Anda di halaman 1dari 3

MODUL AJAR

Nama Kelompok : Bidang Studi/Fase yang Di analisis :

1.Ir.Bunsiness Simanjoranga Dasar Agribisnis Tanaman / E

2.Naik A.F.Tumanggor,S.P

3.Dameria Siou Hasiholan Saragih,S.P

INFORMASI UMUM

A.Identitas Sekolah

Nama Sekolah : SMK N 1 Sitinjo

Fase / Semester : E / Ganjil

Alokasi waktu : 1 x pertemuan 12 JP

Tahun Pelajaran : 2022 – 2023

B.Kompetensi Awal “

1.Memahami proses Bisnis secara menyeluruh

2.Memahami Managemen produksi bidang Agribisnis Tanaman

C.Profil Pelajar Psncasila

- Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berahklak Mulia

-Gotong-Royong

-Kreatif

D.Target Peserta didik :

1.Peserta didik regular/tipikal :umum,tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami materi ajar

2.Peserta didik dengan kesulitan belajar : memiliki gaya belajar yang terbataas hanya satu gaya misalnya
dengan audio.Memiliki kesulitan dengan bahasa dan pemahaman materi ajar,kurang percaya
diri,kesulitan berkonsentrasi jangka panjang dan sebagainya

E.Model Pembelajaran yang digunakan :

- Project based Learning

-Diskusi Kelompok
KOMPONEN INTI

A.Tujuan Pembelajaran :

Siswa dapat memahami proses bisnis secara menyeluruh dan Managemen produksi Agribisnis Tanaman

B.Pemahaman Bermakna :

Menumbuhkan minat untuk belajar dan melibatkan peserta didik secara aktif dalam proses belajar
proses Bisnis secara menyeluruh managemen produksi bidang agribisnis tanaman,antara lain penerapan
K3LH,Perencanaan Produk,Mata Rantai Pasok(supplay Chain),Logistik,Proses Produksi,Penggunaan dan
Perawatan Peralatan di bidang Agribisnis Tanaman,serta pengelolaan sumber daya manusia dengan
memperhatikan potensi dan kearifan local.

C.Pertanyaan Pemantik :

1.Bagaimana pendapat anda tentang proses bisnis dalam Agribisnis Tanaman.

2.Bagaimana penerapan K3LH di lahan praktik sekolah

3.Apa saja peralatan tangan yang digunakan dalam Agribisnis Tanaman

D.Persiapan Pembelajaran :

-Guru mengecek kesiapan siswa dalam kelas

-Guru memeriksa kebersihan ruangan

E.Kegiaatan Pembelajaran :

# Pendahuluan

- Mengucapkan salam pembuka


- Berdoa
- Absensi

# Inti

-Menjelaskan tujuan pembelajaran

-Menjelaskan Maateri pembelajaran tentang proses bisnis secara menyeluruh,managemen Agribisnis


Tanaman proses Bisnis secara menyeluruh managemen produksi bidang agribisnis tanaman,antara lain
penerapan K3LH,Perencanaan Produk,Mata Rantai Pasok(supplay Chain),Logistik,Proses
Produksi,Penggunaan dan Perawatan Peralatan di bidang Agribisnis Tanaman,serta pengelolaan sumber
daya manusia dengan memperhatikan potensi dan kearifan local.

- Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk membuat catatan materi


# Penutup

- Guru memberikan ringkasan pembelajaran


- Guru memberikan tugas
- Doa penutup/salam penutup

LAMPIRAN

1.Lembar Kerja Peserta didik

2.Bahan Bacaan Modul dari Kemendikbubristek Dasar Agribisnis Tanaman

3.Glosarium :

- Supply Chain : system rangkaian kegiatan yang meliputi koordinasi,penjadalan dan pengendalian yang
terdiri atas organisasi,sumberdaya manusia,aktivitas,informasi dan sumber daya lainnnya terhadap
pengadaan,persediaan dan pengiriman produk ataupun layanan jasa dari suatu pemasok kepada
pelanggan.

- Agribisnis : Kesatuan system usaha berbasis kegiatan pertanian,peternakan,perikanan,kehutanan


dan sumberdaya alam secara umum yang dikelola dengan baik untuk mencapai manfaat yang
diinginkan.

- K3LH : Semua ilmu dan penerapannnya untuk mencegah terjadinya kecelakaan kerja,penyakit
akibat kerja(PAK),kebakaran,peledakan dan pencemaran lingkungan.

4.Daftar Pustaka :

- Buku siswa Dasar-Dasar Agribisnis Tanaman untuk SMK Kelas X semester I,Kemendikbud,Ristek dan
Teknologi Direktorat Jendral Pendidikan Vokasi ,Direktorat Sekolah Menengah Kejuruan 2021.

- Internet

-Buku yang Relevan

Anda mungkin juga menyukai