Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA LUBUK LINGGAU


MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 1 LUBUK LINGGAU
Jl. Kel. Kali Serayu, Kec. Lubuk Linggau Utara II, Kota Lubuk Linggau, Sumatera Selatan
Telp. (0733) 322232 Email : mtsnlubuklinggau@kemenag.go.id
Website : https://mtsn1llg.sch.id/

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN (RPL)


BIMBINGAN KLASIKAL DARING
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Komponen Layanan : Layanan Dasar


Tema Layanan : Pentingnya Motivasi Belajar
Kelas / Semester : 8 / Genap
Waktu : 1x40 menit

1. Tujuan Layanan
1) Siswa memahami pengertian dari motivasi belajar.
2) Siswa memahami jenis-jenis motivasi belajar.
3) Siswa mampu menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar.
4) Siswa memahami motivasi belajar masing-masing.
2. Metode, Alat dan Media
1) Metode : Presentasi materi, diskusi dan Tanya jawab
2) Alat dan Media : Video, Grup WA
3. Langkah-langkah Kegiatan
1) Tahap Awal
a. Membuka dengan salam dan berdoa di grup WA
b. Membina hubungan baik dengan siswa
c. Menyampaikan tujuan layanan materi bimbingan dan konseling
d. Menanyakan kesiapan peserta didik.
2) Tahap Inti
a. Guru BK memberikan link video youtube https://youtu.be/isRp_UF4Kok yang
berisi materi ”Pentingnya Motivasi Belajar”.
b. Siswa membuka link video dan mempelajarinya.
c. Guru BK membuka diskusi didalam grup WA.
d. Guru BK memberikan pertanyaan tentang materi yang diberikan kepada siswa
e. Guru BK memberikan kesempatan siswa untuk bertanya tentang materi yang
diberikan.
f. Guru BK meminta siswa menuliskan motivasi belajar masing-masing di grup.
3) Tahap Penutupan
a. Guru BK mengajak siswa untuk membuat kesimpulan tentang materi yang
diberikan
b. Guru BK mengajak siswa untuk selalu memiliki motivasi dalam belajar.
c. Guru BK meminta siswa untuk mengisi lembar evaluasi melalui google formdi
link https://bit.ly/3cSziGI
d. Guru BK menyampaikan materi layanan yang akan datang
e. Guru BK mengakhiri kegiatan dengan berdoa dan salam
4. Evaluasi
1) Evaluasi Proses : Memperhatikan proses layanan terutama pada sikap atau antusias
peserta didik dalam mengikuti kegiatan layanan.
2) Evaluasi Hasil : Pertanyaan refleksi dan penilaian pada lembar evaluasi yang
diberikan.

Lubuk Linggau,21 Januari 2021


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Bimbingan dan Konseling

Hedi Herdiana, S.Pd., M.Pd. Novan Dwi Priyono, S.Sos.


NIP. 197805282005011006 NIP. 199411262020121009
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA LUBUK LINGGAU
MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 1 LUBUK LINGGAU
Jl. Kel. Kali Serayu, Kec. Lubuk Linggau Utara II, Kota Lubuk Linggau, Sumatera Selatan
Telp. (0733) 322232 Email : mtsnlubuklinggau@kemenag.go.id
Website : https://mtsn1llg.sch.id/

PEDOMAN OBSERVASI

Identitas
Nama Siswa :
Kelas :

Petunjuk : Beri tanda centang (√) pada kolom skor sesuai dengan hasil penilaian Anda.

KRITERIA
NO PERNYATAAN PENILAIAN
1 2 3 4
1. Siswa terlibat aktif
2. Siswa antusias dalam mengikuti kegiatan
3. Siswa kreatif
4. Siswa saling menghargai
5. Siswa saling mengeluarkan pendapat/bertanya
6. Siswa memberikan jawaban atas pertanyaan yang diberikan guru BK
7. Siswa memberikan analisis yang tepat dari jawaban yang diberikan
8. Alokasi waktu pelaksanaan layanan

Kriteria Penilaian :

Skor 4 : Sangat baik


Skor 3 : Baik
Skor 2 : Cukup baik
Skor 1 : Kurang baik

Keterangan :
1. Skor minimal yang dicapai adalah 1x8 = 8, dan skor tertinggi adalah 4x8 = 32
2. Kategori hasil Kategori hasil :
a. Sangat Baik = 28 – 32
b. Baik = 23 – 27
c. Cukup = 22 – 26
d. Kurang = < 21

Lubuklinggau, 21 Januari 2021


Guru Bimbingan Konseling

Novan Dwi Priyono, S.Sos


NIP. 199411262020121009.
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA LUBUK LINGGAU
MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 1 LUBUK LINGGAU
Jl. Kel. Kali Serayu, Kec. Lubuk Linggau Utara II, Kota Lubuk Linggau, Sumatera Selatan
Telp. (0733) 322232 Email : mtsnlubuklinggau@kemenag.go.id
Website : https://mtsn1llg.sch.id/

ANGKET EVALUASI HASIL


LAYANAN BIMBINGAN KLASIKAL

Identitas :
Nama Siswa :
Kelas :

Petunjuk : Beri tanda centang (√) pada kolom skor sesuai dengan hasil penilaian Anda.

KRITERIA
NO PERNYATAAN PENILAIAN
1 2 3 4
1. Layanan terselenggara dengan menyenangkan
2. Saya memperoleh banyak pengetahuan dan informasi dari materi yang
disampaikan
3. Saya memahami dengan baik tujuan yang diharapkan dari materi yang
disampaikan
4. Saya mampu memahami jenis-jenis motivasi belajar
5. Saya mampu menganalisis motivasi belajar saya sendiri
6. Saya semakin termotivasi dalam belajar

Kriteria Penilaian :

Skor 4 : Sangat baik


Skor 3 : Baik
Skor 2 : Cukup baik
Skor 1 : Kurang baik

Keterangan :
3. Skor minimal yang dicapai adalah 1x6 = 6, dan skor tertinggi adalah 4x6 = 24
4. Kategori hasil Kategori hasil :
e. Sangat Baik = 21 – 24
f. Baik = 17 – 20
g. Cukup = 13 – 16
h. Kurang = < 12

Lubuklinggau, 21 Januari 2021


Guru Bimbingan Konseling

Novan Dwi Priyono, S.Sos


NIP. 199411262020121009.
PENTINGNYA MOTIVASI BELAJAR

Motivasi adalah suatu perubahan energi dalam diri seseorang yang ditandai timbulnya perasaan
dan reaksi untuk mencapai suatu tujuan. Motivasi belajar adalah kecenderungan kita dalam upaya
mencapai tujuan belajar. Dengan adanya motivasi belajar peserta didik akan mempunyai dorongan
untuk belajar dan memiliki tujuan dalam belajar, antara lain :
a. Memahami materi pelajaran yang diberikan
b. Mendapatkan nilai yang baik dan maksimal
c. Aplikasi materi-materi pelajaran dalam kehidupan sehari-hari
d. Menambah ilmu pengetahuan, dll.
Besar kecilnya motivasi akan mempengaruhi cepat dan lambatnya dalam proses belajar
dan dalam proses menyelesaikan tugas-tugas dalam pelajaran. Macam-macam motivasi terdiri
dari :
a. Motivasi Intrinsik, yaitu biasa disebut dengan motivasi murni. Motivssi atau pendorongnya
adalah untuk mendapatkan ilmu pengetahuan, pengalaman, bertambah pintar, dll.
b. Motivasi Ekstrinsik, yaitu motivasi diluar tujuan belajar. Contoh : Motivasi belajar untuk
mendapatkan ijazah, penghargaan, hadiah, naik kelas, lulus sekolah, dll.
Tips-tips untuk meningkatkan motivasi belajar :
a. Buat agenda belajar
b. Pahami gaya belajar yang paling sesuai dengan diri
c. Istirahat secukupnya setelah belajar
d. Hindari hal-hal yang dapat mengganggu dalam belajar, seperti main HP.
e. Gunakan alat-alat atau fasilitas pendukung untuk belajar, seperti klkulator, kamus, buku,
dll.
f. Senangi apa yang kamu pelajari
g. Buat kelompok belajar dengan teman.

Anda mungkin juga menyukai