Anda di halaman 1dari 17

MAKALAH

PENDIDIKAN PANCASILA KEWARGANEGARAAN


(PPKN)

Tentang:

PENGARUH KEMAJUAN IPTEK TERHADAP


NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA

Disusun Oleh:
HAFIS AULYA FAJRA
NIS/NISN: 0045835629
Kelas XII MIPA 4

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI SUMATERA BARAT


SMA NEGERI 3 SOLOK SELATAN
TP.2022/2023
HALAMAN PENGESAHAN

Saya yang menyatakan:

Nama : HAFIS AULYA FAJRA


Tempat /Tgl Lahir : Padang Aro, 11 Desember 2004
NIS/NISN : 0045835629
Kelas : XII MIPA 4
Judul Makalah : Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Kesatuuan
Republik Indonesia

Menyatakan telah menyelesaikan Tugas Akhir Mata Pelajaran PPKN Untuk syarat
mengikutiUAS Tahun 2022/2023

Lubuk Gadang, 12 Februari 2023


Diketahui Oleh: Yang Menyatakan
Wali Kelas XII MIPA 4

YUHARTI, S.Pd HAFIS AULYA FAJRA


NIP. 196906072005012006 NIS/NISN. 0045835629

Yang mengesahkan:

MAYWELIZA, S.Pd
NIP. 197505122005012008

i
HALAMAN PERSEMBAHAN

"Hal utama yang membedakan adalah kualitas manusianya. Jika memang kualitasnya baik dan
mendapat pendidikan terbaik, tentunya hasil yang diperoleh akan menjadi lebih maksimal." -
Josephine Winda

ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami ucapkan kepada Allah SWT karena atas rahmat dan karunia-Nya
kami dapat menyelesaikan makalah ini dengan baik. Sholawat dan salam diucapkan kepada
junjungan umat islam yakni Nabi Besar Muhammad SAW yang telah membawa kita dari
dunia yang tidak berilmu kepada dunia yang berilmu pengetahuan seperti yang kita rasakan
pada saat sekarang ini.
Kami tidak lupa mengucapkan terimakasih kepada Kedua Orang Tua dan keluarga
kami yang tak henti-hentinya memberikan dukungan dan juga telah banyak berkorban demi
kelancaran pendidikan kami. Tidak lupa juga terimakasih kepada Kepala Sekolah, Majelis
Guru, Pegawai dan Tata Usaha di SMA Negeri 3 Solok Selatan atas Pengorbanan dan
Didikannya selama ini teristimewa kepada teman-teman seperjuangan yang selalu
memberikan motivasi dan dukungannya.
Kami menyadari bahwa dalam penyusunan makalah ini masih banyak
kekurangan, baik dari segi isi, penulisan maupun kata-kata yang digunakan. Oleh karena itu,
segala kritik dan saran yang bersifat membangun guna perbaikan makalah ini selanjutnya,
akan kami terima dengan senang hati.

Lubuk Gadang, 12 Februari 2023

Penyusun

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN....................................................................................... . i
HALAMAN PERSEMBAHAN................................................................................... ... ii
KATA PENGANTAR................................................................................................... . iii
DAFTAR ISI................................................................................................................. .. iv
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang.................................................................................................. ..... 1
B. Rumusan Masalah............................................................................................. ...... 1
C. Tujuan................................................................................................................ ...... 1
BAB II PEMBAHASAN
A. Mengidentifikasi Pengaruh Kemajuan Iptek Terhadap NKRI.......................... 3
B. Membangun sikap selektif dalam menghadapi Berbagai pengaruh
Kemajuan IPTEK............................................................................................ 5
BAB III PENUTUP
A. Kesimpulan....................................................................................................... ........ 10
B. Saran................................................................................................................. ........ 11
DAFTAR PUSTAKA................................................................................................... ....... 12

iv
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Seiring dengan perkembangan zaman, berkembang pula pola pikir manusia untuk
terus bereksperimen dan menciptakan inovasi – inovasi baru untuk membantu aktivitas
kehidupan manusia, hasil pola pikir manusia yang sangat populer saat ini adalah IPTEK.
Saat ini perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi sudah menjadi elemen
penting bagi seluruh lapisan masyarakat dalam bersosialisasi dan berinteraksi, salah satunya
ialah berkembangnya teknologi informasi. Teknologi Informasi merupakan sebuah bidang
ilmu yang mempelajari tentang perangkat-perangkat informasi baik itu perangkat lunak
maupun perangkat keras yang berfungsi untuk mengolah dan menghasilkan informasi
maupun menyampaikan suatu informasi tersebut ke perangkat informasi lainnya.
Di dalam kehidupan sehari-hari tentunya kita mengadakan suatu interaksi sosial baik
secara langsung maupun dengan menggunakan media perantara seperti alat komunikasi
portabel atau handphone, email maupun dengan menggunakan jaringan informasi sosial yang
sekarang sering digunakan, misalnya facebook, twitter, dll.
Berkembangnya IPTEK dalam kehidupan masyarakat ini juga dapat mempunyai
dampak positif dan dampak negatif. Dampak positif misalnya kemudahan dalam
berkomunikasi melalui telepon seluler dan internet, sedangkan dampak negatifnya adalah
maraknya kasus penipuan via sms (short message service).
Oleh karena itu, dalam menyikapi perkembangan IPTEK saat ini dan seterusnya, kita
harus mengetahui seberapa besarkah pengaruh yang ditimbulkan oleh perkembangan IPTEK
dalam kehidupan masyarakat sehari-hari.

B. Rumusan Masalah
Dari uraian latar belakang diatas, maka timbulah berbagai masalah yang dapat di
identifikasikan, yaitu sebagai berikut :
1. Mengidentifikasi Pengaruh Kemajuan Iptek Terhadap NKRI
2. Membangun sikap selektif dalam menghadapi Berbagai pengaruh Kemajuan IPTEK

C. Tujuan
Makalah ini ditulis dengan tujuan untuk mengetahui hal-hal sebagai berikut :
a. Tujuan Umum
1. Mengidentifikasi Pengaruh Kemajuan Iptek Terhadap NKRI
2. Membangun sikap selektif dalam menghadapi Berbagai pengaruh Kemajuan IPTEK
b. Tujuan Khusus
1. Agar kita lebih selektif dalam memanfaatkan kemajuan IPTEK
2. Agar kita dapat memanfaatkan kemajuan IPTEK dalam hal-hal yang positif

2
BAB II
PEMBAHASAN

IPTEK merupakan singkatan dari Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. IPTEK berisi
sumber informasi yang bisa meningkatkan pengetahuan alam atau menjadi wawasan
seseorang dalam bidang teknologi.

IPTEK memiliki semua hal yang berhubungan dengan teknologi. Hal tersebut
mencakup penemuan baru yang bersangkutan dengan teknologi atau merupakan
perkembangan di bidang teknologi itu sendiri.

IPTEK merupakan cabang ilmu yang harus dikuasai dalam mewujudkan sumber daya
manusia yang berkualitas. Sejarah menunjukkan bahwa kemajuan suatu bangsa ditentukan
oleh penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Mengutip buku Perubahan Pengetahuan Teknologi Mendukung Kualitas Sumber


Daya Manusia di Era New Normal, teknologi menggunakan ilmu pengetahuan untuk
memecahkan masalah. Sebaliknya, ilmu pengetahuan menggunakan teknologi untuk
membuat penemuan baru.

Tujuan dari ilmu pengetahuan adalah menjawab pertanyaan dan tujuan teknologi
adalah menemukan solusi untuk sebuah masalah. Dengan tujuan tersebut, ilmu pengetahuan
dan teknologi berjalan beriringan. Masing-masing saling membantu untuk sebuah kemajuan.

A. Mengidentifikasi Pengaruh Kemajuan Iptek Terhadap NKRI


1. Pengaruh positif Kemajuan Iptek bagi kehidupan bermasyarakat bol berbangsa dan
bernegara.
a. Aspek Politik
Dengan adanya keterbukaan di mungkinkan akan capat mencegah praktik,
korupsi, kolusi, dan nepotisme sehingga dapat dicapai Pemerintahan yang bersih dan
berwibawa. Dengan adanya Pemerintahan yang demokias sangat di mungkinkan akan
meningkatkan kualitas dan kuantitas partisipas poutie rakyat dalam penentuan
Kebijakan publik oleh Pemerintah. Sementara Hu dengan adanya kebebasan dalam
arti kebebasan yang bertanggung Jawab maka setiap orang dapat meningkatkan
kualitas dirinya dengan kreativitas dalam kehidupannya tentu saja dalam hal-hal
positif. Non Pada saat ini Indonesia makin banyak lahir partai politik Lembaga

3
swadaya masyarakat dan organisasi kinnya. Hal tersebut berpengaruh pada
perwujudan supremasi hukum, Jaminan hak asası manusia, demokratisasi
Perlindungan lingkungan dan sebagainya.

b. Aspek Ekonomi
Pengaruh positif IPTEK bagi kehidupan ekonomi yang dapat kita ambil di antaranya:
 Makin meningkatnya Investasi asing atau penanaman modal asing di negara kita.
 Makin terbukanya pasar internasional
 mendorong para penguasa untuk meningkatkan efesiensi
 Meningkatkan kesempatan kerja dan devisa negara.
 meningkatkan kemakmuran masyarakat

c. Aspek sosial budaya.


Kemajuan teknologi dan Informasi yang ditandai dengan muncuinga Internet
dan makin canggihnya alat-alat komunikasi secara langsung telah mempermudah kita
untuk memperoleh informasi dari belanan bumi lainnya. Dengan adanya informasi
tersebut kita lasa mencontoh atau belajar banuak dari tata nilai sosial budaya cara
hidup, pola berfikir yang baik, maupun limu Pengetahuan dan teknologi dari bahasa
lain yang telah maju untuk memajukan dan kesejahteraan kita.
d. Aspek Hukum, pertahanan dan keamanan.
Pengaruh positif Iptek dalam bidang hukum pertahana dan keamanan yang
dapat kita ambil di antaranya :
 Makin menguatnya Supremasi hukum, demokratisasi dan tuntunan terhadap
dilaksanakannya hak asasi manusia.
 Menguatnya regulasi hukum dan pembuatan peraturan Perundang-undangan yang
memihak dan bermanfaat untuk kepentingan rakyat banyak.
 Makin menguatnya tuntunan tanadap tugas-tugas penegak hukum (polisi, Jaksa
dan hakim) yang lebih profesional, transpran dan dapat dipertanggungjawabkan.
 Menguatnya supremasi sipil dengan mendudukan tentara dan polisi sebatas
penjaga keamanan, kedaulatan, dan ketertiban negara.

4
2. Pengaruh pegatif Iptek bagi kehidupan Barmasyarakat Berbangsa dan bernegara.
a. Aspek politik
Nilai-nilai yang dibawa Iptek seperti keterbukaan, Kebebasan dan demokratisasi
tidak menutup kemungkinan akan disalah artikan oleh masyarakat Indonesia.
Akibatnya hal tersebut terjadi, akan menimbulkan tergangunya stabilitas politik
nasional seiring dengan terjadinya tindakan tindakan anarki sebagai reaksi terhadap
sikap pemerintah yang menurut mereka tidak terbuka.
Hal ini akan senantiasa terjadi jika antara rakyat dan Pemerintahan belum
menemukan kesamaan dalam memahami nilai-nilai yang dibawa Iptek tersebut.
Pengaruh negatif lainnya dari kemajuan Iptek yang mesti diwaspadai adalah
munculnya gerakan-gerakan radikalisme dan terorisme. para pelaku gerakan tersebut
pada umumnya merupakan orang-orang yang terampil dim memanfaatkan teknologi.

b. Aspek Ekonomi.
Kemajuan Iptek memberikan pengaruh negatif terhadap Kehidupan ekonomi
seperti berikut ini:
 Indonesia akan di banjiri oleh barang-barang dari luar seiring dengan adanya
perdagangan bebas yang tidak mengenai adanya batas-batas negara.
 Cepat atau lambat , perekonomian negara kita akan dikuası oleh pihak asing,
seiring dengan makin mudahnya orang asing menanamkan modalnya di Indonesia
 Akan timbulnya kesenjangan sosial yang tajam sebagai akibat dari adanya
persaingan bebas.
 Pemerintah hanya sebagai regulator pengaturan ekonomi yang mekanismenya
akan ditentukan oleh pasar.
 Sektor sektor ekonomi rakyat yang diberikan subsidi semakin berkurang koperasi
makin sulit berkembang dan penyerapan tenaga kerja dengan pola padat karya
makin ditinggalkan

c. Aspek sosial Budaya


Kemajuan Iptek dapat melahirkan pengaruh negatif bagi Perilaku masyarakat
seperti berikut ini:
 Munculnya gaya hidup konsumtif akan selalu mengonsumsi barang-barang dari
luar negri.

5
 Munculnya sifat Hedonisme, yaitu kenikmatan pribadi dianggap sebagai suatu
nila hidup tertinggi.
 Adanya sikap individualisme, yaitu sikap selalu mementingkan diri sendiri serta
memandang orang lain itu tidak ada dan tadak bermakna.
 Bisa mengakibatkan kesenjangan sosial yang semakin tajam antara yang kaya dan
miskin.
 Munculnya gejala westenisasi yaitu gaya hidup yang selalu berorientasi kepada
budaya barat tanpa diseleksi terlebih dahulu.
 Makin memudarnya semangat gotong royong, solidaritas, Kepedulian dan
kesetiakawanan Sosial
 Makin lunturnya nilai-nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat.

d. Aspek Hukum Pertahanan, dan keamanan


Dampak negatif yang timbul dari kemajuan Iptek dalam aspek ini antara lain akan
menimbulkan tindakan anarkis dari masyarakat yang dapat mengganggu stabilitas
sosial nasional, ketahanan nasional bahkan persatuan dan kesatuan bangsa.

B. Membangun sikap selektif dalam menghadapi Berbagai pengaruh Kemajuan IPTEK


1. Sikap tanggung Jawab dan pengembangan Iptek.
Dengan Iptek hidup manusia akan dipermudah Agar tidak menimbulkan
permasalahan dan dampak negatif.
Manusia perlu memiliki tanggung Jawab etis di dalam mengembangkan dan
menerapkan iptek, Didalam mengembangkan dan menerapkan iptek perlu mengingat
landasan Idealnya, yaitu pancasila dan landasan konstitusionalnya, yaitu UUD NRI tahun
1945. Alam semesta ini akan objek kajian limu pengetahuan sebagai contoh sejak dahulu
Tuhan telah menciptakan bahwa benda yang erat jenisnya kurang dari satu akan terapung
di air. Prinsip ini kemudian ditemukan Oleh manusia.
Dari amanat UUD 1945 jelas bahwa pengembangan dan pemanfaatan Iptek untuk
meningkatkan kecerdasan dan kesejahteraan rakyat secara lahir maupun batin. Ini artinya
pengembangan dan pemanfaatan Iptek di indonesia tidak bebas nilai, tetapi harus
mempertimbangkan lingkungan dan nilai-nilai sosial Kemasyarakatan dan agama yang
ada di Indonesia

6
Usaha pengembangan dan pemanfaatan Iptek, setiap manusia Indonesia harus
memiliki kearifan dan berpegang pada prinsip modal. Sebagian contoh dinamit dan
bahan peledak dimanfaatkan untuk mencari dan menangkap ikan.
Sebuah limu dapat saja bebas nilai, dalam arti tanpa pamrih dan tidak memihak. Akan
tetapi, dari segi aksiologis, penerapan dan pemanfaatan hasil Iptek harus mengingat pada
etika sosial kemanusiaan atau etika moral.

2. Sikap selektif terhadap pengaruh kemajuan iptek.


a. Sikap selektif terhadap pengaruh Kemajuan Iptek di bidang politik.
Ada 4 hal yang selalu di kedepankan pada saat ini dalam bidang politik, yaitu
Demokratisasi, kebebasan, Keterbukaan dan hak asasi manusia. ke-4 hal tersebut
oleh negara-negara adidaya (Amerika Serikat dan sekutunya dijadikan standar atau
acuhan bagi negara-negara lainnya yang tergolong sebagai negara berkembang.
Selain itu, sering dianggap sebagai teroris dunia serta akan diberikan sanksi berupa
embargo dalam segala hal yang menyebabkan timbunya kesengsaraan seperti
kelaparan, konfilk, dan sebagainya.
Permasalahan di atas dapat ditaati Oleh Indonesia apabila menerapkan
menganut paham demokrasi Pancasila melalui paham inilah akan tercipta
Pemerintahan yang kuat mandiri dan tahan uji serta mampu mengelolah konflik
kepentingan yang dapat menghancurkan persatuan dan Kesatuan apabila bangsa
Indonesia sebagai bangsa yang pluralistik dapat memperteguh wawasan
Kebangsaannya melalui sebagian Bhinneka Tunggal Ika.
Untuk mencapai hal tersebut, bangsa Indonesia harus mewujudkan hal-hal
sebagai berikut :
1) Mengembangkan demokratisasi dalam segala bidang
2) mengaktifkan masyarakat sipil dalam arena politik
3) Mengadakan reformasi Lembaga-lembaga politik agar menjalankan Fungsi dan
peranannya secara baik dan benar.
4) memperkuat kepercayaan rakyat dengan cara menegakan pemerintahan yang
bersih dan berwibawa
5) Menegakan Supermasi hukum.
6) Memperkuat posisi Indonesia dalam kancah politik Internasional.

7
b. Sikap selektif terhadap pengaruh Kemajuan Iptek di Bidang Ekonomi.
Sejak digulirkannya liberalisasi ekonomi oleh Adam Shimth sekitar abad ke-
15 telah melahirkan perusahaan-perusahaan multinasional yang melakukan aktivitas
perdagangannya ke berbagai negara. mulai abad ke-20 paham liberal Kembali
banyak dianut oleh negara-negara di dunia terutama negara maju.
Untuk mewujudkan hal tersebut, perlu kiranya segara diwujudkan hal-hal di
bawah ini :
1) Sistem ekonomi di Kembangkan untuk memperkuat produksi demostik untuk
pasar dalam negeri sehingga memperkuat Perekonomian rakyat.
2) Pertahanan dijadikan perioritas utama karena mayoritas penduduk Indonesia
bermata pencaharian sebagai petani.
3) Industri-Industri haruslah menggunakan bahan baku dari dalam negeri,
4) Diadakan perekonomian yang berorientasi pada kesejahteraan rakyat.
5) Tidak bergantung pada badan-badan multilateral seperti pada IMF, Bank dunia,
dan WTO.
6) Mempererat kerja sama dengan sesama negara berkembang untuk bersama-sama
menghadapi kepentingan negara - negara maju.

c. Sikap selektif terhadap pengaruh kemajuan Iptek di Bidang sosial budaya.


Di antara pengaruh tersebut adalah dalam hal gaya hidup, gaya pakaian, dasar
Ikatan hidup bermasyarakat dan semakin mudahnya mendapatkan informasi dan ilmu
pengetahuan. Tiga hal yang disebutkan pertama cenderung memberikan pengaruh
yang negatif.
Adapun pengaruh yang disebutkan terakhir cenderung memberikan
keuntungan bagi bangsa kita. Oleh karena itu, kita perlu mengadopsi hal tersebut
dengan tidak mengabaikan nilai-nilai jati diri bangsa kita.
Agar hal tersebut bersifat positif dan dapat di serap ke dalam budaya
kehidupan kita sehari-hari, maka kita perlu mengusahakan perubahan nilai dan
prilaku. antara lain:
1) Terbuka terhadap Inovasi dan perubahan
2) Berorientasi pada masa depan dari pihak masa lampau,
3) Dapat memanfaatkan kegunaan Iptek.
4) Menghargai pekerjaan sesuai dengan prestasi.
5) Menggunakan potensi lingkungan secara tepat untuk pembangunan bakelanjutan.

8
6) Menghargai dan menghormati hak-hak asasi manusia.

9
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Berdasarkan uraian pada pembahasan diatas maka didapat kesimpulan bahwa dilam
menyikapi kemajuan IPTEK di era yang serba modern saat ini.
Dengan semakin berkembangannya Ilmu Pengetahuan dan Tegnologi (IPTEK)
maka akan mempermudah kita didalam melakukan banyak hal baik itu di bidang
pendidikan, budaya, informasi, komunikasi dan masih banyak lagi.
Tetapi didalam perkembangan IPTEK yang sudah semakin maju juga tidak
menutup kemungkinan ada hal-hal negatif yang ditimbulkan seperti lapangan pekerjaan
yang biasanya menggunakan tenaga manusia kini sudah digantikan oleh tenaga robot
yang serba otomatis.

a. Pandangan Kedepan tentang IPTEK


Dengan adanya perkembangan IPETK dalam dunia pendidikan siswa / siswi
mendapatkan berbagai kemudahan untuk melakukan kegiatan sehari - hari, seperti
mengerjakan pr, mencari informasi, menambah wawasan yang lebih luas, dan untuk
para siswa/i yang sedang menduduki kelas XII yang setelah lulus ingin melanjutkan
kuliah, mereka dapat mencari dan menggali informasi tentang PTN yang mereka
inginin. Mereka semua bisa mendapatkan informasi tersebut dengan menggunakan
internet.

Pasti semua orang dapat menggunakan dan memanfaatkan alat komunikasi langsung
jarak jauh seperti penggunaan HandPhone. Dengan perkembangan IPTEK semua itu
dapat di atasi dengan penggunaan tenaga mesin untuk melakukan suatu pekerjaan
dengan waktu yang relative lebih cepat di bandingkan dengan menggunakan tenaga
manusia secara manual.
Tetapi dalam perkembangan IPTEK haruslah kita dapat mengontrol diri dalam
penggunaan IPTEK itu sendiri karena kalau kita tidak bisa mengontrol diri maka kita
akan dapat terjerumus ke dalam hal negatif akibat dari pengaruh perkembangan /
kemajuan IPTEK tersebut. Terutama bagi anak-anak dibawah umur haruslah dibawah
pengawasan orang tua.

10
B. Saran
Demikianlah makalah ini dibuat agar bermanfaat bagi kita semua. Di harapkan setelah
membaca makalah ini pembaca dapat lebih menggali lebih dalam untuk mencari teknologi
terbaru. Namun kritik dan saran sangat diperlukan untuk lebih mengevaluasi diri dan demi
kesempurnaan dimasa yang akan datang

11
DAFTAR PUSTAKA

https://makalah-xyz.blogspot.com/2020/02/pengaruh-kemajuan-iptek-terhadap-nkri.html
Buku paket
https://bobo.grid.id/read/083651388/pengaruh-positif-dan-negatif-kemajuan-iptek-terhadap-
nkri-di-berbagai-bidang?page=all
https://prezi.com/p/fsgtuz5if08d/pengaruh-kemajuan-iptek-terhadap-nkri/
https://quizizz.com/admin/quiz/5ffb23d2d12c3c001b53a6c3/pengaruh-kemajuan-iptek-
terhadap-nkri

12

Anda mungkin juga menyukai