Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT. Atas izin dan
rahmat-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan Laporan Akhir Praktikum Teknik
Pembentukan Material yang mempelajari tentang proses pengecoran logam, cara
pembuatan pola serta cetakan dalam pengecoran logam menggunakan metode
cetakan pasir, proses peleburan dan penggunaan flux dalam pengecoran logam,
Memahami cacat coran yang terdapat pada benda hasil coran, Memahami pengujian
yang dilakukan terhadap benda coran untuk mengetahui dan membandingkan nilai
Densitas dan Porositas.
Laporan Akhir Praktikum Teknik Pembentukan Material ini dibuat sebagai
pelengkap Laporan Pendahuluan dan Laporan Akhir yang telah dibuat setiap
minggunya sehingga menjadi Laporan Akhir Praktikum Teknik Pembentukan
Material yang mendefinisikan langkah-langkah proses pengecoran logam dengan
berbagai metode.
Laporan Akhir Praktikum Teknik Pembentukan Material ini dapat
terselesaikan tidak lepas dari bantuan dan dukungan beberapa pihak yang telah
sabar dan tulus dalam memberikan bimbingan dan motifasi yang tidak dapat di
jelaskan satu persatu. Oleh karena itu penyusun ingin mengucapkan terima kasih
kepada :
1. Prof. Dr. E.S. Margianti, SE, MM. selaku Rektor Universitas
Gunadarma
2. Prof. Dr. -Ing. Adang Juhendra Ssi, Skom. Msc selaku Dekan Fakultas
Teknologi Industri.
3. Dr. R. Roro Sri Puernomo Sari, ST., MT. selaku ketua program studi
Jurusan Teknik Mesin Universitas Gunadarma.
4. Dr. Ridwan, ST., MT. selaku Koordinator Laboratorium Universitas
Gunadarma.
5. Dr. Haris Rudianto ST., M. Eng. selaku Kepala Laboratorium Teknik
Mesin Lanjut Universitas Gunadarma.

iii
6. Para Asisten dan Penanggung Jawab Laboratorium Teknik Mesin
Lanjut Universitas Gunadarma.
7. Kedua Orang Tua yang telah memberikan do’a dan dukungan.
8. Teman-teman mahasiswa jurusan Teknik Mesin Universitas
Gunadarma khususnya kelas 2IC01 angkatan 2020.

Diharapkan dengan hadirnya Laporan Akhir Praktikum Teknik


Pembentukan Material ini dapat memberikan gambaran tentang sebuah ilmu yang
mengulas tentang cara-cara melakukan sebuah pengecoran logam, pembuatan pola
dan cetakan, dan bahan-bahan yang digunakan untuk proses pengcoran logam.
Laporan ini masih jauh dari kata sempurna, oleh karena itu dengan segala
hormat kepada para pembaca dan pembimbing berkenan memberikan saran dan
kritik demi perbaikan laporan ini. Terima kasih

Depok 7 Mei 2022

Muhammad Fadilah

iv

Anda mungkin juga menyukai