Anda di halaman 1dari 2

CONTOH PROFIL SINGKAT BLK-K

PROFIL

BLK KOMUNITAS PONPES MIFTAHUL ULUM


Balai Latihan Kerja Komunitas (BLKK) Ponpes Miftahul
Ulum didirikan oleh Drs. KH. Abdul Waris di Kabupaten Jember pada tahun
2021. BLKK Ponpes Miftahul Ulum mempunyai tugas melaksanakan
pelatihan, pemberdayaan dan uji kompetensi tenaga kerja dengan
keunggulan pada bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi.
Balai Latihan Kerja (BLK Komunitas) Miftahul Ulum dibawah
naungan Yayasan Pendidikan Islam Pondok Pesantren Miftahul Ulum
Mayang. BLK Komunitas dalam menjalankan kegiatan operasionalnya
berkoordinasi dengan Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Jember, Balai
Latihan Kerja Banyuwangi, dan Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan
dan Produktivitas Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia.
BALAI LATIHAN KERJA (BLK) KOMUNITAS
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL ULUM MAYANG BLKK Ponpes Miftahul Ulum didukung oleh Tenaga Pelatihan dan
Jln. Pahlawan Dusun Ledok Desa Sidomukti Kec. Mayang, Kab. Jember, Instruktur yang berkualitas dengan latar belakang pendidikan dan keahlian
Provinsi Jawa Timur di bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi. Lokasi Balai Latihan Kerja
Email: ponpesmiftahululumblkk@gmail.com Telp: +6281211081488
(BLK Komunitas) Pondok Pesantren Miftahul Ulum beralamat di Jln.
Pahlawan Dusun Ledok Desa Sidomukti Kecamatan Mayang Kabupaten
Jember Provinsi Jawa Timur Telp: +6281211081488.

STRUKTUR ORGANISASI BLK KOMUNITAS MIFTAHUL ULUM


Pembina : Drs Abdul Waris (Pengasuh PP)
Penanggung Jawab : Sirojul Munir
(Kepala BLK Komunitas Pondok Pesantren
Miftahul Ulum Mayang)
Sekretaris : Mahmud
Bendahara : Ahmad Fausi
Instruktur : Fajar Asiddicky
Tenaga Kepelatihan : Bahrudin Rasyid, S.Pd
Co. Rekruitmen : Drs. Sugito
Nama Kejuruan : Teknik Informatika
CONTOH PROFIL SINGKAT BLK-K

FOTO BANGUNAN BLK KOMUNITAS PONPES MIFTAHUL ULUM

Anda mungkin juga menyukai