Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN PRAKTIK PELATIHAN DAN PEMBINAAN KEWIRAUSAHAAN ANGGOTA

KARANG TARUNA UNTUK MEMAJUKAN DESA

DISUSUN OLEH :

NAMA : ELLA LISTIA ANGGRAINI

NIM : 856971504

UPBJJ-UT : BANDAR LAMPUNG

KODE/MATA KULIAH : PDGK4306/Pembelajaran Berwawasan Kemasyarakatan

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL

UNIVERSITAS TERBUKA UPBJJ-UT BANDAR LAMPUNG

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN PROGRAM STUDI S-1


PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Pemuda merupakan salah satu asset berharga yang dimiliki oleh suatu
lingkungan. Tentunya asset tersebut harus dimanfaatkan semaksimalkan mungkin
untuk mendapatkan keuntungan dalam berbagai bidang terutama ekonomi.
Pemuda-pemuda tersebut harus diarahkan dan dibina agar nantinya tidak
menyeleweng kehal-hal yang kurang baik.
Maka dari itu, dibentuklah suatu wadah khusus (karang taruna) untuk memberikan
kemudahan dalam pengarahan warga binaan untuk membentuk sebuah program.
Objek dari kegiatan praktik yang akan penulis lakukan adalah susu.
Dimana susu merupakan salah satu jenis minuman sehat yang mengandung gizi
yang baik untuk dikonsumsi manusia.
B. MASALAH
Dari penjabaran latar belakang diatas terdapat beberapa permasalahan yang
muncul dalam keberlangsungan kegiatan , yakni :
1. Masih banyaknya warga binaan yang belum memahami tentang cara
bagaimana menghasilkan susu yang sehat, higienis, dan berkualitas.
2. Bagaimana cara agar kegiatan tersebut dapat berjalan dengan baik dan
mendapat dukungan penuh dari warga sekitar.
C. METODE

Metode yang penulis lakukan dalam melakukan praktik terhadap warga binaan
yaitu metode analisis, metode pendekatan individual, pendekatan kelompok , serta
pendekatan massal.

D. HASIL
Hasil dari observasi kegiatan ini menunjukkan bahwasanya susu sapi merupakan
potensi yang paling menonjol di desa tersebut, yang dapat dikembangkan lebih
lanjut untuk memperoleh keuntungan lebih bagi masyarakat di lingkungan tersebut.
PEMBAHASAN

A. PELAKSANAAN

Berdasarkan data yang diperoleh dari anggota karang taruna, terdapat 90%
anggota organisasi yang berminat untuk memajukan serta meningkatkan pendapatan
warga desa.

Oleh karena itu, Penulis memilih kegiatan yang berjudulkan “PeLatihan dan Pembinaan
Kewirausahaan anggota Karang Taruna untuk Memajukan Desa “.

B. WAKTU PELAKSANAAN

Pelaksanaan kegiatan :

❖ Minggu ke-4 melakukan pemaparan materi mengenai kegiatan kewirausahaan


❖ Minggu ke-5 melakukan pendirian sebuah tempat wisata minum susu sapi segar
rasa-rasa yang pengalokasian dananya dibantu oleh desa.
❖ Minggu ke-7 Tempat wisata susu sapi segar tersebut dibuka untuk umum.
KESIMPULAN

A. KESIMPULAN

Berdasarkan hasil dari kegiatan praktik pembinaan kewirausahaan yang


telah dilaksanakan untuk pengembangan pendapatan masyarakat desa, diharapkan
hal tersebut dapat menjadi sebuah cara utnuk meningkatkan pendapatan
masyarakat serta penghasilan tambahan bagi desa.

Kesadaran serta keinginan yang kuat sangat berarti dalam kebaikan serta
kelancaran kegiatan ini , ditambah lagi dukungan dukungan dari Kepala Desa,
Perangkat Desa, Anggota Karang Taruna, serta semua Warga Masyarakat yang
terlibat dalam kegiatan tersebut yang tentunya akan menambah semangat dalam
mencapai tujuan bersama yang sudah ditentukan diatas.
DAFTAR PUSTAKA

https://www.jogloabang.com/pustaka/uu-40-2009-
kepemudaan#:~:text=Pemuda%20adalah%20warga%20negara%20Indonesia,%2C%20da
n%20cita%2Dcita%20pemuda.

http://ajisckp.blogspot.com/2016/04/cara-mengolah-susu-murni-beraneka-rasa.html

https://www.google.com/search?q=sistematika+penulisan+laporan&oq=SISTEMATIKA++P
ENULISAN+L&aqs=chrome.1.69i57j0i131i433j0l7j0i395.11823j1j7&sourceid=chrome&ie=
UTF-8

http://fisip.upm.ac.id/2018/07/27/merumuskan-latar-belakang-dan-rumusan-masalah/

https://www.cekaja.com/info/contoh-rumusan-masalah-makalah-skripsi-dan-
penelitian#:~:text=Rumusan%20masalah%20mempertanyakan%20beberapa%20hal,yang
%20harus%20dipikirkan%20secara%20matang.

https://docplayer.info/30874406-Laporan-praktik-pembinaan-kepemudaan.html

https://mamikos.com/info/contoh-penutup-makalah-skripsi-kesimpulan-dan-saran-yang-
baik-dan-benar/

https://ekoprasetio594.wordpress.com/2013/12/21/pengertian-pembelajaran-
kewirausahaan/

Anda mungkin juga menyukai