Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS CIMARGA
Jl. Raya Leuwidamar KM. 09 Cimarga Kode Pos 42361
Telp. 0252-5550812 Email : pkm.cimarga@gmail.com

EVALUASI DAN TINDAK LANJUT TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN UKM

No Program Indikator Kegiatan evaluasi Rencana Tindak lanjut


1 Kesehatan Ibu 1. Cakupan Pelayanan ibu Pelaksanaan kegiatan yang belum sesuai - Penjadwalan ulang kegiatan
pelayanan.
dan Anak hamil K1 dengan jadwal kegiatan adalah :
- Koordinasi dengan lintas sektor
2. Cakupan Pelayanan Ibu hamil K4 - Kelas Ibu hamil
dan fihak swasta untuk
3. Cakupan Persalinan Fasilitas - Kelas Ibu balita
pelayanan kegiatan KIA yang
Pelayanan Kesehatan Oleh - Pembinaan dan Refreshing Kader.
tidak sesuai jadwal
Tenaga Kesehatan Hal tersebut disebabkan karena
4. Cakupan Pelayanan ibu Nifas KF3 pendanaan untuk kegiatan
5. Cakupan Pelayanan Neonatus tersebut diatas tidak sesuai jadwal
KN lengkap
6. Cakupan pelayanan kesehatan bayi
7. Cakupan Pelayanan Kesehatan Balita
8. Cakupan Penanganan Kompetensi Obstetri
9. Cakupan Penanganan Komplikasi Neonatus
10. Kelas Ibu hamil
11. Kelas Ibu balita
2 Kesehatan Pelaksanaan kegiatan sesuai dengan jadwal Monitoring berkala pelaksanaan kegiatan
1. Cakupan Pegawasan Sarana air bersih
Lingkungan
2. Cakupan pengawasan jamban
3. Cakupan pengawasan SPAL
4. Cakupan pengawasan Tempat-tempat
umum.
5. Cakupan pengawasan TPM
6. Cakupan pengawasan Depot Air Minum
7. Cakupan kegiatan Klinik Sanitasi

3 Promosi 1. Penyuluhan Dalam Gedung Pelaksanaan kegiatan yang tidak sesuai


Kesehatan 2. Penyuluhan Luar Gedung jadwal adalah Pendataan PHBS
3. Pembinaan UKBM ,Posyandu dan Posbindu Hal tersebut disebabkan karena pendanaan
untuk kegiatan tersebut tidak sesuai jadwal
4. Pelaksanaan kegiatan PIS PK
5. Kunjungan Rumah KK Rawan dan
Pendataan PHBS

4 Gizi 1. Cakupan PMT Ibu hamil KEK dapat PMT Pelaksanaan kegiatan sesuai dengan jadwal Monitoring berkala pelaksanaan kegiatan
2. Cakupan PMT pada balita kurus dan BGM
3. Cakupan Penimbangan : ( %K/S, %D/S,
% N/D, % N/S, % 2T/ D )
4. Cakupan kasus balita gizi buruk yang
mendapat perawatan.
5. Cakupan Asi ekslusif
6. Cakupan Ibu hamil mendapatkan 90 TTD
7. Cakupan Vitamin A dan BPB
8. Pendataan Garam beryodium

5 P2P 1. Cakupan Penanganan Kasus ODGJ baru Pelaksanaan kegiatan sesuai dengan jadwal Monitoring berkala pelaksanaan kegiatan

tertangani
2. Cakupan Penemuan kasus diare pada balita
dalam wilayah
3. Cakupan Penemuan kasus diare pada
penderita orang dewasa
4. Cakupan Penemuan kasus ISPA pada balita
5. Cakupan survailens terpadu penyakit
6. Cakupan Pengendalian KLB
7. Cakupan Imunisasi
Cakupan BIAS
6 Lansia 1. Cakupan Pelayanan Lansia Pelaksanaan kegiatan yang tidak sesuai - Koordinasi dengan lintas sektor
2. Cakupan Pembinaan Posbindu jadwal adalah Refreshing kader lansia dan fihak swasta untuk
3. Refreshing kader lansia Hal tersebut disebabkan karena pendanaan mendapatkan peluang
untuk kegiatan tersebut tidak sesuai pendanaan untuk kegiatan Lansia
jadwal yang tidak sesuai jadwal

Mengetahui

Kepala UPTD Puskesmas Cimarga

Dr.Nanik Suharwati
Nip. 19790326 200907 2 001
PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS CIMARGA
Jl. Raya Leuwidamar KM. 09 Cimarga Kode Pos 42361
Telp. 0252-5550812 Email : pkm.cimarga@gmail.com

RENCANA TINDAK LANJUT TERHADAP EVALUASI PENYAMPAIAN INFORMASI

No Kegiatan Sasaran Evaluasi Penyampaian Informasi Rencana Tindak lanjut


1 Penyampaian Sasaran / Masyarakat Masyarakat sudah mengetahui mengenai Penyampaian informasi secara berkala
Informasi kegiatan UKM Puskesmas lewat pertemuan musyawarah
Kegiatan UKM masyarakat
2 Penyampaian Lintas Program Lintas Program sudah mengetahui Penyampaian informasi secara berkala
Informasi mengenai kegiatan UKM Puskesmas melalui lokbul
Kegiatan UKM
2 Penyampaian Lintas Sektor Lintas Sektor sudah mengetahui mengenai Penyampaian informasi secara berkala
Informasi kegiatan UKM Puskesmas melalui lokmin
Kegiatan UKM

Mengetahui
Kepala UPT Puskesmas Cimarga

dr. Nanik Suharwati


Nip. 19790326 200907 2 001
PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS CIMARGA
Jl. Raya Leuwidamar KM. 09 Cimarga Kode Pos 42361
Telp. 0252-5550812 Email : pkm.cimarga@gmail.com

HASIL EVALUASI TERHADAP AKSES MASYARAKAT DAN ATAU SASARAN TERHADAP KEGIATAN DALAM PELAKSANAAN UKM

No Kegiatan Sasaran Evaluasi Terhadap akses masyarakat dan atau sasaran


terhadap kegiatan dalam Pelaksanaan UKM

1 Evaluasi Akses Masyarakat Hasil wawancara dan diskusi dengan sasaran, 99,9%
terhadap kegiatan menyatakan adanya kemudahan masyarakat dalam
dalam pelaksanaan mengakses informasi kegiatan UKM dan berperan aktif
masyarakt dalam pelaksanaan kegiatan dan memberikan umpan balik
terhadap pelaksanaan kegiatan .
Akses masyarakat terhadap kegiatan UKM bisa melalui :
1. Telepon ( Hp, SMS )
2. Media sosial ( Istagram, Whatsapp, Email )

Mengetahui
Kepala UPT Puskesmas Cimarga

dr. Nanik Suharwati


Nip. 19790326 200907 2 001
PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS CIMARGA
Jl. Raya Leuwidamar KM. 09 Cimarga Kode Pos 42361
Telp. 0252-5550812 Email : pkm.cimarga@gmail.com

TINDAK LANJUT TERHADAP EVALUASI AKSES MASYARAKAT DAN ATAU SASARAN TERHADAP KEGIATAN DALAM PELAKSANAAN UKM

No Kegiatan Sasaran Evaluasi Terhadap akses masyarakat dan atau TINDAK LANJUT
sasaran terhadap kegiatan dalam Pelaksanaan
UKM

1 Evaluasi Akses Masyarakat Hasil wawancara dan diskusi dengan sasaran, Selalu meningkatkan koordinasi dan
terhadap kegiatan 99,9% menyatakan adanya kemudahan komunikasi dengan sasaran melalui berbagai
dalam pelaksanaan masyarakat dalam mengakses informasi kegiatan media.
masyarakt UKM dan berperan aktif dalam pelaksanaan Terus mengaktifkan dan mengoptimalisasi
kegiatan dan memberikan umpan balik terhadap media sosial yang sudah ada sebagai sarana
pelaksanaan kegiatan . masyarakat mengaskes kegiatan pelaksanaan
Akses masyarakat terhadap kegiatan UKM bisa ukm.
melalui :
1. Telepon ( Hp, SMS )
2. Media sosial ( Istagram, Whatsapp, Email )

Mengetahui
Kepala UPT Puskesmas Cimarga

dr. Nanik Suharwati


Nip. 19790326 200907 2 001

Anda mungkin juga menyukai