Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

RANGKAIAN SERI DAN PARALEL


A. Tujuan
Peserta didik dapat merangkai rangkaian seri dan paralel
B. Alat dan Bahan
2 buah baterai besar 2 buah gunting
3 buah Lampu neon kecil 2 buah cutter/ pemes
Kabel pelangi panjang 0,5 m Solasi ukuran sedang
3 buah saklar
C. Langkah Kerja
1. Siapkan alat dan bahan
2. Potong kabel sesuai kebutuhan dan kupas kulit kebel dibagian ujung ujungnya
menggunakan gunting/ cutter
3. Susunlah kedua baterai lalu rekatkan dengan lakban/plester agar tidak terlepas.
Pastikan kutub-kutub baterai tersebut. Rekatkan baterai pada karton dengan
menggunakan lakban.

4. Susunlah baterai, lampu, dan kabel menjadi rangkaian sesuai pada gambar berikut
dan amati nyala lampunya

a. Rangakaian 1 b. Rangkaian 2

saklar

c. Rangkaian 3 d. Rangkaian 4

e. Rangkaian 5
5. Isikan hasil pengamatamu
1. Rangkaian 1
Bentuk rangkaian :
Nyala lampu :
2. Rangkaian 2
Bentuk rangkaian :
Nyala lampu :
Kondisi lampu jika saklar dimatikan :
3. Rangkaian 3
Bentuk rangkaian :
Nyala lampu :
4. Rangkaian 4
Bentuk rangkaian :
Nyala lampu :
Kondisi lampu jika saklar dimatikan :
5. Rangkaian 5
Bentuk rangkaian :
Nyala lampu :
Kondisi lampu jika saklar 1 dimatikan :

Kondisi lampu jika saklar 1 dan 2 dimatikan :

Kondisi lampu jika saklar 1, 2 dan 3 dimatikan :

Anda mungkin juga menyukai