Anda di halaman 1dari 1

IR. R.

R JULISA
Lahir di keluarga atlet
menjadikan beliau
penggemar basket sejak
SD, dan ketika duduk

MOERTOETYANA
dibangku SMP beliau pun
mengikuti ekstrakurikuler
dan fokus di basket. Berkat
semangat, kerja keras, dan
mendapatkan pelatih yang
Pelatih Basket
baik, ketika menduduki
kelas 2 SMP beliau sudah
Mantan atlet basket putri nasional ini lahir di Jakarta pada 30 Juli 1962. Beliau berlaga di ajang Porwil,
adalah lulusan S1 Geologi Universitas Trisakti, yang bekerja di Arco Oil Company Pra PON, hingga PON.
selama bertahun-tahun. Saat ini beliau fokus menjadi pengurus Indonesia Muda
Bola Basket, sebuah klub basket yang bermarkas di Senayan, Jakarta Pusat.

Bahkan saat kelas 3 SM P, beliau Untuk menunjang hal ini beliau Pada 1992, Julisa memutuskan
sudah masuk training center dan juga menekuni berbagai jenis untuk berhenti sebagai pemain
tercatat sebagai pemain Timnas olahraga lain seperti Taekwondo, dan fokus sebagai pelatih
Basket Putri Indonesia untuk ikut Judo, Karate, hingga Pencak Silat. karena saat itu beliau baru
berlaga pada ajang SEA Games saja melahirkan dan merasa
Manila, Filipina, pada 1981. Hal ini membuat beliau dijuluki kemampuannya sudah tidak
sebagai atlet dengan Otot Kawat sama setelah memiliki anak.
Balung Wesi (berotot kawat
bertulang besi). Beliau dikenal Namun, mantan kapten Timnas
tidak mengenal capek, beliau ini tetap setia menemani pemain
terpacu untuk berlatih dan muda basket. Beliau dipercaya
meningkatkan skill sepanjang sebagai pelatih U16 dan U18. Julisa
waktu untuk mewujudkan impian. merasa belum bisa meninggalkan
basket sebelum tim basket putri
meraih medali emas.
Setiap 2 tahun sekali
beliau berlaga mewakili Sayangnya saat itu pemerintah
lebih fokus mengembangkan tim
Karena memiliki tubuh yang Indonesia, Julisa berhasil
basket putra, padahal peluang tim
mungil, beliau dipercaya untuk meraih medali perunggu
basket putri untuk meraih medali
posisi point guard. Posisi ini tidak pada SEA Games 87 dan
emas jauh lebih besar. Dibutuh
mengharuskan berbadan tinggi, 89. Beliau meraih prestasi waktu sekitar 20 tahun untuk
tetapi wajib memiliki kelebihan puncak dengan meraih tim basket putri kembali meraih
super seperti dribble yang cepat,
Medali Perak pada SEA medali perak pada SEA Games
tembakan jarak jauh yang akurat,
Games 91. 2011.
dan lain sebagainya.

Anda mungkin juga menyukai