Anda di halaman 1dari 2

KOMUNIKASI INTERPERSONAL / KONSELING

No. Dokumen : SOP/7/III/2018/CPT/11


No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 26 Maret 2018
SOP Halaman : 1/3

H. Heri Nopiana S., SKM., MM


PUSKESMAS CIPATAT
NIP. 196911121991031006
1. Pengertian Konseling adalah proses yang berjalan dan menyatu dengan semua aspek pelayanan dan
bukan hanya informasi yang diberikan dan dibicarakan pada satu kesempatan yakni pada
saat pemberian pelayanan
2. Tujuan Untuk memberikan informasi yang lengkap dan cukup kepada pasien dalam memutuskan
untuk memilih kontrasepsi yang digunakan.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Cipatat Nomor 47/Kapus/CPT/III/2018 Tentang Standar Pelayanan
Klinis di Puskesmas Cipatat
4. Referensi Permenkes 75 tahun2017 tantang Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Alat dan Bahan -
6. Prosedur;langkah 1. Persiapan
a. Menentukan maksud dan tujuan Konseling
b. Menentukan sasaran pendengar (kelompok dan / perorangan)
c. Mempersiapkan materi
d. Topik yang dikemukakan hanya satu masalah
e. Mempersiapkan alat penyuluhan
2. Pelaksanaan
a. Salam, perkenalan pelayanan yang ada di Puskesmas
b. Mengemukakan maksud dan tujuan
c. Menjelaskan point-point isi penyuluhan
d. Menyampaikan penyuluhan dengan suara jelas dan irama yang tidak
membosankan
e. Mempergunakan bahasa sederhana
f. Menyimpulkan penyuluhan sebelum mengakhiri penyuluhan
g. Tutuplah penyuluhan anda dengan mengucapkan terima kasih
h. Bila ada bahan bacaan sebaiknya dibagikan setelah penyuluhan selesai
7 Bagan Alir
Mulai

Petugas Memanggil Pasien

Mengecek identitas pasien

Menanyakan keperluan pasien

Memberikan Konseling

Selesai

8. Hal yang perlu -


diperhatikan
9.Unit Terkait 1. Unit Pendaftaran
2. Pustu / Poskesdes / Polindes
10,Dokumen Terkait a. Rekam Medis
b. Buku Register

11.sRekaman Historis
Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai