Anda di halaman 1dari 1

Tugas pertemuan 4

Nama rego anggara

1. jelaskan bagaimana perangkat input sentuh seperti layar touchscreen bisa mendeteksi
bagian mana yang disentuh oleh tangan kita

jawab :

Perangkat input sentuh pada komputer bisa dianalogikan sebagai indera peraba pada
manusia. Sebagai contoh yang mungkin sering kita temui adalah touchpad.

2. Menurut pendapat anda di masa yang akan datang bagaimana perangkat input ini akan
mengalami perkembangan

Jawab :

Beberapa perusahaan teknologi seperti IBM dan intel berlomba-lomba mengembangkan


komputer yang lebih canggih, salah satunya komputer kuantum. Perangkat ini dinilai mampu
menyempurnakan supercomputer yang memiliki kecepatan tinggi.

3. Bagaimana komputer bisa mencetak gambar dengan menggunakan sebuah printer dan
warnanya bisa sama persis dengan apa yang ditampilkan di layar monitor.

Jawab :

Printer merupakan salah satu perangkat keras eksternal yang masuk dalam kategori
perangkat output. Printer mengubah data-data digital yang merupakan sinyal sinyal
elektronik di dalam komputer ke dokumen yang sifatnya hardcopy.

4. Jelaskan perbedaan ink jet dan laser jet

Jawab :

Inkjet atau juga sering disebut dengan bubble jet, merupakan salah satu teknologi printer
yang menggunakan tinta dalam pencetakannya. Printer dengan jenis ini merupakan printer
yang paling populer digunakan pada komputer rumahan.

Teknologi laserjet merupakan teknologi printer yang menggunakan toner sebagai bahan
untuk mencetak. Toner berupa serbuk warna yang sifatnya padat.

5. Menurut anda lebih bagus cartridge printer mengunakan jarum suntik dari pada
menggunakan infus dan jelaskan alasannya

Jawab :

Menurut saya lebih bagus menggunakan cartridge printer infud dikarnakan lebih
mempermudah dalam melakukan pengisian ulang tinta printer yang sudah hbis

Anda mungkin juga menyukai