Anda di halaman 1dari 15

Jl. Musi Raya Barat No.

490
Palembang | Sumatera Selatan
Indonesia | 30163

THE MODERN COCONUT BRAND

KULAKU
INDONESIA
PROFIL PERUSAHAAN

www.kulakuindonesia.com
Daftar
Isi
PROFIL
1 Pendahuluan

Latar Belakang

Misi Perusahaan

Usaha yang Berorientasi pada Dampak

PRODUK
6 Minyak Kelapa Murni

Minyak Goreng Kelapa

TIM DAN PENGHARGAAN


9 Tim

Penghargaan

Mitra Kulaku

Liputan Media
Profil
MESSAGE FROM CEO
Terlahir dan dibesarkan sebagai anak petani kelapa dengan segala keterbatasannya,
Saya menyadari bahwa impian untuk mendapatkan pendidikan yang lebih baik adalah
suatu keharusan sekaligus tantangan.
Tinggal di daerah terpencil, tanpa listrik dan jauh dari
pusat kota, membuat segalanya jauh lebih menantang.
Ini menjadi perjuangan yang harus dibayarkan demi
mendapatkan sebuah pendidikan.
Dimulai dari anak-anak petani kelapa di
kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan, kami
memiliki mimpi besar untuk memberikan akses
pendidikan bagi anak-anak petani kelapa di
Indonesia untuk dapat mengenyam pendidikan
yang lebih baik dan hidup yang lebih sejahtera.
Kami menyadari bahwa ini bukan hal yang
mudah, namun dengan semangat dan niat baik,
kami yakin mimpi ini dapat terwujud.
Peran petani kelapa yang sangat besar dalam
kehidupan kita, menjadi faktor yang
mendorong Kulaku berkomitmen untuk dapat
memberikan timbal balik kepada para petani
kelapa. kami harap apa yang kami cita-citakan
dapat sejalah dengan para pembaca sekalian,
harapan yang sama untuk dapat
menyejahterahkan petani kelapa di Indonesia
dengan memberikan pendidikan yang layak
bagi anak-anak petani kelapa.

Mustopa Patapa
02 | PROFIL • 2022 CEO Kulaku Indonesia
KULAKU adalah sebuah perusahaan sosial
yang berasal dari kota Palembang, Sumatera
Selatan. Kami memproduksi produk olahan
kelapa dan turunannya dengan kualitas
tinggi dan harga yang kompetitif.

KULAKU bekerja sama dengan banyak petani


kelapa di kabupaten Banyuasin, Sumatera
Selatan. Lokasi ini juga merupakan salah satu
sentra penghasil kelapa terbesar di
Indonesia.

LATAR
BELAKANG
KULAKU Indonesia adalah sebuah upaya
yang kami lakukan untuk menyejahterakan
petani kelapa di Indonesia. Sebagai
penghasil kelapa terbesar di dunia, lebih dari
90% perkebunan kelapa di Indonesia dimiliki
oleh masyarakat dan diolah secara
konvensional. Sementara itu, banyak petani
mengandalkan situasi ini untuk mata
pencaharian mereka.
Melalui penerapan teknologi baru dan
peningkatan pendidikan bagi anak-anak
petani kelapa, kami berharap keberadaan
KULAKU dapat memberikan dampak yang
besar bagi kehidupan mereka.

03 | PROFIL • 2022
MISI
KULAKU
Menerapkan lingkungan kerja
berstandar tinggi dengan melibatkan
orang-orang terbaik dari berbagai
elemen dan penerapan aturan kerja
(SOP) yang ketat untuk memastikan
terciptanya produk berkualitas tinggi.

Melakukan inovasi tiada henti yang


berorientasi pada pasar untuk
menjadikan KULAKU market leader
diindustri olahan kelapa.

Moto kami adalah "Bantulah orang


lain, maka semesta akan
membantumu!". Mengembangkan
komunitas di area operasional KULAKU
menjadi perhatian kami. Kami
memastikan setiap tim KULAKU
memiliki nilai yang sama untuk
tumbuh bersama masyarakat.

04 | PROFIL • 2022
BISNIS YANG
BERORIENTASI PADA
DAMPAK
KULAKU berkomitmen untuk memberikan
manfaat sebesar - besarnya pada
pengembangan masyarakat, baik secara
langsung maupun tidak langsung.
KULAKU memfasilitasi para petani untuk
mendapatkan bantuan alat kerja dari berbagai
instansi dan membekali mereka dengan
pelatihan yang bekerjasama dengan tenaga ahli
dari beberapa instansi di Indonesia. Kami
memiliki 4 kolaborator sebagai lokasi produksi
dan belajar bagi para petani.
KULAKU menfasilitasi anak-anak petani kelapa
untuk bisa mengenyam pendidikan yang lebih
baik di berbagai perguruan tinggi di seluruh
Indonesia. Saat ini, Kami memberikan beasiswa
kepada 10 siswa sebagai penerima manfaat. Di
masa mendatang Kulaku berharap mereka
dapat menjadi bagian bersama Kulaku mencapai
tujuan untuk memperkuat ekosistem kelapa dan
bisnis Kulaku. Pada tahun 2025 Kulaku
menargetkan dapat memberikan akses
pendidikan hingga 100 anak petani kelapa.
05 | PROFIL • 2022
Produk
07 | PRODUK • 2022

VIRGIN
COCONUT
OIL

BACO Virgin Coconut Oil dari KULAKU


terbuat dari 100% kelapa murni yang baru
dipanen, tidak dimurnikan, vegan, bebas
pengawet, bebas gluten & Non-GMO.
Disarankan untuk diet seperti keto dan
pola hidup sehat lainnya.

Virgin coconut oil mempunyai rasa dan


aroma yang unik yang mengandung asam
lemak esensial dan antioksidan yang
berkhasiat bagi kesehatan.
08 | PRODUK • 2022

COCONUT
COOKING
OIL

Minyak Goreng Kelapa BACO diproduksi


dengan metode fermentasi, dimana
santan yang keluar dari kelapa yang baru
dipanen difermentasi selama 24-36 jam.
Selama periode ini, minyak akan terpisah
dari air. Kami menggunakan metode tanpa
pemanasan/dimasak. Produk ini kaya akan
asam laurat dan lemak jenuh rantai
menengah lainnya yang bermanfaat bagi
tubuh. Rantai lemak jenuh dalam minyak
kelapa tidak meningkatkan kadar
kolesterol jahat dalam darah tetapi
meningkatkan kadar kolesterol baik.
BACO Minyak goreng kelapa merupakan
pengganti minyak dan lemak olahan. Dapat
digunakan untuk memasak dan
memanggang sebagai pengganti margarin
atau mentega tanpa mengubah
kualitasnya.
Tim &

Penghargaan
10 | TIM & PENGHARGAAN • 2022

TIM
ROLE : CHIEF EXECUTIVE ROLE : CHIEF FINANCIAL
OFFICER OFFICER
B a c h e l o r f r o m B u s i n e s s a n d
Bachelor of Mathematics from
C o m m u n i c a t i o n I n s t i t u t e o f L S P R ,
Universitas Sriwijaya, studied on
E x p e r i e n c e o n T r a d i n g M a n a g e r a t
Economic science IPB and
G e n e r a l E x p o r t e r i n J a k a r t a , 4 y e a r s
International Relations in Iran,
o n f o o d i n d u s t r y f r o m c o c o n u t
experience on financial industry
processing

Mustopa Patapa Aqilah Zainab

ROLE : CHIEF OPERATIONS ROLE : CHIEF TECHNOLOGY


OFFICER OFFICER
Energy Engineering from Bachelor of Communication Science
Polytechnic Sriwijaya; Experience from Universitas Indonesia, 5 years
on operations, distribution and experience in Banking industry as
fulfillment of raw materials for the product manager.
development of coconut.

Ridho Nugraha Rezaldy Bastharian

ROLE : CHIEF PRODUCTION ROLE : CHIEF IMPACT


OFFICER OFFICER
Bachelor of Chemistry from Son of a Coconut Farmer
Universitas Sriwijaya, 5 years Undergradute student of
experience on quality control for accounting from Universitas
FMCG and Pharmacy industry in Sjakhyakirti. One of Kulaku
Jakarta as a supervisor schoolarship awardee from South
Nias Regency.

Ridho Pahlevi Alfius Dakhi

ROLE : SOCIAL MEDIA


SPECIALIST
Applied Bachelor of Civil
Engineering from Polytechnic
Sriwijaya. Indonesia National
Delegate of Singapore Indonesia
Youth Leader Exchange Program.

Sucia Claudia
11 | TIM & PENGHARGAAN • 2022

PENGHARGAAN

Mitra Bank Indonesia


sejak 2020
FESYAR, ISEF & IKRA

Pemenang Pertama di Demo


Mewakili UMKM Indonesia

Day Youth Co Lab UNDP 2020 di Dubai Expo 2020

Sebagai UMKM Local


Mitra Tani
Heroes 2020 Berprestasi 2021

Top 5 Intermediate
ASEAN
Product Indonesia Food
Online Sale Day

Innovation - IFI 2021 2021

IKEA Social

Enterprenurship 2022
12 | TEAMS & ACHIEVEMENTS • 2022

MITRA KULAKU

LIPUTAN MEDIA
Hubungi Kami

E-mail Website
info@kulakuindonesia.com www.kulakuindonesia.com

Instagram Linked In
@kulaku.indonesia Kulaku Indonesia

Office
Jl. Musi Raya Barat No.490
Palembang | Sumatera Selatan, Indonesia |
Kode Pos : 30163

Anda mungkin juga menyukai