Anda di halaman 1dari 9

RANCANGAN AKTUALISASI

" PEMBUATAN DAFTAR RIWAYAT HIDUP PEGAWAI


BERBASIS WEBSITE
PADA LABORATORIUM INDUK SENJATA TNI AL "

Oleh :
Maria Berenaita Br Sembiring,A.Md
199805292022032005
PROFIL LABINSEN

Visi
“ Terwujudnya Litbang bidang senamo dan handak yang professional dan berkesinambungan guna
mendukung kemandirian Alutsista TNI AL secara tepat guna dan modern"

Misi
Untuk mewujudkan visi labinsen, dihadapkan dengan kendala yang ada serta pemeliharaan beradaptasi
dengan perkembangan lingkungan strategis, berdasarkan kewenangan yang dimiliki organisasi,ditetapkan
misi Labinsen sebagai berikut :
Meningkatkan kualitas dan kuantitas kegiatan Litbang yang ditunjang oleh sumber daya manusia yang
inovatif, produktif dan professional dalam bidangnya serta fasilitas yang memadai
Mempercepat proses penguasaan teknologi Alutsista TNI AL melalui peningkatan kemitraan dengan
institusi penelitian, Lembaga Pendidikan tinggi dan industry dalam negeri
Meningkatkan publikasi kegiatan Litbang TNI AL yang bersifat ilmiah sehingga berdampak pada
kapabilitas dan akuntabilitas Dislitbangal maupun institusi TNI AL.
Melaksanakan kegiatan Litbang yang menjadi skala prioritas TNI AL serta mendukung aplikasi, rancang
bangun dan pabrikasi
Mewujudkan Labinsen sebagai Lembaga sertifikasi material yang kerakreditasi secara nasional maupun
internasional.
LATAR BELAKANG
ASN harus mamp mengaktualisasikan nilai-nilai dasar berakhlak ( core valuew) PNS yaitu : Berorientasi pelayanan,
Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal,Adaptif dan Kolaboratif dalam melaksanakan fungsi, tugas, dan peran nya
guna meningkatkan pelayanan di Labinsen.
Berdasarkan pengamatan penulis ada beberapa isu aktual yang harus dicarikan solusi permasalahan nya.salah
satunya yaitu "Pembuatan Daftar Riwayat Hidup Pegawai Berbasis Website "

Tujuan Ruang
Penyelenggaraan pelatihan dasar Mencakup isu/ permasalahan yang terjadi di
CPNS ( Latsar CPNS) sebagai wujud LABINSEN,
tanggung jawab dalam rangka " Pembuatan Daftar Riwayat Hidup Pegawai
menyelesaikan pendidikan latihan Berbasis Website "
dasar CPNS golongan II Gelombang I waktu pelaksanaan aktualisasi ini selama 30
TA 2023 agar dapat membentuk hari mulai tanggal 08 maret s.d 06 april.
aparatur sipil negara (ASN) yang
profesional sesuai dengan peran dan
kedudukan PNS

Deskripsi Isu

10%

Isu - 3
Belum
optim
alnya
absen
di
Labin
sen

s u -1 y a
40% I l n 20%
Isu - 4 p t ima
n g o s en
r a in
Pembuatan DRH Ku d i Lab
SOP
pegawai
berbasis website

Isu - 2
t im alnya E-
p
Kurang o
ffic e La binsen
O

30%
Penetapan Core Isu Metode APKL
AKTUAL
METODE USG
PROBLEMATIK
Urgency." Pembuatan DRH pegawai sangat
KHALAYAK
diperlukan karena efektif dan efesiensi dalam
LAYAK
pengolahan data khususnya daftar riwayat Isu - 3
hidup pegawai. Kurang Optimal
Seriousness. Pengoptimalisasian dalam

penerapan SOP di Isu -2


pembuatan DRH manual dengan Pembuatan Labinsen Kurang optimalnya
website DRH pegawai. E-Office Labinsen
Growth. Jika pembuatan website drh
pegawai tidak dilaksanakan maka DRH
Isu - 1
pegawai akan secara terus-menerus
Pembuatan DRH
dikerjakan dengan cara manual.
pegawai

berbasis website

ANALISIS ISU
DIAGRAM FISHBONE

Kurang berkembangnya Belum adanya


inovasi/ pemahanan digitalisasi
komputerisasi berbasis website

Kurangnya generasi
muda di labinsen

Belum maksimal
dalam pemanfaatan
DRH pegawai masih komputer
menggunakan cara Belum adanya
manual DRH pegawai yg
mudah diakses
1. Melakukan pengecekan
Tools pada computer yang 2. Melakukan download
akan digunakan untuk software yang dibutuhkan
perancangan halaman seperti Adobe Dreamweaver,
website Web Server, Database Mysql

dan program pendukung
lainnya.

3. Mendesain dan merancang


Gagasan
tampilan web mulai dari
tampilan home page sampai
Kreatif
selesai membuat proses CRUD

5. Menginput data
4. Menuliskan kode - kode
program pegawai ke dalam
sistem
TIME LINE MATRIX
RANCANGAN AKTUALISASI
Melakukan pengecekan Tools pada computer yang

1. akan digunakan untuk perancangan halaman


website. Dan mendownload software yang
dibutuhkan (8-9 Maret 2023)

Mendesain dan merancang tampilan web . mulai


dari tampilan home page sampai selesai membuat
2. CRUD
(09 Maret s.d 19 Maret 2023)

Menuliskan kode-kode program


3. ( 19 Maret s.d 01 April 2023 )

Menginput data-data pegawai ke dalam


4. system ( 01 April s.d 05 April 2023 )
Thank
!ou !
r

Anda mungkin juga menyukai