Anda di halaman 1dari 2

Apakah intensitas berpengaruh pada energi kinetik elektron?

Berikan alasannya
Pada efek fotolistrik, besarnya energi kinetik elektron yang terlepas dari permukaan bahan tidak
tergantung pada intensitas cahaya yang dijatuhkan pada bahan.
                        SEBAB
Sebuah elektron hanya dapat menangkap sebuah foton tersebut yang menyerahkan sebagian
energinya kepada elektron tersebut.

Pernyataan benar.

Intensitas tidak mempengaruhi elektron agar lepas dari permukaan logam yang disinari
gelombang, tetapi intensitas cahaya hanya mempengaruhi jumlah elektron yang keluar.

Alasan salah.

Foton akan menyerahkan seluruh energinya.

5. Sebutkan faktor" yg mempengaruhi besarnya energi kinetik elektron foto!

# Jadi frekuensi cahaya itu yang berpengaruh sama perpindahan elektron, bukan intensitasnya.
Semakin tinggi frekuensi foton, semakin banyak elektron yang bisa melepaskan diri dari
permukaan logam.
# Ada eksitasi (eksitasi elektron adalah Perpindahan elektron dalam suatu atom, molekul
maupun ion dari tingkat rendah ke lebih tinggi) yang menyebabkan lepasnya mereka dari
orbital atom setelah menerima energi, dan ada ionisasi yang terjadi pada atom yang mengalami
pelepasan atau penambahan elektron di kulit atomnya.
# Kemudian, ada pula energi eksitasi, yang mana apabila energi foton lebih kecil dari energi
eksitasi yang dibutuhkan, maka elektron tidak bisa mengalami perpindahan.

6. Faktor yg mempengaruhi besarnya energi kinetik elektron foto


Faktor yang mempengaruhi terjadi atau tidaknya fotoelektron adalah:
(1) frekuensi foton;
(2) frekuensi ambang atom logam;
(3) energi foton;
(4) fungsi kerja atom logam;
(5) panjang gelombang foton;
(6) panjang gelombang ambang atom logam
~ Faktor yang mempengaruhi keluar atau tidaknya elektron adalah frekuensi dari cahaya dan
jenis logam yang dipakai.
~ Frekuensi cahaya mempengaruhi energi kinetik dari elektron oleh karena itu, seberapa
cepatnya elektron bergerak setelah keluar dari logam ditentukan oleh frekuensi cahaya
~ Banyak atau tidaknya elektron yang keluar ditentukan oleh besarnya intensitas cahaya yang
diberikan.
7. Faktor yg mempengaruhi besarnya listrik yg dihasilkan pada EFL
Maka sesuai penjabaran di atas faktor yang memengaruhi besar energi listrik adalah: 1.
𝐭𝐞𝐠𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧 (v dengan satuan volt) 2. 𝐤𝐮𝐚𝐭 𝐚𝐫𝐮𝐬 𝐥𝐢𝐬𝐭𝐫𝐢𝐤 (I dengan satuan Ampere) 3. 𝐡𝐚𝐦𝐛𝐚𝐭𝐚𝐧
𝐤𝐚𝐰𝐚𝐭 𝐩𝐞𝐧𝐠𝐡𝐚𝐧𝐭𝐚𝐫 (R dengan satuan Ohm) 4. 𝐰𝐚𝐤𝐭𝐮 𝐩𝐞𝐧𝐠𝐠𝐮𝐧𝐚𝐚𝐧 (t dengan satuan second)

8. Apakah besaran frekuensi mempengaruhi besarnya arus listrik?


Arus Listrik
Berdasarkan rumus arus listrik, besarnya arus listrik dipengaruhi oleh banyaknya muatan yang
mengalir dan lamanya waktu pengaliran tersebut.
• semakin banyak muatan yang mengalir, maka arus listrik akan semakin besar
• semakin lama waktu pengaliran, maka arus listrik akan semakin kecil.
Berdasarkan kondisi di atas, maka dapat disimpulkan bahwa faktor yang memengaruhi arus
listrik adalah Tegangan, Hambatan, Muatan Listrik dan Waktu Mengalir.

9.

10. Mesin Fotocopy


Cara kerja Mesin fotocopy : lampu ekspose menghasilkan cahaya terang untuk menyinari
dokumendan akan dipantulkan lewat lensa dengan sensor CCD, setelah itu lensa akan
mengarahkan ke bagian silinder foto sensitive yang akan menjadikan electron-elektron muncul,
toner yang bermuatan negative akan ditarik ion-ion positif yang berada pada silinder.
Selanjutnya kertas akan dilewatkan melalui dua buah rol panas yang saling bertekanan yang
akan melelehkan toner dan menempel erat pada kertas. Dan seterusnya drum akan berputar.
Kalkulator
Kalkulator menggunakan energi cahaya untuk menghasilkan listrik. Sel foto listrik mengubah
energi cahaya menjadi energi listrik yang menjadi sumber energi kalkulator ini.
Kamera CCD( Change Coupled Device) & Pemindai kode batang (barcode)

Kamera digital dengan resolusi hingga 12 megapiksel dan Pemindai kode batang (barcode)
yang memanfaatkan efek fotolistrik internal dalam mengubah citra yang dikehendaki menjadi
data-data elektronik yang selanjutnya dapat diproses oleh computer. Kamera Mengubah data
data dari lensa dengan proses efek fotolistrik sehingga dapat ditampilkan di monitor atau di
layar ponsel Kita

Anda mungkin juga menyukai