Anda di halaman 1dari 6

PRAKTEK PENGKAJIAN P3G DI UPT.

PUSKESMAS KAMPUNG BUGIS


KABUPATEN BERAU, PROPINSI KALIMANTAN TIMUR
Petugas Pengkaji : Abdullah Sani, Amd. Kep

Melakukan penimbangan berat badan Lansia

1. Pengkajian ADL
Hasil pengkajian untuk ADL halaman 1 dan 2, di dapatkan skor total 20 yang artinya Lansia mandiri
masih dapat melakukan aktivitas sehari - hari secara mandiri.

2. Pengkajian IADL
Hasil pengkajian untuk IADL halaman 3, di dapatkan skor total 15 yang artinya Lansia mandiri masih
dapat melakukan aktivitas sehari - hari secara mandiri.

3. Pengkajian AMT
Dari pengkajian AMT di dapatkan skor 10, lansia mampu menjawab dengan cukup baik dan tidak
mengalami kendala yang berate untuk mengingat dan menghitung.

4. Pengkajian FRAILYT ( RAPUH )


Hasil pengkajian Frailty Syndrome / RAPUH Ny. Murniati menderita Hipertensi yang sudah lama,
saat di periksa Tensinya 159 / 93 Mmhg, denagan keluhan ada nyeri di tengkuk, tindak lanjut yang di
lakukan yaitu mengkonsultasikan ke dokter umum untuk pemberian obat.

Secara kseluruhan Ny. Murniati tidak mengalami sindrom kerapuhan menurut hasil pengkajian
FRAILTY SYNDROME.

5. Pengkajian SHORT – FROM MNA


Hasil pengkajian MNA Ny. Murniati mendapatkan skor 14, beliau juga mampu menyebutkan jika
berat badannya mengalami kenaikan dari tahun lalu yang 54 kg dan sekarang sudah 56,5 kg.

6. KESIMPULAN

Secara keseluruhan penggunaan P3G yang terbaru jauh lebih mudah dan waktu yang digunakan juga
tidak terlalu lama. Tadi saya memulai pengkajian jam 08.10 dan berakhir 08.26, untuk pengkajiannya
sendiri sekitar kurang lebih 7 menit, sisa untuk pemeriksaan tensi dll.

Anda mungkin juga menyukai