Anda di halaman 1dari 2

ANGKET MINAT BELAJAR SISWA

TENTANG MATA PELAJARAN FISIKA

Nama :

Kelas :

Petunjuk :

 Angket ini dimaksudkan untuk memperoleh saran atau pendapat mengenai


pembelajaran fisika yang dilaksanakan dikelas dan sebagai bahan observasi untuk
mengembangkan serta memperbaiki model pembelajaran fisika.
 Isilah pernyataan berikut dengan memberi tanda ceklis(  ) pada salah satu pilihan
yang sesuai dengan jawaban anda.

Keterangan:
SS = Sangat Setuju
S = Setuju
N = Netral
TS = Tidak Setuju
STS = Sangat Tidak Setuju

PILIHAN
No. PERNYATAAN
SS S N TS STS

1 Saya tertarik pada pelajaran Fisika

2 Saya antusias/semangat saat pelajaran fisika


berlangsung

3 Pelajaran fisika itu mudah dipahami

4 Saya senang mendiskusikan pelajaran fisika saat


belajar dalam kelompok

5 Saya bersemangat jika belajar fisika disertai


dengan media pembelajarannya

6 Saya selalu memperhatikan penjelasan dari guru


pada saat pembelajaran berlangsung
7 Saya tidak suka melihat buku-buku yang dapat
menunjang kegiatan belajar fisika

8 Saya selalu berusaha belajar mencari sendiri


materi fisika yang diajarkan oleh guru

9 Saya segera menanyakan materi yang kurang


kepada guru

10 Saya senang belajar fisika karena berhubungan


dengan alam

11 Saya kurang suka jika guru memberikan


pertanyaan tentang pelajaran fisika

12 Saya merasa bosan jika belajar fisika

13 Saya senang belajar fisika jika disertai dengan


praktikum

14 Belajar fisika membuat saya pusing karena banyak


rumus

15 Saya selalu mencari materi sebelum pembelajaran


dimulai

16 Pelejaran fisika itu adalah favorit saya

17 Saya jarang bertanya ketika saya kurang mengerti


tentang materi yang disampaikan oleh guru

18 Saya menyukai pembelajaran fisika karena cara


mengajar guru dalam menyampaikan materi sangat
mudah dipahami

19 Saya sangat bersemangat jika guru memberikan


tugas

20 Saya selalu berusaha untuk hadir pada setiap


pelajaran fisika

Anda mungkin juga menyukai