembentukan Tunas
3. Fragmentasi
4. Partenogenesis

5. konjugasi

1. Pembelahan biner/ membelah diri terjadi pada makhluk hidup Uniseluler { Monera dan
Protista) contohnya adalah Amoeba, Paramecium dll. Dari satu individu membelah secara
langsung menjadi 2 sel anak.

b. Pembelahan Ganda
Yaitu pembelahan berulang sehingga dalam sekali pembelahan dari satu individu dapat
dihasilkan lebih dari 2 individu. Contoh hewan yang dapat melakukan pembelahan ganda adalah
Plasmodium.

2. Pertunasaan (Budding)

Yaitu pembentukan tunas kecil yg serupa


dengan induk. Tunas ini kemudian
memisahkan diri dan menjadi individu baru.

Contohnya adalah Hydra dan ubur2, dan


hewan dari golongan Porifera.

3. Fragmentasi

Individu baru terbentuk dari bagian tubuh induk yang terbagi-bagi atau terputus baik yang
disengaja atau tidak. Contoh hewan yang melakukan reproduksi ini adalah cacing pita, Planaria,
bintang laut, namun pada Planaria reproduksi fragmentasi bukan yang utama karena planaria
dapat bereproduksi secara seksual (kawin).
4. Partenogenesis

Individu baru terbentuk dari telur yang tidak dibuahi. Hewan yang bereproduksi dengan
partenogenesis adalah serangga, misalnya lebah madu.

5. Konjugasi : peleburan 2 makhluk hidup yg belum jelas jenis kelaminnya, contoh pd


ganggang Spirogyra.

18. Fotosintesis, akasia 77.


a. Arti fotosintesis : proses pembuatan bahan makanan/C6H12O6 ( glukosa/amilum)
dgn bbrp syarat.
b. Syarat fotosintesis :
1. CO2
2. H2O
3. Sinar matahari
4. Klorofil
c. Reaksi fotosintesis : CO2 + H2O --------- C6H12O6 + O2

d. Prediksi : Percobaan Ingenhouz :

a. Tujuan: membuktikan bahwa fotosintesis mengeluarkan oksigen


b. alat bahan :
1. gelas kimia
2. corong kaca
3. tabung reaksi
4. tanaman Hydrilla verticilata
5. soda (NAHCO3) supaya CO2 nya banyak
c. hasil : pada tabung reaksi akan muncul gelembung udara (oksigen )
d. Cara membuktikan : dg mendekatkan nyala api pd gas oksigen, maka nyala
api akan.....
e. Reaksi antara NaHCO3 dgn H2O = NaHCO3 + H2O --- NaOH + CO2 + H2O
e. Percobaan Sachs
a. Tujuan : membuktikan bahwa fotosintesis menghasilkan amilum (C6H12O6)
a. alat bahan :
i. kertas karbon/alumunium foil
ii. cawan petri
iii. gelas kimia iv. bunsen/pembakar spirtus
v. tabung reaksi,
vi. pinset,
vii. pipet,
viii. daun, ix. air,
x. alkohol
xi. lugol/iodium
b. Proses :
i. Daun ditutup : mencegah
fotosintesis
ii. Dipanaskan : utk mematikan sel
iii. Dipanaskan dg alkohol : melarutkan klorofil
b. Indikator / larutan penguji : cairan lugol/Iodium

c. Hasil/kesimpulan :
1. Daun yg ditutup ( tidak fotosintesis ) : pucat/coklat
2. Daun yg tdk ditutup (fotosintesis) : biru sd hitam

f. Percobaan Engelman :
1. kloroplas mempunyai peranan penting dlm fotosintesis, saat terkena cahaya
matahari pada bagian kloroplas banyak terdapat koloni bakteri aerob (oksigen )
2. fotosintesis paling efektif pada spektrum warna biru /400 nm dan merah /700nm 39.

Bioteknologi , hal 82

A. Konvensional : pembuatan produk menggunakan jasa mikroorganisme.


(Prediksi ) : 1. menentukan nama mikroba yg berperan dlm bioteknologi konvensional.

2. menentukan langkah bioteknologi modern berdasarkan ciri-ciri.

B. Bioteknologi modern/ bioteknologi reproduksi

a. Kultur jaringan : reproduksi vegetatif tumbuhan dgn cara mengambil jaringan dan
menanamnya pada kultur/medium buatan di laboratorium utk menghasilkan bibit
tanaman yang jumlahnya banyak, seragam dan bersifat dg induknya.
b. Vertikultur : cara menanam tumbuhan dg teknik vertikal, mengatasi keterbatasan
lahan.
c. Hidroponik : menanam dengan media selain tanah, misalnya air, sekam, akar pakis,
arang, sabut kelapa.
d. Makhluk hidup transgenik : makhluk hidup yg gen tubuhnya disisipi gen lain yg
bersifat unggul.Contoh : - kapas tahan hama, jagung kualitas ,kedele, dst.
e. Inseminasi buatan /kawin suntik : cara memasukkan sperma hewan ke organ
reproduksi hewan betina dg bantuan alat suntik.
f. Kloning : reproduksi vegetatif pd hewan tingkat tinggi (mamalia : sapi, domba)
menggunakan sel tubuh (somatis ).
g. Bayi tabung : reproduksi manusia yg fertilisasinya di luar tubuh ( di dlm tabung yg
kondisinya dibuat mirip dg kondisi oviduk ). Jika sdh fertilisasi dan terbentuk zigot,
zigotnya ditanam di ddg rahim.

SKL 26. Ciri khas bioma

B. Gurun : Curah hujan sangat rendah,Tanah sangat tandus, Penguapan sangat tinggi
Kelembaban udara sangat rendah
a. Biota : unta, rajawali, garangan,kobra, landak,tikus , kadal
b. Tumbuhan : kurma, kaktus,lili gurun/yuka
C. Padang rumput/stepa

a. Padang rumput yang sempurna untuk tanam dan menggembalakan karena tanahnya
membentang luas dan sangat subur.
.
b. Hewan besar yang disebut bison sebelumnya merajai bioma padang rumput dan
berkeliaran dalam jumlah jutaan. Selama tahun 1800-an, pemukim penduduk mulai
membantai mereka karena berbagai alasan.
c. Misalnya saja domba, zebra, kuda liar, gajah.jerapah, dan masih banyak
lagi lainnya. Oleh karena keberadaan hewan karnivora tersebut sehingga
beberapa binatang pemangsa daging juga hidup di tempat ini. Hewan
karnivora tersebut adalah cheetah,singa, anjing liar, serigala .
D. Sabana /savana
a. Padang rumput yg diselingi pohon sejenis, Ada di daerah yang mempunyai
iklim tropis atau daerah khatulistiwa, Mempunyai curah hujan sebanyak
100 hingga 150 mm/ tahun, Mempunyai suhu yang panas sepanjang
tahun,Mempunyai porositas (resapan air) dan drainase (pengairan) yang
cukup baik,Bisa berubah menjadi semak belukar atau hutan basah
b. Mempunyai hewan yang hidup berupa herbivora maupun karnivora
c. Salah satu ciri khas yang dimiliki oleh hutan atau padang sabana adalah
memiliki hewan yang berupa karnivora maupun herbivora. Seperti jenis hutan
yang lainnya, hutan sabana pun juga merupakan tempat tinggal bagi
beberapa hewan. Beberapa hewan yang tinggal di hutan sabana antara lain
singa, macan tutul, zebra, gajah, jerapah,.
E. Hutan bakau /mangrove
a. Sebagian besar hanya terdiri dari satu jenis pohon, yakni pohon bakau.
Salah satu ciri khas dan yang melahirkan istilah hutan mangrove atau hutan
bakau ini adalah karena sebagian besar terdiri atas pohon bakau atau pohon
mangrove. Saking banyaknya pohon bakau atau mangrove inilah maka hutan
ini dinamakan dengan hutan mangrove.
b. Mempunyai akar pohon yang tidak beraturan (pneumatofora)
c. Memiliki biji yang bersifat vivipar ataupun dapat berkecambah di
pohonnya.
d. Memiliki lentisel di bagian kulit pohon
e. Jenis pohon lain yang berada di dalam hutan sangat sedikit
f. Mempunyai tanah yang berlumpur atau berlempung.
g. Berbagai jenis fauna yang relatif kecil dan tergolong dalam invertebrate,
seperti udang dan kepiting (Krustasea), gastropoda dan bivalva (Moluska),
Cacing (Polikaeta) hidup di hutan mangrove. Kebanyakan hewan ini ini
hidup menempel pada akar-akar mangrove, atau di lantai hutan mangrove.

E. Hutan hujan tropis

Berikut ciri ciri hutan hujan tropis : Memiliki Pohon Tinggi Berdaun Lebat, Kelembapan
Udara Tinggi,Memiliki Vegetasi Tanaman Berlapis, Sinar Matahari Tidak Mampu,
Menjangkau Dasar Hutan, Terdapat Genangan Air Di Dasar Hutan, Memiliki Daya
Regenerasi Tinggi.
Hewan-hewan yang hidup di hutan hujan tropisdiantaranya adalah Kupu-kupu, Kumbang,
Kupu-kupu Sayap Bening, Capung, Kupu-kupu Burung Hantu, Ulat Kaki Seribu, Belalang
Sembah, Lutung Gading, Monyet, Gorilla, Lemur, Kera, Orangutan, Macan, Ocelot, Kerbau,
Babi Rusa, Kelelawar, Kapibara, Rakun, Gajah, Pemakan Semut . F. Ekosistem kolam air

tawar.
Ciri Habitat Air Tawar

1. Variasi temperatur atau suhu rendah

2. Kadar garam atau salinitas rendah

3. Penetrasi dari cahaya matahari kurang

4. Terpegaruh iklim dan cuaca alam sekitar

5. Aliran air terjadi setiap waktu terus-menerus pada sungai

6. Secara fisik dan biologi merupakan perantara habitat laut dan darat.

7. Tumbuhan mikroskopis seperti alga dan fitoplankton sebagai produsen utama

.Binatang Air Tawar :- Ikan mas, ikan mujair, ikan nila, ikan bandeng, ikan cupang, ikan cere,
ikan betok, ikan sepat,yuyu, katak,

20. Genetika ( Pewarisan Sifat ).Akasia hl 81

Prediksi :

A. Menentukan prosentase fenotip dan genotip pd persilangan dihibrid


B. Menentukan perbandingan / ratio genotip (RG) dan ratio fenotip (RG) pada
persilangan dihibrid.
C. Menentukan jumlah keturunan (dalam persen), pada persilangan dihibrid.
D. Menentukan jumlah keturunan berdasar kasus perkawinan dg penyakit menurun
( albino, hemofili, butawarna ).
E. Back cross : menyilangkan F-1 dengan induk
F. Test cross : menyilangkan F-1 dengan induk homozygot resesif

Anda mungkin juga menyukai