Anda di halaman 1dari 15

Prinsip Pendokumentasian

Manajemen Kebidanan
dengan Pendekatan
Catatan SOAP
Tim Pengampu Mata Kuliah
Dokumentasi Kebidanan
Prodi D3 Kebidanan
SV UNS
Pengertian
• Prinsip: suatu hal yg diyakini, yg
mendasari sesuatu hal tersebut (sifat tdk
bisa dirubah)
• Dokumentasi: suatu proses pencatatan,
penyimpanan informasi, data, fakta yg
bermakna dlm pelaksanaan kegiatan
(Depkes RI, 1995)
Lanjutan…..

• Manajemen kebidanan: mrpkn alur pikir bagi


seorang bidan yg memberikan arah/kerangka
kerja dlm menangani kasus yg menjadi
tanggung jawabnya
• Manajemen kebidanan: proses pemecahan
masalah yg digunakan sebagai metode unk
mengorganisasi pikiran & tindakan berdasarkan
teori ilmiah, penemuan2 keterampilan dlm
rangkaian/tahapan yg logis unk pengambilan
keputudan terfokus pd klien
Manajemen Kebidanan
• Mrpkn proses pengambilan keputusan
klinik
• Tenakes yg mnghadapi kesulitan,
mngalami kebingungan atau kepanikan,
diminta unk:
– Mempertimbangkan solusi dr pengalaman
masa lalu
– Mengkaji ulang pengetahuan yg telah
diperoleh, yg relevan dgn kasus yg sedang
dhadapi unk mncari solusi
Prinsip Dokumentasi
Manajemen Kebidanan
• Prinsip dokumentasi manajemen
kebidanan: suatu hal yg diyakini dlm
proses pencatatan, penyimpanan
informasi, data fakta yg bermakna dlm
pelaksanaan kegiatan yg mrpkn alur piker
bagi seorang bidan yg memberikan
arah/kerangka kerja dlm menangani kasus
yg menjadi tanggung jawabnya
Prinsip Proses Manajemen
Kebidanan (ACNM, 1999)
a. Scra sistematis mengumpulkan data &
memperbaharui data yg lengkap & relevan
b. Mengidentifikasi masalah atau diagnosis atau
kebutuhan perawatan kesehatan yg akurat
berdasarkan interpretasi data dasar yg benar
c. Mengantisipasi masalah atau diagnosis atau
kebutuhan yg akan terjadi lainnya
d. Mengevaluasi kebutuhan akan intervensi
dan/atau konsultasi bidan atau dokter yg
dibutuhkan segera, serta manajemen kolaborasi
tim
Lanjutan…..

e. Mengembangkan sebuah rencana perawatan


Kesehatan yg menyeluruh, didukung oleh
penjelasan rasional yg valid, yg mendasari
keputusan yg dibuat & didasarkan pd langkah2
sebelumnya
f. Mengemban tanggung jawab thd pelaksanaan
rencana perawatan yg efisiensi dan aman
g. Mengevaluasi keefektifan perawatan kesehatan
yg diberikan, mengolah kembali dgn tepat
setiap aspek perawatan yg belum efektif
Manajemen Kebidanan 7
Langkah Varney
• Langkah IV:
• Langkah I: Mengidentifikasi &
Pengumpulan data menetapkan kebutuhan
dasar scra lengkap segera
• Langkah II: Interpretasi • Langkah V:
data dasar Merencanakan asuhan
• Langkah III: yg menyeluruh
Mengidentifikasi • Langkah VI:
Diagnosa atau Masalah Melaksanakan
Potensial perencanaan
• Langkah VII: Evaluasi
Standar Asuhan Kebidanan
(Kepmenkes No
938/Menkes/SK/VIII/2007)
• Standar I: Pengkajian
• Standar II: Perumusan diagnosa dan atau
masalah kebidanan
• Standar III: Perencaan
• Standar IV: Implementasi
• Standar V: Evaluasi
• Standar VI: Pencatatan Asuhan Kebidanan
Pendokumentasian Manajemen
Kebidanan dgn Metode SOAP

•S : SUBJEKTIF
•O : OBJEKTIF
•A : ANALISIS
•P : PERENCANAAN
Pendokumentasian Manajemen
Kebidanan Pendekatan Catatan
SOAP
• Tenakes yg mnghadapi kesulitan,
mngalami kebingungan atau kepanikan,
diminta unk:
– Mempertimbangkan solusi dr pengalaman
masa lalu
– Mengkaji ulang pengetahuan yg telah
diperoleh, yg relevan dgn kasus yg sedang
dhadapi unk mncari solusi
Lanjutan…..

• Manajemen kebidanan mrpkn


metode/pendekatan yg digunakan bidan dlm
memberikan asuhan kebidanan
• Manajemen kebidanan merupakan alur pikir
bidan dlm pemecahan masalah atau
pengambilan keputusan klinis
• Hasil pemberian asuhan kebidanan
didokumentasikan dgn menggunakan metode
pendokumentasian SOAP
• Bertujuan unk memuat dokumentasi dgn lebih
sederhana, sistematis, memuat kemajuan
informasi dan sbg intisari manajemen kebidanan
pencatatan dari asuhan
Alur pikir
kebidanan

Manajemen Pendolumentasian
Kebidanan asuhan kebidanan

7 langkah varney SOAP

1. Pengumpulan data Subjektif


2. Interpretasi data Objektif
3. Antisipasi masalah atau
diagnosa /masalah potensial
Assesment
4. Tindakan segera

5. perencanaan

6. pelaksanaan Perencanaan

7. evaluasi
Bagaimana bisa membuat dokumentasi
yang benar?

Mengerti konsep dan patofisiologi kondisi/


penyakit pasien

Menulis apa yang logis dan sesuai dengan


wewenang bidan

Menulis apa yang dilakukan dan melakukan


apa yang di tulis, dengan waktu yang tepat
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai