Anda di halaman 1dari 5

‫مؤسسة املعهد اإلسالمي اهلدى موكاموليا‬

Yayasan Pondok Pesantren Al-Huda Mugomulyo


MADRASAH ALIYAH AL-HUDA AL-ILAHIYAH
Skretariat : Jalan Pesantren, Desa Mugomulyo, Kec. Sungai Batang, Kab. Indragiri Hilir, Riau, 29273
PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP TP 2021/2022
Mata Pelajaran : Aqidah Akhlak X Sifat : Closed Book
Pesan : Kerjakan sendiri-sendiri dengan jujur!
Pilihlah jawaban yang paling tepat di antara beberapa pilihan yang ada pada soalsoal berikut!
1. Islam washatiyah adalah Islam pertengahan 4. Di antara ciri-ciri radikalisme adalah sebagai
antara liberalisme dan radikalisme, dimana berikut, kecuali
liberalisme itu terlalu meremehkan dan mengang- a. Intoleransi dengan orang lain yang memiliki
gap tidak penting terhadap agama sedangkan perbedaan pandangan dan mengingkari fakta
radikalisme itu bersikap ekstrim atau berlebih- kebhinekaan .yang ada di Indonesia
lebihan dalam memahami agama secara dangkal. b. Sikap berlebihan. Berlebihan dalam
Maka washatiyah berada di tengah-tengahnya. beragama sehingga melanggar hukum dan
Terkait Islam Wasathiyah pernyataan berikut ini norma agama.
yang paling benar adalah… c. Memaksakan kehendak dengan berbagai dalil
a. Washatiyah melestarikan tradisi lama yang termasuk dalil agama. Bahkan ingin mengu-
baik dan menerapkan hal-hal baru yang lebih bah moral masyarakat beragama dengan
baik cara-cara khawarijiyah (berontak), bukan
b. Liberalisme tidak bersikap diskriminasi pada tajridiyyah (bertahap, berproses).
yang lain yang disebabkan adanya perbedaan d. Menggunakan cara-cara kekerasan, baik
keyakinan, tradisi dan asal usul seseorang verbal ataupun fisik, yang menumbuhkan
c. Radikalisme menghargai perbedaan demi kecemasan (teror) dan penghancuran fisik
kemaslahatan (vandalisme) kepada orang lain yang tidak
d. Washatiyah bersikap lurus namun tidak tegas sepaham, dan Merasa dirinya paling tidak
menempatkan sesuatu pada tempatnya benar, sehingga mau mendengarkan
e. Radikalisme bersikap toleran yaitu argumentasi dari kelompok lain.
menghargai pendapat paham yang lainnya e. Merasa dirinya paling tidak benar, sehingga
2. Allah berfirman dalam Qur’an Surat Ali Imran ayat mau selalu mendengarkan argumentasi dari
103 sebagai berikut : kelompok lain.
ََ َ ََ َ َ َ َ ََ ََ َ
َ‫يعا ََوَل َتف َسقىا ََواذك َسوا‬ َ ‫واعت َص َمىا ََبحب َل‬
‫ََّللا َج َم‬ 5. Ada beberapa faktor yang menjadi penyebab
َ ََ َ ََ َ َ َ َ َ َ َ َ ََ adanya radikalisme. Diantaranya adalah,
َ‫ََّللا ََعلَيك َم ََإذ َكَىَت َم َأ َع َد َاء َفألف ََبَي َن َقل َىبك َم‬ َ ‫َوعمة‬ kecuali…
َ
َ‫اَحف َسَة ََم َن‬
َ َ َ
َ ‫اَوكىت َم ََعلىَشف‬ َ َ َ َ َ
َ ‫صَب َحَت َم َبى َع َمته َإخ َىاه‬ َ ‫َفَأ‬ a. Pengetahuan agama yang setengah-
َ َ َ ََ
ََ‫ََّللا ََل َك َم ََآَياته ََل َعَل َكم‬ َ ََ َ َ َ َ َ َ َ َ
َ َ ‫اَك َرل َك ََيَبَي َن‬ setengah melalui proses belajar yang
ََ َ َ ‫َفأهقركم ََمنه‬ َ ‫الى َاز‬ doktriner
‫َتَهَت َدو َ َن‬ b. Memahami Islam dari kulitnya saja tetapi
minim wawasan tentang esensi agama
Ayat tersebut sebagai dasar bahwa Islam itu c. Disibukkan oleh masalah sekunder dan
menyeru ummatnya untuk… melupakan masalah-masalah primer
a. Mengendalikan hawa nafsu d. Lemah dalam wawasan sejarah dan sosiologi
b. Menjaga toleransi antar sesama umat Islam sehingga fatwa-fatwa mereka sering
c. Menjaga persatuan sesama muslim e. Belajar agama dengan tekun di pondok-
d. Menghormati sesama manusia walaupun pondok pesantren salaf
berbeda agama
6. Salah satu cara untuk menghindari pengaruh
e. Semangat berjihad demi agama Allah
radikalisme, dalam memahami ilmu agama di
3. Pemahaman dan praktik amaliah keagamaan madrasah atau pondok pesantren diberi pelajaran
seorang muslim moderat (wasathiyah) memiliki di antaranya Al-Qur’an Hadis, Tafsir, Akidah
ciri-ciri sebagi berikut, kecuali… Akhlak, Fikih, dsb. secara mendalam melalui
a. Tawassuth guru-guru yang mumpuni dan memiliki sanad,
b. Tasamuh dengan tujuan…
c. Tawazun a. Agar bisa mengerjakan soal ujian dengan
d. Musawah mudah
e. takabbur b. Agar bisa memahami Islam dengan sempurna
-1-
c. Agar bisa menguasai pelajaran-pelajaran a. Secepatnya
tersebut b. Bertindak tegas
d. Agar bisa memilih salah satu pelajaran yang c. Secara pelan-pelan
disukai untuk dikembangkan lebih lanjut d. Bergantian
e. Menjadi pedoman untuk menempuh e. Dengan serempak
pendidikna di jenjang berikutnya 13. Dalam rangka bermujahadah melawan nafsu,
7. Keinginan seseorang atau dorongan-dorongan harus ditempuhnya melalui tiga langkah yaitu
hati yang kuat untuk memenuhi kebutuhan takhalli, tahalli dan tajalli, yang termasuk contoh
hidupnya, merupakan pengertian dari... takhalli adalah...
a. Insting a. Memperbanyak sedekah
b. Qolbu b. Berhenti pacaran
c. Ghadhab c. Rajin berdzikir
d. Syahwat d. Menolak sedekah
e. Nafsu e. Bekerja keras
8. Kecondongan jiwa terhadap sesuatu yang 14. Nafsu yang selalu mendorong diri manusia untuk
disukainya sehingga keluar dari batas syari’at, melahirkan perbuatan, sikap, dan tindakan
demi untuk mendapatkan yang lezat-lezat kejahatan atau syahwat hewani dan kesenangan
merupakan pengertian dari ... pada kejahatan adalah nafsu...
a. Nafsu mutma’innah a. Mutmainnah
b. Nafsu syahwat b. Birahi
c. Akhlak mahmudah c. Kamillah
d. Akhlak madzmumah d. Lawwamah
e. Nafsu kamilah e. Amarah
9. Orang yang terlalu menuruti nafsu syahwat akan 15. Perhatikan firman Allah dalam surat al- A’raf ayat
terjerumus ke dalam kejelekan dan 200 berikut.
membahayakan, bahkan nafsu syahwat
tersebutkan bisa mengakibatkan perceraian dan ََ َ‫َعل‬
َ ‫يم‬ َ ‫يع‬
َ ‫ََس‬
َ َ َ‫انَنَزغََف‬
ََ ‫َّللَإَنَه‬
َ َ ‫استَع َذَ َِب‬
َ َ َ ‫وإََماَيَن زَغن‬
َ َ َ‫َكَم َنَالشََيط‬ ََ َ
pembunuhan, oleh karena itu hendaknya Ayat tersebut menjelaskan bahwa salah satu cara
manusia... untuk menundukkan nafsu marah dengan...
a. Mampu membunuhnya a. Berdiri
b. Mampu menghilangkan b. Berwudhu
c. Mampu mengendalikan c. Membaca basmalah
d. Mampu mendorongnya d. Membaca ta’awudz
e. Mampu menghapusnya e. Duduk
10. Adanya pemimpin yang zalim, diktator, otoriter, 16. Salah satu cara yang ditempuh untuk
bahkan sampai menindas siapa saja yang menundukkan nafsu marah adalah dengan
menghalangi kekuasaannya, merupakan dampak melaksanakan riyaadhah. Adapaun cara riyadhah
negatif dari menuruti nafsu syahwat… untuk menundukkan nafsu marah contohnya
adalah ...
a. Kedudukan
b. Makan a. Mengembalikan sikap hasad pada riya’
c. Sex b. Mengembalikan sikap sombong dengan ujub
d. Harta benda c. Mengembalikan sikap sombong dengan
e. Perbelanjaan tawadlu’
d. Memaksa pelaku untuk menghentikan
11. Dalam menundukkan hawa nafsu, kita harus perbuatan tersebut
berupaya semaksimal mungkin, diantaranya e. Mengajak pelaku membaca Qur’an terus
harus dengan kesungguhan, kekuatan dan menerus
kesanggupan untuk melawannya, yang dalam
tasawuf disebut dengan istilah... 17. Orang yang mengikuti hawa nafsu tanpa
terkendali akan mengakibatkan bahaya besar
a. Mujadalah
sebagai berikut…
b. Taqarrub
c. ’Uzlah a. Merusak potensi diri seseorang
d. Riyaadhah b. Mendatangkan kesusahan dan kesempitan
e. Musyahadah
c. Mengakibatkan rusaknya lingkungan alam
12. Nafsu syahwat sangat sulit sekali ditundukkan, karena nafsu mengeksploitasi alam yang
karena sudah melekat erat dalam diri manusia berlebihan
dan mudah terpengaruh oleh keadaan
lingkungan, sehingga Imam Ghazali berpesan d. Melahirkan kerakusan, perampokan,
dalam rangka menundukkan hawa nafsu harus... pencurian, manipulasi, korupsi, bahkan

-2-
kekerasan fisik, seperti pembunuhan dan Hadis tersebut memberikan pelajaran tentang
penganiayaan salah satu cara mengembangkan sikap iffah
dengan menjaga…
e. Segala keingnan dan cita-cita akannberhasil
a. Kehormatan
dengan baik.
b. Kemurnian agama
18. Perhatikan pernyataan berikut: c. Kesucian pakaian
1) Bahwa semakin banyak orang bijaksana d. Kesucian pakaian
maka kualitas kehidupan komunitas akan e. Kesucian lisan
semakin baik dan semakin kuat 22. Memiliki harga diri, tawadhu’, sabar, qana’ah,
2) Semakin banyak orang berkualitas, santun, merupakan nilai-nilai positif yang melekat
kekacauan dan ketidaktentraman masya- pada orang yang mengamalkan sikap…
rakat semakin minim
a. Qana’ah
3) Kata-kata orang bijak akan memicu
b. ‘Iffah
munculnya ketegangan dan kekacauan di
c. Hikmah
masyarakatI
d. Syaja’ah
4) Kualitas kehidupan masyarakat ditentu-kan
e. ‘Adalah
oleh hadirnya orang-orang bijaksana
5) Kehadiran orang bijak akan mendatang-kan 23. Syaja’ah berarti berani, namun berani disini bukan
terbatasnya gerak para penghianat dan berarti hilangnya rasa takut menghadapinya.
penipu masyarakat Akan tetapi keberanian yang berorientasi
6) Untuk menjadi orang bijak, harus pandai kepada...
berperang mulut, perang tangan dan perang a. Aspek membela diri
kaki b. Aspek maslahat dan kebenaran
Penyataan tersebut diatas yang paling benar c. Kemenangan
adalah no… d. Keberanian menanggung resiko
a. 1,2 dan 3 e. Keberanian menyerang musuh
b. 2,3 dan 4
c. 3,4 dan 5 24. Ahmad termasuk siswa yang kurang pandai dan
d. 4,5 dan 6 pendiam, ketika mengerjakan tugas, Ahmad tidak
e. 1,2 dan 5 bisa. akhirnya dengan terpaksa Ahmad
menyontek, dan ternyata diketahui oleh gurunya.
19. Orang yang mampu menahan diri dari perkara- Sebagai siswa yang mengamalkan syaja’ah,
perkara yang dihalalkan ataupun diharamkan sikap Ahmad adalah …
walaupun jiwanya cenderung kepada perkara a. Tidak mau mengakui kesalahannya
tersebut dan menginginkannya. Adalah b. Membela dirinya karena takut dimarahi
identifikasi orang yang mengamalakan sikap... c. Berani menutupi kesalahannya
a. Hikmah d. Memohon maaf dan mengakui kesalahannya
b. ‘Iffah e. Berani bersumpah tidak menyontek
c. Syaja’ah
d. Ma’rifah 25. Orang yang teguh, kukuh, memperhatikan
e. ‘Adalah kebutuhan jasmani dan ruhani, makan dan minum
teratur, istirahat teratur, merupakan bentuk
20. Allah berfirman dalam Qur’an Surat al-Ahzab ayat pengamalan sikap al-‘adalah dalam hal
59 sebagai berikut :
َ َ َ َََ َ a. Adil terhadap diri sendiri
َ ََ
َ‫َالىَبَي َق َل ََِلَشَو َاج َك ََوَبَىاَت َك ََوَو َس َاء َاْلؤَمَى َين‬ ‫يا َأيها‬ b. Adil terhadap tata tertib
ََ َ َ َ َ َ َ َ َ َ َ َ َ َ َ َ َ َ ََ َ َ َ َ c. Adil terhadap Allah
َ‫يدَهين َعليَهن ََمن َجَلَب َيبَهن َذَلك َأدوىَأن َيعسفن َفَل‬ d. Adil terhadap makhluk hidup
َ ‫ََّللا ََغ َف‬
‫ىزاََزَح َيما‬ َ َ ‫ان‬َ ‫َي َؤَذَي َن ََوَك‬ e. Adil terhadap orang lain
Salah satu cara membiasakan bersikap ‘iffah, 26. Adil itu tidak berat sebelah , akan tetapi adil itu
yang sesuai dengan ayat tersebut adalah… juga tidak harus sama, yang jelas adil itu
a. Menjauhi zina memberikan haknya secara proporsional, yang
b. Menundukkan kepala maksudnya adalah…
c. Menyegerakan menikah a. Memberikan dengan niat ikhlas
d. Menjaga khalwat, b. Berpihak dan berpegang teguh pada
e. Mengulurkan jilbab ke seluruh tubuh kebenaran
c. Memperlakukan hak dan kewajiban secara
21. Rasulullah Saw. Bersabda :
sama
َ‫منَكانَيؤمنَباهللَوَاليىمَألاخسَفاليقلَخيراَأو‬ d. Memberikan sesuai dengan kebutuhannya
e. Dalam hal keluarga memberikan uang yang
]‫َ[متفقَعليه‬.‫ليصمت‬ sama antar kakak dan adik

-3-
27. Realisasi taubat itu harus dilakukan dengan hati, a. Orang yang binasa
dengan lisan dan dengan perbuatan. Adapun b. Orang yang murka
realisasi dari perbuatannya orang taubat adalah… c. Orang yang munafik
a. Beramal shaleh d. Orang yang fasik
b. Banyak beristighfar e. Orang yang musyrik
c. Menyesali perbuatannya 32. Bertaubat kepada Allah itu lebih mudah karena
d. Berjanji tidak akan mengulangi Allah Maha Penerima taubat, tetapi taubat yang
e. Menyadari kesalahannyaAK ada hubungannya dengan sesama manusia itu
28. Sebaik-baik orang yang berdosa adalah yang lebih sulit karena ada syaratnya yaitu...
mau bertaubat, karena orang yang banyak a. Menutupi dosanya dengan beramal shaleh
berbuat dosa dan tidak mau bertaubat termasuk b. Memenuhi permintaan orang yang dimintai
golongannya orang ... maaf
a. Kafir c. Melakukan sholat taubat setiap malam
b. Musyrik d. Membaca istighfar minimal 100 kali setiap
c. Fasik malam
d. Zalim e. Harus ada pernyataan bebas dari yang
e. Munafik dirugikan
29. Menurut Ibnul Qayyim, kedudukan taubat adalah 33. Diantara keutamaan taubat adalah menjadi
kedudukan yang pertama, pertengahan, dan motivator kuat untuk membentuk kepribadian
terakhir. Maksud dari pernyataan tersebut muslim yang teguh lagi tenang, yang tidak
adalah...taubat itu harus dilakukan secara terus merasakan ketegangan, serta tidak mengalami
menerus. kerisauan dan kegelisahan. Hal ini sebagai
manifestasi bahwa orang yang bertaubat itu ...
a. Taubat itu boleh dilakukan sesuai
kesadarannya a. Bagaikan orang yang tidak berdosa
b. Taubat itu boleh dilakukan kapan saja b. Tidak akan melakukan dosa lagi
c. Taubat itu harus dilakukan terus menerus c. Merasa dirinya tidak berdosa
d. Taubat itu terakhir dilakukan sebelum ajal d. Tidak mementingkan kehidupan dunia lagi
sampai di tenggorokan e. Pasti dimaafkan dosanya
e. Taubat itu masih diterima sebelum matahari 34. Dalam Islam, akhlak terbaik seorang anak kepada
tenggelam orang tua adalah berbakti kepada keduanya dan
30. Taubat mengandung arti kembali, yaitu kembali tidak menyia-nyiakannya. Hal itu mengingat
ke jalan yang benar, berarti pada dasarnya pengorbanan besar yang dilakukan orang tua,
manusia itu dalam perjalanan hidupnya sudah diantaranya sebagai berikut...
pernah benar, kemudian berbuat salah dan harus a. Mencurahkan semua tenaganya demi
bertaubat mohon ampun. Adapun urutan syarat anaknya
taubat yang tepat adalah... b. Mencurahkan semua kekayaan demi anaknya
a. Menyesal-berjanji tidak mengulangi- c. Tidak menyesal merawat anaknya
menyadari d. Tidak mengharap balasan sedikitpun dari
b. Berjanji tidak akan mengulangi-menyadari- anaknya
menyesal e. Tidak marah ketika disakiti anaknya
c. Menyadari kesalahan-menyesal-berjanji- 35. Kedua orang tua memiliki peran yang berbeda.
berbuat baik Jika ibu telah mengandung, melahirkan,
d. Menyesal-menyadari kesalahn-berbuat baik- menyusui, mendidik. Maka tak kalah penting
berjanji dengan ayah yaitu...
e. Berbuat baik-menyesal-berjanji-menyadari a. Mengganggu istirahat
31. Orang yang benar-benar bahagia adalah yang b. Mengingat kematian
menjadikan taubat sebagai sahabat dekatnya. c. Menjadi obat
Sedangkan orang yang menelantarkan dan d. Bangga dengan sakitnya
mencampakkan taubat di belakang adalah e. Menambah beban
tergolong...
Essay
1. Sebutkan ciri-ciri praktik Islam Wasatiyah (moderat)!
2. Sebutkan ciri-ciri praktik Islam radikal!
3. Jelaskan bahaya radikalisme!
4. Jelaskan bagaimana cara kita agar tidak terpengaruh faham radikalisme!
5. Sebutkan macam-macam tingkat nafsu!

Notes; teliti jawaban essay 1-4 di soal choice


-4-
KEMENTRIAN AGAMA
MADRASAH ALIYAH AL-HUDA AL-ILAHIYAH
PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

LEMBAR JAWABAN
Nama Siswa : Kelas : X MA
Mata pelajaran : Hari/Tanggal :
Pilihan Ganda
No A B C D E No A B C D E No A B C D E
01 13 25
02 14 26
03 15 27
04 16 28
05 17 29
06 18 30
07 19 31
08 20 32
09 21 33
10 22 34
11 23 35
12 24

Essay
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..…………………

-5-

Anda mungkin juga menyukai