Anda di halaman 1dari 102

Welcome to

“The Art of Public


Speaking Training”
Benny wahyu PC I-Radio
Mak PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Karakter Peserta Training
PROVOKATOR
YOUR TYPOLOGY
TOURIST
YOUR TYPOLOGY
YOUR TYPOLOGY
HOSTAGE

YOUR TYPOLOGY
YOUR TYPOLOGY
WAAAAJIB BAHAGIA
The Art Of Public Speaking – Beda Consulting
KNOWLEDGE

MEANING
Of
Learning

PRACTICE
PUBLIC SPEAKING ??
Public Speaking merupakan sebuah rumpun keluarga Ilmu Komunikasi
(Retorika) di mana mencakup berdiskusi, berdebat, pidato, memimpin rapat,
moderator, MC dan Presenter serta kemampuan seseorang untuk dapat
berbicara di depan publik, kelompok maupun perseorangan yang perlu
menggunakan strategi dan teknik berbicara yang tepat.
Proses
KOMUNIKASI

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Prinsip Dasar
KOMUNIKASI
Apapun Yang Kita Lakukan Adalah Komunikasi

Cara Kita Memulai Pembicaraan Sering Kali


Menentukan Hasil Komunikasi

Cara Kita Menyampaikan Pesan Selalu


Berpengaruh Terhadap Bagaimana Pesan Itu
Diterima Dan Dipahami

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Prinsip Dasar
KOMUNIKASI

Komunikasi yang sebenarnya adalah pesan yang diterima,


bukan pesan yang ingin disampaikan

Komunikasi merupakan jalan dua arah – kita harus


memberikan sebaik yang kita terima

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Hambatan
KOMUNIKASI
Situasi Fisik

• Lingkungan (jangkauan, suara


berisik, dll).

• Indra (tuli, gagap, sengau, dll).

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Hambatan
KOMUNIKASI
Individual

Persepsi, tata nilai (latar


belakang sosial, dll).

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
waspada !
dapat
PERSEPSI mempengaruhi
tujuan komunikasi

• Seringkali yang dilihat atau diamati di awal, belumlah


sesuatu yang benar.
• Ada yang dapat dimengerti bagi seseorang belum
tentu dapat dimengerti oleh orang lain.

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Alasan Mengapa Belajar
PUBLIC SPEAKING 3
MENINGKATKAN
2
PERCAYA DIRI
BERBICARA Public speaking
1 ADALAH STRATEGI meningkatkan
PENENTU Public speaking merupakan kepercayaan diri,
KESUKSESAN rangkaian teknik yang membuat anda mudah
dilatih, dipraktikkan dan bergaul, mudah
Survey secara internasional memahami lawan bicara,
dimanfaatkan untuk
Employment Riset Institute berbicara di depan umum. mudah menyampaikan
tahun 2015 gagasan atau ide,
berbicara merupakan suatu
membuktikan bahwa meningkatkan kualitas
strategi, setiap unsurnya
peringkat No.1 untuk sukses hidup, meningkatkan
direncanakan dengan baik
dalam karir dan bisnis pengetahuan, dan
dan bukan merupakan bakat
adalah Komunikasi dan menjadikan anda special.
atau kebetulan belaka.
Public Speaking. Hal ini
terkait dengan kemampuan
menyampaikan ide-ide dan
mempengaruhi orang lain
baik secara pribadi maupun PUBLIC SPEAKING
massa.
The Art Of Public Speaking
Kapan terakhir anda berbicara didepan umum ???

Bagaimana rasanya diperhatikan oleh banyak


pasang mata dan telinga ???

Apakah MENAKUTKAN ???


Apakah MENYENANGKAN ???

Apakah membuat anda CEMAS ???

Apakah membuat anda BAHAGIA ???

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
INTRODUCING
Sikap anda pada saat diminta menjadi
PUBLIC SPEAKER ?

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Untuk MOVE ON menjadi
PUBLIC SPEAKER harus punya 4 ON?

VISION
The Art Of Public Speaking
Untuk MOVE ON menjadi
PUBLIC SPEAKER harus punya 4 ON?

MISION
The Art Of Public Speaking
Untuk MOVE ON menjadi
PUBLIC SPEAKER harus punya 4 ON?

ACTION
The Art Of Public Speaking
Untuk MOVE ON menjadi
PUBLIC SPEAKER harus punya 4 ON?

PASSION
The Art Of Public Speaking
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Survei The People’s Almanac Book 2015 terhadap 3.000
Orang mengenai hal apa yang paling ditakuti :

NO HAL YANG DITAKUTI JUMLAH (JIWA) PERSENTASE (%)


1 BERBICARA DI DEPAN KELOMPOK 630 21
2 KETINGGIAN 510 17
3 SERANGGA & HAMA 360 12
4 MASALAH KEUANGAN 360 12
5 AIR YANG DALAM 360 12
6 PENYAKIT 270 9
7 KEMATIAN 270 9
8 TERBANG 240 8
TO TA L 3000 100
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Hal yang membuat anda takut menjadi
PUBLIC SPEAKER ?

Tidak Percaya Diri


Hal yang membuat anda takut menjadi
PUBLIC SPEAKER ?

D I C U E K I N………
Hal yang membuat anda takut menjadi
PUBLIC SPEAKER ?

Diperhatikan oleh banyak orang


APA YANG
SEHARUSNYA
DILAKUKAN AGAR
TIDAK MERASA
TAKUT UNTUK
MENJADI SEORANG
PUBLIC SPEAKER
??????
Know Your Own Potential
❖ Negative Thinking ➢ Positive Thinking
• ............................................ • .............................................
• ............................................ • .............................................
• ............................................ • .............................................
• ............................................ • .............................................
• ............................................ • .............................................
• ............................................ • .............................................
• ............................................ • .............................................
• ............................................ • .............................................
Gambaran Umum
Masyarakat belum
mampu membedakan
mana yang disebut
TALKING & SPEAKING

TALKING ;
Dilakukan dalam SPEAKING
kondisi bawah sadar Dilakukan dalam
(sub-conscious kondisi sadar
mind) (conscious mind)
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Perbedaan
TALKING & SPEAKING
❑ Kesadaran ; Talking dalam kondisi bawah
sadar, Speaking itu sadar

➢ Gaya berbicara ; Talking berbicaranya


bebas, Speaking ada etika dan etiketnya ,
bahkan memiliki estetika

❑ Misi & Visi ; Talking tidak ada MISSION &


VISION, Speaking syarat dengan
MISSION dan VISION

➢ Tempat ; Talking biasanya dilakukan ditempat-


tempat santai, Speaking dilakukan di tempat
yang formal, bahkan menggunakan podium.

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Mitos
PUBLIC SPEAKING

Orang Tuanya Pendiam & Tidak Pandai Berbicara

Anaknya Juga Menjadi Pendiam & Tidak Pandai Berbicara

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Apa Yang Perlu Dipahami Oleh
PUBLIC SPEAKER
Berbicara itu
bukan
masalah
“BERBAKAT
atau TIDAK”

Berbicara itu Berbicara itu


membutuhkan membutuhkan
wawasan latihan

Berbicara itu Berbicara itu


membutuhkan membutuhkan
pemahaman ilmu

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Kuadran Tantangan
PUBLIC SPEAKER

The Art Of Public Speaking


Langkah Langkah Untuk Menjadi
PUBLIC SPEAKER
Seorang Public Speaker atau pembawa acara adalah center of attention untuk
itu tampil MENARIK dan ENAK DILIHAT merupakan SUATU KEHARUSAN,
persiapan yang bisa dilakukan untuk menjadi Public Speaker ;

1. 3R (Relax,Research, Rehearsal) 6. Topic Pointer


2. Know the room 7. Pakaian
3. Know the audience 8. Make up
4. Know the material 9. Humming
5. Up grade knowledge 10. Confidence

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
UNSUR DASAR PUBLIC SPEAKING

ETHOS
(Kredibilitas, Keterpercayaan)

LOGOS (Logika)
PATHOS
(Daya Tarik Emosional)
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
AYOOOOO DIPILIH………
Salah Kaprah Dalam
PUBLIC SPEAKING

Tidak dapat membedakan PUBLIC TALKING & PUBLIC SPEAKING


The Art Of Public Speaking
Salah Kaprah Dalam
PUBLIC SPEAKING

PUBLIC SPEAKING ITU “BAKAT”


The Art Of Public Speaking
Salah Kaprah Dalam
PUBLIC SPEAKING

MINDSET “AKU ORANG BELAKANG LAYAR”


The Art Of Public Speaking
Salah Kaprah Dalam
PUBLIC SPEAKING

“SERVOR MECHANISME dan SELF TALK”yang menyatakan dirinya TIDAK BISA !!


The Art Of Public Speaking
Apa Yang Harus Dipelajari oleh
PUBLIC SPEAKER
DIAFRAGMA
HUMMING

❖ Bagaimana mengolah Vokal


The Art Of Public Speaking
Olah
VOCAL
Kondisi suara yang TIDAK SESUAI dengan kaidah public
speaking ialah :

➢ Monoton
❖ Cempreng
➢ Terlalu pelan atau keras
❖ Tidak memiliki persuasi penekanan alias datar
➢ Tidak memiliki ekspresi bunyi
❖ Pengucapan kata tidak tepat
➢ Tidak komunikatif ketika membaca teks

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Olah
VOCAL
Kriteria yang disebut VOKAL PRIMA pada public speaking ialah :
➢ Nada bunyi vokal bagus, enak didengar, bersih dan jelas.
❖ Memiliki kekuatan (power) dalam permainan emosi
➢ Terampil dalam melakukan permainan volume sesuai dengan
suasana
❖ Artikulasi yang jelas dan baik (tidak sengau, cadel & tidak keseleo

➢ Nafas yang normal sehingga mudah memenggal kata / kalimat


dengan benar sesuai tanda baca.
❖ Memiliki irama dan tempo yang pas
➢ Memiliki karakter

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Cara Mengolah
VOCAL PRIMA
➢ Senam Mulut berfungsi untuk melenturkan otot-otot artikulasi dan otot-otot
ekspresi mimik menjadi lentur sehingga mampu memproduksi vokal dan mimik
yang sempurna.
➢ Senam Pernafasan Perut (Diafragma) dengan Nafas perut, fungsinya membuat
suplai oksigen ke otak menjadi sempurna

➢ Senam Pembentukan Bunyi (Phonating) ; berlatih membiasakan alat dan otot


artikulasi kita dalam mengucapkan bunyi keseluruhan huruf mulai dari A s/d Z
dengan mulut terkatup dan dimulai dari nada tinggi sampai rendah
➢ Latihan Oktan Emosi & Menguasai Olah Rasa (membangun emosi dan ekspresi
, karakter, mood, dan konsentrasi) ; bertujuan melatih kita tepat sasaran ketika
berbicara.
➢ Latihan Memproduksi Reverb (gema) dengan mengucapkan kata yang berakhiran
“N, M, dan NG, seperti; lautan,
tanaman, tuhan, makan dll, contohnya ; Makannnnn....Minummmm...buangngng...

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Teknik
VOCAL

Pakailah intonasi atau nada suara, irama bicara atau alunan nada dalam melafalkan
Kalimat.
Exp : “ Selamat malam hadirin para tamu undangan yang kami hormati dan kami
banggakan....Malam ini kita berada dalam rangkaian acara “The Art Of Public
Speaking”

Lakukan stressing pada kalimat tertentu yang dianggap penting, hindari logat
Kedaerahan yang “medhok” apabila menggunakan bahasa Indonesia atau asing
Exp : “ Acara malam ini sangat spektakuler dengan pengisi acara Raisa, Maliq The
essential, Afgan, Noah dan tentu saja mPo Nori”

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Teknik
VOCAL

Berbicara dengan kecepatan yang tidak terlalu cepat atau terlalu lambat
Exp : “ Selamat malam hadirin para tamu undangan yang kami hormati dan kami
banggakan....Malam ini kita berada dalam rangkaian acara “The Art Of MC”

Perhatikan kejelasan pengucapan kalimat dan pelafalan kata dalam berbicara


Exp : “ Acara malam ini sangat spektakuler dengan pengisi acara Raisa, Maliq The
essential, Afgan, Noah dan tentu saja mPo Nori”

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
(Humming)

Massage (Pijat) bagian rahang Membuka mulut secara berangsur-angsur

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
(Humming)

Menekan dan mendorong otot mulut kiri dan kanan

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
(Humming)

Menarik Nafas lalu menekan udara ke Lipat bibir anda kedalam mulut seperti
mulut yang tertutup dan tahan +7 detik menghisap bibir anda sendiri tahan 5
detik.
PUBLIC SPEAKING The Art Of Public Speaking
(Humming)

Tekan lidah anda ke arah pipi secara Menurunkan dagu lalu menekan pipi,
bergantian kiri dan kanan lakukan lakukan sebanyak 5 kali.
sebanyak 6x, 3 kiri 3 kanan.
PUBLIC SPEAKING The Art Of Public Speaking
(Humming)

Menjulurkan lidah sepanjang mungkin, Rapatkan gigi anda kemudian ucapkan


kemudian menyebut huruf “R” yang huruf A s/d Z
panjang “rrrrrrrrrr” dengan keras.
PUBLIC SPEAKING The Art Of Public Speaking
(Humming)

Tempelkan lidah dibibir dengan kondisi Tekan lidah keatas rongga mulut dan
mulut terbuka, kemudian putar lidah tahan 5 detik lakukan sebanyak 5 kali
yang menempel di bibir searah jarum
jam lakukan 5 kali. The Art Of Public Speaking
PUBLIC SPEAKING
(Humming)

Tekan lidah ke bawah rongga mulut danini adalah lion face, dimana seluruh
tahan selama 5 detik lakukan sebanyakbagian wajah melakukan tarikan kearah
5 kali hidung.
PUBLIC SPEAKING The Art Of Public Speaking
Apa Yang Harus Dipelajari oleh
PUBLIC SPEAKER

❖ Bagaimana menciptakan Ekspresi


VOKAL, MIMIK, EMOSI dan GERAK (BAHASA TUBUH)

1. BAPAK / IBU YANG SAYA HORMATI / KALAU SELAMA INI SAYA DIAM (beri jedah)
BUKAN BERARTI SAYA TIDAK PEDULI / (intonasi ditinggikan) TIDAK MENYIMAK
(lebih tinggi lagi)/ TIDAK MENGERTI // (nada rendah) SAYA PEDULI / SAYA MENYIMAK
BAHKAN TERLALU MENGERTI // JANUARI SAMPAI NOVEMBER BUKAN WAKTU YANG
SANGAT SINGKAT UNTUK BERSABAR MENGHADAPI ANDA // SAYA MENYESAL SEKALI/
PADAHAL HARAPAN SAYA BESAR SEKALI // (bermohon) TOLONG SAYA BAPAK/IBU /
TOLONG SAYA SEBISA ANDA

2. HADIRIN DAN PEMIRSA / NOMINATOR PEMERAN TERBAIK PRIA FESTIVAL FILM


INDONESIA 2014 :
**CHRISTIAN SUGIONO (JOMBLO)
**RADITHYA DIKA (MARMUT MERAH JAMBU)
**FIKO ANDRIANSYAH (SUAMI IDAMAN)
**VINO .G. BASTIAN (SATU JAM SAJA)
SETELAH MELALUI PENILAIAN SEKSAMA SELAMA 1 BULAN / MEMPELAJARI /
MENIMBANG / MEMUTUSKAN PEMENANGNYA ADALAH FIKO ANDRIANSYAH
(SUAMI IDAMAN)
VOKAL, MIMIK, EMOSI dan GERAK (BAHASA TUBUH)

3. HADIRIN / PERLU KAMI SAMPAIKAN BAHWA PENILAIAN KARYAWAN TERBAIK TAHUN INI
DIDASARI OLEH ; DEDIKASI / TANGGUNG JAWAB / LOYALITAS DAN PRODUKTIFITAS /
KERJASAMA TIM // ADAPUN HADIAH YANG AKAN DITERIMA ........... ADALAH TABUNGAN
SENILAI DUA PULUH LIMA JUTA RUPIAH //

4. BILA ANDA PILEK / DEMAM / SAKIT KEPALA / BATUK / MINUMLAH PALUINS // OBAT
SEGALA PENYAKIT DIPRODUKSI OLEH JEDOTIN

5. APABILA ANDA MENGENAL KISAH CINTA ROMI DAN JULI / KALAU ANDA PERNAH
MENYAKSIKAN CINTA SEJATI / DAN ANDA PERNAH MERASAKAN INDAHNYA ASMARA
/ TAPI PERNAHKAN TERBAYANG SAKIT HATI AKA DATANG / PUDARNYA ASMARA DAN
LAYUNYA CINTA / SAKSIKANLAH ACARA PROBLEMATIKA CINTA SETIAP SABTU MALAM /
JAM 22.00 WITA DI FIKO TV //

LATIHLAH NASKAH DI ATAS DENGAN BERBAGAI GAYA, EMOSI, INTONASI, KECEPATAN


DAN KARAKTER YANG BERBEDA-BEDA
Apa Yang Harus Dipelajari oleh
PUBLIC SPEAKER

❖ Bagaimana menggerakan tangan


Apa Yang Harus Dipelajari oleh
PUBLIC SPEAKER

❖ Bagaimana menciptakan gesture


Apa Yang Harus Dipelajari oleh
PUBLIC SPEAKER

❖ Bagaimana melangkah
Apa Yang Harus Dipelajari oleh
PUBLIC SPEAKER

❖ Bagaimana memaparkan sesuatu


Apa Yang Harus Dipelajari oleh
PUBLIC SPEAKER

❖ Bagaimana Menunjuk Audience & Berhitung


Apa Yang Harus Dipelajari oleh
PUBLIC SPEAKER

❖ Bagaimana menyusun strategi materi


5W 1H
PUBLIC SPEAKING
1. Apa yang akan
dibicarakan ?

6. Bagaimana Teknik
berbicaranya ?
2. Siapa Audience-nya ?

3. Kapan acaranya ? 4. Dimana tempat &


sarana ?

5. Kenapa materi tersebut


menarik untuk dibicarakan ?

PUBLIC SPEAKING
5W 1H
PUBLIC SPEAKING
Apa yang akan dibicarakan ?

Mencari informasi mengenai topic yang akan


dibawakan dan berkenaan dengan acara

Mencari anekdot yang berkaitan dengan materi yang


akan dibicarakan (apabila PS ingin menyisipkan humor)

PUBLIC SPEAKING
5W 1H
PUBLIC SPEAKING
Siapa Audience-nya ?

Range usia audience ; 0 – 15; 16 – 25; 26 – 35; 36 ke atas

Perilaku audience (Visual, Audio, Kinestetik)

Sekmentasi budaya dari audience; Middle up / middle


down

PUBLIC SPEAKING
5W 1H
PUBLIC SPEAKING
Kapan acara tersebut diselenggarakan ?

Jam berapa penyelenggaraan


eventnya ?

Berapa lama Durasi Event ?

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
5W 1H
PUBLIC SPEAKING
Tempat & Sarana?

Dimana tempat
penyelenggaraannya ?

Sarananya seperti apa ?

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
5W 1H
PUBLIC SPEAKING
Kenapa materi tersebut menarik untuk dibicarakan ?

Mengetahui kaitan materi dengan acara


tersebut

Memudahkan PS untuk merangkai materi


kata

Memudahkan PS untuk menjaga ekologis


event

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
5W 1H
PUBLIC SPEAKING
Teknik Menyampaikan

PS harus menguasai 5 W dari acara tersebut

Pemilihan kata yang sesuai dengan Audience

Bahasa tubuh, Eye contact, Senyum

Hindari membuat jarak, Berdiri tegak dan tidak kaku

Menyadari bahwa seorang PS adalah PUSAT


PERHATIAN, Bersikap Sewajar Mungkin “tidak LEBAY”

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Menyusun Strategi Materi
PUBLIC SPEAKING
❖ Salam ➢ Maksud & tujuan
opening Materi
❖ Perkenalan ➢ Permasalahan & solusi
❖ Ice Breaker
Prolog

Buka forum Q & A


Q&A Closing power (conclusion)

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Menyusun Strategi Materi
PUBLIC SPEAKING
• Tujuan perihal yang akan disampaikan
1. Apa yang kepada audiens, apakah untuk menjual,
akan memperkenalkan, hanya sekedar
dibicarakan intermezo

• Pahami umur audiens, suku, profesi, pola pikir,


2. Siapa lawan strata pendidikan, termasuk mencari tahu apa
bicara kita sebab kedatangan mereka, atau mengapa mereka
mengundang anda sebagai pembicara

3. menyiapkan • Dengan harapan audiens akan


Informasi yang senang mendengarkan informasi
yang disampaikan
menarik

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Menyusun Strategi Materi
PUBLIC SPEAKING
• Setelah mengetahui siapa lawan bicara dan
4. Bagaimana persiapan materi yang baik, selanjutnya
penyampaian bagaimana cara penyampaian informasi
informasinya kepada audiens

5. Perkirakan • Dengan adanya perkiraan mengenai reaksi dari


lawan bicara, anda dapat mengantisipasi hal apa
reaksi lawan saja yang dapat dilakukan apabila respon yang
bicara diberikan tidak sesuai dengan yang diinginkan.

6. Disiplin • Dengan mengetahui waktu yang


dengan durasi diberikan sebaiknya anda
menyiapkan materi dengan baik
waktu

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
THINK CREATIVE

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
“ANDA TIDAK AKAN
MEMILIKI KESEMPATAN
KEDUA UNTUK MEMBUAT
KESAN PERTAMA”

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Deep Practice
X
10.00 Hours
=
WORLD CLASS SKILL

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Mengenali
KARAKTER AUDIENS

Visual
Auditory
Kinestetik
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Cara memuaskan
KARAKTER AUDIENS

Visual
➢ Buat slide presentasi dengan tampilan menarik
➢ Buat Penampilan Anda menarik dilihat
➢ Berbicara sambil menggerakan tangan lebih lebar dari bahu
➢ Berbicara sedikit cepat
➢ Sisipkan video dalam presentasi

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Cara Memuaskan
KARAKTER AUDIENS

Auditory
➢ Public Speaker harus mampu menciptakan vokal yang
enak didengar

➢ Putar lagu sebelum acara dimulai, saat peserta berdiskusi,


saat jeda, saat bermain game, dan selesai acara.

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Cara Memuaskan
KARAKTER AUDIENS

Kinestetik
➢ Siapkan Cerita atau kisah yang menyentuh sebagai
inspirasi.

➢ Buat audience banyak bergerak, misalnya dengan senam


sebelum acara, melompat-lompat, atau bertukar tempat
duduk.

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Mengenali
KARAKTER AUDIENS
Bagaimana Public Speaker menyikapi karakter audience yang
berbeda-beda ;

1. Bersikap flexible

2. Memberikan senyuman yang tulus


3. Tidak over acting
4. Tidak mengintimidasi
5. Tetap fokus dengan topic yang dibawakan

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Kesalahpahaman dalam
Minimnya pengetahuan berfikir ; adanya
mengenai public hypnosis diri “saya tidak
speaking berbakat, takut, dll”.

Audiens yang dari sisi


pengetahuan, jabatan,
gelar, dll “LEBIH” dari
pembicara

NERVOUSE, GUGUP & GROGI

Penyebab NERVOUSE, GUGUP, & GROGI


The Art Of Public Speaking
Mengatasi NERVOUSE

JANGAN MELAWAN NERVOUS


The Art Of Public Speaking
Mengatasi NERVOUSE

ATUR NAFAS DENGAN BAIK


The Art Of Public Speaking
Mengatasi NERVOUSE

BERJALAN DENGAN SANTAI DAN TENANG


The Art Of Public Speaking
Mengatasi NERVOUSE

TATAP AUDIENCE DENGAN RAMAH


The Art Of Public Speaking
Mengatasi NERVOUSE

MENYAPA AUDIENCE & JUJUR DENGAN KEADAAN


The Art Of Public Speaking
Brain
EXERCISE Bermain Brain Database ;
1. Trainer akan memberikan 5(lima) pertanyaan
2. Peserta akan menuliskan jawaban di kertas
yang telah disediakan
3. Setiap pertanyaan di isi dalam waktu 2 menit
4. Setiap pertanyaan di isi minimal 25 pernyataan

Barometer Brain Database :


❖ Point diatas 125 = LUAR BIASA
❖ 125 = STANDAR
❖ 80 – 124 = MINIM
❖ < 80 = HARUS BANYAK LATIHAN

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Brain EXERCISE
Bermain Produksi Kata :
1. Mata dalam kondisi tertutup
2. Posisi berdiri/duduk lurus dan tegak
3. Tidak Boleh Ada Sedikitpun Gerakan,
Baik Tangan, Mimik, dan Kaki.
4. Tidak Boleh diawali kata “EEEEE”
5. Menyebut Kata dengan TEGAS, Tidak di
ayun ( Aaaaasbak )
6. Tempo Penyebutan STABIL
7. Tidak Berulang Menyebut Kata
8. Waktu Min. 30 detik
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Teknik
BRIDGING

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Mind Mapping
PUBLIC SPEAKING
Pemetaan Pikiran (Mind Mapping) adalah yaitu suatu
metode untuk memaksimalkan potensi pikiran
manusia dengan menggunakan otak kanan dan otak
kirinya secara simultan. Metode ini diperkenalkan oleh
Tony Buzan pada tahun 1974, seorang ahli
pengembangan potensi manusia dari Inggris.

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Struktur Dasar
MIND MAPPING
➢ Mulai dari tengah dengan gambar Tema,
gunakan minimal 3 warna
❖ Gunakan gambar, simbol, kode, dan dimensi
diseluruh Peta Pikiran yang dibuat
❑ Pilih kata kunci dan tulis dengan huruf besar
atau kecil
o Tiap kata/gambar harus sendiri dan
mempunyai garis sendiri
❖ Garis-garis itu saling dikaitkan, mulai dari
tengah yaitu gambar Tema Utama.
❑ Garis bagian tengah tebal,organis, dan mengalir dari pusat
keluar, menjulur seperti akar, atau pancaran cahaya

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Struktur Dasar
MIND MAPPING
➢ Buat garis sama panjangnya dengan
gambar/kata
❖ Gunakan warna – kode rahasia sendiri di
peta pikiran yang dibuat
❑ Kembangkan gaya penuturan, penekanan
tertentu, dan penampilan khas di Peta .
o Pikiran yang dibuat. Jadi peta pikiran setiap orang
tidak harus sama, meskipun tema yang dibahas sama.

➢ Biarkan peta pikiran itu jelas, menggunakan hirarki yang runtun, urutan
yang jelas dengan jangkauan sampai ke cabang-cabang paling ujung.

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Teknik Anchoring
➢ Pilih kondisi EMOSI yang anda inginkan, misalnya PERCAYA DIRI

➢ Tentukan JANGKAR yang UNIK sebagai PEMICU, misalkan


GERAKAN (Menyatukan ujung jari tengah dan ibu jari) dan
SUARA (katakan “Yess”)
➢ Ingat kembali SITUASI dalam hidup ketika anda merasa sangat
PERCAYA DIRI. Lihat apa yang anda lihat. Dengar apa yang
anda dengar dan rasakan apa yang anda rasakan.

➢ Saat anda merasa PERCAYA DIRI (Puncak Emosi), segera


pegang jangkar (Pertemukan ujung jari tengah dan ujung ibu
jari selama 15 detik) dan ucapkan “YESS”

➢ Ulangi proses diatas sebanyak + 15 kali.

➢ Uji hasilnya ; saat memegang atau memicu jangkar anda, apa


yang anda rasakan ?? Apabila anda merasa percaya diri
berarti jangkar tersebut sudah tertanam.
Ivan Pavlov

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
Self Hypnosis
PUBLIC SPEAKING

DEEPENING &
INDUCTION TERMINATION
PROGRAMING

PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking
PUBLIC SPEAKING
The Art Of Public Speaking

Anda mungkin juga menyukai