Anda di halaman 1dari 7

Sekretariat: Jalan Imam Bardjo SH Nomor 4 Semarang

Contact Person : Andini Rahman (08156197639)

RANCANGAN PROGRAM KERJA


PROGRAM KERJA DIVISI SOSIAL & LINGKUNGAN
GENBI KORKOM SEMARANG 2022/2023

No. Nama Program Deskripsi Tujuan Target


Kerja
1 Bersih Desa Bersih Desa merupakan kegiatan Mengajak Warga desa binaan
wajib yang perlu dilaksanakan partisipasi warga
oleh setiap komisariat dengan desa binaan untuk
melakukan kerja bakti bersama mengasrikan
warga dan penyediaan tong kebersihan
sampah di beberapa sudut lingkungan agar
strategis desa binaan, dengan menjadi tempat
variasi tong sampah untuk yang sehat dan
sampah organik, sampah non nyaman.
organik dan sampah B3.
2 Sosialisasi Mengenai Pentingnya menjaga kebersihan Mengedukasi warga Warga desa binaan
Sampah dan keasrian lingkungan sekitar desa binaan
tempat tinggal warga desa terutama generasi
binaan menjadi perhatian dari muda untuk
masing-masing komisariat yang menjaga
mana hal ini mendukung lingkungannya
implementasi konservasi dengan pengelolaan
lingkungan. Adapun sampah yang baik
pelaksanaannya dilakukan dan benar serta
dengan mengadakan sosialisasi pemanfaatan
mengenai macam-macam sampah tertentu
sampah (sampah organik, yang dapat
Sekretariat: Jalan Imam Bardjo SH Nomor 4 Semarang
Contact Person : Andini Rahman (08156197639)

sampah non organik, dan diinovasikan


sampah B3) serta penjelasan menjadi suatu
bagaimana pengelolaan sampah produk yang
yang baik dan benar. bernilai jual dan
bermanfaat.
3 Konservasi Budaya Konservasi Budaya merupakan GenBI Komisariat Anak-anak dan ibu-ibu
implementasi pemberdayaan membimbing dan warga desa binaan
SDM untuk melestarikan budaya mengarahkan anak-
Indonesia dengan anak dan ibu-ibu
mengembangkan potensi dan warga desa binaan
bakat dari warga desa binaan. untuk melestarikan
budaya daerahnya
dengan cara
mengajarkan suatu
tarian/lagu
daerah/permainan
daerah guna
konservasi budaya
yang membangun
rasa nasionalisme
warga bina desa.
4 GenBI Sehat GenBI Sehat merupakan Warga desa binaan
kegiatan jalan santai atau senam
pagi disertai membagikan susu,
bubur kacang hijau, ataupun
snack kepada para peserta yang
berpartisipasi pada kegiatan
yang dilaksanakan dengan
menukarkan kupon yang
Sekretariat: Jalan Imam Bardjo SH Nomor 4 Semarang
Contact Person : Andini Rahman (08156197639)

disediakan oleh GenBI


Komisariat.
5 GenBI Menanam atau Kegiatan tersebut merupakan Warga desa binaan
Budidaya Bersama kegiatan menanam pohon
GenBI (reboisasi) guna pelestarian
lingkungan dan budidaya
tanaman atau hewan yang
harapannya hasilnya dapat
dipanen atau dapat dilihat secara
langsung perkembangannya
selama 3 bulan.
Sekretariat: Jalan Imam Bardjo SH Nomor 4 Semarang
Contact Person : Andini Rahman (08156197639)

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)


PROGRAM KERJA DIVISI SOSIAL & LINGKUNGAN
GENBI KORKOM SEMARANG 2022/2023

1. SOP Bersih Desa


i. Bersih Desa merupakan kegiatan wajib yang perlu dilaksanakan oleh setiap
komisariat dengan melakukan kerja bakti bersama warga untuk mengasrikan
kebersihan lingkungan agar menjadi tempat yang sehat dan nyaman.
ii. Penyediaan tong sampah di beberapa sudut strategis desa binaan, dengan variasi
tong sampah untuk sampah organik, sampah non organik dan sampah B3.
iii. GenBI Komisariat harus berperan aktif dalam pelaksanaan kegiataan Bersih Desa
dan berinisiatif untuk saling membantu satu dengan yang lainnya.
2. Sosialisasi Mengenai Sampah
i. Pentingnya menjaga kebersihan dan keasrian lingkungan sekitar tempat tinggal
warga desa binaan menjadi perhatian dari masing-masing komisariat yang mana
hal ini mendukung implementasi konservasi lingkungan. Adapun pelaksanaannya
dilakukan dengan mengadakan sosialisasi mengenai macam-macam sampah
(sampah organik, sampah non organik, dan sampah B3) serta penjelasan
bagaimana pengelolaan sampah yang baik dan benar.
ii. Materinya mengenai jenis-jenis sampah (organic, non organic, sampah B3),
pengolahan atau pemanfaatan sampah tertentu untuk menjadi suatu produk.
iii. Bisa mendatangkan narasumber atau pembicara yang handal dalam bidangnya.
(Misal, Pemilik usaha yang memanfaatkan sampah menjadi produk, atau pemilik
usaha yang memiliki usaha bank sampah seperti CEO Bank Sampah).
iv. GenBI Komisariat harus berperan aktif dalam pelaksanaan kegiataan Sosialisasi
Sampah.
3. Konservasi Budaya
Sekretariat: Jalan Imam Bardjo SH Nomor 4 Semarang
Contact Person : Andini Rahman (08156197639)

i. Konservasi Budaya merupakan implementasi pemberdayaan SDM untuk


melestarikan budaya Indonesia dengan mengembangkan potensi dan bakat dari
warga desa binaan.
ii.
4. GenBI Sehat
i. GenBI Sehat merupakan kegiatan jalan santai atau senam pagi disertai
membagikan susu, bubur kacang hijau, ataupun snack kepada para peserta yang
berpartisipasi pada kegiatan yang dilaksanakan dengan menukarkan kupon yang
ii.
5. GenBI Menanam atau Budidaya Bersama GenBI
i. Kegiatan tersebut merupakan kegiatan menanam pohon (reboisasi) guna
pelestarian lingkungan dan budidaya tanaman atau hewan yang harapannya
hasilnya dapat dipanen atau dapat dilihat secara langsung perkembangannya
selama 3 bulan.
ii.
Sekretariat: Jalan Imam Bardjo SH Nomor 4 Semarang
Contact Person : Andini Rahman (08156197639)

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)


PROGRAM KERJA DIVISI SOSIAL & LINGKUNGAN
GENBI KORKOM SEMARANG 2022/2023

1. GenBI Korkom Semarang beserta GenBI Komisariat wajib menjaga nama baik GenBI
dengan bertutur kata dan berperilaku yang sopan, terutama ketika berada di wilayah desa
binaan.
2. GenBI Komisariat harus mengutamakan kegiatan wajib yang telah ditentukan oleh divisi
Sosial & Lingkungan GenBI Korkom Semarang 2022-2023.
3. Apabila terdapat ide dan inovasi kegiatan selain kegiatan wajib yang telah ditentukan,
GenBI komisariat diperbolehkan untuk mengajukan kegiatan-kegiatan yang relevan dan
dengan syarat:
i. Perwakilan GenBI Komisariat yang bersangkutan harus mengirimkan proposal
sebelum dilaksanakannya pembukaan desa binaan dengan isian:
 Timeline kegiatan wajib dan kegiatan inovasi yang ingin diajukan GenBI
Komisariat
 Rincian kegiatan desa binaan diluar kegiatan wajib
 Tujuan masing-masing kegiatan
 SOP masing-masing kegiatan
 Output dari kegiatan yang diajukan
 RAB kegiatan
 CP yang dapat dihubungi untuk informasi acc proposal
ii. Proposal dikirim secara online melalui WhatsApp kepada Ketua/Wakil Ketua
Divisi Sosial & Lingkungan GenBI Korkom Semarang 2022-2023.
iii. Proses penentuan status proposal akan diberitahukan setelah satu minggu dari hari
pengiriman.
Sekretariat: Jalan Imam Bardjo SH Nomor 4 Semarang
Contact Person : Andini Rahman (08156197639)

iv. Apabila terdapat revisi, proposal revisian dikirim maksimal 3 x 24 jam setelah
diperiksa oleh Ketua/Wakil Ketua Divisi Sosial & Lingkungan GenBI Korkom
Semarang 2022-2023.
v. Apabila proposal revisian tidak dikirimkan hingga melebihi waktu 3 x 24 jam,
maka GenBI Komisariat dianggap membatalkan pelaksanaan kegiatan inovasi
yang sebelumnya telah diajukan.
4. Ketua divisi GenBI Komisariat wajib masuk ke grup WA Sosial & Lingkungan Korkom
Semarang untuk keperluan koordinasi.
5.

Anda mungkin juga menyukai