Anda di halaman 1dari 28

EKONOMI SYARIAH

STATISTIKA
Bahrina Almas, S.E., M.SEI.
TOPIK UTAMA
Kuartil
Desil
Persentil
Ukuran Letak

Definisi:
Ukuran Letak adalah yang menunjukkan letak sebagian
data relatif terhadap keseluruhan data yang telah
diurutkan dari yang kecil sampai yang terbesar.

Tujuan:
Mengetahui nilai data yang mendasarkan pada letak
dalam urutan distribusi data.
UKURAN LETAK DATA

Kuartil Desil Persentil


Jika sekumpulan data berurutan dibagi
menjadi 4 bagian yang sama banyak,
maka bilangan pembaginya disebut

KUARTIL kuartil.

Ada 3 buah kuartil, yaitu Kuartil 1,


Kuartil 2 dan Kuartil 3 atau K1, K2, K3.
Kuartil Data Tunggal
Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
(i) Susun datanya mulai dari nilai terkecil sampai nilai terbesar.
(ii) Tentukan nilai letak kuartil.
(iii) Tentukan nilai kuartil.
PENGHITUNGAN

Tentukan kuartil pertama, kedua dan ketiga dari data :


87, 74, 69, 78, 67, 90, 83
Penyelesaian:
Data setelah diurutkan >> 67, 69, 74, 78, 83, 87, 90
PENGHITUNGAN

Tentukan kuartil pertama, kedua dan ketiga dari data :


87, 69, 82, 70, 90, 77, 78, 80, 85, 75, 83, 72
Penyelesaian:
Data setelah diurutkan >> 69,70,72,75,77,78,80,82,83,85,87,90
PENGHITUNGAN
Kuartil Data Berkelompok
Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
(i) Susun datanya mulai dari nilai terkecil sampai nilai terbesar.
(ii) Tentukan nilai letak kuartil.
(iii) Tentukan nilai kuartil.
Kuartil Data Berkelompok
Rumus

b : tepi bawah kelas interval yang berisi kuartil ke-I (kelas kuartil ke-i)
n : banyak data, yakni jumlah frekuensi
F : jumlah frekuensi semua kelas interval dengan tanda kelas yang lebih kecil dari
tanda kelas kuartil ke-I
f : frekuensi kelas kuartil ke-I
p : panjang kelas kuartil ke-I
i : 1, 2, 3.
PENGHITUNGAN

Tabel di bawah ini merupakan perhitungan kuartil pada distribusi frekuensi


gaji 50 karyawan perusahaan percetakan buku tahun 2020.
Dari tabel tersebut, maka didapatkan ;
Letak kuartil 1 = 1 (n/4)
= 1 (50/4)
= 12,5

Nilai kuartil 1 (k1) = 49,5+10(12,5-10)/8


= 49,5+10 (2,5)/8
= 49,5+3,13
= 52,63
Jika sekumpulan data terurut dibagi
menjadi 10 bagian yang sama banyak,
maka bilangan pembaginya dinamakan
desil.

DESIL Ada sembilan buah desil, yaitu desil


kesatu, desil kedua, desil ketiga,....,dan
desil kesembilan, yang masing-masing
dilambangkan dengan D1,D2,D3,.....,D9.
Desil Data Tunggal
Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
(i) Susun datanya mulai dari nilai terkecil sampai nilai terbesar.
(ii) Tentukan nilai letak desil.
(iii) Tentukan nilai desil.
PENGHITUNGAN

Tentukan desil ke-6 dari data :


87, 69, 82, 70, 90, 77, 78, 80, 85, 75, 83, 72
Penyelesaian:
Data setelah diurutkan >> 69,70,72,75,77,78,80,82,83,85,87,90
Desil Data Berkelompok
Rumus

b : tepi bawah kelas interval yang berisi desil ke-I (kelas kuartil ke-i)
n : banyak data, yakni jumlah frekuensi
F : jumlah frekuensi semua kelas interval dengan tanda kelas yang lebih kecil dari
tanda kelas desil ke-I
f : frekuensi kelas desil ke-I
p : panjang kelas desil ke-I
i : 1, 2, 3,....9
PENGHITUNGAN

Tabel di bawah ini merupakan perhitungan desil pada distribusi frekuensi gaji
50 karyawan perusahaan percetakan buku tahun 2020.
Letak Desil 1
D1 =1 (50/10)
=5

Nilai Desil 1
D1 = 39,5+10(5-4)/6
= 39,5 + 1,7
= 41,2

Demikian pula cara untuk menentukan letak dan nilai desil 2


sampai dengan 9
Jika sekumpulan data terurut dibagi
menjadi 100 bagian yang sama banyak,
maka bilangan pembaginya dinamakan
persentil.
PERSENTIL
Ada sembilan puluh sembilan buah
persentil yanG dilambangkan dengan
P1,P2,P3,.....,P99.
Persentil Data Tunggal
Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
(i) Susun datanya mulai dari nilai terkecil sampai nilai terbesar.
(ii) Tentukan nilai letak persentil.
(iii) Tentukan nilai persentil.
PENGHITUNGAN

Tentukan persentil ke-85 dari data :


87, 69, 82, 70, 90, 77, 78, 80, 85, 75, 83, 72
Penyelesaian:
Data setelah diurutkan >> 69,70,72,75,77,78,80,82,83,85,87,90
Persentil Data Berkelompok
Rumus

b : tepi bawah kelas interval yang berisi persentil ke-I (kelas kuartil ke-i)
n : banyak data, yakni jumlah frekuensi
F : jumlah frekuensi semua kelas interval dengan tanda kelas yang lebih kecil dari
tanda kelas persentil ke-I
f : frekuensi kelas persentil ke-I
p : panjang kelas persentil ke-I
i : 1, 2, 3,....99
PENGHITUNGAN

Tabel di bawah ini merupakan perhitungan persentil pada distribusi frekuensi


gaji 50 karyawan perusahaan percetakan buku tahun 2020.
Letak persentil 50
P50 = 50(50/100)
=25

Nilai persentil 50
P50 = 59,5+10(25-18)/12
= 59,5 + 5,83
= 65,33
PERBEDAAN
‫ﺎب‬ َ
‫ﺘ‬ ‫ﻜ‬
ِ ْ
‫ﺎﻟ‬ ‫ﺑ‬ ‫ﻢ‬
َ ْ
‫ﻠ‬ ِ‫ﻌ‬ ْ
‫اﻟ‬ ‫وا‬ ُ
‫ﺪ‬ ‫ﻴ‬
‫ﱢ‬ َ
‫ﻗ‬
ِ ِ
"Ikatlah ilmu dengan menulisnya."
(Silsilah Ash-Shahiihah no. 2026)

Bahrina Almas, S.E., M.SEI.

Anda mungkin juga menyukai