Anda di halaman 1dari 1

TERMS OF REFERENCE (TOR) PEMBICARA

DAUROH SIYASI
SOSPOL FORSIFA FKM UNSRI
2022-2023

1. TUJUAN
Tujuan diadakannya kegiatan Daurah Siyasi Sospol Fakultas adalah treatment
kepemimpinan ADLPM yang akan dipersiapkan mengemban amanah di wajihah
siyasi tingkat Fakultas

2. WAKTU
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari/tanggal : Rabu, 1 Februari 2023
Pukul : 20.00-22.00 s/d selesai
Tempat : Virtual Meeting (App Zoom)

3. SASARAN
Peserta kegiatan adalah peserta Dauroh Siyasi Sospol FKM UNSRI.

4. MATERI PEMBICARA
Materi berjudul ”Islam dan Demokrasi”. Adapun lingkup materi yang harus
disampaikan oleh Pembicara adalah:
a. Pengertian dan sejarah demokrasi
b. Demokrasi dalam prespektif islam
c. Bagaimana menyikapi demokrasi
d. Hikmah politik Rasullah SAW dalam perjanjian Muthayyibun dan perjanjian
Fudhul.

5. METODE PENYAMPAIAN MATERI


Metode yang diharapkan dalam penyampaian materi adalah ceramah, tanya jawab
dan diskusi yang interaktif bagi peserta.

6. FASILITAS
Panitia akan memberikan link untuk App Zoom yang nantinya akan digunakan.

7. PENUTUP
Demikianlah TOR ini dibuat semoga dapat menjadi landasan pemateri dalam
menjelaskan dan menyampaikan ilmunya kepada peserta sehingga peserta menjadi
mengeri dan memahami benar materi yang disampaikan.

Anda mungkin juga menyukai