Anda di halaman 1dari 4

PERESEPAN PSIKOTROPIKA DAN NARKOTIKA

No
440/SOP.000 0/PkmGebang/2023
Dokumen
No.

SOP Revisi
Tanggal
Terbit
Halaman 1/3 lembar
dr.Mila
Kusuma
UPTD
Hermastuti
PUSKESMAS
19780502
GEBANG
200701 2
007

1. Pengertian Peresepan psikotropika dan narkotika adalah proses permintaan


obat tertulis melalui resep yang ditulis dari dokter, dokter gigi
kepada unit penunjang obat yang ada.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan peresepan obat psikotropika
dan narkotika.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No: / / tentang peresepan
psikotropika dan narkotika.
4. Referensi a. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
dan Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktik
Dokter.
b. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1997 Tentang Psikotropika.
c. Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika
d. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 3
Tahun 2015 Tentang Peredaran, Penyimpanan, Pemusnahan
dan Pelaporan Narkotika, Psikotropika dan Prekursor Farmasi.
e. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 9 Tahun 2015 Tentang
Perubahan Penggolongan Psikotropika.
5. Prosedur a. Persiapan alat dan bahan :
1. Wastafel
2. Sabun cuci tangan
3. Masker
4. Lembar resep
b. Petugas yang melaksanakan
1. Petugas farmasi
c. c. Langkah-langkah
1. Petugas farmasi mencuci tangan.
2. Petugas farmasi memakai masker.
3. Penulis resep obat psikotropika dan narkotika hanya boleh
ditulis oleh dokter yang bekerja dan memiliki SIP di UPTD
puskesmas Gebang.
4. Resep merupakan resep asli dan ditandatangani oleh
dokter pembuat resep.
5. Penulis resep menulis resep dengan jelas jumlah dan dosis
dan tidak menggunakan singkatan.
6. Resep psikotropika dan narkotika diberi garis merah
dibawah nama obat, dan ditandatangani sejajar garis
tersebut.
7. Di resep ditulis lengkap nama pasien, alamat dan umur
pasien.
8. Resep narkotika psikotropika di simpan pada tempat
terpisah.
6. Diagram Alir

Dokter yang bekerja


memiliki SIP di UPTD
Puskesmas Gebang yang
boleh meresepkan obat
psikotropika dan narkotika

Resep tidak Resep diberi


Resep asli dan
menggunakan garis merah
ditandatangani
singkatan dibawah nama
obat

Resep ditulis
lengkap nama
pasien, alamat
dan umur
pasien

Resep disimpan
pada tempat
terpisah

7. Unit Terkait Ruang Pemeriksaan Umum


7. Rekam Historis Perubahan

Tanggal mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan
1
2
PERESEPAN PSIKOTROPIKA DAN NARKOTIKA
No. Dokumen

DAFTAR No. Revisi

TILIK Tgl Terbit

Halaman

Nama Petugas :…………………………………………………………………...

Jabatan :……………………………………………………………………

Tanggal Pelaksanaan :……………………………………………………………………

NO URAIAN KEGIATAN YA TIDAK


1 Apakah resep narkotika dan psikotropika ditulis oleh dokter
yang berpraktek di puskesmas Gebang ?
2 Apakah resep narkotika dan psikotropika yang berlaku
hanya resep asli dan dilengkapi dengan tandatangan dokter
serta digaris dengan tinta merah ?
3 Apakah Petugas Farmasi memverifikasi pasien ketika
penyerahan obat psikotropika dan narkotika dan mencatat
nomor telepon pasien ?
4 Apakah petugas farmasi menyimpan resep obat narkotika
secara terpisah ?
Jumlah

Rencana Tindak Lanjut : ……………

Petugas Pelaksana Penilai / Observer

Program/kegiatan

Dede Sri Siti Chawa ……………………

Anda mungkin juga menyukai