Anda di halaman 1dari 12

Tebing Breksi

 Lokasi: Jl. Desa Lengkong, RT.02/RW.17, Dusun Groyokan, Gn. Sari, Kelurahan Sambirejo, Kec.
Prambanan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, 55572 (Dekat Candi Ijo/ searah
dengan Candi Prambanan, belok kanan di pertigaan pasar Prambanan kea rah Piyungan. Dari
pasar ke Tebing Brekksi hanya 3 km)
 Link: http://tebingbreksi.com/2020/10/27/tebing-breksi/
 Biaya masuk: Gratis
 Biaya Parkir: Rp5.000/mobil
 Kegiatan:
o Foto2: Ada relief wayang, tebing, spot foto bareng burung hantu, patung naga
o Jeep wisata : Bayar >Rp270.000/orang untuk keliling Tebing Breksi (1 mobil: 3 orang
+ wajib masker, dapet asuransi penumpang, bebas parkir objek wisata, masker, air
menaral)
Pasar Kaki Langit
 Lokasi: Jalan Mangunan, Cempuk, Mangunan, Kawasan Wisata Dlingo Imogiri , Bantul,
Daerah Istimewa Yogyakarta 55783. (di sekitar tempat wisata Mangunan seperti obyek
wisata Hutan Pinus Asri) / Dekat Wisata Hutan Bengkung & Makam Raja Mataram
 Rute Kesana:
o Dari pusat Kota Jogja, menuju ke arah timur melewati Jl. Panembahan Senopati
sampai bertemu dengan perempatan;
o Belok ke arah selatan melewati Jl. Brigjend Katamso, jalan lurus sampai bertemu
perempatan lagi belok ke arah timur melewati Jl. Kolonel Sugiyono sampai bertemu
pertigaan pertama;
o Belok ke arah selatan melewati Jl. Sisingamangaraja jalan lurus sampai melewati Jl.
Imogiri Barat sampai bertemu pertigaan lagi belok ke arah timur melewati Jl.
Bakulan Imogiri Anda ikuti jalan utama sampai melewati Jl. Mangunan dan terus
ikuti jalan utama sampai bertemu Pasar Kaki Langit.
o Jarak dari pusat Kota Yogyakarta menuju Desa Wisata Pasar Kaki Langit sekitar 41
menit (20,1 km).
 Jam Operasional: Jam 6.00 – 24.00 (Ada yang bilang Cuma buka Sabtu-Minggu)
 Fasilitas:
o Ada 12 lapak untuk menjual makanan tradisional dari Indonesia terutama makanan
khas Yogyakarta;
o Gazebo: Tempat beristirahat untuk makan;
o Toilet umum;
o Permainan tradisional: yoyo, ketapel, dan mainan dari kayu lainnya;
o Pertunjukan Musik Tradisional Ibu-ibu (Gedug Lesung)
o Keunikan:  
 Semua pedagang & petugas wisata menggunakan baju lengkap adat Jawa;
 Cara pembayaran khusus, yaitu menggunakan uang kayu berbentuk bulat
yang ditukarkan sebelum masuk kawasan pasar
 Biaya Parkir: Rp5.000/mobil

Kopi Natadamar Bantul Yogyakarta


 Lokasi: Jl. Hutan Pinus Nganjir No.5, Sukorame, Mangunan, Dlingo, Bantul, Daerah Istimewa
Yogyakarta 55783 (22 km dari pusat Jogja / 39 menit)
 Jam Operasional: Setiap hari, pkl. 6.00 – 23.00
 Fasilitas:
o Musholla
o Spot foto
o Wifi
o Live Music
o View perkotaan Jogja dari ketinggian
 Biaya menu: Rp5.000 – Rp20.000an/item (kopi, minuman, snack)
Bukit Paralayang Watugupit
 Lokasi: Area Hutan, Giricahyo, Purwosari, Gunung Kidul, Yogyakarta (31 km dari pusat kota
Jogja)
 Rute:
o Rute yang dilewati pun sejalur dengan menuju Pantai Parangtritis.
o Lanjutkan perjalanan menyusuri Jalan Panggang.
o Begitu menjumpai pertigaan, belok kanan menanjak bukit. Setelah melewati
beberapa tanjakan, kamu akan tiba di lokasi.
 Jam Operasional: Setiap hari pkl. 09.00-19.00
 Biaya:
o Tiket masuk: Rp10.000/orang
o Parkir: Rp5.000/mobil
o Paralayang: Rp450.000/orang
 Makanan/Minuman: <Rp20.000/item
Teras Malioboro 1 & 2
 Lokasi:
o TM 1: Jl. Margo Mulyo, Ngupasan, Kec. Gondomanan, Kota Yogyakarta, DIY 55122
(Gedung Eks Bioskop Indra, tepat berada di seberang Pasar Beringharjo)
o TM 2: Jalan Mataram dan tak jauh dari kawasan Parkir Abu Bakar Ali serta Hotel
Grand Inna Malioboro (Dulu Inna Garuda)/ Eks Gedung Kantor Dinas Pariwisata DIY,
tepatnya di sebelah utara Kantor DPRD DIY.
 Biaya tiket masuk: Gratis
 Jam Operasional: Setiap hari, pkl 08.00 - Malam
 Kegiatan: Area wisata oleh-oleh/Wisata Berbelanja dan kuliner, biasanya ada pertunjukkan
seni
HeHa Sky View
 Lokasi: Jl. Dlingo-Patuk No.2, Patuk, Bukit, Kec. Patuk, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah
Istimewa Yogyakarta 55862 (30 menit dari kota Jogja)
 Rute:
o Lewat Jl. Jogja - Wonosari sekitar 12 km.
o Setelah melewati Tugu Selamat Datang Gunungkidul, belok kanan ke Jl. Patuk -
Dlingo sekitar 500 meter. Tibalah kita di HeHa Sky View.
 Kegiatan: Tempat foto, kuliner (food stall, resto)
 Biaya:
o Parkir: Rp5.000/mobil (untuk Parkir VIP: Rp25.000/mobil  depan/samping lobby)
o Tiket masuk: Selama 3-8 Mei 2022  Rp25.000/orang
o Spot Foto (udah ada fotografer)
 Sky Glass = Rp30.000 per orang
 Wall Climbing = Rp30.000 per orang
 Sky Balloon = Rp20.000 per orang
 HeHa Aeroplane = Rp.20.000 per orang
 Reflecting Pool = Rp10.000 per orang
 Selfie Garden = Rp10.000 per orang
HeHa Ocien View
 Lokasi: waktu sekitar 1,5 jam dari pusat Kota Yogyakarta
 Rute:
o Dari Tugu Pal Putih, jaraknya sekitar 45 km;
o Dari Tugu Pal Putih, ambil jalan ke arah selatan, ke arah Malioboro. Dari sana terus
saja ikuti Jalan Malioboro hingga sampai di Titik Kilometer 0 Yogyakarta;
o Dari sana belok ke kiri, ambil Jalan Panembahan Senopati, lalu ambil belok kanan
setelah melewati Taman Pintar, tepatnya melalui Jalan Brigjend Katamso.
o Ikuti jalan dan ambil belok kiri di pertigaan menuju Jalan Kolonel Sugiyono.
o Setelah itu ambil belok kanan, ke arah Jalan Sisingamangaraja terus menuju Jalan
Imogiri Barat.
o Terus ikuti jalan hingga tiba di Jalan Imogiri Siluk, Jalan Siluk Panggang, dan Jalan
Raya Panggang Wonosari. Setelah itu, ikuti saja terus jalan tersebut hingga sampai di
HeHa Ocean View.
 Biaya:

o Spot Foto (+bayar Rp5.000 untuk setiap file yang kita copy):
 Santorini: Rp30.000 per orang
 Ringstone: Rp20.000 per orang
 Trinity Glass: Rp30.000 per orang
 Terra Curve: Rp20.000 per orang
 Waterfall: Rp20.000 per orang
 HeHa Airplane: Rp20.000 per orang
 Air Balloon: Rp20.000 per orang
 Hexagon: Rp.20.000 per orang
 Pink Horizon: Rp15.000 per orang
 Polkadot: Rp10.000 per orang
 Rainbow: Rp10.000 per orang
 Chromatic Car: Rp10.000 per orang
 Fasilitas:
o Musholla
o Spot foto
o Kuliner
o Angkringan
o Pijat refleksi
o Panggung hiburan
o Parkir luas
Warung Kopi Klotok
 Lokasi: Jalan Kaliurang Km. 16, Pakembinangun, Pakem, Sleman, DIY.
 Rute:
o Jalan Mataram-Jalan Abu Bakar Ali-Jalan Pasar Kembang-Jalan Jlagran Lor-Jalan
Tentara Rakyat Mataram-Jalan Kyai Mojo-Jalan Raya Pasa Kenteng-Jalan Watu
Murah-Jalan Raya Kaligesing
 Jam Operasional: Setiap hari pkl 08.00 – 22.00
 Item favorit: Kopi & Mendoan
Taman Sari
 Lokasi: Jl. Komplek Taman Sari, Patehan, Kraton, Kota Yogyakarta, DI Yogyakarta 55133 (1
km dari Keraton Jogja, dekat alun-alun selatan Jogja)
 Biaya:
o Parkir: Rp10.000-15.000
o Tiket masuk: Rp5.000/orang
 Isi: Bangunan peninggalan sejarah dan taman air, yakni Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat.
Wisata Jeep Kaliurang
 Lokasi: Dusun Bendosari, RT02/RW017, Harjobinangun, Pakem, Sleman, Daerah Istimewa
Jogjakarta 55562.
 Ketentuan: 1 Jeep  max 4 orang dewasa atau 5 orang anak-anak
 Jasa penyewaan jeep: Jeep Lava Tour Merapi
 Biaya:
o Short route: Rp350.000/jeep (1-2 jam)
o Medium route: Rp450.000/jeep (2-3 jam)
o Long route: Rp550.000/jeep (3-4 jam)

 Kontak: 081294274691, 081229267447


o Imran : 081294274691 (WA)
o Thoriq : 085800222108 (WA)
o Hamzah : 082325394075 (WA)

Anda mungkin juga menyukai