Anda di halaman 1dari 3

PROPOSAL PERMOHONAN PENGAJUAN

PROJEK PENGEMBANGAN MEJA WELDING


SIMULATOR UNTUK PELATIHAN
PROFESIONAL

Disusun oleh:
 Bimo Nugroho (0220210016)
 Fitroh S.N.C (0220210029)
 Hafid Maulana (0220210032)

Politeknik Astra
Cibatu, Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat,
17530
1. Latar Belakang
Pengelasan adalah keterampilan yang sangat penting dalam industri
manufaktur. Namun, pelatihan untuk menjadi seorang pengelas profesional
memerlukan waktu dan biaya yang cukup besar. Oleh karena itu, pengembangan meja
welding simulator akan membantu dalam pelatihan pengelasan yang lebih efektif dan
efisien.

2. Tujuan
Untuk mengembangkan meja welding simulator yang dapat digunakan untuk
pelatihan pengelasan. Meja welding simulator ini akan membantu dalam
meningkatkan efektivitas dan efisiensi pelatihan pengelasan.

3. Manfaat
Pengembangan meja welding simulator akan membantu dalam
meningkatkan efektivitas dan efisiensi pelatigan pengelasan.

4. Activity Plan
 Identifikasi Kebutuhan
Tahap ini akan melibatkan studi literatur dan wawancara dengan para ahli
pengelasan untuk menentukan kebutuhan dan persyaratan untuk meja welding
simulator
 Perancangan Dan Pembuatan
Tahap ini akan melibatkan perancangan meja welding simulator dan
pembuatan prototipe pertama.
 Uji Coba
Tahap ini akan melibatkan pengujian prototipe meja welding simulator di
laboratorium dan pada pelatihan pengelasan yang sebenarnya.
 Evaluasi Dan Perbaikan
Tahap ini akan melibatkan evaluasi hasil uji coba dan perbaikan meja welding
simulator.

5. Budget

No Perlengkapan yang Jumlah Satuan Harga Nilai


diperlukan satuan
(Rp)
1 Besi hollow tinggi: 600 1 Buah Rp220.000 Rp220.000
cm
2 Kayu papan 2 Buah Rp132.000 Rp264.000
Pxl: 120x60 cm
Lampiran

Tampak Depan

Tampak Samping 3D View

Anda mungkin juga menyukai