Anda di halaman 1dari 1

Hemoroid

Wasir, juga disebut tumpukan, adalah pembengkakan atau pembesaran pembuluh darah di
daerah rektum, dubur dan anus. Pembuluh darah di daerah ini mengalami tekanan hebat, terutama
saat buang air besar.

Tanda :

1. Rasa nyeri,pembengkakan dan kemerahan di sekitar anus


2. Pendarahan di anus setelah buang air besar
3. Terdapat lendir setelah buang air besar
4. Mengalami besar gatal-gatal dissekitar anus
5. Terdapat benjolan pada anus

Klasifikasi wasir :

 Wasir internal adalah pembengkakan pembuluh darah yang terjadi didalam anus dan tidak
nyeri (hanya berdarah).
 Wasir eksternal adalah kondisi pembengkakan yang terjadi di luar anus yaitu didekat lubang
anus dan terasa lebih nyeri

Hurst. 2008. Pathophysiology Review. Missisipi(USA): McGraw-Hill Companies.


Joko S.2010.Herbal Penyembuh Wasir dan Kanker Prostat.Yogyakarta (ID): B-First.

Anda mungkin juga menyukai