Anda di halaman 1dari 9

Buku Petunjuk

Penggunaan
Aplikasi
(User Manual)
E-Dokumen
v.1.0.0

BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN


PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO
2022

1
DAFTAR ISI

1. MENU DAN CARA PENGGUNAAN ...................................................................................3


1.1 Struktur Menu ...................................................................................................................3
1.2 Pengguna ..............................................................................................................................3
1.2.1 Cara Membuka Situs ...............................................................................................3
1.2.2 Halaman User .............................................................................................................4
1.2.3 Menu Keluar ...............................................................................................................8
2. KETENTUAN UPLOAD DOKUMEN .................................................................................8

2
1. MENU DAN CARA PENGGUNAAN
1.1 Struktur Menu
Adapun struktur menu pada Aplikasi E-Dokumen adalah
sebagai berikut :

a. Menu User / Pengguna


1.) Menu Beranda
2.) Menu Daftar Pribadi
3.) Menu Dokumen
4.) Menu Manual Book

1.2 Pengguna
Pada bagian ini akan dijelaskan mengenai tata cara
memasukkan data sebagai data sumber melalui alamat situs yang
telah disediakan, setiap kapan data harus dimutakhirkan, tata cara
penggunaan laporan statis dan dinamis

1.2.1 Cara Membuka Situs


Untuk memulai akses terhadap aplikasi E-Dokumen ini adalah
sebagai berikut:

1) membuka web browser firefox atau lainnya dengan alamat


url sebagai berikut : https://siaga.sukoharjokab.go.id/
2) kemudian tekan enter pada tombol keyboard atau klik
tombol go pada browser
3) akan tampil halaman login dari aplikasi ini, maka pada layar
akan tampak menu awal situs E-Dokumen, kemudian tekan
tombol Sign in

3
Masukkan username dan password. Setelah dimasukkan
dengan benar, klik button Login atau tekan tombol enter pada
keyboard.

1.2.2 Halaman User

Jika berhasil login maka pada halaman user akan masuk ke


Beranda User dan terdapat Menu Data Pribadi dan Dokumen.
1.2.2.1 Menu Data Pribadi

4
Pada menu data pribadi menampilkan data pribadi level user /
pegawai yang sign in ke dalam sistem.

Terdapat tombol / fitur edit data pribadi yang digunakan untuk


update data pegawai jika ada perubahan dengan tampilan
sebagai berikut :

Pada form isian edit data pribadi, silahkan ubah data yang akan
diperbarui sesuai keadaan. Kemudian klik tombol untuk
menyimpan perubahan atau kembali untuk membatalkan
perubahan data pribadi.

1.2.2.2 Dokumen

5
Tampilan Menu Dokumen, user perlu menyiapkan berkas
scan file berupa pdf serta untuk ukuran pdf menyesuaikan
ketentuan. Jika berkas selain pdf, data tidak akan
tersimpan dan terdapat notifikasi untuk upload
berdasarkan ketentuan. Untuk upload berkas pilih tombol
maka akan tampil form isian sebagai
berikut :

Nama FILE dalam pdf yang akan diupload sesuaikan


dengan JUDUL BERKAS

Sesuaikan judul berkas sesuai ketentuan, kemudian klik


tombol Jika berkas berhasil disimpan maka akan
muncul notifikasi menyimpan data.

Kemudian klik OK, upload berkas berhasil dan kembali ke


halaman tambah berkas seperti berikut:

6
Untuk proses selanjutnya menunggu proses verifikasi dari
admin.

Berikut notifikasi berkas yang gagal upload karena tidak


sesuai dengan ketentuan upload

Dan berikut contoh berkas yang disetujui dan ditolak


(diperlukan pembetulan)

tanda berkas diterima / disetujui

tanda berkas ditolak dan


diperlukan revisi/ upload ulang

7
1.2.2.3 Menu Manual Book
Menu manual book berisi file panduan dan bisa di
download.

1.2.3 Menu Keluar

Untuk keluar dari situs dengan cara klik ikon gambar pada
pojok kanan atas kemudian klik Sign Out atau memilih menu
beranda  tombol Sign Out. Maka user tersebut sudah keluar
dari situs dan kembali ke halaman awal yaitu Sign in.

2. KETENTUAN UPLOAD DOKUMEN


No Jenis Berkas Dokumen Ukuran Format File
1 SK CPNS 500 KB SK_CPNS_NIP
2 SPMT 500 KB SPMT__NIP
3 PRAJABATAN / LATSAR 500 KB PRAJABATAN/LATSAR_NIP

4 SK PNS 500 KB SK_PNS_NIP

5 SUMPAH JANJI PNS 500 KB SUMPAH JANJI_NIP

SK KENAIKAN
6 500 KB SK_KP_GOLRU_TAHUN_NIP
PANGKAT / GOLONGAN

7 SK JABATAN 500 KB SK_JABATAN_TAHUN_NIP_NO


SKP (SASARAN 2000 KB / SKP_TAHUN_NIP_NO
8
KINERJA PEGAWAI) 2 MB

9 SPTKGB 500 KB SPTKGB_TAHUN_NIP


10 SK MUTASI 500 KB SK_MUTASI_TAHUN_NIP_NO
SK HUKDIS /
11 500 KB SK_HUDIS/AKTIF KEMBALI_TAHUN_NIP
PENGAKTIFAN

PENINJAUAN MASA
12 500 KB PMK_NIP
KERJA

8
13 SK KONVERSI NIP 500 KB SK_KONVERSI NIP_NIP
14 IJAZAH PENDIDIKAN 500 KB IJAZAH_SD/SMP/SMA/D3/S1/S2/S3_NIP
15 DIKLAT STRUKTURAL 500 KB DIKLAT STRUKTURAL_TAHUN_NIP
16 DIKLAT FUNGSIONAL 500 KB DIKLAT FUNGSIONAL_TAHUN_NIP
17 DIKLAT TEKNIS 500 KB DIKLAT TEKNIS_TAHUN_NIP
WORKSHOP / SEMINAR WORKSHOP / SEMINAR /
18 500 KB
/ BIMTEK BIMTEK_TAHUN_NIP_NO
19 PENGHARGAAN 500 KB PENGHARGAAN_TAHUN_NO
20 KARPEG 500 KB KARPEG_NIP
21 KARIS / KARSU 500 KB KARIS/KARSU_NIP
22 KARTU TASPEN 500 KB KARTU TASPE_NIP
23 KTP 500 KB KTP_NIP
24 KARTU NPWP 500 KB NPWP_NIP
25 KARTU BPJS 500 KB BPJS_NIP
26 KK 500 KB KK_NIP
27 AKTA LAHIR 500 KB AKTA YBS / SUAMI / ISTRI / ANAK KE_NIP
28 AKTA NIKAH / CERAI 500 KB AKTA NIKAH/CERAI_NIP_NO
29 SK PENSIUN 500 KB SK_PENSIUN_TAHUN_NIP

Note :
* Semua berkas diupload dalam bentuk pdf dengan ukuran maksimal sesuai ketentuan ukuran
* Ketentuan penamaan rename file pdf yang akan diupload silahkan di ubah dulu sesuai ketentuan
kemudian judul berkas sesuai file yang akan diupload

*Contoh rename file pdf :

File pdf yang akan diupload diubah sesuai format file

*Contoh pengupload berkas pada sistem e-dokumen :

Anda mungkin juga menyukai