Anda di halaman 1dari 3

1.

ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA)

A. NAMA KEGIATAN
Ujian praktik kelas 9 (Sembilan) Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

B. TUJUAN
Menilai hasil belajar peserta didik dalam praktikum Ilmu Pengetahuan Alam yang
telah dikuasai sebagai penerapan dalam hidup sehari-hari

C. METODE
 Produk

D. MATERI UJI
 Produk Bioteknologi Sederhana (Tape Singkong)

E.PESERTA
Siswa kelas IX (Sembilan) SMP Negeri 3 Malingping Tahun Pelajaran 2022/2023

F.PENGUJI
Tim penguji adalah guru Ilmu Pengetahuan Alam SMPN Negeri 3 Satap Malingping
yang telah layak memenuhi kriteria sesuai aspek yang diujikan pada siswa.

G.JADWAL UJIAN PRAKTIK (Terlampir)

H.KRITERIA KELULUSAN

1. Siswa dinyatakan lulus bila :


a. Memiliki nilai akhir 80 pada seluruh ujian praktek
b. Berkelakuan baik dan berbudi luhur
c. Berniat baik dengan mengikuti ujian praktik dengan melaksanakan seluruh materi
ujian.
Aspek yang dinilai pada Produk Bioteknologi Sederhana (Tape Singkong) adalah :
- Kelengkapan Alat dan Bahan
- Ketepatan urutan langkah-langkah pembuatan tape singkong sesuai
prosedur
- Melakukan K3 (Keselamatan Kerja, Keamanan, Kebersihan)
- Produk yang dihasilkan
- Laporan Pembuatan Tape Singkong

I.KISI-KISI UJIAN PRAKTEK

Standar Kompetensi :

No Kompetensi Kemampuan Indikator Instrumen


Dasar yang diuji
1 2.4 Mendeskripsikan - Siswa dapat Penilaian
penerapan bioteknologi membuat tape Produk
dalam mendukung singkong
kelangsungan hidup manusia dengan prinsip-
melalui produksi pangan prinsip
bioteknologi
konvensional
- Siswa dapat
menyusun
laporan produk
tape singkong
yang telah
dihasilkan

J. PENILAIAN

NO ASPEK YANG DINILAI SKOR SKOR


MAKSIMAL PERLEHAN
1 Kelengkapan Alat dan Bahan 20
2 Ketepatan urutan langkah-langkah pembuatan tape 20
singkong sesuai prosedur
3 Melakukan K3 (Keselamatan Kerja, Keamanan, 20
Kebersihan)
4 Produk yang dihasilkan 20
5 Laporan Pembuatan Tape Singkong 20
JUMLAH SKOR 100

Anda mungkin juga menyukai