Anda di halaman 1dari 23

Sudut didefinisikan:

• bidang diantara dua garis yang berpotongan


• Besaran rotasi suatu ruas garis dari satu titik pagkalnya ke posisi yang lain.

Kaki/tangan Sudut Derajat


Satuan
Sudut
Radian

Titik Sudut Sudut

Sudut ( + )
Berlawanan Arah
Positif
Jarum Jam
Sudut Sudut ( - )

Negatif Searah Jarum Jam


Suatu sudut yang dibentuk akibat satu putaran penuh yang berlawanan arah
jarum jam memiliki ukuran 360 derajat dan disimbolkan 3600. Sehingga , sudut
yang besarnya putaran berlawanan arah jarum jam berukuran 10

𝑜 1
1 = putaran
360
1 rad adalah besar sudut yang dihasilkan oleh perputaran sebesar jari-jari lingkaran.

A
∠ 𝐴𝑂𝐵 𝐵𝑢𝑠𝑢𝑟 𝐴𝐵
= 𝑟
𝑆𝑢𝑑𝑢𝑡 1𝑝𝑢𝑡𝑎𝑟𝑎𝑛 𝐾𝑒𝑙𝑖𝑙𝑖𝑛𝑔 𝐿𝑖𝑛𝑔𝑘𝑎𝑟𝑎𝑛 𝑟
1 𝑅𝑎𝑑 𝑟 1 Rad
=
360
𝑜
2𝜋𝑟
B
360𝑜
O 𝑟
1 𝑅𝑎𝑑=
2𝜋
180𝑜
1 𝑅𝑎𝑑=
𝜋
= 1 radian
1.

4. Tentukan nilai kebenaran (benar atau salah) setiap pernyataan di bawah ini. Berikan penjelasan untuk
setiap jawaban yang diberikan 
a. putaran = 0,33  rad = 600
b. 1500 = putaran = rad
c. Seorang atlet berlari mengelilingi lintasan A berbentuk lingkaran sebanyak 2 putaran. Hal itu sama
saja dengan atlet berlari mengelilingi satu kali lintasan B berbentuk lingkaran yang jari-jarinya 2 kali
jari-jari lintasan A
Latihan 1

1.
1 SINUS 3 TANGEN
(Sin) 2 COSINUS (Tan)
(Cos)

4 COTANGEN 5 SECAN
(Ctg atau Cot) (Sec)

6 COSECAN
(Cosec atau Csc)
B
1 SINUS 4 COTANGEN
(Sin) (Ctg atau Cot)

a (depan)
Sin De Mi c (miring) 1/Tan

2 𝛼 5 SECAN
COSINUS C A
b (samping)
(Cos) (Sec)
1 𝑏 1/Cos
Cos Sa Mi cot   𝛼= =
tan 𝛼 𝑎

3 TANGEN 𝑠𝑎𝑚𝑝𝑖𝑛𝑔 𝑏 1 𝑐 6 COSECAN


𝑐 os   𝛼= = 𝑠𝑒𝑐 𝛼= =
𝑚𝑖𝑟𝑖𝑛𝑔 𝑐 cos 𝛼 𝑏 (Cosec atau Csc)
(Tan)
Tan De Sa 1 𝑐 1/Sin
𝑐𝑠𝑐 𝛼= =
(Sin / Cos) sin 𝛼 𝑎
Pada segitiga siku – siku ABC dengan sudut siku – sikunya di B mempunyai
panjang AB 6 satuan panjang dan BC 8 satuan panjang. Tentukanlah nilai dari
sinA, cosA, tanA dan sinC, cosC, tanC !

Penyelesaian Nilai AC dihitung dengan teorema Pythagoras

𝐴𝐶=√ 8 +6 = √64+36=√ 100=10


2 2
A

6
𝐵𝐶 6  

C
𝑠𝑖𝑛❑C  = =   =0,6                  
𝐴𝐶 10
B 8
Latihan 2

1. Diberikan segitiga ABC siku-siku di C. Panjang sisi AB = 5 cm, AC = 3 cm, dan BC = 4


cm. Tentukan nilai sin A, cos A, dan tan A.
2. Diketahui segitiga ABC siku-siku di C. Panjang sisi AB = cm, AC = 3 cm, dan BC = 2 cm.
Tentukan nilai sin B, cos B, dan tan B. Nyatakan dalam bentuk paling sederhana.
3. Diketahui segitiga PQR siku-siku di Q. Panjang sisi PQ = 1, QR = cm, dan PR = 2 cm.
Tentukan nilai csc P, sec P, dan cot P. Nyatakan dalam bentuk paling sederhana.
4. Pada segitiga ABC siku-siku di B berlaku . Tentukan nilai cos A dan tan A.
KUADRAN

90 𝑜

Sudut Istimewa Kuadran I


Kuadran II Kuadran I
180𝑜 0 𝑜 /360𝑜
Kuadran III Kuadran IV 0𝑜 3 45 𝑜 60𝑜 90 𝑜

270𝑜
Nilai Sudut dan Sudut

Untuk menentukan nilai sudut dan sudut digunakan segitiga sama sisi.

√ √ √
2 2 2
Menetukan nilai t 1 2 1 3 1
𝑡= 𝑎 −( 𝑎) = 𝑎 − 𝑎 = 𝑎 = 𝑎 √ 3
2
60𝑜 dengan teorema
30𝑜 pythagoras 2 4 4 2
Menentukan nilai sudut
𝑎 1
𝑎
𝑡𝑡= 𝑎 √ 3
2
60𝑜 60𝑜
1 1
𝑎 𝑎
2 2
Dengan cara yang sama coba tentukan
nilai , sec , dan !
Nilai Sudut

Untuk menentukan nilai sudut digunakan segitiga siku-siku sama kaki.

45 𝑜 √ 𝑎 2
+𝑎2
= √ =𝑎 √ 2
2 𝑎 2

45 𝑜
𝑎

Dengan cara yang sama coba tentukan nilai ,


sec , dan !
Nilai Sudut

C
C
C

A B A B A=C B
A B

Jika titik C semakin di geser kebawah, diperoleh dan ,


sehingga Panjang satuan Panjang dan .

Dengan cara yang sama coba tentukan nilai ,


sec , dan !
Nilai Sudut 9

C C C C

A=B
A B A B A B

Jika titik C semakin di geser kebawah, diperoleh


dan , sehingga Panjang satuan Panjang dan .

Dengan cara yang sama coba tentukan nilai ,


sec , dan !
Latihan 3

Lengkapi tabel berikut ! 3

Sin

Cos

Tan

Csc

Sec

Ctg
Contoh 1

Perhatikan gambar di samping. Jika


diketahui besar sudut adalah . Dengan
menggunakan perbandingan
trigonometri Tan tentukan tinggi orang
dewasa dan panjang bayangan remaja !
Contoh 2

Hari libur atau liburan adalah suatu kondisi seseorang dapat meluangkan waktu dan terbebas dari pekerjaan
atau tugas-tugas sekolah. Pada umumnya, hari libur terjadi pada pertengahan atau akhir tahun, juga pada hari raya.
Pada kondisi khusus seperti bencana alam, pemerintah dapat menetapkan hari libur lain.
Dalam mengisi hari libur sekolah, Jessica mengunjungi rumah nenek yang terletak di dataran tinggi, yaitu
Desa Bojong. Ia pergi diantar oleh ayahnya dengan menggunakan mobil. Ia berangkat dari Kota Tegal menuju Kota
Slawi dengan melalui jarak sejauh 10 km. Sepanjang 2 km dari Kota Tegal, jalan menanjak dengan sudut
kemiringan , sedangkan jalan Kota Slawi ke Desa Bojong menanjak sejauh 3 km dengan sudut kemiringan yang
sama. Jarak Kota Slawi dengan Desa Bojong adalah 12 km seperti tampak pada gambar berikut. (Keterangan: )

1. Berdasarkan stimulus di atas, ketinggian


Kota Slawi dari Kota Tegal adalah . . . .
2. Ketinggian rumah nenek Jessica dari
Kota Tegal adalah . . . .
Contoh 3

Paralaks bintang adalah sudut yang dibentuk oleh garis penghubung antara bintang dengan kedua ujung jari-jari
lintasan Bumi. Oleh karena pergerakan Bumi mengelilingi Matahari, bintang seolah-olah terlihat bergerak dalam
lintasan elips, yang disebut elips paralaktik. Sudut yang dibentuk antara Bumi-Bintang-Matahari (p∘) inilah yang
disebut paralaks bintang.
Jika bintang dan Bumi semakin jauh, maka paralaksnya akan semakin kecil. Jika kita mengetahui besar paralaks
bintang, jarak bintang dengan Matahari dapat ditentukan. Jarak dinyatakan dalam satuan astronomi (SA), dengan 1
SA = 150 juta km. Berdasarkan gambar di bawah, OE merupakan radius orbit Bumi dan OS merupakan jarak bintang
terhadap Matahari. Jika jarak Matahari terhadap bintang diketahui, jarak bintang terhadap Bumi juga dapat
ditentukan.
Pergeseran posisi tahunan yang terlihat terhadap bintang terdekat disebut dengan heliosentris paralaks. Ketika posisi
Bumi di E1, maka bintang seolah-olah tampak berada di S1. Enam bulan kemudian ketika posisi Bumi di E2, bintang
seolah-olah berada di S2. Paralaks bintang tampak sebagai pergeseran posisi yang cukup besar untuk ribuan bintang
terdekat. Untuk lebih jelasnya, simak gambar berikut.
Contoh 3
Contoh 3

Berdasarkan stimulus di atas, pernyataan manakah yang bernilai benar?


1. Jarak bintang ke Bumi pada bulan Januari–Juni jika jarak Matahari ke Bumi 1 SA adalah 400 juta km.
2. Jarak bintang ke Bumi pada bulan Juli–Desember jika jarak Matahari ke Bumi 1 SA adalah 600 juta km.
3. Jarak bintang ke Bumi pada bulan Januari–Juni jika jarak Matahari ke Bumi 2 SA adalah 1.200 juta km.
4. Jarak bintang ke Matahari pada bulan Januari–Juni jika jarak Matahari ke Bumi 2 SA adalah 1.200 juta km.
5. Jarak bintang ke Matahari pada bulan Juli–Desember jika jarak Matahari ke Bumi 2 SA adalah 435 juta km.

Anda mungkin juga menyukai