Anda di halaman 1dari 26

PORTOFOLIO

KOMPETENSI KEAHLIAN
REKAYASA PERANGKAT LUNAK

Disusun Oleh:
Ibang Ahmad Syabana

YAYASAN PENDIDIKAN REFORMASI SUMEDANG


SMK YASPRI WADO
Jln. Raya Wado-Malangbong KM.07 Cilengkrang Kec.Wado
Tahun Ajaran2021/2022

KATA PENGANTAR
Bismillahirohmanirrohim
Puji dan syukur saya panjatkan kepada Allah swt. Yang telah memberikan rahmat
dan karunianya sehingga saya dapat menyelesaikan tugas portofolio ini dengan sebaik
baiknya dan semaksimal mungkin.
Portofolio ini dibuat untuk memenuhi tugas ahir mata pelajaran PRODUKTIF dan
juga sebagai bukti telah mengerjakan tugas-tugas yang diberikan oleh pembingbing yang
sangat saya kagumi kejujurannya dalam mengajarkan pada mata pelajaran PRODUKTIF.
Sadar akan hal tersebut penulis berusaha dengan semaksimal mungkin dan dengan
keridhoan hati mengerjakan tugas portofolio ini. Penulis menyusun portofolio ini agar
dapat diberikan penilaian dan kesan yang baik oleh pembingbing khususnya yaitu :
1. Yuwen Tyas Indarwati S.Kom
2. Deni Agustiana S.Kom
3. Eli Nurjanah A.md
Sehingga dengan ini dapat dilihat dan dipelajari kembali materi yang telah dibahas
sebelumnya. Dalam portofolio ini banyak hal yang sangat bermanfaat dan portofolio ini
telah berusaha ditulis dan dibuat dengan sedemikian rupa dan semaksimal mungkin.
Penulis berharap portofolio ini dapat berguna dan membantu membaca dalam menemukan
pengetahuan baru. Segala kritik dan saran yang membangun akan penulis terima dengan
senyum dan tangan terbuka

Sumedang, 13 Januari 2023

Muhamad fajar rangkuti

1
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR................................................................................................... 1
DAFTAR ISI ................................................................................................................. 2
BAB 1 ................................................................................................................ 3
PENDAHULUAN ........................................................................................................ 3
A. Latar belakang............................................................................................... 3
B. Rumusan masalah......................................................................................... 3
C. Tujuan pembahasan ..................................................................................... 4

BAB 2 ............................................................................................................................ 4
PEMBAHASAN
PERAKTEK PRODUKTIF KELAS : XI-RPL …………………………………………… . 4
A. Produk Kreatif Kewirausahaan (PKK)......................................................... 4
B. Pemograman Berorientasi Objek (PBO)....................................................... 5
C. Pemograman Web dan Perangkat Bergerak (PWPB)................................... 6
BAB 3 ............................................................................................................................ 10
PEMBAHASAN
PERAKTEK PRODUKTIF KELAS : XII-RPL ..……………………………………………………................. 10
A. Produk Kreatif Kewirausahaan (PKK)......................................................... 10
B. Pemograman Berorientasi Objek (PBO)....................................................... 11
C. Basis Data..................................................................................................... 15
D. Pemograman Web Dan Perangkat Bergerak (PWPB).................................. 19
BAB 4............................................................................................................................. 15
PENUTUP ..................................................................................................................... 15
A. Kesimpulan .................................................................................................. 23
B. Saran ............................................................................................................ 23

2
BAB 1
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Penilaian portofolio merupakan pendekatan baru yang ahkir-akhir ini sering


diperkenalkan para ahli pendidikan untuk dilaksanakan di sekolah. Dibeberapa
Negara maju , portofolio telah digunakan dalam dunia pendidikan secara luas, baik
untuk penilaian di kelas, daerah, maupun penilaian secara nasional.

Portofolio dapat diartikan sebagai kumpulan hasil evidence atau hasil


belajar atau karya peserta didik yang menunjukan usaha,perkembangan,prestasi
peserta didik dari waktu ke waktu dan dari satu mata pelajaran ke pelajaran yang
lain.

Portofolio berfungsi untuk mengetahui perkembangan pengetahuan peserta


didik dan kemampuan dalam mata pelajaran tertentu, serta pertumbuhan
kemampuan peserta didik.

Dalam prakteknya, portofolio berusah dilandasi empat pilar pendidikan,


yaitu learning to do, Learning to do know, learning to be, learning to live together.

1. Learning to do, peserta didik diberdayakan agar mampu dan mau berbuat
untuk memperkaya pengalama belajarnya dengan meningkatkan interksi
dengan lingkungan fisik, social,maupun budaya.
2. Learning to do know, peserta didik diajak untuk mampu membangun
pemahaman dan pengetahuannya terhadap dunia sekitarnya.
3. Learning to be, peserta didik dipasilitasi untuk mampu membangun
pengetahuan dan kepercayaan dirinya.
4. Learning to live together, peserta didik diberi kesempatan berinteraksi
dengan kelompok yang berfariasi untuk membentuk kepribadiannya,
memahami kemajemukan dan melahirkan sikap-sikap positif dan toleransi
terhadap keanekaragaman dan perbedaan hidup.

B. Rumusan Pembahasan
1. Mengetahui tugas yang telah dilaksanakan dimata pelajaran :
a. Produk Kreatif Kewirausahaan (PKK)
b. Pemograman Berorientasi Objek (PBO)
c. Pemograman Web dan Perangkat Bergerak (PWPB)

3
C. Tujuan Masalah
Portofolio proses menunjukkan tahapan belajar dan menyajikan catatan
perkembangan peserta didik dari waktu ke waktu. Guru menggunakan portofolio
proses untuk menolong peserta didik mengidentifikasi tujuan pembelajaran,
perkembangan hasil belajar dari waktu ke waktu, dan menunjukan pencapaian hasil
belajar.
BAB 2
PEMBAHASAN
PERAKTEK PRODUKTIF KELAS : XI-RPL
A. PRODUK KREATIF KEWIRAUSAHAAN (PKK)

PISANG AROMA
BAHAN :
 Pisng
 Lumpia
 Air 1 liter
 Trigu ¼ kg
 Minyak ½ leter
 Coklat meses 1 bungkus
 Gula ¼ kg
ALAT-ALAT:
 Pisau
 Wadah
 Wajan
CARA MEMBUAT :
 kupas terlebih dahuli pisang yang sudah di sediakan menjadi 2 bagian
 kemudinan siapkan lumpia untuk pembungkus pisang
 kemudian tuangkan terigu kedalam wadah tambahkan air secukupnya untuk
membuat perekat lumpia
 setelah bahan siap terlebihdahulu masukan pisang kedalam lumpia tambahkan gula
dan coklat meses kemudian lemlimpia dengan terigu yang sugah di siapkan
 lakukan haltersebut sampai selesai
 setelah selesai siapkan wajan dantuangkan minyak tunggu sampai panas
 setelah panas baru masukan bahan yang telah dibuat
 setelah dimasukan tunggu sampai pisang aroma tersebut coklat keemasan
 lalu angkat dan tiriskan.

4
B. PEMOGRAMAN BERORIENTASI OBJEK (PBO)

~ MERANCANG INTEGER
Integer merupakan data tipe berbentuk bilangan bulat atau numerik yang
umumnya di gunakan untuk menyimpan angka tanpa komponen pencahayaan
dengan rentang angka -707,0,hingga 707.
int a = 12;

1. Pertambahan
Digunakan untuk penjumlahan tambah.
public class NewEmpty3 {
public static void main (String args []) {
int a = 23;
int b = 7;
int c = 15;
int hasil1;
int hasil2;
hasil1= a > c ? a:c;
hasil2= hasil1 > c ?hasil1:c;
System.out.println("angka 1 :" + a);
System.out.println("angka 2 :" + b);
System.out.println("angka 3 :" + c);
System.out.println("angka terbesar adalah " + hasil2);
}
}

Hasil output :

5
C. PEMOGRAMAN WEB DAN PERANGKAT BERGERAK (PWPB)
HALAMAN WEBSITE

1. Membuat teks bergerak dan lis di halaman web.


Kode pemograman :

<html>
<head>
<title>Hello world</title>
</head>
<body bgcolor="white">
<h4>
<marquee>
<h1>
<p>text ini akan bergerak</p>
</h1>
</marquee>
<p>nama murid</p>
<ol>
<li>hadi</li>
<li>rizki</li>
<li>asep</li>
<li>kang dayat</li>
</ol>
</h4>
</body>

6
</html>
Hasil output :

2. Menambahkan gambar dan hyper link pada halaman web.


Kode program:

<html>
<head>
<title>home</title>
</head>
<body>
<p><h5 align="center">
SELAMAT DATANG
</h5></p>
<h1 align="center">
<img src="koala.jpg"weight="300"height="300">
<br>
<a href="hrpwpb.html"><h4>Latihan1</h4></a>
</body>
</html>

Hasil output :

7
3. Mebuat tabel pada halaman web.
Kode program:
<html>
<head>
<title>Belajar Table</title>
</head>
<body>
<font face ="tahoma" size="2" color="blue">
<table border="0.8">
<caption align="center"> <b> <U> Daftar Pacar </b> </u> </caption>
<tr bgcolor=blue align="center">
<td width="40">No.</td>
<td width="150">NAMA</td>
<td width="200">Alamat</td>
</tr>
<tr bgcolor="skyblue">
<td align="center">1.</td>
<td>Mulyana Sulistyono</td>
<td>Seleman</td>
</tr>
<tr bgcolor="orange">
<td align="center">2.</td>
<td>hendra kurniawan</td>
<td> Solo </td>
</tr>
<tr bgcolor="skyblue">
<td align="center">3.</td>
<td>agung nugroho</td>
<td>Borobudur</td>
</tr>
<tr bgcolor="orange">

8
<td align="center">4.</td>
<td>Agus Fatkurnaman</td>
<td>Magelang</td>
</tr>
</table>
</body>
</html>
Hasil output:

4. Membuaf fom di halaman web.


Kode program :

<html>
<head> <title> FORM PENDAFTARAN </title>
</head>
<body>
<center> <h1> <B> <u> FORMULIR DAFTAR </b> </U> </h1> </center>
<form>
NAMA:
<input type="text" name="NAMA" size="20" PLACEHOLDER="Nama Kamu">
<br>
PASSWORD :<input type="password" name="paswword" maxleght="8"
size="20">
<br>
Jenis Kelamin :
<input type="radio" name="sex" value="l" checked> Laki-Laki
<input type="radio" name="sex" value="p">Wanita
<br>
Hobi :<input type="checkbox" name="Baca"> Membaca Buku
<input type="checkbox" name="menulis" checked>Menulis
<input type="checkbox" name="mancing">Memancing
<br>
Asal Kota :
<select name="kota">
<option value="jakarta">Jakarta
<option value="bandung">Bandung
<option value="cirebon">Cirebon
</select> <br>
Komentar Anda : <textarea name="komentar" rows="5" cols="30">
</textarea>

9
<br>
<input type="submit" value="Mulai Proses">
</form>
</body>
</html>
Hasil output :

BAB 3
PEMBAHASAN
PERAKTEK PRODUKTIF KELAS : XII-RPL
A. PRODUK KREATIF KEWIRAUSAHAAN (PKK)

CILOK GOANG
Bahan :
 ½ kg tepung terigu
 1 kg tepung tapioka
 1 kg tepung tapioka
 Penyedap rasa (royko)
 ½ kg ayam
 Cabe rawit
 Kencur
 Bawang putih
 Air
 5 sdt minyak
Alat alat :
 Panci
 Baskom
 Ulekan
 Plastik

Cara pembuatan :
 Campur tepung kanji dan tepung tapioka, aduk dengan air panas hingga rata dan
kalis atau bisa dibentuk.

10
 Bentuk adonan menjadi bola-bola sebesar kelereng.
 Bumbu Ulek bawang putih, kencur, dan cabai rawit hingga setengah halus
 Rebus terlebih dahulu adonan yang sudah dibentuk hingga adonan mengambang
lalu tiriskan.
 Panaskan minyak lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan tadi hingga tercium
aroma sedap.
 Tambahkan air secukupnya masukkan cilok dan kreasikan dengan tambahan suwir
ayam aduk hingga mendidih.
 Angkat dan kemas cilok kedalam plastic dengan kemasan Rp.2000 Cilok pun siap
didagangkan

11
B. PEMOGRAMAN BERORIENTASI OBJEK (PBO)

 Merancang Increment Dan Decrement


Increment di gunakan untuk menambahkan variabel sebanyak 1 angka,
Sedangkan Decrement di gunakan untuk mengurangi variabel sebanyak 1
angka.

Contohnya sebagai berikut.

Code program. :

public class post_pre {


public static void main (String[] args) {
int a = 10;
int b = 10;
int A = a++;
int B = ++b;
System.out.println("_______________________________________________
__");
System.out.println("nilai a post incremen " + (A));
System.out.println("nilai b pre incremen " + (B));

System.out.println("_______________________________________________
__");
}
}

Hasil output :

 Merancang ArrayList
ArrayList pada bahasa pemograman java , merupakan salah satu collection
yang bisa kali gunakan untuk menampilkan daftar atau list nilai/value , yang
bersifat dinamis dan juga dapat dimodifikasi, ukuran pada ArrayList dapat
kita ubah dengan cara menambahkan (add) atau menghapus (remove).

12
Contohnya sebagai berikut :

Kode perogram :

Hasil Program :

13
 StringBuffer
StringBuffer adalah kelas pada bahasa pemrograman Java yang digunakan
untuk mengkonstruksi objek string yang dapat diubah (mutable). Ini berbeda
dengan kelas String yang tidak dapat diubah setelah dikonstruksi. StringBuffer
menyediakan metode untuk menambahkan, menghapus, atau mengubah
karakter dalam string tanpa harus membuat string baru. StringBuffer juga lebih
efisien dalam kasus-kasus di mana banyak operasi string dilakukan secara
berulang-ulang.
Berikut adalah beberapa metode yang tersedia dalam kelas StringBuffer di
Java:

a) append(...)
Menambahkan string atau karakter ke akhir StringBuffer.
Contoh program :

Output

b) capacity()
Mengembalikan kapasitas dari StringBuffer.
Contoh program:

Output:

14
15
 Pembuatan Penghitung Luas Persegi Panjang
Mengguanakan Java

Kode Program:

16
Output:

C. BASIS DATA

Pemebuat Data Base Aplikasi Ujian Sekolah Oline

1. Buka xam,pp

2. Masuk kecmd

17
3. Menampilkan database

4. Membuat database

5. Melihat atau menapilkan database

6. Memilih database yang kita pakai

18
7. Membuat table.
 Table Pelajaran

 Table kelas

 Table Ujian_kerja

 Table Ujian_peserta

8. Menampilkan table yang telah dibuat sebelumnya.

9. Menghapus table.

10. Mengubah atau mengganti nama.

19
11. Menghapus database.

20
D. PEMOGRAMAN WEB DAN PERANGKAT BERGERAK (PWPB)
HALAMAN WEBSITE

1. METODE PENGEMBANGAN APLIKASI MOBILE


Pengguna smartphone yang semakinmeningkat, membuat developer
mengembakanteknologiterutamaaplikasi mobile yang
dapatdigunakanuntukberinteraksidengankonsumen dan mendukungsemuaaspekbisnis.
Sebelumperosespengembanganaplikasi mobile,
sebaiknyamemperhatikanjenisaplikasi mobile yang akandibuat.
Untuklebihjelasnyaperhatikanpenjelasanberikutini.
PerbedaanAplikasiNative,Mobileweb,Dan Hybrid BerdasarkanTampilannya

a. Aplikasi Native
Aplikasi native adalahaplikasi yang dibangundengan Bahasa pemrograman yang
spesifikuntuk platform tertentu. Merukpakanaplikasi mobile khusus yang
hanyadapatdigunakan di perangkattertentu, baikitu android maupun iOS. Karena aplikasi
native bekerja di sistemperangkat yang berbeda, Bahasa pemrograman yang
membentuknya juga tentuberbeda. Untukmembuataplikasi android IDE yang di
gunakanmalah android studio. Sedangkanuntukmembuataplikasiios, IDE yang
digunakanadalahxcode.
b. Web mobile
Aplikasi web mobile adalahaplikasiberbasis web. Aplikasi web mobile
dibuatsemiripmungkindenganaplikasi native. Mobile adalah kata sifat yang
berartidapatbergerakataudapatdigerakandenganbebas dan mudah. Namun mobile dapat di
artikansebuahbenda yang berteknologitinggi.
Web mobiladalahhalaman HTML berbasis browser yang
diaksesmenggunakanperangkatportable(smartphone atau tablet)
melaluijaringanselulerseperti 3G,4G maupunwifi.
c. Hybrid
Aplikasi Hybrid adalahaplikasipengembangan mobile yang menggabungkanantaraplikasi
native dan aplikasi web mobile. Aplikasi hybrid adalah salah satujenisaplikasi yang
memiliki proses pemrogramanunikdalam dunia pengembanganaplikasi.
Aplikasi Hybrid adalahaplikasi web yang kemudian di transformasikanmenjadikode
native. Aplikasijenisinimenggunakan web view control sepertiUIWebView pada iOS dan
WebViesuntuk android, dll.
PerbedaanaplikasiNative,Mobileweb,Dan Hybridadalah
Aplikasi native dibangun Bahasa pemogram yang spesifikuntuk platform tertentu.
Aplikasi native didukungpenuh oleh principal perangkatdalamperusahaanseperti apple.
Google, ataumikrosof Dan untukmenggunakanaplikasi native kitatinggal download di

21
playstore pada android atauappstore pada iOSnamuntidakbisa di akses oleh
semuaflatfromapabilaaplikasitersebuttidaksefortdi platform tersebut.
Sedangkan web mobile adalahaplikasiberbasis web
untukmenggunakanaplikasikitaperlumemasukanurl pada browser dan dapat di akses oleh
semuaplatform.
Sedangkanaplikasi hybrid adalahgabungandariaplikasi native dan web mobile.
Untukmenggunakannyakamudapatmengunduh pada masing-masing market platform pada
intinyahalini di perlukanuntukmengatasikelemahan mobile web yang
tidakbisamengakseskomponen hardware dariperangkat mobilenamunsamasepertiaplikasi
native tidakbisa di akses oleh semuaflatfromapabilaaplikasitersebuttidak support di
platformtersebut.

2. MEMAHASI SYSTEM OPRASI BLACKBERRY


PENGERTIAN SISTEM OPERASI
Sistem operasi adalah software sistem yang bertugas untuk mengelola perangkat keras
serta menjalankan operasi dasar pada perangkat, contohnya seperti menjalankan program
aplikasi.
Sistem operasi yang digunakan di smartphone adalah terdiri dari beberapa komponen
komponen perangkat lunak yang dimana tujuan sistem operasi ini adalah untuk
mengontrol serta mengelola seluruh aktivitas pada perangkat baik smartphone maupun
komputer. Sistem operasi akan berjalan terlebih dahulu saat perangkat sedang melakukan
proses booting setelah itu barulah software software lainnya akan berjalan.
Fungsi Sistem Operasi
Fungsi dasar sistem operasi adalah untuk menjalankan dan mengelola hardware dan juga
operasi dasar pada sistem. Tanpa sistem operasi kita tidak akan bisa menjalankan program
yang ada pada smartphone yang kita gunakan.
Berikut ini adalah beberapa fungsi sistem operasi pada smartphone:
• Pengoperasian perangkat secara mendasar.
• Mengatur kinerja software dan hardware.
• Sebagai wadah program aplikasi.
• Menampilkan output hasil dari pengoperasian sistem operasi.
• Mengelola kerja pada perangkat.
• Mengoptimalkan fungsi fungsi dari perangkat.
• Manajemen sumberdaya perangkat.
• Menampilkan tampilan antar muka (interface). Itulah beberapa fungsi sistem operasi.

22
Ada beberapa jenis sistem operasi pada smartphone. Namun yang akan kita bahas berikut
ini adalah sistem operasi BlackBerry atau BlackBerry os Berikut adalah penjelasannya.

BlackBerry
BlackBerry os adalah sistem operasi mobile yang dikembangkan oleh research In Motion
(RIM) untuk perusahaan BlackBerry. Sistem operasi menyediakan multitasking dan
mendukung perangkat input khusus yang telah diadopsi oleh RIM untuk digunakan dalam
handheld, khususnya trackwheel, trackball, dan yang paling baru, yang trackpad dan
touchscreen.
Sejarah singkat BlackBerry
BlackBerry pertama kali diperkenalkan pada tahun 1999 oleh perusahaan Kanada, Untuk
di Indonesia BlackBerry pertama kali diperkenalkan pada pertengahan Desember 2004
oleh operator Indosat dan perusahaan Starhub. Perusahaan Starhub merupakan
pengejewantahan dari RIM yang merupakan rekan utama BlackBerry. Pasar BlackBerry
kemudian diramaikan oleh dua operator besar lainnya di tanah air yakni Excelcom dan
Telkomsel.
Keunggulan BlackBerry
Hal yang menjadi andalan utama dan membuat BlackBerry digemari di pasar adalah fitur
push e-mail. Produk ini mendapat sebutan push email karena seluruh email baru, daftar
kontak, dan informasi jadwal (calendar) “ditampilkan” langsung ke dalam BlackBerry
secara otomatis. seperti yang telah disebutkan di atas mengenai keunggulan dari
blackberry, yaitu push e-mail. dengan push e-mail semua surat elektronik masuk dapat
diteruskan langsung ke ponsel. e-mail juga sudah mengalami proses kompresi dan scan di
server blackberry sehingga aman dari virus. lampiran berkas berupa dokumen microsoft
office dan pdf dapat dibuka dengan mudah. sebuah surat elektronik berukuran 1 mb jika
diterima melalui push e-mail dapat menjadi 10 kb dengan isi yang tepat.
Kelebihan lainnya adalah kemampuan BlackBerry yang dapat menampung surat
elektronik hingga puluhan ribu tanpa ada risiko hang, asalkan masih ada memori tersisa.
BlackBerry juga bisa digunakan untuk chatting. Mirip dengan Yahoo Messenger yang
bernama BlackBerry Messenger (BBM) yang berjalan melalui jaringan BlackBerry
dengan memasukan nomor identitas unik atau PIN dari setiap ponsel BlackBerry.
Kekurangan Blackberry
1. Hantu pemakan email/sms Disebut demikian karena sampai saat ini ada device
blackberry yang entah kenapa bisa menghilangkan email/sms kita. Penyebab yang
paling mungkin adalah memory internal blackberry yang mengecil, sehingga
device blackberry secara otomatis men-delete email/sms yang ada untuk
menaikkan besarnya memory internal.
2. Software Software blackberry sangat sedikit dan semuanya harus berbayar (jarang
banget ada freeware), yang merupakan kelebihan namun kekurangan blackberry adalah
softaware yang kita gunakan pasti harus melalui otorisasi RIM (blackberry kita pasti selalu

23
connect ke server RIM sebagai penyedia layanan blackberry), sehingga software
blackberry hampir tidak mungkin dibajak

BAB 4
PENUTUP
A. KESIMPULAN

Portofolio merupakan terjemahan dari Bahasa inggris ‘fortopholis’


yang berarti kumpulam berkas atau arsip yang disimpan dalam kemasan
berbentuk jilid ataupun file khusus. Tujuan portofolio ditetapkan
berdasar apa yang harus dikerjakan dan siapa yang akan menggunakan
jenis portofolio. Tujuan portofolio, menghargai perkembangan yang
dialami siswa. Mendokumentasikan proses pembelajaran yang
berlangsung, memberi perhatian kepada prestasi kerja siswa yang
terbiak. Prinsip portofolio yaitu, saling percaya (mutual turst),
kerahasian bersama
(confidentiality), milik bersama (join ownership), kepuasan
(satisfaction), kesesuaian (relevance), penilaian proses dan hasil.
Portofolio berfungsi untuk mengetahui perembangan pengetahuan
siswa. Portofolio memberiakan bahan tindak lanjut dari suatu pekerjaan
yang telah dilakuakan siswa sehingga guru dan siswa kesempatan untuk
mengembangkan kemampuannya. Portofolio dapat pila berfungsi
sebagai alat untuk melihat perkembangan tanggungjawab siswa dalam
belajar, perluasan dimensi belajar, pembaharuan kembali proses belajar
mengajar.Sedangkan menurut Fosters dan Masters (1998) membedakan
penilaian bentuk porofolio dalam 3 kelompok yaitu, portofolio kerja
(working portofolio), Portofolio dokumentasi (documentary portofolio),
Portofolio penampilan (show portofolio).

B. SARAN
Berdasarkan hasil pembahasan pada hasil belajar, penulis menyarankan
bahawa :
1. Guru harus dapat mengondisikan kelas agar pembelajaran produktif
dapat bejalan efektif.
2. Kepada pihak dalam bidang pendidikan, disarankan agar
mensosialisasikan model pembelajaran Reciprocal Teaching kepada
guru-guru di sekolah,karena ini dapat meningkatkan hasil belajar
siswa.
3. Guru sebagai pendidik diharapkan mampu menjalankan peranan
sebagai fasilitator, organisator, dan motivator bagi siswa sehingga
keaktifan siswa dapat terbangun.

24
25

Anda mungkin juga menyukai