Anda di halaman 1dari 4

Lampiran 2

ANGKET LINGKUNGAN KELAS DENGAN MOTIVASI BELAJAR BIOLOGI


Nama :
Kelas :
Hari/Tanggal : PARAF
Petunjuk :

Sebelum anda mengisi angket ini, anda dimohon untuk memperhatikan hal-hal sebagai
berikut:
1. Angket ini hanya semata-mata bertujuan untuk penelitian ilmiah, pengisian terhadap angket
ini tidak berpengaruh apapun terhadap status anda sebagai siswa/i dan tidak berpengaruh
terhadap nilai anda.
2. Dimohon kesediaan anda untuk mengisi angket dengan sejujurnya identitas anda dirahasiakan
dan kerahasiaan anda terjamin oleh peneliti.
3. Angket yang pertama mengenai lingkungan kelas dan angket yang kedua mengenai motivasi
belajar biologi. Pilihlah dan berilah tanda (√) pada kolom:
Jawaban SS dikatagorikan sangat setuju
Jawaban S dikatagorikan setuju
Jawaban TS dikatagorikan tidak setuju
4. Mohon diisi tanpa ada yang terlewat. Atas bantuan dan kerjasamanya, saya ucapkan
terimakasih

ANGKET 1 (Lingkungan Kelas)


No PERTANYAAN SS S TS
1 Ruang kelas saya panas dan pengap sehingga ketika mengikuti pelajaran
biologi tidak dapat berkonsentrasi secara maksimal
2 Suasana kelas bersih dan rapi sehingga saya dapat berkonsentrasi dalam
mengikuti pelajaran biologi
3 Saya merasa terganggu ketika belajar biologi karena penerangan
didalam kelas kurang memadai
4 Diskusi dengan teman sekelas membantu saya dalam memahami
pelajaran biologi yang sulit
5 Walaupun didalam kelas jumlah siswanya banyak, saya tetap nyaman
belajar biologi
6 Kondisi kelas saya kotor sehingga mengganggu saya ketika belajar
biologi
7 Kelas saya sudah dilengkapi alat pendingin udara sehingga saya nyaman
dalam belajar biologi
8 Saya kurang senang dengan pemilihan warna dinding kelas yang kurang
tepat
9 Kondisi kelas saya kotor sehingga mengganggu saya ketika belajar
biologi
10 Untuk menjaga kebersihan kelas kami membudayakan untuk selalu
membuang sampah pada tempatnya
No PERTANYAAN SS S TS
11 Ketika teman kelas saya ada yang ngobrol saat belajar biologi saya juga
akan ikut mengobrol
12 Posisi tempat duduk di dalam kelas tidak di tata dengan baik sehinnga
sebagian siswa tidak dapat melihat dengan jelas
13 Saya merasa nyaman di kelas karena tidak ada coret-coretan didinding,
meja ataupun kursi yang mengganggu pemandangan
14 Saya berusaha mengajak teman-teman supaya tidak ribut pada saat
belajar biologi dikelas
15 Saya kurang nyaman belajar biologi karena ruangan kelas yang selalu
sempit
16 Kelas saya kurang terjaga kebersihanya walaupun setiap hari sudah ada
petugas piket
17 Saya senang karena tempat duduk di dalam kelas selalu bervariasi
sehingga tidak bosan
18 Saya mengikuti pelajaran biologi dengan baik (tidak gaduh) sehingga
saya merasa nyaman dalam pelajaran biologi
19 Saya senang belajar biologi karena didalam kelas guru selalu
memberikan kesempatan bertanya untuk siswa
20 Saya selalu menjalin kerjasama yang baik dengan teman-teman satu
kelas
21 Saya tidak menyukai biologi, walaupun guru yang mengajarkan
menyenangkan
22 Saya bisa menerima kritikan dari teman sekelas yang sifatnya
membangun
23 Saya kurang menyukai belajar kelompok saat belajar biologi didalam
kelas
24 Saya merasa bersemangat belajar biologi dikelas karena kami saling
memotivasi untuk belajar
25 Saya sering terganggu dengan kegaduhan teman didalam kelas teman
didalam kelas pada saat proses belajar mengajar biologi berlangsung
26 Ruang kelas saya gelap ataupun terang, saya tetap tidak senang pelajaran
biologi
27 Saya bisa menerima kritikan dari teman sekelas yang sifatnya
membangun
28 Saya senang mengikuti pelajaran biologi, meskipun terdapat sampah
berserakan dikelas
29 Saya merasa letih ketika mengikuti pelajaran biologi disiang hari,
sehingga saya tidak dapat berkonsentrasi secara optimal
30 Ruangan kelas yang terang, sehingga saya tidak dapat mengikuti
pelajaran biologi dengan baik
ANGKET 2 (Motivasi Belajar Biologi)
No PERTANYAAN SS S TS
1 Saya berusaha untuk selalu hadir dikelas setiap pelajaran biologi
2 Saya baru belajar biologi dirumah jika ada tugas atau ulangan saja
3 Saya cendrung malas untuk belajar biologi, jika menghadapi kesulitan
dalam memahami materi
4 Saya memperhatikan pelajaran biologi yang diberikan guru dengan
baik
5 Saya kurang bersemangat mengikuti pelajaran biologi, jika materi yang
disampaikan guru tidak saya pahami
6 Saya tidak menargetkan nilai tes/ulangan biologi yang lebih baik jika
dibandingkan nilai tes sebelumnya
7 Saya berusaha mengerjakan tugas/PR biologi dengan usaha sendiri
8 Jika saya menjumpai soal biologi yang sulit untuk dikerjakan, saya
tidak mencari jawaban dibuku maupun sumber lain
9 Saya bersemangat memperhatikan guru pada saat mengajar biologi
10 Jika dari beberapa kali hasil tes biologi nilai yang saya proleh ternyata
kurang baik (belum mencapai KKM), saya tetap bersemangat belajar
11 Saya mengobrol dengan teman sebangku, ketika guru biologi sedang
mengajar
12 Agar tidak kesulitan dalam mempelajari biologi, diluar jam pelajaran
saya belajar kelompok bersama teman
13 Saya mengikuti pelajaran biologi sampai jam pelajaran berakhir
14 Untuk lebih memahami pelajaran biologi, saya sempatkan belajar
dirumah
15 Jika tes biologi yang lalu kurang baik maka pada tes yang akan datang
saya harus mendapatkan nilai yang lebih baik dari tes yang lalu
16 Saya tidak cepat putus asa ketika mengalami kesulitan dalam belajar
biologi
17 Saya menyimak penjelasan guru dari awal sampai jam pelajaran biologi
berakhir
18 Saya mengerjakan tugas/PR biologi dengan cara menyontek pekerjaan
teman
19 Jika bosan, saya keluar kelas pada saat pelajaran biologi sedang
berlangsung
20 Ketika saya dirumah, saya tidak mengulang kembali latihan soal-soal
biologi yang dikerjakan disekolah yang saya anggap sulit
21 Saya mengerjakan tugas biologi dengan alasan yang penting selesai
22 Saya selalu mencoba mengkonsentrasikan perhatian terahadap
pelajaran biologi
23 Pada waktu luang atau jam-jam kosong disekolah, saya tidak
memanfaatkan perpustakaan guna membaca buku-buku yang berkaitan
dengan pelajaran biologi
24 Jika malas, saya tidak mengikuti pelajaran biologi
25 Saya merasa tertantang untuk mampu mengerjakan tugas biologi yang
sulit
26 Saya belajar biologi dirumah dengan jadwal belajar yang teratur
27 Saya berusaha sebaik-baiknya dalam mengadapi tes/ulangan biologi
agar mendapatkan nilai yang baik
28 Saya mengajak teman saya untuk berdiskusi jika menemukan kesulitan
dalam belajar biologi
29 Saya mengerjakan pekerjaan lain pada saat guru mengajar biologi
No PERTANYAAN SS S TS
30 Mencapai prestasi yang tinggi dalam belajar biologi adalah keinginan
saya

Anda mungkin juga menyukai