Anda di halaman 1dari 22

GREEN SEDAYU

APARTMENT
INSTALASI DIESEL GENSET
2 x 2000kVA

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 1


Daftar Isi Halaman

Bab I Pendahuluan 2

Bab II Peralatan Yang terpasang 4

2.1 Diesel Genset 4

2.2 Panel Kontrol Genset 5

2.3 Sistem Bahan Bakar (Fuel System) 7

2.4 Sistem Peredam Suara dan Tata Udara Ruang Genset 10

2.5 Sistem Gas Buang 13

2.6 Sistem Kelistrikan 16

Bab III Sistem Instalasi Diesel Genset 18

3.1 Trial 19

3.2 Genset Leader 20

3.3 Priority Outgoing Switch 20

3.4 Minimum Engine Running 21

3.5 Minimum Engine Running 21

3.6 Priority Genset / PLN 21

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 2


BAB I

PENDAHULUAN

A. LatarBelakang
Listrik merupakan kebutuhan vital bagi kehidupan manusia terutama bagi sector industri,
gedung bertingkat, pelayanan umum dan lain-lain. Tanpa adanya listrik kegiatan bagi
sektor-sektor tersebut dapat terganggu.

Genset (Generator Set) merupakan suatu alat yang berfungsi untuk menyuplai listrik ke
beban yang memerlukan bilamana sumber listrik yang berasal dari PLN mengalami
gangguan dan tidak dapat menyuplai listrik. Pada proyek ini genset diperuntukan sebagai
Back-Up power listrik apabila PLN padam. Begitu pentingnya peranan genset bagi dunia
usaha sehingga kehandalannya perlu dijaga.

Kehandalan mesin tetap terus terjaga bilamana didukung sejak awal dengan Instalasi yang
baik dan pengoperasian genset sesuai prosedur pengoperasian mesin yang terdapat pada
Manual Operation.

B. Maksud & Tujuan


Menjelaskan tentang system instalasi genset secara umum untuk menunjang kegiatan
pengoperasian genset, agar beroperasi dengan kehandalan yang tinggi serta mutu listrik
yang baik, efisien dan daya yang optimum.

C. Ruang Lingkup
Membahas tentang system instalasi genset di GSA beserta peralatan yang terpasang dan
system tersebut.

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 3


BAB II

PERALATAN YANG TERPASANG

Instalasi genset pada Proyek GSA diperuntukkan sebagai back-up power listrik apabila PLN
padam. Dengan kapasitas 2 x 2000 kVA (Prime Rating). Adapun, peralatan instalasi genset
yang sudah terpasang dapat dijelaskan sebagai berikut :

Unit Diesel Genset 2 x 2000 kVA

2.1 DIESEL GENSET


Model Genset :
1. Generator Set Model : MGS 2000B
2. Engine
a. Brand : Mitsubishi
b. Engine Model : S16R-PTA2-S
c. Kapasitas : 2000 kVA
d. Tegangan : 380 Volt
e. Frekuensi : 50 Hz
f. S/N : 22983 dan 22981

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 4


3. Alternator
a. Brand : Leroy Somer
b. Model : MG-L51L7
c. S/N : DG1 : 717399 003 dan DG2 : 717399 002

2.2 PANEL KONTROL GENSET.


Panel Kontrol yang terpasang dengan spesifikasi umum sebagai berikut :
a. Panel maker : PT. EMKAHA
b. ACB : Schneider / MVS Series / 4 Pole Incoming DG & 3 Pole
Outgoing ke LVMDP
1. Outgoing Apartment 1 Kap. 2500 A / 65 kA
2. Incoming DG1 Kap. 3200 A / 65 kA
3. Outgoing Hotel Kap. 1250 A / 65 kA
4. Outgoing Aparment 2 Kap. 2500 A / 65 kA
5. Incoming DG2 Kap. 3200 A / 65 kA
6. Outgoing Mall 1 Kap. 1600 A / 65 kA
7. Outgoing Mall 2 Kap. 1600 A / 65 kA
c. Modul Kontrol Genset : Com-Ap IG
d. Modul Kontrol LVMDP : Com-AP IM
e. Modul Zelio : Schneider / SR3 B261BD.
Power input 24VDC, Output relay 24 VDC / 240 VAC
f. Tegangan control : 24 VDC (battery + charger internal di PKG dan LVMDP)

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 5


Panel Kontrol Genset 2 x 2000 kVA

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 6


2.3 SISTEM BAHAN BAKAR (FUEL SYSTEM)

a. Tangki BBM
Tangki Harian : kap. 10.000 liter, 1 unit
Tangki Mingguan : kap. 25.000 liter, 1 unit
b. Pompa Solar Electric
Kapasitas : 75 ltr / menit
Merk : KOSHIN, GPF 32, 2.2kW, 380V
Jumlah : 2 unit
c. Pompa Manual (Tangan)
Kapasitas : 1 Ltr / Putaran (max 100 Ltr / menit)
Merk : Koshin
Type : LP32
Jumlah : 1 unit
d. Pipa Bahan Bakar
Merk : ASTM A53 SPINDO
Type : BS Sch.40
Diameter : Refer as shop drawing
e. Flowmeter
Merk : Tokico
Type : FRO-0541-04X, 50mm
Jumlah : 1 unit
f. Level Switch Daily Tank
Merk : Wingel, VSE,S3, VSE-2FJ-S3-L1700-FB26
Jumlah : 1 unit
g. Level Switch Weekly Tank
Merk : Parker, JF-302T
Jumlah : 1 unit
h. Fuel Water Separator
Merk : Parker, Filter 1000 FH
Jumlah : 2 unit

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 7


i. Valve-Valve
Merk : KITZ
Type : Ball Valve, Gate Valve, Check Valve, Strainer
Diameter : Refer Shop drawing instalasi genset.

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 8


Tangki Mingguan Kap. 25.000 liter dan Sistem Pompa BBM

Tangki Harian Kap. 10.000 liter

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 9


Accessories System BBM, Line Supply & Return System

2.4 SISTEM PEREDAM SUARA dan TATA UDARA RUANG GENSET


a. Intake Attenuator
Merk : NAP Silentflo
Type : H40/180
b. Discharge Attenuator
Merk : NAP Silentflo
Type : H40/150
c. Peredam Ruangan dilapisi dengan Rock Wool
Merk : ABR
Type : Rockwool
Density : 80 Kg/m3
Tebal : 50 mm
Accsessories : Spinle Pin 65 mm (Tilement)
Glass Clotch (AB Cloth)
Kawat Loket dan List BJLS 60

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 10


d. Exhaust Fan
Merk : Fantech
Type : Exhaust Fan Wall Mounted CPD0564FHP
Kapasitas : 5000 CFM, 3P, RPM1320
Jumlah : 3 unit

System Peredam Suara RockWool

System Peredam Suara Intake Sound Atteunator

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 11


System Peredam Suara Discharge Sound Atteunator

Instalasi Intake Louver Genset

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 12


Instalasi Exhaust Louver Genset

2.5 SISTEM GAS BUANG


a. Silencer
Merk : NAP Silentflo
Type : Primary Residensial Silincer, RRAS 350
Jumlah : 2 unit
b. Catalitik Converter
Merk : ECI
Type : DOC2510 S16R-PTA-S, ECW24 153 24
Jumlah : 2 unit
c. Pipa Gas Buang
Merk : Bakrie
Type : BS ASTM A53
Diameter : 16”

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 13


d. Wire Blanked
Merk : Tombo
Type : Wire Mesh
Density : 100 Kg/m3
Tebal : 50 mm
Accsesories : Alumunium Sheet 0,6 mm
e. Spring Hanger
Merk : Tozen
Type : PTH-S-300 dan PTH-S-450
Jumlah : PTH-S-300 (8 unit), PTH-S-450 (4 unit)

Silincer

Instalasi Gas Buang

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 14


Catalitic Converter

Spring Hanger Tozen

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 15


Instalasi PIpa Gas Buang @Doghouse

2.6 SISTEM KELISTRIKAN


a. Penghantar power dari generator ke PKG
Jenis / Type : Busduct / Alumuninum / 3P /4W
Merk : Megatron
Kapasitas : 3200 A, Epoxy Resin Insulation Class F, IP55,
b. Kabel Penghantar untuk Auxilary
Ukuran Kabel : Refer Shop drawing instalasi genset.
Type : NYY
Merk : Jembo Cable
c. Kabel Kontrol Komunikasi
Merk : SMI Cable
Type : LIYCY Shielded 3x1.5mm²
NYYHY. Ukuran Kabel Refer Shop drawing instalasi genset

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 16


k. kontrol

busduct

Instalasi Busduct & Kabel Kontrol

Instalasi Busduct & Kabel Kontrol

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 17


BAB III

SISTEM INSTALASI DIESEL GENSET

Instalasi genset pada Proyek GSA diperuntukkan sebagai back-up power listrik apabila PLN
padam, dan atau Trapo akan dimaintenance dengan kapasitas 2 x 2000 kVA (Prime
Rating).

Pada PKG (Panel Kontrol Genset) yang terdiri dari 7 cubicle (2 Incoming dan 2 Outgoing)
ada beberapa Fungsi yang terpasang.
Fungsi-fungsi yang disediakan pada system diesel di genset antara lain:
1. Trial
2. Genset Leader
3. Priority Outgoing
4. Minimum Engine Run
5. Next Start
6. Priority Genset / PLN Key Switch Selector (di LVMDP )

Tombol dan switch selector pada PKG

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 18


Key Switch Selector pada LVMDP

3.1 Trial
Fungsi trial ini digunakan untuk warming-up sekaligus menguji system. Dimulai
diesel genset menerima perintah, kemudian genset running sampai mencapai
kecepatan ideal dan mengeluarkan tegangan normal, closing CB genset
pertama, sinkron genset ke-2, dan dilanjutkan dengan closing CB outgoing PKG.
system uji ini hanya akan bekerja +/- 3 menit, selanjutnya semua CB Out going
akan Open bersamaan dengan CB incoming genset, dan genset proses cooling
down selama +/- 3 menit untuk selanjutnya stop secara auto.

Pada system ini tegangan akan di kirim dan stand-by sampai ke LVMDP, hal-hal
yang perlu dikondisikan antara lain:
a. Semua Modul IM pada PUTR posisi Auto
b. Semua Modul IG pada PKG posisi Auto
c. Semua selector switch CB incoming genset posisi Auto
d. Semua selector switch CB Outgoing genset posisi Auto

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 19


Cara mengunakan system ini kita hanya dengan cara menekan dan tahan
tombol Trial beberapa saat +/-5 detik , selanjutnya lampu pada tombol trial akan
menyala dan system trial akan bekerja secara auto.

3.2 Genset Leader


Fungsi ini digunakan untuk memilih unit genset yang akan tetap running pada
saat system power management active dan kondisi beban cukup dengan 1 unit
genset.
Pada system ini terdapat 3 pilihan , off – g1 – g2
off – Semua genset akan tetap running walaupun beban rendah (kurang dari
30% dari kapasitas genset)
g1 – Genset 1 akan bertahan jika beban cukup di tanggung oleh 1 unit genset
setelah power management active (15 menit setelah closing CB ).
g2 – Genset 2 akan bertahan jika beban cukup di tanggung oleh 1 unit genset
setelah power management active.

3.3 Priority Outgoing Switch


Fungsi ini digunakan untuk memilih outgoing mana yang akan menjadi prioritas
pertama untuk disuplai oleh genset bila terjadi gangguan.
Pada system ini terdapat 4 pilihan, 0 – 1 – 2 – 3

0– 2 unit genset running, cb closed, supply power ke Apartment 1, Apartment


2, Hotel, Mall 1, Mall 2 ( tidak ada prioritas ).
1– 1 unit genset running, cb closed, supply power ke Apartment 1.
2 unit genset running, cb closed, supply power ke Apartment 2, Hotel, Mall
1, Mall 2.
2– 1 unit genset running, cb closed, supply power ke Apartment 2.
2 unit genset running, cb closed, supply power ke Apartment 1, Hotel, Mall
1, Mall 2.
3– 1 unit genset running, cb closed, supply power ke Hotel.

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 20


2 unit genset running, cb closed, supply power ke Mall 1, Mall 2,
Apartment 1, Apartment 2.

3.4 Minimum Engine Running


Fungsi ini digunakan untuk menjaga jumlah unit genset yang harus tetap running
pada saat mensuplai beban walaupun beban rendah dan power management
active.

3.5 Next Start


Fungsi ini digunakan untuk menambahkan 1 unit genset running pada saat
power management active dan masih ada unit genset yang stand-by.
Pada saat hanya 1 genset yang sedang memikul beban karena power
management active dan beban cukup rendah, jika kita akan melakukan
penambahan beban yang cukup besar sehingga dirasakan bisa mengurangi
tingkat kehandalan, kita bisa menggunakan system ini untuk menambahkan
jumlah unit genset running dengan menekan dan menahan beberapa saat
tombol next start, lampu pada tombol tersebut akan menyala, dan system akan
berjalan secara auto. Pada saat system ini kita aktifkan, maka timer power
management akan diriset kembali, genset yang telah running walaupun beban
rendah sampai system power management aktif.

3.6 Priority Genset / PLN


Fungsi ini bisa kita gunakan pada saat kita akan mengalihkan beban ke genset
tanpa ada kedip pada sisi beban.
Jika key switch priority genset yang berada di LVMDP diposisikan ke Genset
(kondisi normal PLN ), maka genset akan dipanggil untuk running dan mengirim
tegangan ke LVMDP tersebut, modul IM (posisi Auto) yang berada di LVMDP
akan bekerja, sehingga genset mengambil alih beban melalui proses forward
sinkron.

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 21


PLN akan tetap di stand-by kan selama key switch tetap diposisi Genset, jika key
switch kita kembalikan ke PLN dan PLN ready, maka beban genset akan
dialihkan ke PLN melalui proses backward sinkron, selanjutnya genset akan stop
melalui proses cooling down.

INSTALASI DIESEL GENSET 2X2000KVA_GSA 22

Anda mungkin juga menyukai