Anda di halaman 1dari 3

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH SUMATERA UTARA


RESOR KOTA BESAR MEDAN
Jalan H.M. Said No. 1 Medan 20235

WAWANCARA

I. YANG DI WAWANCARA :

N a m a : MUHAMMAD ALDI
Tempat / Tgl.Lahir : Patumabak 06 Agustus 2005
Umur : 17 Tahun
Pekerjaan : Pelajar
Suku/ Kebangsaan : Jawa / Indonesia
Agama : Islam
Pendidikan Terakhir : SMP
Jenis Kelamin : Laki-laki
Alamat : Jl. Pertahanan Patumbak Dusun II Gg. Resmi Kec.
Patumbak
Nomor Telepon : 082169134349

II. YANG MELAKUKAN WAWANCARA:

N a m a : HOTMATUA LUMBAN GAOL


Pangkat / NRP : BRIPTU / 98020224
Jabatan : PENYIDIK PEMBANTU
Kesatuan : SATRESKRIM POLRESTABES MEDAN

IV. DASAR WAWANCARA :

Laporan Polisi Nomor : LI / / IX / 2022 / SPKT / POLRESTABES MEDAN tanggal


08 September 2022.-----------------------------------------------------------------------------------

------ Atas pertanyaan yang diajukan pemeriksa kepada yang diwawancara dan yang
diwawancara menerangkan sebagai berikut dibawah ini : -------------------------------------------

PERTANYAAN : JAWABAN :

01. Apakah saudara dalam keadaan sehat jasmani dan rohani ? bersediakah saudara
diwawancara dan akan memberikan keterangan dengan sebenar-benarnya ? ---------
------ 01. Ya, saya dalam keadaan sehat jasmani dan rohani dan bersedia
diwawancara dan akan memberikan keterangan dengan sebenar-
benarnya.-------------------------------------------------------------------------------------

02. Mengertikah saudara mengapa dimintai keterangan atau dilakukan wawancara pada
saat sekarang ini ? jika mengerti dalam hal apa ? Jelaskan !----------------------------------
------ 02. Ya, saya mengerti diwawancara dan dimintai keterangaan pada saat
sekarang ini yaitu sehubungan dengan saya diamankan oleh pihak
Kepolisian karena ikut demo di DPRD Sumut yang berada di Jl. Imam
Bonjol No. 5 Petisah Tengah Kec. Medan Petisah Kota Medan dimana
status saya masih pelajar SMK.---------------------------------------------------------

03. Kenapa saudara bisa diamankan di seputaran DPRD Sumut ?Jelaskan !-----------------
------ 03. Dapat saya jelasakan bahwa saya diamankan oleh pihak Kopolisian
berhubung karena saya ikut demo di DPR Sumut.---------------------------------

04. Siapakah yang mengajak saudara untuk ikut demo di DPRD Sumut ? Jelaskan ! ------
------ 04. Dapat saya jelaskan bahwa saya diajak oleh teman saya yang bernama
DIKA.-------------------------------------------------------------------------------------------
05. Darimanakah saudara mengetahaui bahwa di DPRD Sumut ada demo ?Jelaskan !----
------ 05. Adapun saya mengetahui ada demo dari teman saya yang bernama
DIKA.-------------------------------------------------------------------------------------------

06. Bersama siapah saudara pergi ke kantor DPRD Sumut? Jelaskan !-------------------------
------ 06. Adapun saya pergi ke DPRD Sumut bersama teman saya yang berjumlah
kurang lebih 12(dua belas) orang .-----------------------------------------------------

07. Diantara 12 (dua belas) orang teman saudara apakah saduara menegenalinya ? jika
tidak saipa-siapa sajakah yang saudara kenali ? Jelaskan !-----------------------------------
------ 07. Dapat saya jelaskan yang saya kenal hanya 4 (empat) orang saja yaitu
ABDUL, SAID, IKHSAN IQBAL, namun yang lainnya adalah 1(satu)
sekolah saya.--------------------------------------------------------------------------------

08. Saudara jelaskan kronologis sehingga saudara bisa terlibat ikut demo di DPR ?
Jelaskan!.--------------------------------------------------------------------------------------------------
------ 08. Pada hari Rabu tanggal 07 September 2022 sekira pukul 14.00 Wib
saduara DIKA mengirim pesan kepada saya lewat aplikasi Whatsapp dan
mengatakan “ BESOK KUMPUL DIKEDE DEKAT SEKOLAH KITA MAU
DEMO DI DPRD SUMUT JANGAN PAKAI BAJU SEKOLAH ”, lalu saya
menjawab “YAUDAH BESOK “, lalu keesokan harinya bersama 7 (tujuh)
orang teman saya kumpul dikede dekat sekolah untuk menunggu yang
lain pulang sekolah yang berjarak 50 (lima puluh) Meter dari sekolah
sekira pukul 09.00 Wib, lalu sekira pukul 13.30 Wib setelah pulang
sekolah kamipun berkumpul dari yang tadinya kami hanya 7(tujuh) orang
dan bertambah menjadi 12 (dua belas) orang, lalu sekira pukul 14.00 Wib
kamipun bergerak menuju DPRD Sumut yang berada di Jl. Imam Bonjol
No. 5 Petisah Tengah Kec. Medan Petisah Kota Medan dengan menaiki
Mobil jenis Pick Up, lalu sekira pukul 15.00 Wib kamipun sampai di
seputaran Lapangan Merdeka tepatnya di Stasiun Kreta Api, lalu kami
melanjutkan perjalanan dengan berjalan kaki menuju DPRD SUMUT,
sekira pukul 16.00 Wib kamipun sampai di DPRD SUMUT, dan pihak
Kepolisian langsung mengamankan kami ke Polrestabes Medan.------------

09. Ditanyakan kepada saudara dimana titik kumpul saudara sebelum berangkat demo ?
Jelaskan !----------------------------------------------------------------------------------------------------
------ 09. Adapun saya berkumpul bersama teman-teman saya di warung dekat
Sekolah saya yang berjarak 50 (lima puluh) meter dari sekolah saya dan
langsung berangkat bersama teman-teman saya menaiki mobil jenis Pick
Up.----------------------------------------------------------------------------------------------

10. Dimanakah saudara berhenti bersama teman-teman saudara? Jelaskan !----------------


------ 10. Adapun saya bernama teman-teman saya berhenti di seputaran Lapangan
Merdeka tepatnya di Stasiun Kreta Api sekira pukul 15.00 Wib.----------------

11. Bila demikian ditanyakan kepada saudara sesuai jawaban diatas mengendari apakah
kemudian saduara bersama teman-teman saudara ke kantor DPRD Sumut ?
Jelaskan !----------------------------------------------------------------------------------------------------
------ 11. Adapun bersama dengan teman-teman saya ke DPRD Sumut dengan
berjalan kaki.---------------------------------------------------------------------------------

12. Pada saat saudara bersama teman-teman saudara sampai di DPRD Sumut apa yang
saudara lakukan bersama teman-teman saudara? Jelaskan !---------------------------------
------ 12. Adapun saya bersama teman-teman saya setelah sampai di DPRD Sumut
sekira 17.00 Wib kami langsung diamankan pihak Kepolisian.-----------------

13. Adakah yang megarahkan saudara ke kantor DPRD Sumut ? Jelaskan !.-----------------
------ 13. Adapun saya tidak ada yang mengarahkan ke kantor DPRD Sumut,
namun saya hanya mengikut teman-teman saya yang ikut demo ke DPRD
Sumut.-----------------------------------------------------------------------------------------
14. Pada saat saudara ikut demo ke DPRD Sumut apakah ada yang membiayai?
Jelaskan !----------------------------------------------------------------------------------------------------
------ 14. Dapat saya jelaskan bahwa saya ikut demo tanpa ada yang membiayai .---

15. Pada saat saudara ikut demo ke DPRD Sumut apakah saudara ada diiming-imingi
uang oleh seseorang ? Jelaskan !---------------------------------------------------------------------
------ 15. Dapat saya jelaskan bahwa saya ikut demo di DPRD Sumut tanpa ada
orang yang mengimimg-imingi uang melainkan atas kemauan saya
sendiri.-----------------------------------------------------------------------------------------

16. Pada saat saudara ikut demo ke kantor DPRD Sumut apakah saudara ada pesan
untuk melakukan sesuatu saat tiba dilokasi demo? Jelaskan !--------------------------------
------ 16. Dapat saya jelaskan bahwa pada saat saya ikut demo di DPRD Sumut
tidak ada pesan untuk melakukan sesuatu saat tiba dilokasi demo, karena
pada saat kami tiba piihak Kepolisian langsung mengamankan kami.--------

17. Dimakah saudara pada saat ini bersekolah? Jelaskan !-----------------------------------------


------ 17. Saya bersekolah di SMK I YP NURHAASANAH yang berada di Jl. Garu I
No. 28 Kel. Sitirejo Kec. Medan Amplas.---------------------------------------------

18. Apakah pihak Sekolah ataupun Guru Sekolah mengetahui saudara akan demo ke
kantor DPRD Sumut ?
Jelaskan !----------------------------------------------------------------------
------ 18. Dapat saya jelaskan bahwa pihak Sekolah ataupun Guru Sekolah tidak
mengetahui bahwa kami akan demo ke DPRD Sumut.---------------------------

19. Sudah benarkah semua keterangan yang saudara sampaikan kepada pemeriksa dan
masih adakah keterangan lain yang ingin saudara sampaikan kepada pemeriksa ?----
------ 19. Semua keterangan yang saya sampaikan kepada pemeriksa sudah benar
dan tidak adalagi keterangan lain yang ingin saya sampaikan kepada
pemeriksa.------------------------------------------------------------------------------------

20. Pada saat dilakukan wawancara apakah saudara ada dipaksa, dianiaya atau dibujuk
rayu oleh pemeriksa ataupun dari pihak lain ?-----------------------------------------------------
------ 20. Tidak ada.-------------------------------------------------------------------------------------

------ Hingga disini wawancara ini dihentikan kemudian dibacakan kembali dihadapan yang
diwawancara dengan bahasa yang dimengerti dan setelah ianya membenarkan dan
menyatakan setuju maka untuk menguatkannya ianya turut membubuhkan tanda tangan
dibawah ini: -------------------------------------------------------------------------------------------------------

Yang diwawancara :

MUHAMMAD ALDI

------ Demikian Berita Acara Wawancara ini saya perbuat dengan sebenarnya mengingat
sumpah dan jabatan saya pada saat sekarang kemudian ditutup dan ditanda tangani di
Medan pada hari, bulan dan tanggal tersebut diatas. --------------------------------------------------

Penyidik Pembantu :

HOTMATUA LUMBAN GAOL


BRIPTU NRP 98020224

Anda mungkin juga menyukai