Anda di halaman 1dari 2

SKRINING RESEP

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman : 1/3

dr. H. Lily Runtuwene,


Klinik Spesialis
Sp.S
Rafisa Dahlia

Kegiatan pengkajian sebuah resep sebelum dikerjakan,


1. Pengertian
meliputi pengkajian administratif, farmasetik dan klinis
Menjamin legalitas suatu resep dan meninimalisir kesalahan
2. Tujuan
pengobatan
3. Kebijakan
Permenkes No.73 tahun 2016 tentang Standar Pelayanan
4. Referensi
Kefarmasian di Apotek
Skirining resep meliputi :
 Kajian administratif
1. Nama pasien, umur dan BB (jika perlu)
2. Nama dokter, SIP, alamat, nomor telpon dan paraf
3. Tanggal penulisan resep
 Kajian kesesuaian farmasetik
5. Prosedur/
1. Bentuk dan kekuatan sediaan
Langkah-
2. Stabilitas
langkah
3. Kompatibilitas (untuk reserp racikan)
 Kajian pertimbangan klinis
1. Ketepatan indikasi dan dosis obat
2. Aturan, cara dan lama penggunaan obat
3. Duplikasi dan atau polifarmasi
4. Reaksi obat yang tidak diinginkan, misalnya alergi
dan efek samping obat
5. Kontra indikasi
6. Interaksi obat
6. Diagram
Alir

7. Hal-hal
yang perlu
diperhatik
an
8. Unit 1. Dokter penulis resep
Terkait 2. Apotek
9.Dokumen
Terkait

10.Rekaman No Yang Isi Tanggal mulai


Historis diubah Perubahan diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai