Anda di halaman 1dari 4

Topik : Pemanfaatan E-Lerning di UMSU dengan http://elerning.umsu.ac.

id

Elerning yang digunakan pada Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) dilakukan
melalui link http://elerning.umsu.ac.id yang diterapkan pada pembelajaran yang telah memenuhi
standar kelayakan.

Manfaat elerning UMSU:

1. Dari segi visual e-elerning UMSU, sudah layak dan termasuk mudah untuk dimengerti oleh
mahasiswa dan dosen sebagai pengguna.
2. Kegiatan pendajwalan yang disesuaikan dengan roster yang telah disusun oleh fakultas.
3. Untuk masuk (login) e-learning, mahasiswa harus menginput enrollemnt key yang
ditentukan oleh dosen untuk mengikuti perkuliahan secara online.
4. Mahasiswa dapat mengakses secara update tugas dan materi dalam membuat mahasiswa
merdeka belajar tanpa ada hambatan dan kendala sehingga pemberian tugas dapat
diselesaikan dalam waktu yang tepat dan pengiriman tugas juga dilakukan secara efektif

Kerugiannya:

1. Apabila jaringan tidak memadai elerning susah digunakan


2. Kurangnya pertemuan antara mahasiswa dan dosen

Anda mungkin juga menyukai