Anda di halaman 1dari 17

“Optimalisasi Pelayanan Melalui Pembuatan Website Google Sites Sebagai

Media Akses Pelayanan Data Di BPTD Wilayah XXIV Maluku Utara”

Ternate , September 2021

Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil


Kementerian Perhubungan Gelombang III
Angkatan XV

Oleh :
Halima Laitupa, Amd
199207062020122003
PENYUSUN LAPORAN AKTUALISASI

Nama : Halima Laitupa., Amd


NIP : 19920706 202012 2 003
Tempat Tanggal Lahir : Ureng , 06 Juli 1992
Pendidikan : DIII Akuntansi
Formasi : Analis Kepegawaian
Unit Kerja : Balai Pengelola Transportasi Darat
Wilayah XXIV Provinsi Maluku Utara – Subbagian Tata
Usaha
Gelombang : III ( Tiga)
Angkatan : XV ( Lima Belas)
Kelompok : III ( Tiga )
Mentor : Andreas, SE., ME
Coach : Indriani Sri Pangastuti,S.Pd.
Penguji : Syamsul Rizal, S.Kom., M.AP.
DASAR HUKUM

UU Nomor 5 Tahun 2014

Peraturan Lembaga Peraturan Menteri Nomor


Administrasi Negara 154 Tahun 2016
Republik Indonesia
Nomor 1 Tahun 2021
IDENTIFIKASI ISU DAN ANALISA TAPISAN USG
No Isu Strategis Urgency Seriousness Growth Total
Belum adanya media akses data BPTD
1
Wil.XXIV Maluku Utara berbasis online
5 5 5 15
untuk memudahkan pegawai dalam
mengakses data atau informasi
pelayanan yang di perlukan

2 Kurangnya Pemahaman Pegawai tentang        


Persyaratan dan alur 5 4 4 13
Keterangan :
Pengurusan“KARIS/KARSU dan  
5 (sangat Besar)
KARPEG” 4 (besar)
 4 3 3 10 3 (sedang)
3 Kurangnya pemahaman pegawai
2 (kecil)
terhadap peraturan disiplin dan sanksi  
1 (sangat kecil)
disiplin

GAGASAN KREATIF
Optimalisasi Pelayanan Melalui Pembuatan Website Google Sites Sebagai
Media Akses Pelayanan Data Di BPTD Wilayah XXIV Maluku Utara
MANFAAT

Kemudahan akses data dan


informasi pelayanan kepegawaian

Pengelolaan penyimpanan data


kepegawaian dan SOP secara
efektif dan efisien

Ketersedian data kepegawaian


dan SOP berbasis online
KEGIATAN AKTUALISASI

KEGIATAN KEGIATAN KEGIATAN KEGIATAN


Melakukan Sortir dan Pembuatan website
Melakukan persiapan Mengumpulkan dokumen
mengklasifikasikan dengan google sites
kegiatan habituasi di dan informasi pelayanan
dokumen
unit kerja

KEGIATAN KEGIATAN
Finalisasi desain Sosialisasi website
google sites
KEGIATAN
Laporan Akhir
01 Melakukan persiapan kegiatan habituasi di unit kerja
Menghadap Mentor untuk
Tahapan Kegiatan

menyampaikan rancangan aktualisasi


yang akan dilaksanakan

Melakukan koordinasi perihal isu Nilai – Nilai Dasar


yang berkembang pada unit kerja
dan menyampaikan pemecah isu
A : Transparan
TRANSPARAN
Mempelajari PM 154 Tahun 2016
tentang organisasi dan tata cara TOLERANSI
kerja BPTD
HORMAT

Output EFEKTIVITAS

Mendapatkan masukan, BERANI


persetujuan pimpinan dan
penyempurnaan
02 Mengumpulkan dokumen dan informasi pelayanan kepegawaian
Tahapan Kegiatan

Mengumpulkan Dokumen yang


berhubungan dengan kepegawaian :
Nilai – Nilai Dasar
1. SKP DP3 Pegawai
2. Peraturan kepegawaian
3. SOP semua seksi
INTEGRITAS
Mengumpulkan Informasi layanan
kepegawaian seperti :
1. Persyaratan Pengurusan Karis/ BIJAKSANA
Karsu
2. Persyaratan pengurusan Karpeg
3. Persyaratan Kenaikan Pangkat SOPAN
4. Website MySAPK
5. Website SIK
6. Website AP2KP EFEKTIF

PEDULI
Output
Backup data kepegawaian dan
SOP BPTD Wilayah XXIV
Maluku utara
03 Melakukan Sortir dan mengklasifikasikan dokumen
Tahapan Kegiatan

Mengelompokan Dokumen
Nilai – Nilai Dasar

Mengklasifikasikan dokumen ke
PARTISIPATIF
dalam folder berdasarkan jenis
jenis nya
GOTONG ROYONG

Output CERMAT

Data tersusun dan ORIENTASI MUTU


terkumpul berdasarkan
jenis
JUJUR
04
Pembuatan website dengan google sites

Mempelajari informasi Pembuatan


Nilai – Nilai Dasar
Tahapan Kegiatan

Website google sites

Pembuatan akun email untuk TANGGUNG JAWAB


membuat website
PERCAYA DIRI
Berkoordinasi dengan mentor
perihal alamat email dan akun CERMATE
gmail khusus serta alamat website ORIENTASI MUTU
untuk google site
PERCAYA DIRI
Membuat ruang google drive
sebagai media penyimpanan data
dan media penghubung ke website Output
google sites Akun gmail, gogle drive dan
link website online google
Membuat desain tampilan online sites
google site
05 Finalisasi desain google sites

Merevisi Desain tampilan google


Tahapan Kegiatan

sites online sesuai dengan


masukan mentor : Nilai – Nilai Dasar
Usahakan dalam situs
pengurusan karis / karsu maupun
karpeg dapat terhubung dengan TRANSPARAN
situs google drive agar bisa
memiliki rekapan data PERCAYA DIRI

ORIENTASI MUTU
Mengunggah dokumen yang telah
INOVATIF
di klasifikasikan berdasarkan jenis
ke google sites BERANI
Menambahkan layanan pengurusan Output
karis/karsu, karpeg serta aplikasi 1. Google sites dapat digunakan
lainnya dengan melampirkan situs 2. Keamaan data
yangKoordinasi
dapat di akses olehMentor
pegawai 3. Kemudahan akses data
Dengan
05 Finalisasi desain google sites
Tahapan Kegiatan

Kemananaan Data
Nilai – Nilai Dasar

TRANSPARAN
PERCAYA DIRI

ORIENTASI MUTU

INOVATIF

Output BERANI
1. Google sites dapat digunakan
2. Keamaan data
3. Kemudahan akses data
06 Sosialisasi website penyimpanan data online Google
sites
Tahapan Kegiatan

Menjelaskan fungsi website


google sites Nilai – Nilai Dasar

Menjelaskan cara TRANSPARAN


mengakses pada website
online google sites
BERTANGGUNGJAWAB

Membagikan link website


PARTISIPASI
online google sites

ORIENTASIMUTU
Output

Pegawai mengetahui cara SOPAN


mengakses dan manfaat link
pada online google sites
07 Pelaporan akhir
Tahapan Kegiatan

Melaporkan hasil
kegiatan kepada mentor Nilai – Nilai Dasar

TRANSPARAN

Membuat laporan hasil KERJA SAMA


kegiatan sosialisasi.
INTEGRITAS

Output BERTANGGUNGJAWAB

Laporan Aktualisasi WHOLE OF GOVERMENT


07 Pelaporan akhir

OUTPUT
LINK WEB

https://bit.ly/TUBptd24
PENUTUP
A. Kesimpulan
Kesimpulan dari laporan kegiatan aktualisasi adalah sebagai berikut :
1. Penulis mengangkat isu pembuatan website sebagai media akses bertujuan untuk memudahkan proses
akses data dan mempermudah pegawai dalam mengakses pelayanan yang berkaitan dengan dokumen
yang di perlukan oleh pegawai maupun untuk mengakses SIK, MySAPK dan AP2KP Pengurusan
Karis/Karsu dan kartu pegawai dengan satu pintu di lingkungan Balai Pengelola Transportasi Darat
Wilyah XXIV Maluku Utara.
2. Isu yang berkembang telah di analisa menggunakan Teknik analisa USG.
3. Adapun tahapan kegiatan yang dilaksanakan dalam memecahkan isu yang berkembang menggunakan
tujuh tahapan.
B. Saran
Diharapkan Website sebagai kemudahan dalam mengakses kebutuhan ini dapat
digunakan secara terus-menerus guna kelancaran Seksi Tata usaha.

Anda mungkin juga menyukai