Anda di halaman 1dari 5

SOAL PENILAIN HARIAN

Tema : 7. Kepemimpinan
Subtema : 3. Ayo, Memimpin
Muatan Pelajaran : PPKN
Kompetensi Dasar : 3.1
Waktu Pelaksanaan : 1 Maret 2021

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!


1. Tuliskan 4 (empat) contoh kegiatan di sekolah yang membutuhkan gotong royong!
2. Tuliskan 4 (empat) contoh nilai-nilai sila kelima di lingkungan rumah!
3. Tuliskan 4 (empat) contoh nilai-nilai sila kelima di lingkungan sekolah!
4. Tuliskan 4 (empat) contoh nilai-nilai sila kelima di lingkungan masyarakat!
5. Tuliskan 4 (empat) nilai Pancasila yang harus diterapkan oleh para anggota koperasi!
SOAL PENILAIN HARIAN
Tema : 7. Kepemimpinan
Subtema : 3. Ayo, Memimpin
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar : 3.3
Waktu Pelaksanaan : 1 Maret 2021

Buatlah teks pidato dengan tema perpisahan siswa kelas 6. Teks pidato harus memuat unsur-unsur pidato secara
lengkap. Teks pidato boleh ditulis tangan boleh diketik.
SOAL PENILAIN HARIAN
Tema : 7. Kepemimpinan
Subtema : 3. Ayo, Memimpin
Muatan Pelajaran : IPA
Kompetensi Dasar : 3.2
Waktu Pelaksanaan : 1 Maret 2021

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!


1. Tuliskan tahapan perkembangan dan pertumbuhan manusia!
2. Apakah yang terjadi pada remaja perempuan dan laki-laki jika hormon reproduksi mulai dihasilkan?
3. Tuliskan 4 (empat) cara menjaga organ reproduksi!
4. Tuliskan 4 (empat) ciri/perubahan fisik pada masa pubertas!
5. Tuliskan 4 (empat) upaya yang harus dilakukan untuk menghadapi masa pubertas!
SOAL PENILAIN HARIAN
Tema : 7. Kepemimpinan
Subtema : 3. Ayo, Memimpin
Muatan Pelajaran : IPS
Kompetensi Dasar : 3.3
Waktu Pelaksanaan : 1 Maret 2021

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!


1. Tuliskan 3 (tiga) tujuan koperasi!
2. Tuliskan 5 (lima) manfaat koperasi!
3. Tuliskan 3 (tiga) peran Indonesia dalam bidang sosial di ASEAN!
4. Tuliskan 3 (tiga) peran Indonesia dalam bidang pariwisata di ASEAN!
5. Tuliskan 3 (tiga) peran Indonesia dalam bidang teknologi di ASEAN!
SOAL PENILAIN HARIAN
Tema : 7. Kepemimpinan
Subtema : 2. Pemimpin Idolaku
Muatan Pelajaran : SBdP
Kompetensi Dasar : 3.1
Waktu Pelaksanaan : 1 Maret 2021

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!


1. Tuliskan 5 (lima) contoh patung nusantara beserta tempat
2. Tuliskan 6 (enam) fungsi patung berdasarkan tujuan pembuatannya!
3. Tuliskan 3 (tiga) bahan untuk membuat patung!
4. Tuliskan 6 (enam) alat untuk membuat patung!
5. Tuliskan 6 (enam) teknik membuat patung!

Anda mungkin juga menyukai