Anda di halaman 1dari 31

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,RISET, DAN TEKNOLOGI

POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG BADAN EKSEKUTIF MAHASISWAJalan Soekarno-


Hatta No.10 Rajabasa, Bandar Lampung. Kode Pos 35144

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
2022

“Larutkan Perbedaan, Reaksikan Persamaan Hasilkan Persaudaraan”

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA


POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG
2022
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

LEMBAR PENGESAHAN

Nama Kegiatan : POLINELA FAIR


Tema : “Larutkan Perbedaan, Reaksikan Persamaan Hasilkan
Persaudaraan”
Pelaksanaan : Kementerian Dalam Negeri Badan Eksekutif Mahasiswa
Politeknik Negeri Lampung
Waktu Pelaksanaan : Minggu, 09 Oktober – Minggu, 23 Oktober 2022
Tempat Pelaksanaan : Lapangan Apel, GSG, Gedung Sakura, QB 1, dan CB 2.
Pencapaian : 100%
Target Sasaran : 50 Peserta.
Total Biaya : Rp. 29.859.100
Terbilang : Dua Puluh Sembilan Juta Delapan Ratus Lima Puluh Sembilan
Ribu Seratus Rupiah.
Bandar Lampung, 21 Desember
2022
Presiden Mahasiswa, Ketua Pelaksana,

Adil Dharma Wibowo Elmon Andreas Dinata


NPM 20743001 NPM 21741011

Menyetujui, Mengetahui,
Wakil Direktur III, Pembina BEM,
Politeknik Negeri Lampung, Politeknik Negeri Lampung,

Agung Adi Candra, S.K.h.,M.Si Anung Wahyudi, S.P.,M.Sc.,Ph.D.


NIP 196701141992031005 NIP 198109112012121001
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Selain menjadi Agent of Change, Social Control dan Iron Stock. Pemuda merupakan
generasi anak bangsa yang tumbuh untuk menjadi pengganti dimasa depan. Integritas dan
idealismenya yang masih murni yang membuat para pemuda sangat diperhitungkan dalam
tatanan negara, terutama pemuda merupakan aset terbesar yang dimiliki oleh bangsa Indonesia.
Dalam hal ini, saatnya bagi kita untuk mengoptimalkan potensi sumber daya manusia
yang kita miliki untuk menjalin kerjasama serta mengasah kekompakan ormawa yang ada di
Politeknik Negeri Lampung Dengan terlaksananya POLINELA FAIR diharapkan organisasi
kemahasiswaan dapat terjalin dengan erat dan dapat meningkatkan kekompakan antar organisasi
kemahasiswaan. Masa perkuliahan merupakan cara yang paling tepat untuk mempersiapkan
generasi emas Indonesia dimasa yang akan datang. Salah satu cara untuk meningkatkan
semangat berkarya dan berprestasi bagi mahasiswa adalah dengan melatih mahasiswa untuk
berkompetisi dengan sesama organisasi kemahasiswaan sehingga bisa memiliki daya saing yang
tinggi di era milenial.
Menjadi wadah organisasi kemahasiwaan agar dapat berkembang dan meningkatkan motifasi
baik bagi diri sendiri maupun organisasi serta menjadi sarana komunikasi bagi organisasi
kemahasiswaan guna menciptakan suasana akrap, nyaman dan berkesan sehingga memberikan
pengalaman positif setiap orang yang terlibat dan mengikuti acara POLINELA FAIR.
POLINELA FAIR adalah kegiatan lomba antar pogram studi di lingkungan Politeknik
Negeri Lampung serta hiburan bagi warga kampus di mana akan diadakannya pementasan seni
di malam penutupan. Kegiatan ini adalah salah satu sarana utama yang bisa meningkatkan
kekompakan mahasiswa, menguatkan tali silaturahmi terhadap sesama warga kampus, serta
memupuk kembali semangat, sportivitas dan solidaritas mahasiswa terutama semenjak peralihan
pembelajaran di era pandemi.
Maka dari itu kami selaku panitia berencana untuk mengadakan kegiatan ini dengan
berbagai rangkaian perlombaan yang menarik, seru, berkesan dan bermanfaat bagi semua
mahasiswa baik dari segi akademik maupun non akademik.
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

1.2 Tujuan Kegiatan


Berikut tujuan diadakannya kegiatan POLINELA FAIR :
1. Meningkatkan kekompakan antar sesama mahasiswa.
2. Meningkatkan tali persaudaraan antar sesama warga Politeknik Negeri Lampung.
3. Menumbuhkan sikap sportivitas, kreativitas dan solidaritas para mahasiswa.
4. Mencari bibit-bibit unggul untuk kegiatan perlombaan dengan tingkat kabupaten, tingkat
provinsi, tingkat nasional hingga tingkat internasional.
5. Meningkatkan rasa percaya diri dan mengasah keterampilan mahasiswa.
6. Sarana hiburan bagi warga Politeknik Negeri Lampung.

1.3 Landasan Kegiatan


Landasan kegiatan POLINELA FAIR ini adalah :
1. SK MENDIKBUD No. 155/U/1998 tentang Pedoman Umum Keorganisasian
Kemahasiswaan di Perguruan Tinggi.
2. SK MENDIKBUD No. 120/1990 tentang Pedoman Pelaksanaan Kemahasiswaan di
Perguruan Tinggi.
3. SK Direktur Politeknik Negeri Lampung No. 35/1999 tentang Pedoman Pelaksanaan
Kegiatan Kemahasiswaan di Politeknik Negeri Lampung.
4. Program Kerja Kementerian Dalam Negeri dibawah Badan Eksekutif Mahasiswa
Politeknik Negeri Lampung Periode 2022.
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

II. PELAKSANAAN KEGIATAN

2.1 Nama Kegiatan


Kegiatan ini diberi nama POLINELA FAIR.

2.2 Tema Kegiatan


Tema kegiatan ini adalah “ Larutkan Perbedaan, Reaksikan Persamaan Hasilkan
Persaudaraan’’.

2.3 Waktu dan Tempat Kegiatan


Futsal
hari, tanggal : Minggu, 9 Oktober – 11 Oktober
waktu : 09.30 WIB s.d. selesai
tempat : Lapangan Futsal
Volly
hari, tanggal : Minggu, 9 Oktober – 11 Oktober
waktu : 09.30 WIB s.d. selesai
tempat : Lapangan Volly
Badminton
hari, tanggal : Minggu, 9 Oktober – 11 Oktober
waktu : 09.30 WIB s.d. selesai
tempat : GSG POLINELA
Mobile Legends
hari, tanggal : Rabu, 12 Oktober – 14 Oktober
waktu : 16.00 WIB s.d. selesai
tempat : GSG POLINELA
Da’i
hari, tanggal : Senin, 17 Oktober – 21 Oktober
waktu : 16.00 WIB s.d. selesai
tempat : Gedung Sakura
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Qiro’ah
hari, tanggal : Senin, 17 Oktober – 21 Oktober
waktu : 16.00 WIB s.d. selesai
tempat : Gedung Sakura

2.4 Bentuk Kegiatan


Bentuk Kegiatan POLINELA FAIR Merupakan perlombaan antar program studi yang ada
di Politeknik Negeri Lampung seperti :
 Futsal
 Volly Putra/Putri
 Badminton Ganda Campuran
 Dai
 Qiroah
 Mobile Legend

2.5 Target Sasaran Kegiatan


Adapun target sasaran kegiatan dalam kegiatan ini adalah seluruh seluruh program studi
yang ada di Politeknik Negeri Lampung.

2.6 Pencapaian Kegiatan


Pencapaian kegiatan yang dilaksanakan Badan Eksekutif Mahasiswa Politeknik Negeri
Lampung mencapai 100 % .

2.7 Susunan Panitia


Susunan panitia dalam kegiatan POLINELA FAIR (terlampir).

2.8 Jadwal Kegiatan


Susunan acara dalam kegiatan POLINELA FAIR yang telah terlaksana (terlampir).
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

2.9 Dokumentasi
Dalam kegiatan POLINELA FAIR adanya Dokumentasi (terlampir) untuk membuktikan
bahwa kegiatan tersebut telah terlaksana.

2.10 Anggaran Dana


Dana dalam kegiatan POLINELA FAIR menggunakan dana DIPA dan registrasi peserta
sebesar Rp. 29.859.100 (terlampir).
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

III. PENUTUP

Demikian penjelasan mengenai laporan pertanggungjawaban kegiatan POLINELA FAIR


2022 sebagai salah satu kepedulian kami terhadap kemajuan Organisasi Kemahasiswaan di
Politeknik Negeri Lampung, semoga kegiatan ini menjadi peran serta nyata dalam membangun
dan memberi motivasi kepada anggota BEM KBM Politeknik Negeri Lampung. Besar harapan
kami apabila kegiatan ini didukung oleh semua pihak yang konsen dan intens dalam pembinaan
dan pengembangan SDM generasi muda penerus kehidupan dan harapan bangsa.
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Lampiran 1
SUSUNAN KEPANITIAAN
POLINELA FAIR 2022
“Larutkan Perbedaan, Reaksikan Persamaan Hasilkan Persaudaraan”

1) Pelindung : Direktur Politeknik Negeri Lampung


Dr. Ir. Sarono, M.Si.
2) Penasehat : Wakil Direktur III Politeknik Negeri Lampung
Agung Adi Candra, S.K.h.,M.Si.
3) Pembina : Pembina BEM Politeknik Negeri Lampung
Anung Wahyudi, S.P.,M.Sc. Ph.D
4) Penanggung Jawab : Presiden Mahasiswa Politeknik Negeri Lampung
Adil Dharma Wibowo
Wakil Presiden Mahasiswa Politeknik Negeri Lampung
M. Fachri Aulia Harbie
Menteri Dalam Negeri
M. Finoza Akbar R
5) Steering Committee : Menteri Sekretariat Kabinet
Immanuel Rivaldo Bagas Christian Panjaitan
Menteri Keuangan
Puput Anggreani
Menteri Luar Negeri
Delta Atika Chamalia
Menteri Pengembangan Sumber Daya Mahasiswa
Angellina Anggraini Sinulingga
Menteri Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa
Ganis Irdiana Rahma Mulyono
Menteri Pendidikan
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Yoga Anugrah

Menteri Sosial Pengabdian Masyarakat


Mustakim
Menteri Komunikasi dan Informasi
Alyssa Putri
Menteri Kajian Strategi
Tri Asto Al Faqih
Menteri Aksi dan Propaganda
Adithya Kusuma Yoga
Menteri Pemberdayaan Perempuan
Nabillah Izzatul Zannah

6) Panitia Pelaksana
Ketua Pelaksana : Elmon Andreas Dinata
Sekretaris : Septia Vera Winda Sari
Bendahara : Agung Susanto

7) Seksi Acara
Koordinator : Dedek Oktaviani
Anggota : Delta Atika Chamalia
Angelina Anggraini Sinulingga
Ketlin Asta Caroline
Muhammad Daffa Whardhana Polem
Nika Adelia
Varend Bella Yolandha
M. Nazar Rizqi
Meli Yana
Putri Nokia Wati

8) Seksi Humas
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Koordinator : Tiara Regita Sandra


Anggota : M. Finoza Akbar R
Yoga Anugrah
Samuel Ronaldo Bagas Christian Panjaitan
Sindi Antika
Ilham Mahesa
Aprian Pratama
Pramesti Cahya Ningrum
Syakila Amelia Putri
Santika Alfrida
Eko Ramadhan
Prasetia Larasati
Indri Septiani

9) Seksi Peserta dan Administrasi


Koordinator : Ikhsan Shawaludin
Anggota : Immanuel Rivaldo Bagas Christian Panjaitan
Aulia Nur Naqqiya
Dita Sintia Ningsih
Aura Vica
Agus Tava Florentino

10) Seksi Perlengkapan


Koordinator : Hazuwan
Anggota : Mustakim
Tri Asto Al Fiqih
Asa Alfina Fitriani
Fransada Talenta Nababan
Asnaya
Anggun Putri Lestari
Fajar Choirudin
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Endi Prabowo
Dodi aditia
Mohammad Saddam Ali
Habib Ulin Nuha
Ahmad Maulana Abdurrahim
Popi Septia Sari
Ferdi Ardiansyah

11) Seksi Publikasi, Dekorasi, dan Dokumentasi


Koordinator : Rifka Sisiliana
Anggota : Alyssa Putri
Andisa Kurnia Mariska
Aisyah Salsabila
Arif Dwi Cahyono
Eri Kurniawan
Nana Dwi Oktaviana

12) Seksi Konsumsi


Koordinator : Antika Susmita
Anggota : Puput Anggraeni
Yane Nurhaliezah
Peti Alisya
Cici Sabrina Kirani Sani
Septi Israviana
M. Dhuha
Fauzan Bagus Irawan
Gabriel Christian Julia
Yesissca
Fera Febriayanti

13) Seksi Koordinator Peserta


LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Koordinator : Inas Amalia S


Anggota : Ganis Irdiana Rahma
Dimas Eka Frimansyah
Gustika Berlina Mitra
Dita Pramesti
Rama Agung Saputra
Adithya Kusuma Yoga
Jenny Indriyani Putri
Rama Trias Novtriliasari
Agung Triwijaya
M Rizky Rudianyah
Dwi Sefviani
Minarni Reviyana

14) Seksi Kesehatan


Koordinator : Melisa Puriani
Anggota : Nabillah Izzatul Zannah
Andiny Dewi Larasati
Winda Ramadhani
Dwi Putra Setyanto
Marwan Hakim
Dwi Wahyutara Pertiwi
Lhudvia Sekar
Aulia Putri Angel
Destyas Dwi
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Lampiran 2
JADWAL KEGIATAN POLINELA FAIR 2022
“Larutkan Perbedaan, Reaksikan Persamaan, Hasilkan Persaudaraan”

ACARA PEMBUKAAN POLINELA FAIR 2022

Tanggal Waktu Kegiatan Keterangan


09 Oktober 2022 Pembukaan Acara Seksi Acara
08.00-08.10  Tilawah Al-Qur’an
08.10-08.15  Menyanyikan Lagu
Indonesia Raya
08.15-08.20  Menyanyikan Lagu
Mars Polinela
08.20-08.25  Laporan Ketua Pelaksana
08.25-08.30  Sambutan Presiden
Mahasiswa
08.30-08.50
 Sambutan Pembina
Badan Eksekutif
Mahasiswa
08.50-09.20
 Sambutan Pudir III Polinela
sekaligus Membuka acara
Polinela Fair
09.20-09.25 Do’a Seksi Acara

09.25-09.30 Penutup Seksi Acara


09.30-11.30 Persiapan Lomba Seksi Acara
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

PELAKSANAAN ACARA POLINELA FAIR 2022

Tanggal Waktu Kegiatan Keterangan

Technical Meeting

 Futsal  BEM Polinela

 Volly (Pa/Pi)  UKM O

02 Oktober 2022 08.00-10.00  Bulutangkis (Ganda  UKM BS

Campuran)
 UKM Albana

 Mobile Legend
 Peserta

 Da’i dan Qiro’ah


sekaligus Terjemahan
 BEM Polinela
09 Oktober 2022 09.30-12.00 Lomba
 UKM O

12.00-13.30 ISHOMA

13.30-18.00 Lomba

 BEM Polinela
09.30-12.00 Lomba
 UKM O

12.00-13.30 ISHOMA

13.30-18.00 Lomba
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

 BEM Polinela
09.30-12.00 Lomba
 UKM O

12.00-13.30 ISHOMA

13.30-18.00 Lomba

Tanggal Waktu Kegiatan Keterangan


 BEM Polinela
16.00-18.00 Lomba Futsal  UKM O

 BEM Polinela
16.00-18.00 Lomba Volly (Pa/Pi)  UKM O

10-14 Oktober 2022  BEM Polinela


Lomba Bulu Tangkis
16.00-18.00  UKM O
(Ganda Campuran)

Lomba  BEM Polinela


16.00/Selesai Mobile Legends
(Final)

08.00-12.00 Lomba Futsal  BEM Polinela


FINAL  UKM O

13.30-16.30 Lomba Volly Putra  BEM Polinela


FINAL  UKM O
15 - 16 Oktober 2022

08.00-12.00 Lomba Volly Putri  BEM Polinela


FINAL  UKM O
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

13.30-16.30 Lomba Bulu Tangkis  BEM Polinela


(Ganda Campuran)  UKM O
FINAL

Tanggal Waktu Kegiatan Keterangan


17 – 21 Oktober Lomba Da’i dan Qiro’ah  BEM Polinela
16.00-18.00 Sekaligus Terjemahan  UKM AL-Bana
(FINAL)
22 Oktober 2022 08.00-22.00 Penutupan Acara &  UKM BS
Pengumuman Penting  BEM Polinela
 BEM Polinela
 UKM BS
 UKM O
 UKM Al- Bana
 PSHT
 KMHIPO
 HMJ
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Lampiran 3

DAFTAR HADIR KEGIATAN


POLINELA FAIR 2022
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Lampiran 4

DOKUMENTASI KEGIATAN

PEMBUKAAN
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

LOMBA FUTSAL
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

LOMBA BADMINTON GANDA CAMPURAN


LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

LOMBA VOLLY PUTRA


LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

LOMBA VOLLY PUTRI


LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

LOMBA MOBILE LEGENDS


LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

LOMBA DAI
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

LOMBA QIRO’AH
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

PENUTUPAN
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
POLINELA FAIR
PERIODE 2022

Lampiran 5
ESTIMASI ANGGARAN DANA

Anda mungkin juga menyukai