Anda di halaman 1dari 9

4th grade

Arah dan
Paragraf Deskripsi
Bahasa Indonesia

SDIT Ibnu Hajar


Arah
Menurut KBBI artinya ialah Jurusan.
“Suatu tujuan kemana akan dituju atau
menunjukkan dimana letak suatu wilayah.”
KOSAKATA TERKAIT ARAH

01 Kanan 06 Sisi Kiri 11 Menghadap

02 Kiri 07 Lurus 12 Membelakangi

03 Depan 08 Maju 13 Menyeberang

04 Belakang 09 Mundur 14 Berbelok Kanan/Kiri

05 Sisi Kanan 10 Jalan Terus 15 Di Sebelah Kanan/Kiri


Amati denah
berikut!
Carilah air mancur bertanda Y!
Jika kalian berada di X, telusuri
jalan yang harus kalian tempuh
agar dapat sampai di Y.
Paragraf
Deskripsi
PARAGRAF DESKRIPSI

Pengertian
Paragraf yang menjelaskan kepada pembaca
mengenai suatu hal seperti objek, gagasan,
tempat atau peristiwa melalui perincian dan
detail hal tersebut

Tujuan
Menggambarkan suatu objek sehingga
pembaca bisa seolah-olah melihat, mendengar,
merasakan atau mengalami objek dan peristiwa
yang dideskripsikan penulis
LANGKAH-LANGKAH
PARAGRAF DESKRIPSI

Cari Topik Revisi


01 Tentukan topik yang
di inginkan atau
03 Revisi penulisan
yang telah dibuat
kuasai

Rancang Baca Kembali


02 Rancanglah sebuah 04 Cek lalu baca
paragraf deskripsi kembali paragraf
deskripsi
Tugas !
Ceritakan di buku tulis rute
perjalanan dari rumah ke
sekolah, dimulai dari rumah
sebagai titik awal.
ALHAMDULILLAH

Anda mungkin juga menyukai