Anda di halaman 1dari 6

BEYOND USE DATE (BUD)

Beyond use date (BUD) adalah batas waktu penggunaan produk obat setelah diracik/disiapkan atau setelah kemasan primernya
dibuka/dirusak. Kemasan primer disini berarti kemasan yang langsung bersentuhan dengan bahan obat, seperti: botol, ampul, vial, blister, dst.

Stabilitas Dalam
Nama Obat Rute Rekonstituasi Penyimpanan Keterangan
4-80C 250C
Amoksisilin clavulanat acid IV Tambahkan 10 ml aqua pro inj. - 20 menit - Diberikan iv pelan 3-4 menit
inj. (Co-Amoxiclav) Dalam 50 ml NS diberikan dalam - Terjadi penurunan potensi pada
500 mg IV drip waktu 30-40 menit penyimpanan, sebaiknya segera
1 gr IV Tambahkan 20 ml aqua pro inj. - 20 menit digunakan setelah direkonstituasi.
Dalam 100 ml NS, diberikan
IV drip dalam waktu 30-40 menit.
Ampisillin inj IV Tambahkan 5 ml aqua pro inj. 4 jam 1 jam
- 500 mg (konsentrasi 100 mg/ml).

- 1 gr IV Tambahkan 10 ml aqua pro inj. 4 jam 1 jam


(konsentrasi 100 mg/ml).

Ampisillin Sulbaktam (2 : Tambahkan 1,6 aqua pro inj. - 1 jam - Dapat diinjekan IV secara pelan
IV
1) (bactesyn) inj. ( mengandung Ampisillin 250 langsung 10-15 menit
O,75 gr mg/ml dan sulbactam 125 mg/ - Larutan yang sudah direkonstituasi
1,5 gr ml ). - 1 jam tidak bias disimpan, karena terjadi
IV
Tambahkan 3,2 aqua pro inj. penurunan potensi.
( mengandung Ampisillin 500
mg/ml dan sulbactam mg/ ml ).
Diencerkan dengan 50-100 ml
NS dengan lama pemberian 15- - 8 jam
IV drip
30 menit.

Sefataksim inj. IV 7 hari 24 jam


500 mg Tambahkan 10 ml aqua pro inj. - Perubahan warna serbuk / larutan
(konsentrasi 50 mg/ml). menjadi gelap, tidak boleh
digunakan lagi karenapotensinya
hilang.
- Simpan terlindungi cahaya dan
panas
- Injeksi IV pelan3-5 menit
Seftriakson inj. Tambahkan 2,4 aqua pro inj. 10 hari 3 hari - Setelah direkonstituasi larutan
IV
250 mg berwarna kekuningan.
500 mg IV Tambahkan 4,8 aqua pro inj. 10 hari 3 hari
1 gr IV Tambahkan 9,6 aqua pro inj. 10 hari 3 hari
- Injek IV langsung 3-5 menit
Seftazidim inj. Tambahkan 5 ml aqua pro inj. - Dalam penyimpanan dapat
IV
0,5 gr (konsentrasi 100 mg/ml). terjadi perubahan warna menjadi
7 hari 24 jam gelap, namun masih boleh
1 gr Tambahkan 10 ml aqua pro inj. 7 hari 24 jam digunakan karena tidak
IV
(konsentrasi 100 mg/ml). mengalami perubahan potensi.
2 gr Tambahkan 10 ml aqua pro inj. 7 hari 24 jam
IV
(konsentrasi 750 mg/ml).
Kloksasillin inj. IV Tambahkan 10 aqua pro inj. 72 jam 24 jam -
250 mg pelan
500 mg IV Tambahkan 20 aqua pro inj. 72 jam 24 jam
pelan
Flukanazol - - - - tidak boleh digunakan jika larutan
(diflucan) keruh / ad endapan
Infus lar 200mg/100ml - larutan tidak boleh dibekukan
IV drip
- kecepatan pemberian drip minimal 1
jam/100 ml

Gentamisisn inj. lar. IM.IV Dilarutkan dalam 50-200 ml D5 / - - - Tidak boleh dibekukam.
80mg/ 2ml amp/vial drip NS selama 30 menit-2jam
Meropenem inj. Tambahkan 10 ml aqua pro inj. 12 jam 2 jam IV pelan 3-5 menit atau drip15-30
IV
500 mg menit
1 gr IV Tambahkan 10 ml aqua pro inj. 12 jam 2 jam
500 mg dan 1 gr Larutan dalam 100 ml NS 18 jam 2 jam
IV drip
Larutan dalam 100 ml D5 8 jam 1 jam
Metronidazol - - s/d tanggal - Infus diberikan dalam waktu lebih
(Flagyl) lar infus btl. kadaluwarsa dri 1 jam
500mg/100ml - Adanya cahaya berlebihan dapat
IV drip
menyebapkan perubahan warna
menjadi gelap, lindungi dari
matahari langsung.
Sulfaprazon(sefoperozon- Tambahkan 3,4 ml aqua pro inj. - - - Injeksi IV diberikan dalam waktu
sulbactam) (diluentnya) minimal 3 menit
1 gr (mengandung 0,5 gr IV - IV drip encerkan dengan 20 ml infus
sefoperozon + sulbactam NS, D5 diberikan dalam waktu 15-60
0,5 gr) menit.
2 gr (mengandung 1 gr Tambahkan 6,7 ml aqua pro inj.
sefoperozon + sulbactam IV
1 gr)
Ceftriaxon inj. Tambahkan 2,5 ml aqua pro inj. 10 hari 3 hari - Setelah direkonstitusi larutan
IV
250 mg berwarna kekuningan
500 mg IV Tambahkan 4,8 ml aqua pro inj. 10 hari 3 hari
1 gr IV Tambahkan 9,6 ml aqua pro inj. 10 hari 3 hari
Esomeprazole sodium iv Untuk injeksi intravena serbuk Tidak lebih Tidak lebih Sebelum rekonstituasi : serbuk steril
inj, 1 vial @ 40mg esomeprazole sodium dilarutkan dari 24 jam dari 24 jam berwarna putih atau hamper putih,
dengan menambahkan 5 ml setelah setelah berbau khas, higroskopis dalam vial.
larutan NaCl 0,9% pada vial rekontruksi rekontruksi
yang mengandung Setelah rekonstituasi: larutan jernih
esomeprazole. tidak berwarna.

Omeprazole sodium inj, 1 iv - Serbuk omeprazole injeksi 4 jam - Larutan OMEPRAZOLE injeksi
vial @40mg hanya boleh direkonstituasi dengan 10 ml WFI, dan tidak boleh
dengan WFI, tidak boleh digunakan cairan infus lainnya.
menggunakan pelarut yang Berikan dalam waktu tidak kurang
lain.
dari 2,5 menit. Berikan dengan
- Ambil 10 ml WFI dari dalam kecepatan tidak lebih dari 4
ampul menggunakan syiringe ml/menit.
- Tambahkan 10 ml WFI
kedalam vial
OMEPRAZOLE injeksi
secara perlahan dan
pastikan syiringe sudah
benar-benar kosong
- Putar dan kocok vial untuk
mencampur serbuk
omeprazole dan WFI

Pantoprazole sodium inj, 1 iv Cairan siap pakai disiapkan Tidak lebih Sebelum rekonstituasi: serbuk steril
vial @40mg dengan cara menyuntikkan 10 dari 12 jam berwarna putih atau hamper putih,
ml larutan fisiologik sodium setelah berbau khas, higroskopis dalam vial.
chloride kedalam vial berisi rekontruksi
substansi kering. Larutan bisa Setelah rekonstituasi: larutan
diberikan secara langsung atau jernih, tidak berwarnah hingga agak
bisa diberikan setelah dicampur kekuningan dalam vial
dengan 100 ml larutan fisiologik
natrium klorida atau glukosa 5%.

Methyl prednisolone Iv / im Rekontruksi serbuk dengan Tidak lebih Pemberian intravena langsung dapat
sodium succinate inj larutan injeksi yg telah dari 48 jam diberikan selama sekurang-kurang nya
disediakan (mengandung benzyl setelah di 1 menit, atau dapat diberikan secara
alkhol 0.9%) kocok hingga larut. rekontruksi invus intravena dalam 5%dekxtrose
atau Nacl 0.9% selama sekurang
kurang nya 30 menit. Larutan stabil
secara fisika dan kimia selama 48 jam.

Insulin Levemir im Sebelum di gunakan simpan di suhu 2


– 8 derajat,
Selama penggunaan 6 minggu pada
suhu 30 derajat . jangan di simpan di
frezeer.
Insulin Novorapid
Sebelum di gunakan simpan di suhu 2
– 8 derajat,
Selama penggunaan 28 hari pada
suhu ruang . jangan di simpan di
frezeer
Racikan dalam di Simpan selama 28 hari setelah obat
Bentuk Capsul / di racik
puyer
Sirup Kering Disimpan Selama 7 hari setelah Di
Encerkan
DOKUMENTASI PELABELAN OBAT DENGAN BEYOND USE DATE (BUD)

Anda mungkin juga menyukai