Anda di halaman 1dari 41

MONITORING DAN EVALUASI

KAPITASI BERBASIS KINERJA (KBK)


TRIWULAN IV TAHUN 2022
KANTOR CABANG KOTABUMI

Way Kanan, 6 Desember 2022


LATAR BELAKANG PELAKSANAAN
Angka Kontak (‰)

3
ANGKA KONTAK
Angka Kontak (AK) merupakan indikator untuk mengetahui tingkat aksesabilitas dan
pemanfaatan pelayanan primer di FKTP oleh Peserta berdasarkan jumlah peserta JKN (per
nomor identitas peserta) yang mendapatkan pelayanan kesehatan di FKTP per bulan baik di
dalam gedung maupun di luar gedung tanpa memperhitungkan frekuensi kedatangan
peserta dalam satu bulan.

Target >150 0/00

Bentuk Kontak yang menjadi catatan penilaian, dengan 1. Peserta yang melakukan kontak
kondisi: Jumlah peserta JKN (per nomor
Tempat kontak: Jenis Pelayanan: identitas peserta) yang terdaftar di 1
1. FKTP 1. Kunjungan Sakit FKTP dan mendapatkan pelayanan di
2. Jaringan pelayanan 2. Kunjungan sehat
Puskesmas a. Imunisasi FKTP per bulan baik di dalam maupun
3. Jejaring fasilitas pelayanan b. Edukasi (perorangan/kelompok) luar gedung tanpa memperhitungkan
kesehatan c. KIA, KB
4. Upaya Kesehatan Berbasis d. Home visit
frekuensi kedatangan peserta dalam 1
Masyarakat (UKBM), seperti e. Senam sehat (satu) bulan
Posyandu, Posbindu, 3. Bentuk kontak lain yang dapat
Poskesdes, Posyandu Lansia, diukur dan telah disepakati antara
dll. Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota 2. Peserta terdaftar di FKTP
5. Tempat kontak lainnya yang dan BPJS Kesehatan (kunjungan jumlah peserta JKN yang terdaftar di
disepakati sakit maupun sehat)
suatu FKTP per bulan.
TREND CAPAIAN ANGKA KONTAK PUSKESMAS PER KABUPATEN

Target ≥ 150 ‰

AK JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGT SEPT OKT NOV DES Rata-rata
Target 150 150 150 150 150 150 150 150 150 150 150 150 150
Lampung Utara 72,8 64,2 75,5 71,8 64,8 88,3 90,1 91,4 103,1 102,6 82,5
Lampung Barat 173,8 150,4 170,2 129,4 138,4 154,9 155,4 152,0 151,6 142,9 151,9
Way Kanan 98,5 88,2 94,6 93,0 97,2 130,2 136,3 131,2 139,7 141,4 115,0
Pesisir Barat 156,3 157,6 159,7 149,4 148,5 167,9 180,3 178,8 194,1 185,3 167,8
5
ANGKA KONTAK FKTP PUSKESMAS KAB. WAY KANAN

AGUSTUS-22 SEPTEMBER-22 OKTOBER-22


NO NAMA PUSKESMAS
Kontak Jmlh Pst AK Kontak Jmlh Pst AK Kontak Jmlh Pst AK
1 BANJIT 3.619 22.998 157,4 3.728 23.288 160,1 3.759 23.319 161,2
2 BARADATU 5.423 27.169 199,6 5.548 27.360 202,8 5.443 27.306 199,3
3 BLAMBANGAN UMPU 2.472 15.462 159,9 2.817 15.512 181,6 2.512 15.498 162,1
4 BUMI AGUNG RUNYAI 508 4.349 116,8 587 4.432 132,4 662 4.482 147,7
5 BUMI BARU 735 4.626 158,9 678 4.623 146,7 717 4.622 155,1
6 GISTING JAYA 357 7.560 47,2 223 7.767 28,7 237 7.762 30,5
7 GUNUNG LABUHAN 2.044 19.976 102,3 2.290 20.220 113,3 2.627 20.292 129,5
8 KASUI 2.233 21.360 104,5 3.002 21.454 139,9 3.504 21.518 162,8
9 MESIR ILIR 578 5.873 98,4 781 5.986 130,5 1.296 6.031 214,9
10 NEGERI AGUNG 1.592 11.907 133,7 1.337 11.937 112,0 1.529 11.980 127,6
11 NEGERI BARU 1.596 14.679 108,7 1.592 14.724 108,1 1.359 14.725 92,3
12 NEGERI BESAR 1.382 7.879 175,4 1.200 8.022 149,6 1.290 7.995 161,4
13 PAKUON RATU 556 12.559 44,3 938 12.768 73,5 1.299 12.810 101,4
14 PISANG BARU 840 7.913 106,2 797 8.050 99,0 795 8.071 98,5
15 PURWA AGUNG 236 10.945 21,6 886 11.161 79,4 358 11.178 32,0
16 REBANG TANGKAS 2.679 13.771 194,5 2.684 13.951 192,4 2.590 13.941 185,8
17 SERUPA INDAH 1.482 8.822 168,0 1.562 8.956 174,4 1.491 8.985 165,9
18 SUKABUMI 854 8.012 106,6 834 8.111 102,8 666 8.232 80,9
19 TANJUNG REJO 551 4.679 117,8 790 4.705 167,9 601 4.784 125,6
20 WAY TUBA 1.780 9.721 183,1 1.709 10.161 168,2 1.717 10.171 168,8
Total 31.517 240.260 131,2 33.983 243.188 139,7 34.452 243.702 141,4

6
Rasio Rujukan Non
Spesialistik (%)

7
Indikator Rasio Rujukan Non Spesialistik
Rasio Rujukan Rawat Jalan Kasus Non Spesialistik (RRNS) merupakan indikator
untuk mengetahui kualitas pelayanan di FKTP, sehingga sistem rujukan
terselenggara sesuai indikasi medis dan kompetensinya.

Target ≤ 2%

Note: 1. Jumlah rujukan kasus non spesialistik


1. Tidak ada lagi peer review kasus non Jumlah rujukan dengan diagnosa
spesialistik sebagai dasar perhitungan yang termasuk dalam jenis penyakit
capaian KBK yang menjadi kompetensi dokter di
2. Kasus non spesialistik yang dijadikan dasar FKTP sesuai ketentuan peraturan
perhitungan capaian KBK mengacu perundang-undangan
ketentuan perundangan (SKDI 2012 dan
Kepmenkes 514 Tahun 2015) 2. Jumlah rujukan FKTP
3. Rujukan kasus non spesialistik dengan Total jumlah rujukan FKTP ke FKRTL.
kriteria Time, Age, Complication dan
Comorbidity (TACC) tidak diperhitungkan
dalam jumlah rujukan rawat jalan kasus
non spesialistik. 8
TREND CAPAIAN RASIO RUJUKAN NON SPESIALISTIK PER KABUPATEN

Target ≤ 2%

RRNS JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGT SEPT OKT NOV DES Rata-rata
Target 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
Lampung Utara 1,68 1,40 1,02 0,82 1,25 0,68 0,44 0,47 0,15 0,16 1,2
Lampung Barat 0,54 1,70 0,51 2,09 1,64 1,34 0,19 0,45 0,17 0,34 1,3
Way Kanan 0,49 1,18 1,34 1,54 1,98 1,13 0,27 0,55 0,77 0,22 1,4
Pesisir Barat 1,99 1,01 1,16 1,55 3,64 1,47 1,73 1,84 0,86 0,00 2,2

9
CAPAIAN RRNS PUSKESMAS AGT S/D OKT 2022

Target ≤ 2%
AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER
NO NAMA PUSKESMAS
KNS JML RUJ RRNS KNS JML RUJ RRNS KNS JML RUJ RRNS
1 BANJIT 0 61 0,0 0 61 0,0 0 64 0,0
2 BARADATU 2 351 0,6 2 358 0,6 1 365 0,3
3 BLAMBANGAN UMPU 0 210 0,0 0 162 0,0 0 182 0,0
4 BUMI AGUNG RUNYAI 2 23 8,7 2 15 13,3 0 10 0,0
5 BUMI BARU 0 18 0,0 0 6 0,0 0 21 0,0
6 GISTING JAYA 0 18 0,0 0 8 0,0 0 13 0,0
7 GUNUNG LABUHAN 0 174 0,0 0 172 0,0 0 147 0,0
8 KASUI 0 107 0,0 0 100 0,0 1 89 1,1
9 MESIR ILIR 0 37 0,0 0 28 0,0 0 30 0,0
10 NEGERI AGUNG 0 67 0,0 0 53 0,0 1 65 1,5
11 NEGERI BARU 0 128 0,0 0 123 0,0 0 144 0,0
12 NEGERI BESAR 4 9 44,4 2 20 10,0 0 12 0,0
13 PAKUON RATU 0 30 0,0 0 17 0,0 0 23 0,0
14 PISANG BARU 0 24 0,0 0 29 0,0 0 28 0,0
15 PURWA AGUNG 0 23 0,0 0 16 0,0 0 17 0,0
16 REBANG TANGKAS 0 21 0,0 0 21 0,0 0 27 0,0
17 SERUPA INDAH 0 25 0,0 0 27 0,0 0 17 0,0
18 SUKABUMI 0 58 0,0 0 38 0,0 0 47 0,0
19 TANJUNG REJO 0 12 0,0 4 20 20,0 0 8 0,0
20 WAY TUBA 0 48 0,0 0 25 0,0 0 29 0,0
Total 8 1.444 0,55 10 1.299 0,77 3 1.338 0,22

10
10 Diagnosa Rujukan Terbanyak FKTP Kab. Way Kanan

Bupel Januari s/d Oktober 2022

Spesialistik Non Spesialistik


Kode Jmlh Kode Jmlh
No. Nama Diagnosa Proporsi No. Nama Diagnosa Proporsi
Diagnosa Rujukan Diagnosa Rujukan
1 I500 Congestive heart failure 410 3,35% 1 H521 Myopia 104 9,62%
2 H25 Senile cataract 347 2,84% 2 E11 Non-insulin-dependent diabetes mellitus 96 8,88%
3 F20 Schizophrenia 258 2,11% 3 I10 Essential (primary) hypertension 45 4,16%
4 N18 Chronic kidney disease 241 1,97% 4 H52 Disorders of refraction and accommodation 37 3,42%
5 Z48 Other surgical follow-up care 226 1,85% 5 H520 Hypermetropia 33 3,05%
6 R509 Fever, unspecified 176 1,44% 6 E10 Insulin-dependent diabetes mellitus 26 2,41%
7 I50 Heart failure 152 1,24% 7 J189 Pneumonia, unspecified 24 2,22%
8 K02 Dental caries 148 1,21% 8 K30 Dyspepsia 20 1,85%
9 I64 Stroke, not specified as haemorrhage or infarction 146 1,19% 9 H612 Impacted cerumen 20 1,85%
10 R103 Pain localized to other parts of lower abdomen 145 1,18% 10 K219 Gastro-oesophageal reflux disease without oesophagitis 19 1,76%

11
Rasio Peserta Prolanis
Terkendali (%)

12
Indikator Rasio Peserta Prolanis Terkendali
Rasio Peserta Prolanis Terkendali (RPPT) merupakan indikator untuk mengetahui
optimalisasi penatalaksanaan Prolanis oleh FKTP dalam menjaga kadar gula darah puasa
bagi pasien Diabetes Mellitus tipe 2 (DM) atau tekanan darah bagi pasien Hipertensi
Essensial (HT).

Target ≥ 5%

13

021 –1 500 400 www.bpjs-kesehatan.go.id


Trend Rasio Peserta Prolanis Terkendali per Kabupaten

Target ≥ 5%

RPPT JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGT SEPT OKT NOV DES Rata-rata
Target 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5
Lampung Utara 1,6 0,9 1,0 1,7 0,99 3,71 4,54 4,18 4,39 4,95 2,8
Lampung Barat 4,4 2,1 3,7 3,5 3,70 6,58 6,90 7,13 7,68 7,83 5,3
Way Kanan 0,3 0,2 0,8 0,6 0,91 2,70 6,11 2,72 1,68 2,97 1,9
Pesisir Barat 2,9 3,1 2,9 2,6 3,01 4,00 3,64 5,89 6,35 6,41 4,1

14
Capaian RPPT Agustus s/d Oktober 2022

Target ≥ 5%
AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER
NO NAMA PUSKESMAS
RPPT DM RPPT HT RPPT RPPT DM RPPT HT RPPT RPPT DM RPPT HT RPPT
1 BANJIT 13,10 0,33 6,72 12,33 0,07 6,20 10,88 0,20 5,54
2 BARADATU 4,87 5,42 5,15 3,08 1,19 2,13 7,68 2,29 4,98
3 BLAMBANGAN UMPU - 0,08 0,04 - - - - 0,15 0,07
4 BUMI AGUNG RUNYAI - - - - - - - - -
5 BUMI BARU - - - - - - - 0,77 0,38
6 GISTING JAYA - - - - - - 1,16 0,13 0,65
7 GUNUNG LABUHAN - 0,28 0,14 - 0,06 0,03 - 0,27 0,14
8 KASUI - 0,18 0,09 - 0,18 0,09 - 1,42 0,71
9 MESIR ILIR - 0,11 0,05 - 0,21 0,11 - - -
10 NEGERI AGUNG - - - - - - - - -
11 NEGERI BARU - 0,31 0,16 26,09 - 13,04 - - -
12 NEGERI BESAR - - - - - - - - -
13 PAKUON RATU - 0,08 0,04 - - - - - -
14 PISANG BARU - - - - - - - - -
15 PURWA AGUNG - 0,97 0,49 - 0,97 0,49 - - -
16 REBANG TANGKAS 73,91 5,70 39,81 27,27 1,96 14,62 33,33 0,57 16,95
17 SERUPA INDAH - - - - 0,81 0,41 - 0,53 0,26
18 SUKABUMI - 0,78 0,39 - - - - - -
19 TANJUNG REJO - 1,37 0,68 - 1,08 0,54 - 3,74 1,87
20 WAY TUBA - 1,49 0,74 - 0,21 0,10 - 0,20 0,10

15
Capaian RPPT Oktober 2022 (Target ≥ 5%)
Note:
1. FKTP wajib mengisi hasil pemeriksaan kadar gula darah dan
tekanan darah pasien Prolanis di aplikasi PCare
2. Kriteria terkendali mengacu pada standar yang telah ditetapkan
oleh Organisasi Profesi:
OKTOBER a. Nilai terkendali DM mengacu pada Konsensus Pengelolaan
NO NAMA PUSKESMAS
DM Terkendali Jml Dx DM RPPT DM HT Terkendali Jml Dx HT RPPT HT RPPT dan Penceahan Diabetes Mellitus Tipe 2 di Indonesia 2015
1 BANJIT 16 147 10,88 3 1.491 0,20 5,54 oleh PERKENI (Perkumpulan Endokrinologi Indonesia).
2 BARADATU 103 1.342 7,68 33 1.443 2,29 4,98 dengan nilai kadar gula darah puasa 80-130 mg/dl
3 BLAMBANGAN UMPU 0 47 - 2 1.338 0,15 0,07 b. Nilai terkendali HT mengacu pada Konsensus
4 BUMI AGUNG RUNYAI 0 72 - 0 292 - -
Penatalaksanaan Hipertensi 2019 oleh PERHI (Perhimpunan
5 BUMI BARU 0 10 - 2 260 0,77 0,38
Hipertensi Indonesia)
6 GISTING JAYA 1 86 1,16 1 757 0,13 0,65
7 GUNUNG LABUHAN 0 33 - 5 1.833 0,27 0,14
8 KASUI 0 49 - 8 563 1,42 0,71
9 MESIR ILIR 0 6 - 0 956 - -
10 NEGERI AGUNG 0 12 - 0 495 - -
11 NEGERI BARU 0 23 - 0 651 - -
12 NEGERI BESAR 0 3 - 0 251 - -
13 PAKUON RATU 0 2 - 0 1.859 - -
14 PISANG BARU 0 114 - 0 458 - -
15 PURWA AGUNG 0 7 - 0 100 - -
16 REBANG TANGKAS 8 24 33,33 5 874 0,57 16,95
17 SERUPA INDAH 0 9 - 2 379 0,53 0,26
18 SUKABUMI 0 249 - 0 128 - -
19 TANJUNG REJO 0 12 - 14 374 3,74 1,87
20 WAY TUBA 0 111 - 1 492 0,20 0,10
Total 128 2358 5,43 76 14.994 0,51 2,97

16
KONSEKUENSI
PEMBAYARAN KAPITASI

17
CAPAIAN KINERJA PUSKESMAS KAB. WAY KANAN

No. Nama Puskesmas Jan-22 Feb-22 Mar-22 Apr-22 Mei-22 Jun-22 Jul-22 Agu-22 Sep-22 Okt-22
1 BANJIT 85% 85% 90% 85% 85% 90% 95% 100% 100% 100%
2 BARADATU 90% 90% 85% 85% 85% 95% 100% 100% 95% 95%
3 BLAMBANGAN UMPU 95% 90% 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95%
4 BUMI AGUNG RUNYAI 85% 85% 85% 85% 85% 85% 85% 85% 85% 95%
5 BUMI BARU 95% 95% 95% 90% 90% 95% 90% 95% 95% 95%
6 GISTING JAYA 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
7 GUNUNG LABUHAN 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
8 KASUI 90% 90% 90% 90% 90% 95% 95% 90% 90% 95%
9 MESIR ILIR 90% 90% 90% 90% 90% 85% 90% 90% 90% 95%
10 NEGERI AGUNG 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
11 NEGERI BARU 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
12 NEGERI BESAR 85% 85% 85% 85% 85% 85% 95% 90% 85% 95%
13 PAKUON RATU 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
14 PISANG BARU 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
15 PURWA AGUNG 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
16 REBANG TANGKAS 95% 95% 100% 100% 100% 90% 100% 100% 100% 100%
17 SERUPA INDAH 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95%
18 SUKABUMI 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
19 TANJUNG REJO 95% 85% 90% 90% 90% 95% 95% 90% 90% 90%
20 WAY TUBA 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95% 95%

18
CAPAIAN KINERJA PUSKESMAS KAB. WAY KANAN

19
Jumlah & Persentase Kapitasi Dibayarkan (Sept – Nov 2022)
2022 KBK 100
No. Nama FKTP
Persen
Puskesmas dengan capaian KBK 100 persen Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sept Okt
1 Rebang Tangkas - - √ √ √ - √ √ √ √ 7x
Bupel Januari sd. Oktober 2022 2 Banjit - - - - - - - √ √ √ 3x
3 Baradatu - - - - - - √ √ - - 2x

Sep-22 Okt-22 Nov-22


NO NAMA PUSKESMAS BIAYA KAPITASI KAPITASI YANG BIAYA KAPITASI KAPITASI YANG BIAYA KAPITASI KAPITASI YANG SELISIH
SELISIH KAPITASI SELISIH KAPITASI
SEHARUSNYA DIBAYARKAN SEHARUSNYA DIBAYARKAN SEHARUSNYA DIBAYARKAN KAPITASI
1 BANJIT 139.728.000 139.728.000 - 139.914.000 139.914.000 - 140.106.000 140.106.000 -
2 BARADATU 164.160.000 164.160.000 - 163.836.000 155.644.200 8.191.800 165.582.000 157.302.900 8.279.100
3 BLAMBANGAN UMPU 85.316.000 81.050.200 4.265.800 85.239.000 80.977.050 4.261.950 85.316.000 81.050.200 4.265.800
4 BUMI AGUNG RUNYAI 19.944.000 19.944.000 - 20.169.000 20.169.000 - 20.470.500 20.470.500 -
5 BUMI BARU 25.426.500 25.426.500 - 25.421.000 25.421.000 - 25.305.500 25.305.500 -
6 GISTING JAYA 42.718.500 38.446.650 4.271.850 42.691.000 38.421.900 4.269.100 43.026.500 38.723.850 4.302.650
7 GUNUNG LABUHAN 121.320.000 109.188.000 12.132.000 121.752.000 109.576.800 12.175.200 122.880.000 110.592.000 12.288.000
8 KASUI 117.997.000 106.197.300 11.799.700 118.349.000 106.514.100 11.834.900 118.673.500 112.739.825 5.933.675
9 MESIR ILIR 35.916.000 32.324.400 3.591.600 36.186.000 32.567.400 3.618.600 36.186.000 34.376.700 1.809.300
10 NEGERI AGUNG 65.653.500 59.088.150 6.565.350 65.890.000 59.301.000 6.589.000 66.621.500 59.959.350 6.662.150
11 NEGERI BARU 80.982.000 72.883.800 8.098.200 80.987.500 72.888.750 8.098.750 81.064.500 72.958.050 8.106.450
12 NEGERI BESAR 40.110.000 36.099.000 4.011.000 39.975.000 33.978.750 5.996.250 48.048.000 45.645.600 2.402.400
13 PAKUON RATU 70.224.000 63.201.600 7.022.400 70.455.000 63.409.500 7.045.500 70.895.000 63.805.500 7.089.500
14 PISANG BARU 44.275.000 39.847.500 4.427.500 44.390.500 39.951.450 4.439.050 44.269.500 39.842.550 4.426.950
15 PURWA AGUNG 61.385.500 55.246.950 6.138.550 61.479.000 55.331.100 6.147.900 61.627.500 55.464.750 6.162.750
16 REBANG TANGKAS 76.730.500 76.730.500 - 76.675.500 76.675.500 - 76.901.000 76.901.000 -
17 SERUPA INDAH 49.258.000 46.795.100 2.462.900 49.417.500 46.946.625 2.470.875 49.648.500 47.166.075 2.482.425
18 SUKABUMI 44.610.500 40.149.450 4.461.050 45.276.000 40.748.400 4.527.600 45.413.500 40.872.150 4.541.350
19 TANJUNG REJO 25.877.500 25.877.500 - 26.312.000 26.312.000 - 26.515.500 26.515.500 -
20 WAY TUBA 60.966.000 57.917.700 3.048.300 61.026.000 57.974.700 3.051.300 61.158.000 58.100.100 3.057.900
TOTAL PUSKESMAS 1.372.598.500 1.290.302.300 82.296.200 1.375.441.000 1.282.723.225 92.717.775 1.389.708.500 1.307.898.100 81.810.400
20
Jumlah & Persentase Kapitasi Dibayarkan

Periode Januari s/d November 2022


Januari s.d. November 2022 %
NO NAMA PUSKESMAS BIAYA KAPITASI KAPITASI YANG SELISIH KAPITASI
SEHARUSNYA DIBAYARKAN KAPITASI DIBAYAR
Puskesmas dengan Jumlah Peserta Terdaftar
1 BANJIT 1.515.792.000 1.385.718.900 130.073.100 91,42%
< 5.000 tidak terkena konsekuensi KBK dan 2 BARADATU 1.797.510.000 1.642.542.600 154.967.400 91,38%
kapitasinya tetap dibayarkan 100 persen. 3 BLAMBANGAN UMPU 972.004.000 913.954.250 58.049.750 94,03%
4 BUMI AGUNG RUNYAI 246.793.500 246.793.500 - 100%
5 BUMI BARU 277.783.000 277.783.000 - 100%
6 GISTING JAYA 412.142.500 370.928.250 41.214.250 90,00%
Bumi Agung Runyai Bumi Baru Tanjung Rejo 7 GUNUNG LABUHAN 1.317.306.000 1.185.575.400 131.730.600 90,00%
No. Bupel 8 KASUI 1.287.412.500 1.176.302.050 111.110.450 91,37%
Pst Capaian Pst Capaian Pst Capaian
9 MESIR ILIR 388.254.000 349.482.600 38.771.400 90,01%
Terdaftar KBK Terdaftar KBK Terdaftar KBK
10 NEGERI AGUNG 716.908.500 645.217.650 71.690.850 90,00%
1 Januari 4.348 85% 4.625 95% 4.464 95% 11 NEGERI BARU 845.856.000 758.274.000 87.582.000 89,65%
2 Februari 4.336 85% 4.613 95% 4.493 85% 12 NEGERI BESAR 436.221.000 381.537.650 54.683.350 87,46%
3 Maret 4.336 85% 4.597 95% 4.534 90% 13 PAKUON RATU 756.035.500 680.431.950 75.603.550 90,00%
4 April 4.293 85% 4.559 90% 4.474 90% 14 PISANG BARU 494.715.500 445.243.950 49.471.550 90,00%
5 Mei 4.329 85% 4.538 90% 4.539 90% 15 PURWA AGUNG 598.491.500 538.642.350 59.849.150 90,00%
16 REBANG TANGKAS 811.272.500 790.340.550 20.931.950 97,42%
6 Juni 4.330 85% 4.538 95% 4.582 95%
17 SERUPA INDAH 529.963.500 505.832.250 24.131.250 95,45%
7 Juli 4.321 85% 4.564 90% 4.594 95%
18 SUKABUMI 470.431.500 423.388.350 47.043.150 90,00%
8 Agustus 4.349 85% 4.626 95% 4.679 90% 19 TANJUNG REJO 278.679.500 278.679.500 - 100%
9 September 4.432 85% 4.623 95% 4.705 90% 20 WAY TUBA 644.712.000 612.476.400 32.235.600 95,00%
10 Oktober 4.482 85% 4.622 95% 4.784 90% TOTAL PUSKESMAS 14.798.284.500 13.609.145.150 1.189.139.350 91,96%

21
Pemanfaatan Antrian Online
& Capaian Skrining Riwayat Kesehatan

22
Capaian Pemanfaatan Antrian Online
TARGET : 50% Dari Total Kunjungan Sakit dalam 1 bulan
Capaian Skrining Riwayat Kesehatan
Target Skrining s.d 25
Kabupaten Nama FKTP Jenis Faskes Riwayat November %
Kesehatan 2022
WAY KANAN SUKABUMI PUSKESMAS 416 2808 675%
4 Puskesmas dengan capaian Skrining Riwayat WAY KANAN NEGERI BARU PUSKESMAS 811 1757 217%
WAY KANAN BARADATU PUSKESMAS 1.500 1585 106%
Kesehatan tertinggi Kab. Way Kanan WAY KANAN KASUI PUSKESMAS 1.169 1218 104%
WAY KANAN BANJIT PUSKESMAS 1.257 1187 94%
WAY KANAN PAKUON RATU PUSKESMAS 678 1058 156%
WAY KANAN NEGERI AGUNG PUSKESMAS 650 800 123%
WAY KANAN REBANG TANGKAS PUSKESMAS 742 770 104%
WAY KANAN BLAMBANGAN UMPU PUSKESMAS 845 756 89%
WAY KANAN BUMI BARU PUSKESMAS 253 678 268%
WAY KANAN PURWA AGUNG PUSKESMAS 602 664 110%
Target Skrining s.d 25 WAY KANAN WAY TUBA PUSKESMAS 527 573 109%
Kabupaten Nama FKTP Jenis Faskes Riwayat November % WAY KANAN NEGERI BESAR PUSKESMAS 430 542 126%
WAY KANAN SERUPA INDAH PUSKESMAS 476 520 109%
Kesehatan 2022
WAY KANAN GISTING JAYA PUSKESMAS 409 512 125%
WAY KANAN SUKABUMI PUSKESMAS 416 2.808 675% WAY KANAN MESIR ILIR PUSKESMAS 322 383 119%
WAY KANAN NEGERI BARU PUSKESMAS 811 1.757 217% WAY KANAN PISANG BARU PUSKESMAS 433 341 79%
WAY KANAN BUMI AGUNG RUNYAI PUSKESMAS 238 248 104%
WAY KANAN BARADATU PUSKESMAS 1.500 1.585 106%
WAY KANAN GUNUNG LABUHAN PUSKESMAS 1.091 243 22%
WAY KANAN KASUI PUSKESMAS 1.169 1.218 104% WAY KANAN TANJUNG REJO PUSKESMAS 249 236 95%
Ket:
: Capaian < 50%
: Capaian ≥ 50% s.d < 100%
: Capaian ≥ 100%
DUKUNGAN YANG DIHARAPKAN
1. INDIKATOR ANGKA KONTAK
a. Peningkatan sinergi dengan PIS –PK dan kegiatan/program lain di Puskesmas.
b. Pencatatan kontak tidak langsung ke dalam Aplikasi Pcare.
c. Melakukan entri secara realtime dan tuntas maksimal N+3 hari.

2. INDIKATOR RASIO RUJUKAN NON SPESIALISTIK


a. Peningkatan Kompentensi Dokter FKTP dengan mentoring Dokter Spesialis.
b. Peningkatan Kompentensi Dokter FKTP.
c. Pemenuhan sarana dan prasarana penunjang penegakan diagnosa di FKTP.
d. Penyediaan BAHP dan Obat untuk menunjang penyelesaian diagnosa Non Spesialistik

3. INDIKATOR RASIO PERSERTA PROLANIS TERKENDALI


a. FKTP melakukan sinergi dengan program Posbindu-PTM untuk dapat meningkatkan
rekrutmen dan pemantauan peserta Prolanis.
b. FKTP berperan aktif untuk melakukan skrining riwayat kesehatan pada aplikasi Mobile
JKN.
c. Mengingatkan peserta Prolanis untuk mengikuti kegiatan edukasi, senam sehat,
pemeriksaan rutin di FKTP dalam rangka peningkatan status kesehatan.
d. Melakukan entri hasil pemeriksaan pasien prolanis secara rutin di Aplikasi Pcare.
SOSIALISASI PKS TAHUN 2023

01 PENDAHULUAN

ISI PERJANJIAN KERJA SAMA


02

03 PERUBAHAN

04 HARAPAN

26
Regulasi Kerja sama Faskes

Undang-undang no 24 tahun 2011 Permenkes No 99 tahun 2015


Wewenang BPJS Kesehatan membuat Pasal 4
atau menghentikan kontrak kerja dengan Perjanjian kerja sama Fasilitas Kesehatan dengan
fasilitas kesehatan; BPJS Kesehatan dilakukan antara pimpinan atau
pemilik Fasilitas Kesehatan, atau pejabat yang
berwenang mewakili, dengan BPJS Kesehatan
Peraturan Presiden No 82 Tahun 2018
Pasal 67 Permenkes No 7 Tahun 2021
Kerja sama Fasilitas Kesehatan dengan Mengatur persyaratan kerja sama FKTP
BPJS Kesehatan dilakukan dengan dengan BPJS Kesehatan
Perjanjian tertulis

Permenkes No 71 tahun 2013


Permenkes No 52 Tahun 2016
Pasal 12
Ketentuan lebih lanjut tentang Hak dan
Kewajiban dalam Perjanjian Kerja sama Mengatur Tarif Pelayanan Kesehatan
diatur oleh BPJS Kesehatan dalam program Jaminan Kesehatan

27
Mekanisme Kepatuhan Faskes Terhadap
Rekredensialing Perpanjangan
Perjanjian Kerja sama
Kerja sama
untuk memastikan perbaikan mutu
FKTP kerja sama.

05 SOSIALISASI PKS
• Pertemuan secara langsung/tidak
Evaluasi dan Umpan balik langsung
Kantor cabang melakukan evaluasi • Absensi pertemuan
kepatuhan FKTP dan melakukan
04 01 • Faskes paham dan mengerti
umpan balik tingkat kepatuhan isi Perjanjian Kerja Sama, mengetahui
FKTP terhadap PKS minimal per indikator penilaian kepatuhan Faskes
triwulan

PERJANJIAN KERJA SAMA


Monitoring Kepatuhan FKTP Penandatanganan PKS FKTP
Dilakukan melalui: 03 02 tahun 2023 paling lambat sudah
ditandatangani di bulan Januari
- SIbling: Supervisi Buktikan dan
lihat langsung. 2023 (sebelum pembayaran
- Monitoring Nilai Indikator kapitasi Januari 2023)
Kepatuhan FKTP
AGENDA

01 PENDAHULUAN

02 ISI PERJANJIAN KERJA SAMA

03 PERUBAHAN

04 HARAPAN

29
Sistematika PKS
1. Ketentuan Umum
2. Maksud dan Tujuan
3. Ruang lingkup dan Prosedur
4. Hak dan Kewajiban
Sistematika 5. Informasi dan Penanganan Pengaduan Peserta
6. Jejaring Faskes
PKS 7. Kadaluarsa Klaim Non Kapitasi dan Penggantian Biaya Kelompok
Prolanis
8. Kerahasiaan Informasi
9. Biaya dan tata cara Pembayaran Pelayanan Kesehatan
10.Jangka Waktu PKS
11.Monitoring evaluasi
12.Pembinaan Pengawasan dan Pengendalian
13.Sanksi
14.Penyelesaian Perselisihan
15.Pengakhiran Perjanjian
FKTP 16.Keadaan Memaksa
17.Pemberitahuan
18.Lain-lain

30
Lampiran PKS
I. Ruang Lingkup dan Prosedur Pelayanan Kesehatan
II. Biaya dan Tata Cara Pembayaran Pelayanan
Kesehatan Tingkat Pertama
Lampiran III. Laporan Pelayanan RJTP (FKTP non Jarkomdat)
IV. Laporan Pelayanan RITP (FKTP Non Jarkomdat)
PKS V. Pernyataan Persetujuan Jejaring Pihak Kedua Untuk
Menundukkan Diri Pada Perjanjian Kerja Sama
VI. Surat Pernyataan Pelayanan di FKTP
VII. Jadwal Operasional FKTP dan Jadwal Praktik Dokter
(Disampaikan pada awal PKS, dalam hal terdapat
perubahan di update pada HFIS).
VIII. Pakta Integritas User Login Aplikasi
IX. Komitmen Terhadap Integrasi Sistem

FKTP (Hanya untuk FKTP yang melakukan bridging aplikasi


dengan BPJS Kesehatan)

31
AGENDA

01 PENDAHULUAN

02 ISI PERJANJIAN KERJA SAMA

03 PERUBAHAN

04 HARAPAN

32
Perubahan isi Perjanjian Kerja Sama (PKS)
Pasal 4 Kewajiban FKTP
• Memberikan pelayanan kesehatan kepada seluruh Peserta JKN yang mengalami
kegawatdaruratan medis
• Memberikan pelayanan kesehatan kepada Peserta selain Peserta terdaftar yang berada
diluar wilayah Kota/Kabupaten paling banyak 3 (tiga) kali kunjungan dalam waktu paling
lama 1 (satu) bulan;
• Memasang papan nama yang paling sedikit mencantumkan Nama FKTP, jam Operasional
FKTP. Serta mencantumkan nama, jadwal dan jam pelayanan dokter dan dokter gigi di
ruang tunggu.
• Mengembalikan kompensasi pembayaran jika terjadi ketidaksesuaian dasar pembayaran
kapitasi, klaim non kapitasi dan/atau klaim kegiatan kelompok prolanis;
• Menyampaikan mekanisme Walk Through Audit/KESSAN kepada Peserta JKN

Pasal 5 Informasi dan Penanganan Pengaduan Peserta


Mekanisme pemberian pelayanan informasi dan penanganan keluhan Peserta
Perubahan isi Perjanjian Kerja Sama (PKS)
Pasal 6 Jejaring FKTP
Jejaring Faskes yang bekerja sama dengan PIHAK KEDUA, wajib menundukkan diri pada perjanjian

Pasal 11 Monitoring Evaluasi


Penambahan Monev Peserta Rujuk Balik Aktif, Skrining Riwayat Kesehatan

Pasal 13 Sanksi
• Dalam hal dokter umum dan dokter gigi sudah memiliki SIP Dokter/Dokter Gigi Spesialis, maka tidak
dihitung dalam norma kapitasi.
• Memberikan rujukan ke FKRTL tidak sesuai ketentuan
• Izin Operasional berakhir (tidak berlaku) maka Pengakhiran berlaku efektif pada akhir bulan sebelum
habis masa berlakunya. Pada kondisi Covid-19 dapat menggunakan pernyataan komitmen
penyelenggaraan/operasional dan/atau sesuai ketentuan yang berlaku.
• Khusus untuk PKS Klinik: Seluruh Surat Izin Praktik (SIP) Dokter Umum habis masa berlaku.
Pengakhiran kerja sama berlaku efektif pada akhir bulan sebelum seluruh SIP Dokter Umum habis
masa berlaku
Perubahan isi Perjanjian Kerja Sama (PKS)

Pasal 15 Pengakhiran Kerja sama


• FKTP Wajib memberitahu BPJS Kesehatan jika tidak melanjutkan kerja sama 3 (tiga) bulan
sebelum pengakhiran.
• Dalam hal pemberitahuan tertulis pengakhiran kerja sama diterima kurang dari 3 (tiga)
bulan sebelum pengakhiran, maka pengakhiran kerja sama dapat dilakukan paling cepat
pada akhir bulan berikutnya sejak surat diterima oleh BPJS Kesehatan.

Pasal 18 Lain-lain
Batasan Tanggung Jawab: Salah satu PIHAK tidak bertanggung jawab apabila terdapat
permasalahan internal di Pihak lainnya, tidak terbatas pada kewenangan Pihak lainnya tersebut
dalam menandatangani perjanjian yang dipermasalahkan oleh pihak ketiga.
Perubahan isi Perjanjian Kerja Sama (PKS)
Lampiran I
Prosedur pelayanan Peserta JKN menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK)

Lampiran II Tata Cara Pembayaran


• Pembayaran kapitasi per bulan berdasarkan masa berlaku SIP Dokter dan/atau Dokter Gigi yang berlaku selama 1
(satu) bulan penuh dan dokter melakukan praktek sesuai jadwal praktik dokter
• Dalam hal Dokter dan/atau Dokter Gigi melakukan cuti, pelatihan, atau penugasan lainnya yang berdampak tidak
adanya pelayanan kepada peserta maka kapitasi dibayarkan sesuai dengan ketersediaan dokter pengganti
dibuktikan dengan surat penugasan/surat pemberitahuan.
• Dalam hal Dokter dan/atau Dokter Gigi melakukan pelatihan, atau penugasan dimana dokter tersebut masih dapat
memberikan pelayanan kesehatan kepada peserta JKN yang dibuktikan dengan dokumentasi kontak tidak langsung
dan/atau resume medis maka kapitasi dapat dibayarkan sesuai ketentuan.
• Klausul PKS Puskesmas dan Klinik: Pengajuan perpanjangan SIP Dokter umum/Dokter Gigi yang sama tanpa jeda
masa berlaku SIP dan dilakukan pemutakhiran pada aplikasi HFIS selambat-lambatnya 1 (satu) hari setelah tanggal
terbit SIP diperhitungkan dalam kapitasi.
• Pembayaran Klaim non kapitasi berdasarkan SIP Dokter/tenaga Kesehatan yang masih berlaku pada saat
memberikan pelayanan non kapitasi.
• Kelebihan atau kekurangan yang disebabkan oleh Hasil rekonsiliasi jumlah kepesertaan PBI JK dan PBPU BP
Pemda sesuai dengan ketentuan yang berlaku dilakukan kompensasi dan diinformasikan secara tertulis
• Dalam hal terdapat perubahan nomor rekening pembayaran dan NPWP , maka pembayaran kapitasi dan non
kapitasi setelah dilakukan penandatanganan Addendum PKS dan telah dilakukan updating pada aplikasi HFIS.
HAL-HAL YANG MENJADI PERHATIAN

DOKUMEN PERSYARATAN MUTLAK


• Diunggah pada aplikasi HFIS berupa softcopy dokumen asli dalam bentuk file dengan format .pdf
(bukan fotokopi/foto)
• Untuk FKTP yang masih menggunakan Surat Komitmen penginputan nomor SIO di HFIS diisi
dengan “SURAT KOMITMEN”
PENANDATANGAN PKS
• Pemilik/Pimpinan/Penanggung jawab sesuai dengan kewenangannya yang tertuang dalam dokumen
resmi
• Khusus Puskesmas BLUD, Kantor Cabang terlebih dahulu melakukan koordinasi dengan Dinas
Kesehatan Kota/Kabupaten untuk menentukan pejabat yang berwenang dalam menandatangani PKS.
• Penandatanganan PKS dilakukan paling lambat di bulan Januari 2023, sebelum pembayaran kapitasi
Januari 2023
NOMOR REKENING
• Nomor rekening harus sesuai ketentuan yang berlaku:
✓ FKTP TNI POLRI mekanisme PNBP Permenkeu 194 Th 2018
✓ PKM Non BLUD ke rekening Bendahara Dana Kapitasi JKN pada FKTP sesuai Perpres 32 Th
2014 dan Permenkes 6 th 2022.
✓ PKM BLUD sesuai Ketentuan BLUD
✓ Klinik Swasta, DPP, DRG sepenuhnya dilakukan atas ketentuan pada Klinik Pratama/Dokter/Drg
• Disampaikan ke BPJS Kesehatan secara tertulis
• Dalam hal terdapat perubahan nomor rekening disampaikan secara tertulis, dilakukan Addendum
PKS, dan diupdate pada aplikasi HFIS, baru dilakukan pembayaran.
HAL-HAL YANG MENJADI PERHATIAN

PERUBAHAN PIMPINAN/PEMILIK
• FKTP wajib menyampaikan secara tertulis
• dituangkan dalam Berita Acara Kesepakatan dan menjadi lampiran yang tidak terpisahkan
dari PKS
• Dilakukan Updating HFIS

MONITORING EVALUASI PKS


• Sosialisasi PKS dan Penandatanganan PKS akan dilakukan monev secara rutin melalui
googledoc
AGENDA

01 PENDAHULUAN

02 ISI PERJANJIAN KERJA SAMA

03 PERUBAHAN

04 HARAPAN

39
HARAPAN

FKTP dan BPJS Kesehatan memiliki


pemahaman yang sama terhadap isi PKS

Kepatuhan Faskes terhadap Perjanjian


Kerja sama lebih meningkat

FKTP dan BPJS Kesehatan dapat bersinergi


dalam memberikan pelayanan kepada
Peserta JKN
Terima Kasih
Kini Semua Ada
Dalam Genggaman!

Download Aplikasi Mobile JKN

www.bpjs-kesehatan.go.id

41

Anda mungkin juga menyukai